Anda di halaman 1dari 9

2022

Jl. Sumberan, Ngestiharjo, Kasihan, bantul, DIY, Post Code 55182,


Phone: 0274-622838

MODUL AJAR

Nama Sekolah : SMP Mutiara Persada


Nama Guru : Putri Praciana N
Nama Mapel : Bahasa Inggris
Fase/Kelas : D/7
Capaian Pembelajaran :
Pada akhir Fase D, peserta didik menggunakan teks lisan, tulisan dan visual dalam bahasa Inggris untuk
berinteraksi dan berkomunikasi dalam konteks yang lebih beragam dan dalam situasi formal dan informal.
Peserta didik dapat menggunakan berbagai jenis teks seperti narasi, deskripsi, prosedur, teks khusus (pesan
singkat, iklan) dan teks otentik menjadi rujukan utama dalam mempelajari bahasa Inggris di fase ini. Peserta
didik menggunakan bahasa Inggris untuk berdiskusi dan menyampaikan keinginan/perasaan. Pemahaman
mereka terhadap teks tulisan semakin berkembang dan keterampilan inferensi mulai tampak ketika memahami
informasi tersirat. Mereka memproduksi teks tulisan dan visual dalam bahasa Inggris yang terstruktur dengan
kosakata yang lebih beragam. Mereka memahami tujuan dan pemirsa ketika memproduksi teks tulisan dan
visual dalam bahasa Inggris.

Elemen/Sub Elemen :
Menyimak – Berbicara, Membaca-memirsa, menulis-mempresentasikan
Time (telling time)

Jumlah Jpl/Pertemuan: 4 x @40 menit /2 pertemuan

A. KOMPONEN UMUM
1 Kompetensi Awal : 4 Moda Pembelajaran :
Kompetensi awal yang harus dikuasai Tatap Muka
sebelum pembelajaran :
Peserta didik telah menguasai materi
Cardinal Number.
2 Nilai Budaya/ Profil Pelajar Pancasila 5 Target Peserta Didik :
: 1. Peserta didik reguler/tipikal
Santun, Kejujuran, tanggung jawab,
percaya diri, kerjasama, mandiri, bernalar
kritis, berkebhinekaan global, kreatif

3 Sarana Prasarana : 6 Model Pembelajaran :


PPT, LCD dan Screen
Pembelajaran Kooperatif Learning – Problem Based
Learning
B. KOMPONEN INTI
1 Tujuan Pembelajaran : Kegiatan Pembelajaran :
Setelah melalui serangkaian a. Pendahuluan
pembelajaran, peserta didik 1. Memberi salam
diharapkanmampu: 2. Berdoa
1. Mengidentifikasi cara 3. Mengingatkan materi sebelumnya.
membaca jam. 4. Mempersiapkan kondisisiswa dan
2. menyatakan opini/pendapat diagnostik assesmen menggunakan aplikasi
terhadap topik mentimeter.
3. Peserta didik menyusunkalimat 5. Menyampaikan materi yang akan dipelajari
untuk menyatakan jam dalam pada pembelajaran ini.
bahasa inggris 6. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada
4. Peserta didik menyajikan pertemuan hari ini.
informasi menggunakan b. Inti
berbagai mode presentasi PERTEMUAN 1
1. Menonton video tentang “kegiatan
seseorang”
2. Menyimak dan menganalisis secara
cara menyebutan jam dalam bahasa
inggris dari power point guru.
3. Membedakan cara menyampaikan waktu
dalam bahasa Inggris.
4. Mengerjakan LKPD 1
5. Dibagi menjadi beberapa kelompok.
6. Diberi teks berisi masalah, dan jadwal.
7. Mendiskusikan masalah yang diberikan
dengan teman sekelompoknya.

PERTEMUAN 2
1. Menlanjutkan penyelesaian masalah.
2. Mempresentasikan hasil kerja kelompok.
3. Mengevaluasi hasil presentasi bersama.
4. Penilaian Formatif.

c. Penutup
1. Merefleksi kegiatan pembelajaran.
2. Menginformasikan kegiatan pembelajaran
yang akan dilakukan pada pertemuan
berikutnya.
3. Menyampaikan tugas untuk pertemuan
berikutnya.
4. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan dan motivasi tetap
semangatbelajar dan diakhiri dengan
berdoa.

2 Pemahaman Bermakna : 6 Asesmen dan Tindak Lanjut:


Informasi tentang manfaat yang akan - Sebelum Pembelajaran : Kelebihan dan
diperoleh peserta didik dan Kekuarangan siswa ( Asesmen Diagnostik)
penerapannya. - Selama Pembelajaran :
Contoh : a) Saat pendahuluan , Inti, Penutup, maupun
- Dapat menyebutkan dan asesmen harian (Asesmen Formatif)
memberitahu cara membaca b) Setelah Pembelajaran : Akhir Elemen, Akhir
jam. Semester, Akhir Tahun (Asesmen Sumatif)
Bisa mengikuti Pedoman Penilaian SMP
tahun 2018 dengan beberapa penyempurnaan
- Remidi dan Pengayaan
3 Pertanyaan Pemantik : 7 Pengayaan dan Remidi :
- Do you know what time -Pengayaan : Pengembangan potensi agar bisa
is it? optimal
-Remidi : Bantuan dan bimbingan bagi siswa
yang kurang
4 Persiapan Pembelajaran : 8 Refleksi :
-Pendahuluan : Apersepsi dan Motivasi Pengambilan kesimpulan pembelajaran dan Umpan
Balik

C. LAMPIRAN
1 Lembar Kerja Peserta Didik : 3 Glosarium :
Lembar Kerja untuk siswa yang digunakan
untuk mempermudah pembelajaran Kata -kata yang digunakan dalam
meyebutkan waktu, diantaranya: a half, a
quarter, past, to, o’clock dan cardinal
number.
2 Bahan Bacaan Guru dan Siswa 4 Buku pegangan siswa dan guru :

https://learnenglish.britishcouncil.org/en/ - LKSKelas 7
https://www.youtube.com/watch?v=QxoF - Buku English in Mind Kelas VII
lkswuR8

Bantul, 30 September 2022

Guru Mata Pelajaran

Putri Praciana N.,S .Pd.


Lampiran :
1. Video Literasi tentang daily routines.

Diambil dari Youtube (https://www.youtube.com/watch?v=QxoFlkswuR8)


2. Materi Ajar
3. Lembar Kerja Peserta Didik
a. LKPD 1

b. Tugas berkelompok
4. Asesmen Diagnostik Sikap, Pengetahuan, dan Ketrampilan
a. Asesmen Diagnostik
1. What time do you start your lesson at school?
2. What time does your school end?

b. Penilaian Sikap

Santun Mandiri Kerjasama Tanggung Jawab Skor


Nama Siswa/
No.
Kelompok
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

Keterangan :
4 = jika empat indikator terlihat.
3 = jika tiga indikator terlihat.
2 = jika dua indikator terlihat
1 = jika satu indikator terlihat

Indikator Penilaian Sikap :


Santun, jika:
1. menyampaikan pertanyaan atau pendapat dengan bahasa yang santun
2. menghargai pendapat temannya
3. memberi kesempatan temannya untuk menjawab pertanyaan atau mengungkapkan pendapat
4. berperilaku sopan

Mandiri, jika :
1. berinisiatif untuk menyampaikan pendapat atau mengajukan pertanyaan
2. menjawab pertanyaan guru
3. bekerja dengan kemampuan sendiri
4. melakukan pekerjaan dengan tenang

Kerjasama, jika
terlibat aktif dalam bekerja kelompok
bersedia melaksanakan tugas sesuai kesepakatan bersedia membantu orang lain dalam satu kelompok yang
mengalami kesulitanmeminta maaf atas kesalahan yang dilakukan

Bertanggung jawab, jika:


1. melakukan pekerjaan sesuai langkah langkah
2. meneliti alat sebelum digunakan
3. mengamati dengan seksama
4. memeriksa ulang hasil pekerjaan

Nilai akhir sikap diperoleh berdasarkan modus (skor yang sering muncul) dari ke empat aspek sikap di atas.
Kategori nilai sikap:
Sangat Baik : apabila memperoleh nilai akhir 4
Baik : apabila memperoleh nilai akhir 3
Cukup : apabila memperoleh nilai akhir 2
Kurang : apabila memperoleh nilai akhir 1
Penilaian Sikap melalui observasi
Jurnal Perkembangan Sikap

No. Tanggal Nama Peserta Catatan Perilaku Butir Sikap Tindak Lanjut
Didik
1

dst.

c.Penilaian Pengetahuan (Formatif)


Penilaian pengetahuan menggunakan quizziz https://quizizz.com/join?gc=65201075
d. Penilaian Keterampilan
Rubrik Penilaian
Kategori 4 3 2 1
Isi Isi dari kalimat Isi dari kalimat Isi dari kalimat Isi dari
yang diucapkan yang diucapkan yang kalimat yang
sangat sesuai. sesuai, namun diucapkan diucapkan
ada yang kurang sesuai. tidak sesuai.
kurang tepat
sedikit.
Tata Bahasa Tata bahasa Tata bahasa Tata bahasa Tata bahasa
sudah benar dan sudah benar benar namun tidak benar
tepat. namun kurang tidak tepat. dan tidak
tepat. tepat.
Pemilihan Menggunakan Menggunakan Menggunakan Menggunaka
Kosa kata kosakata yang kosakata yang kosakata yang n beberapa (5
sesuai dengan sesuai dengan sesuai dengan atau lebih)
audiens. audiens. audiens. Tidak kata atau
Memperluas Mencakup 1-2 termasuk frasa yang
kosakata audiens kata yang kosakata yang tidak
dengan mungkin baru mungkin baru dipahami
mendefinisikan bagi sebagian bagi audiens. oleh audiens.
kata-kata yang besar audiens,
mungkin baru tetapi tidak
bagi sebagian mendefinisikan
besar audiens. nya.
Kelancaran Sangat lancar Lancar dalam Kurang lancar Berbicara
dalam berbicara. berbicara. dalam tersendat-
berbicara. sendat.
Intonasi dan Intonasi dan Intonasi dan Intonasi dan Intonasi dan
suara suara sangat suara jelas suara kurang suara tidak
jelas. namun ada jelas. jelas.
beberapa kata
kurang
terdengar.

Cara Penilaian presentasi


Perolehan Skor
Jumlah
Aspek Aspek Aspek Aspek
No. Kelompok Skor
ke-1 ke-2 ke-3 ke-4
Peroleh
an
1. Kelompok 1
2. Kelompok 2
3. Kelompok 3

Rumus perhitungan nilai kelompok, sebagai berikut:


Jumlah skor yang diperoleh kelompok X 100Skor maksimal/ideal

Keterangan:
 Jumlah skor yang diperoleh kelompok adalah jumlah skor yang diperoleh
 siswa dari aspek ke-1 sampai dengan ke-4
 Skor maksimal/ideal adalah hasil perkalian skor tertinggi (4) dengan
jumlah aspekyang ditetapkan (ada 4 aspek). Jadi, skor maksimal/ideal = 4x4
= 16.
 Sehingga perhitungan nilai akhir kelompok adalah:
12 14
Kelompok 1: × 100 = 75 Kelompok 2: ×
100 = 87,5
16 16
Nilai kelompok secara otomatis akan menjadi nilai anggotanya.

Anda mungkin juga menyukai