Anda di halaman 1dari 5

Hasil survey tentang rencana penyelenggaraan webinar di antara siswi-siswi

SMP Mumtaza Islamic School Februari 2020


Menurut kamu, webinar yang seru untuk remaja itu topiknya tentang apa ya?
1. Bagaimana Media sosial mempengaruhi cara berpikir seseorang
2. batasan pergaulan diluar rumah
3. Cara membuat time managment untukk diri sendiri dan bagaimana biar engga mudah
terdistracted
4. cara mencari minat dan mengembangkan bakat
5. Cara menjadi sukses di usia muda
6. How too love my self
7. lgbt, jinn yang mencintai manusia dan cara mencegahnya, menjauhi maksiat pada masa
remaja/pubertas
8. Mengajari laki laki agar tidak melakukan hal seksual kepada perempuan dengan paksa
9. Menjaga diri dengan baik
10. Mental health, depression, social anxiety, eating disorders and probably mommy issues
11. mental health, sex harassment, orang orang toxic yang suka membully
12. Mental health/disorders kaya eating disorder and self harm and suicidal thoughts emang engak
pernah di bicarakan padahal penting sekali untuk remaja yang lagi emotional

13. Interaksi sosial dengan lawan jenis yang baik itu seperti apa ya?
14. kayak topik yang ada di atas
15. Kesehatan mental health remaja/ cyber bullying
16. Lebih ke tentang cara menghindari pelecehan seksual, menghindari sex bebas, belajar untuk
menerima diri, cara untuk mengatasi mood swing.
17. menurut aku tentang hal hal yang sedang remaja hadapi, apalagi dalam bersosialisasi krn masa
remaja sekarang lebih mudah mengikuti tren, nth ada film yg lgbt jadinya keikut, trs menurut aku
juga penting banget si untuk tau batasan berinteraksi dengan laki laki tuh sampai mana.
18. Mungkin tentang mental health, karena terjadi nya perubahan antar beradaptasi yang menjadikan
perubahan dalam hidup karena sejak pandemi terasa sulit.
19. ngebahas hal hal yang relate sama anak remaja sih, karena menurut aku pribadi kalo di luar itu
suka bosen
20. pelecehan seksual, karena sekarang kan lagi banyak banget kasus kayak gini ya. terus abis itu,
pubertas jugaa
21. Tentang karir(?)
22. Tentang motivasi dan hal-hal yang dialami pada fase remaja yang masi bimbang dan khawatir
dalam memutuskan suatu hal
23. Tentang mental health, topik yg buat kita lebih motivasi dalam meraih cita cita, kyk hmm mungkin
cara biar bisa dapet beasiswa, cara belajar yg benar motivasi yg buat kita tu mau dan semangat
buat belajar kyk ngembalikin mood biar bisa lebih semangat dlm belajar,dll.
24. Tentang public speaking atau pengembangan diri
25. umm mungkin tentang pertemanaan yang baik seperti apa??
26. Tentang relationship
27. webinar karir dan finasial, webinar kesehatan mental, webinar percintaan
Agar webinarnya seru, ada saran gak nih untuk PTA dan OSIS?
1. Adakan doorprize & quiz berhadiah
2. Pembicara webinar harus senang (tidak mrmbosankan) dan ceria agar orang tertarik untuk
mrndengar.
3. Yang di bahas lebih bagus sesuai sama topiknya dan tidak melenceng ke mana mana. Kalau ada
qna lebih enak pake quizizz kadang kurang efektif sih kalau qna langsung di zoom nya menurut
aku yaa... kurang bagus aja & banyak yang gak dapat gilirannya. Selain itu, materi yang di kasih
tidak terlalu cendurung serius agar dapat menghibur siswa/siswi.
4. Membicarakan topic yang di recommendasikan majority
5. Biar ga terlalu tegang sarannya bicaranya jangan terlalu formal menurut ku
6. kalau bisa ngundang orang yang memang sedang terkenal dikalangan anak muda sekarang
karena agar bisa menarik banyak perhatian orang yang ingin ikut
7. hmm mungkin untuk bintang tamu selanjut nya bisa yang lebih agak terkenal supaya suasana
webinar nya semakin semangat mau mengikuti dan seru.
8. Kalau bisa yang join webinar nya tuh banyakk terus kalau ada yang belum join, di ingetinn.
9. Memberi kesempatan teman2 diluar OSIS untuk menjadi petugas acara yang diadakan oleh PTA
dan OSIS.
10. selalu adain quiz berhadiah, mungkin aja org org lebih antusias buat ikut webinar
11. Buat webinarnya kyk yg ka nadhira afifa kemaren, karena menurut aku point-point pentingnya
dapet trs juga jd lebih simple & gak ngebosenin 👍🏻.
12. mungkin pada saat membawa materi, di selengarakan acara quiz, atau presentation video yang
seru dll agar tidak mudah bosan.
13. Sarannya, pembawaan topiknya dibuat menarik dan seru agar tidak membosankan.
14. agar webinarnya seru mungkin pilih materi yang lagi dibutuhin remaja, dan pilih pembicara yang
menyampaikan materi dengan menarik
15. Jam nya pagi abis tasmi karena kalo siang orang kebanyakan gak bakal masuk dan lebih bagus
nya pembawa webinar nya kocak atau seru
16. Waktunya jangan lama lama
17. mungkinn sarannya pembicaranya seru, trs zoom nya di buat lebih menarik
18. waktu, mungkin kalo waktu nya engga siang lebih seru ngikutinnya ga banyak yg bolos untuk ikut
webinar, krn ga bikin ngantuk
19. Jangan terlalu banyak ngomongnya, kalo bisa diselingi dengan games, atau yang lainnya
20. topiknya menarik, pembicaranya kompeten dan tidak membosankan, ada ice breaking yang seru
21. menurutku lebih menarik kalo kita bisa datangkan tokoh-tokoh muda yang hebat dan diketahui
sama remaja seumuran kita
22. Ada acara penampilan dari setiap kelas
23. saya saranin supaya materi yang di bahas tidak terlalu serius agar dapat menghibur siswa/siswi
yang lain

Anda mungkin juga menyukai