Anda di halaman 1dari 10

Teknologi Bahan, Jalan 

dan Beton

Pengenalan MK dan Kontrak Perkuliahan

Ir. Arie Wardhono, ST., M.MT., M.T., Ph.D.

Program Studi S1 Teknik Sipil


Jurusan Teknik Sipil
Universitas Negeri Surabaya
2021
Aturan perkuliahan daring (zoom)
• Penulisan identitas : Tiga angka NIM terakhir Nama
Contoh :  001 Arvieka Sabilla PS
038 Amanda Helen AH
Dapat disesuaikan dengan perkuliahan yang telah berjalan
Kelalaian penulisan tidak akan di approve untuk masuk dalam sistem
zoom dan dianggap tidak hadir

• Kamera harus selalu dalam keadaan aktif karena akan dilakukan


screenshot secara acak untuk mengecek kehadiran siswa di 
pertengahan perkuliahan

• Jika karena sesuai hal harus ijin (misal ke kamar kecil), kamera harus
tetap dalam keadaan aktif

• Jika saat dilakukan screenshot secara acak kamera tidak dalam


keadaan aktif maka dianggap tidak hadir meskipun telah mengisi
presensi kehadiran secara online
2
Ir. Arie Wardhono, S.T., M.MT., M.T., Ph.D.

• 1992 ‐ SMA Negeri 5 Surabaya, A1 Fisika/Matematika


• 1998 ‐ S1 (S.T.) ‐ Institut Teknologi Sepuluh Nopember 
(ITS), Surabaya
Teknik Sipil ‐ Perencanaan struktur beton
• 2003 ‐ S2 (M.MT.) ‐ Institut Teknologi Sepuluh 
Nopember (ITS), Surabaya
Manajemen Industri ‐ Logistik
• 2008 ‐ S2 (M.T.) ‐ Institut Teknologi Sepuluh 
Nopember (ITS), Surabaya
Teknik Struktur (Perilaku struktur tahan gempa)
• 2015 ‐ S3 (Ph.D.) – Royal Melbourne Institute of Technology (RMIT), 
Melbourne, Australia
Teknik Sipil ‐ Material (Geopolymer and alkali activated materials)
• 2021 – Profesi Insinyur (Ir.) – Universitas Jember
Rumpun keilmuan : Teknologi bahan dan beton, struktur beton dan baja, beton 
ramah lingkungan, material pengganti semen (geopolymer dan alkali activated) 
3
Pengalaman sebagai praktisi

4
Kontrak perkuliahan (daring)
• Penilaian
1. Kehadiran minimal 75%
2. Kehadiran dan keaktifan :  20%
3. Tugas :  30%
4. UTS :  20%
5. UAS :  30%

• Teknologi Bahan, Jalan dan Beton
2 sks Perkuliahan : 2 x 50 menit
1 sks Perkuliahan : 1 x 50 menit
1 sks Praktikum Laboratorium : 3 x 50 menit

• Persyaratan mengikuti Ujian Akhir Semester (UAS)


Minggu perkuliahan =  15 minggu
Maksimum tidak hadir =  3x
5
Deskripsi MK dan pustaka

Memahami pengetahuan bahan bangunan, beton, baja, jalan, dan


bahan konstruksi lain beserta sifat karakteristik dan pengujiannya

Daftar Pustaka
• Kardiyono Tjokrodimulyo. 1996. Teknologi Beton
• Paul Nugraha dan Antoni. 2004. Teknologi Beton
• Tri Mulyono. 2003. Teknologi Beton
• Diktat kuliah dan jobsheet praktikum Teknologi Bahan, Teknik Sipil, 
Unesa
• Diktat kuliah dan jobsheet praktikum Teknologi Beton, Teknik Sipil, 
Unesa
• ASTM dan SNI terkait uji bahan bangunan
• Jurnal penelitian terkait teknologi bahan, jalan, dan beton
• Brosur bahan bangunan
6
Materi perkuliahan minggu 1 – 15
.
Minggu ke Materi Rencana
1. Kontrak perkuliahan dan pengenalan MK
2. Pengujian bahan penutup dinding (batu bata)
3. Pengujian bahan penutup atap (genteng)
4. Pengujian bahan penutup lantai (paving, keramik)
5. Pengujian bahan mortar/spesi
6. Pengujian bahan kayu
7. Teknologi perkerasan jalan
8. Ujian Tengah Semester (UTS)
7
Materi perkuliahan minggu 1 – 15
.
Minggu ke Materi Rencana
9. Teknologi bahan baja
10. Konsep dasar beton dan material penyusunnya
11. Pengujian bahan semen dan agregat
12. Pengujian agregat halus dan kasar
13. Bahan tambahan dan air
14. Sifat beton segar dan beton keras
15. Perencanaan mix design beton metode DOE, SNI
16. Ujian Akhir Semester (UAS)
8
Materi praktikum bahan

Praktikum tidak dapat dilaksanakan karena kondisi pandemi

Lokasi : Laboratorium bahan dan beton, Gedung A4 lantai 1


Teknisi lab.: Bpk. Sunyata

Materi praktikum teknologi bahan


1. Pengujian batu bata
2. Pengujian adukan spesi
3. Pengujian genteng
4. Pengujian kayu
5. Pengujian paving stone
6. Pengujian keramik

9
Materi praktikum beton
Praktikum tidak dapat dilaksanakan karena kondisi pandemi

Lokasi : Laboratorium bahan dan beton, Gedung A4 lantai 1


Teknisi lab. : Bpk. Djulianto Astono (Bpk. Totok)

• Konsistensi normal semen • Bulking pasir


• Waktu pengikatan semen • Analisa ayakan kerikil
• Berat jenis semen • Keausan kerikil
• Analisa ayakan pasir • Berat jenis dan penyerapan kerikil
• Kotoran organik pasir • Berat per volume kerikil
• Berat jenis dan penyerapan pasir • Kadar lumpur kerikil
• Berat per volume pasir • Kadar air bebas (kelembaban) 
• Kadar lumpur pasir kerikil
• Kadar air bebas (kelembaban)  • Mix design beton
pasir
10

Anda mungkin juga menyukai