Anda di halaman 1dari 6

INSTALASI LABORATORIUM

RSU AL FATAH AMBON


Jln. Sultan Babullah Ambon 97126

URAIAN TUGAS
INSTALASI LABORATORIUM

1. Kepala Instalasi Laboratorium


a. Tugas
1) Memberikan pengarahan dan pengawasan pelayanan laboratorium dan
laboratorium lain di seluruh rumah sakit
2) Mengembangkan, menerapkan dan menjaga terlaksananya kebijakan dan
prosedur
3) Melakukan pengawasan administrasi
4) Menjaga terlaksananya program kontrol mutu
5) Merekomendasikan laboratorium rujukan
6) Memonitor dan mereview semua pelayanan laboratorium di dalam dan di
luar laboratorium
b. Wewenang
1) Memberi teguran kepada staf laboratorium
c. Tanggung Jawab
1) Bertanggung jawab terhadap kelancaran kegiatan laboratorium

2. Kepala Ruangan Laboratorium


a. Tugas
1) Merupakan Pembantu Kepala Instalasi Laboratorium
2) Merencanakan kebutuhan reagen dan peralatan
b. Wewenang
1) Memberi teguran kepada staf laboratorium jika kepala Instalasi tidak ada.
c. Tanggung jawab
1) Bertanggung jawab terhadap logistik dari laboratorium

3. Dokter Spesialis Patologi Klinik


a. Tugas
1) Pelayanan Laboratorium Patologi Klinik
2) Rujukan laboratorium
3) Memberikan konsultasi kepada Tim Medik
4) Pembinaan pengembangan laboratorium dalam bidang : hematologi,
kimia klinik, serologi/imunologi
b. Wewenang
1) Menentukan jenis dan komponen laboratorium (personalia, sarana,
prasarana, peralatan dan logistik yang digunakan) bersama-sama dengan
Kepala Instalasi
2) Menentukan jenis pemeriksaan yang harus dilakukan
3) Menentukan hasil pemeriksaan laboratorium yang dapat dikeluarkan
c. Tanggung Jawab
1) Bertanggung jawab terhadap pengambilan, pengumpulan, pengelolaan
spesimen termasuk distribusinya
2) Bertanggung jawab terhadpa hasil laboratorium yang dikeluarkan

4. Penanggung Jawab Kimia Klinik


a. Tugas
1) Melakukan koordinasi dengan anggota agar pemeriksaan dapat berjalan
lancar (ketersediaan reagen, kesiapan alat, logistik)
2) Melakukan konsultasi kepada dokter spesialis patologi klinik apabila ada
hasil yang meragukan (hasil yang terlalu rendah atau terlalu tinggi)
3) Menjaga kebersihan dan kerapian ruangan pemeriksaan
4) Mengoreksi hasil pemeriksaan laboratorium kimia klinik dan hasil
pemantapan mutu sebelum diserahkan kepada dokter Patologi Klinik
b. Wewenang
1) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan pemeriksaan dengan baik
2) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan pencatatan dengan baik
3) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan kebersihan alat
4) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan kerapian dan kebersihan
ruangan
c. Tanggung Jawab
1) Bertanggung jawab terhadap hasil pemeriksaan yang akan diserahkan ke
dokter spesialis patologi klinik

5. Penanggung Jawab Hematologi


a. Tugas
1) Melakukan koordinasi dengan anggota agar pemeriksaan dapat berjalan
lancar (ketersediaan reagen, kesiapan alat, logistik)
2) Melakukan konsultasi kepada dokter spesialis patologi klinik apabila ada
hasil yang meragukan (hasil yang terlalu rendah atau terlalu tinggi)
3) Menjaga kebersihan dan kerapian ruangan pemeriksaan
4) Mengoreksi hasil pemeriksaan laboratorium kimia klinik dan hasil
pemantapan mutu sebelum diserahkan kepada dokter Patologi Klinik
b. Wewenang
1) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan pemeriksaan dengan baik
2) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan pencatatan dengan baik
3) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan kebersihan alat
4) Mengingatkan kepada anggota agar melakukan kerapian dan kebersihan
ruangan
c. Tanggung Jawab
1) Bertanggung jawab terhadap hasil pemeriksaan yang akan diserahkan ke
dokter spesialis patologi klinik

6. Pengadaan Bahan dan Reagen


a. Tugas
1) Melakukan perencanaan pengadaan reagen bersama-sama dengan dokter
spesialis patologi klinik
b. Wewenang
1) Menolak reagen yang datang jika tidak sesuai dengan permintaaan
c. Tanggung jawab
1) Bertanggung jawab terhadap ketersedian reagen di laboratorium.

7. Administrasi
a. Tugas
1) Melakukan pencatatan dan pelaporan terhadap kegiatan pemeriksaan di
laboratorium.
b. Wewenang
1) Mengingatkan kepada petugas loket untuk melengkapi persyaratan
pasien.
c. Tanggung jawab
1) Bertanggung jawab terhadap kelengkapan administrasi laboratorium.

8. Sampling
a. Tugas
1) Melakukan pengambilan spesimen terhadap pasien poli rawat jalan
2) Melakukan pengambilan spesimen terhadap pasien check-up
3) Melakukan pengambilan pemeriksaan BT dan CT di ruangan perawatan.
b. Wewenang
c. Tanggung jawab
d. Tugas Sampling Poli :
1. Bertanggung jawab terhadap pengambilan sampel pasien poliklinik yang
akan diperiksa pada instalasi laboratorium.
2. Bertanggung jawab terhadap pengambilan sampel ruangan atau IGD
apabila pasien dibawa ke laboratorium.
3. Membantu membuat bon tagihan hasil pemeriksaan laboratorium.
e. Tugas Sampling Check-up :
1. Bertanggung jawab terhadap pengambilan sampel pasien dari UMS yang
akan diperiksa pada instalasi laboratorium.
f. Penerima Sampling dari Ruangan:
1. Analis yang ditunjuk sesuai jadwal.
2. Bertanggung jawab terhadap kelayakan sampel yang diterima.
3. Memberitahukan kepada perawat ruangan jika terdapat hasil pemeriksaan
yang ektrim (misalnya : gula darah).
4. Memberitahukan kepada perawat ruangan jika ada sampel yang tidak
dapat dilakukan pemeriksaan (misalnya : lisis).
5. Menerima telepon.

9. Tugas Penanggung Jawab Rumah Tangga


a. Bertanggung jawab terhadap kebersihan alat-alat laboratorium.
b. Menjaga ketersediaan alat-alat yang digunakan untuk keperluan laboratorium
sehari-hari termasuk hari libur
c. Mempersiapkan keperluan minuman untuk staf laboratorium.
d. Membantu dalam kegiatan administrasi sehari-hari.

Catatan :
Jika terdapat bagian yang kosong maka tenaga analis yang lain harus mengisi
subinstalasi tersebut walaupun pada struktur organisasi namanya tidak berada pada
struktur tersebut.
BAGAN ORGANISASI
INSTALASI LABORATORIUM
Kepala Instalasi Laboratorium

Puspitah Sari Arief.Amak

Dokter penanggung jawab


Kepala Ruangan
Puspitah Sari Arief.Amak Dr. Inggrid Hutagalung, Sp.PK

Penanggung Jawab Penanggung Jawab Penanggung Jawab Penanggung Jawab


Kimia Klinik Urinalisa/Bakteriologi Pengadaan Sampling Serologi
Bahan dan Reagen
Amalia Marasabessy.Amd.Ak Risman Sapsuha.AMAK Emelia Bachta,Amd.AK
Puspitah Sari Arief.AMAK Karwin Umasugi.AMAK

Penanggung Jawab Penanggung Jawab Penanggung Jawab


Hematologi Rumah Tangga Administrasi
Sri Ramadan Emelia Sri Ramadan
Tutupoho.Amd.Ak Bachta,Amd.Ak Tutupoho.Amd.Ak

Ambon, Agustus 2016

Mengetahui
Direktur RSU AL FATAH

dr. Andi Tasrif Aziz

Anda mungkin juga menyukai