Anda di halaman 1dari 5

Tugas Mandiri

Manajemen Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah


Nama : Khailifa Tita Yansa
NIM : 20320019

Identifikasi Masalah Nama Tujuan Layanan BK Deskripsi Kegiatan Keterangan


Program
Dikelas 4 SD masih banyak siswa Satu jam Dikarenakan upaya Program ini Untuk
yang masih kesulitan belajar literasi pemberian kelas dilaksanakan 1 jam melaksanakan
dikarenakan siswa terbiasa kelas tambahan tidak bisa sebelum program ini guru
daring pasca Covid 19, sehingga dilaksanakan. Maka pembelajaran dimulai. bisa meminjam
mereka merasa kaget mengikuti merurut saya dengan Guru akan buku dari
pembelajaran tatap muka mengadakan program membagikan siswa perpustakaan.
“Mereka ini terbiasa belajar daring satu jam literasi, buku bacaan yang Namun apabila
di rumah, dan ketika belajar di dengan membaca menarik dan edukatif kekurangan
rumah itu mereka tidak siswa dapat untuk siswa baca. jumlah buku,
mendapatkan arahan dan memperkaya Bagi siswa yang guru bisa
bimbingan belajar dari orang pengetahuan, dapat belum bisa membaca membeli buku
tuanya, menyebabkan mereka melatih focus dan dengan lancar, guru bacaan lain atau
mengalami keterlambatan. konsentrasi siswa, bisa memberikan bisa dengan
Bahkan ada beberapa siswa yang dan dapat mengasah bimbingan lebih membuatnya
belum bisa membaca lancar” ujar kreativitas siswa kepada mereka. sendiri. Dalam
Bu Sriwati, guru kelas 4 SD Lerep Setelah itu guru akan hal ini mungkin
04. Beliau juga sempat membahas dan akam memakan
mengatakan bahwa beliau ini menjelaskan tentang biaya yang
ingin sekali membimbing siswa bacaan yang sudah cukup besar
yang tertinggal dengan siswa baca tadi agar
mengadakan kelas tambahan, siswa lebih paham
namun kebijakan sekolah tidak lagi
memperbolehkan siswa pulang
melebihi jam pulang yang
ditetapkan.
Siswa terlalu pasif saat Word in a Untuk meningkatkan Dapat dilaksanakan Pada
pembelajaran. Kebanyakan siswa question keterampilan bertanya saat pembelajaran pelaksanaan
jika mereka tahu maka mereka siswa juga dapat berlangsung atau saat
diam dan kalaupun mereka tidak memberikan stumulus setelah pembelajaran. pembelajaran,
tahu mereka tidak mau bertanya bagi siswa sehingga Guru memberikan guru dapat
“Mereka masih merasa canggung siswa menjadi lebih beberapa kata atau menyelinginya
untuk bertanya dan aktif dan tidak rangkaian kata, sehingga
mengemukakan pendapat canggung kemudian meminta proses
mereka, sehingga proses siswa untuk membuat pembelajran
pembelajaran terasa pasif dan kalimat tanya menjadi lebih
tidak hidup” sederhana hidup
mengandung kata
kata tersebut
Siswa malas mengerjakan tugas Story of my Dibandingkan dengan Guru memberikan Guru akan
yang diberikan guru. Salah satu activity pemberian tugas yang tugas kepada siswa mengecek satu
upaya guru dalam memberikan dapat membebani untuk menceritakan persatu tugas
nilai tambahan adalah dengan siswa, ada baiknya apa saja yang siswa,
adanya pemberian tugas sekolah guru memberikan dilakukan siswa memastikan
namun hal itu nampaknya tidak tugas yang menarik. setelah pulang siswa
berjalan dengan mulus “Upaya Contohnya dengan sekolah. Guru mengerjakan
yang saya lakukan untuk tugas menceritakan meminta siswa untu tugasnya sendiri
menambah nilai siswa itu adalah kegiatan kegiatan membuat buku tugas
pemberian tugas, karena kalau di siswa sepulang yang disampul motif
kelas mereka ini terlalu pasif, tapi sekolah. Dengan yang seragam khusus
ternyata mereka ketika diberikan begitu siswa bisa untuk tugas story of
tugas mereka tetap tidak mau meningkatkan my activity ini
mengerjakannya malah orang keterampilan
tuanya yang mengerjakan, merangkai cerita
terbukti dari hasil tulisan tangan
yang berbeda, terlihat bagus dan
rapi untuk anak SD kelas 4”
Lampiran Foto

Anda mungkin juga menyukai