Anda di halaman 1dari 26

BAB I

PENDAHULUAN
Allah memerintahkan Hosea untuk "kawini seorang perempuan sundal" (Hos 1:2)

untuk melukiskan ketidaksetiaan rohani Israel kepada Allah. Sekalipun ada yang

menafsirkan pernikahan Hosea sebagai kiasan khayalan, kebanyakan sarjana Alkitab

yang konservatif memandangnya sebagai benar-benar terjadi. Akan tetapi, kelihatan

tidak mungkin bahwa Allah akan memerintahkan seorang nabi yang saleh menikahi

perempuan sundal untuk menggambarkan berita-Nya kepada Israel; rupanya

kemungkinannya lebih besar bahwa Hosea menikahi Gomer ketika ia masih perawan

dan kemudian ia menjadi pelacur. Jadi, perintah untuk "kawinilah seorang perempuan

sundal" diberikan sebagai nubuat yang mengantisipasi apa yang akan terjadi.

Latar belakang sejarah pelayanan Hosea disebutkan sebagai dalam

pemerintahan Yerobeam II dari Israel dan empat raja Yehuda (Uzia, Yotam, Ahas dan

Hizkia; lih. Hos 1:1) -- yaitu, sekitar 755-715 SM -- yang tidak hanya menjadikannya rekan

sezaman yang lebih muda daripada Amos, tetapi juga dari Yesaya dan Mikha.

Kenyataan bahwa Hosea menetapkan tanggal dari sebagian besar pelayanannya

dengan mengacu kepada empat raja Yehuda dan bukan kepada masa pemerintahan

yang singkat dari enam raja Israel terakhir, mungkin menunjukkan bahwa ia melarikan

diri dari kerajaan utara untuk tinggal di Yehuda menjelang kehancuran Samaria, oleh

Asyur (tahun 722 SM); di sanalah dia menyusun nubuat-nubuatnya menjadi kitab yang

berjudul namanya ini.

Allah memerintahkan Hosea untuk "kawini seorang perempuan sundal" (Hos 1:2) untuk

melukiskan ketidaksetiaan rohani Israel kepada Allah. Sekalipun ada yang menafsirkan

pernikahan Hosea sebagai kiasan khayalan, kebanyakan sarjana Alkitab yang

konservatif memandangnya sebagai benar-benar terjadi. Akan tetapi, kelihatan tidak

mungkin bahwa Allah akan memerintahkan seorang nabi yang saleh menikahi
perempuan sundal untuk menggambarkan berita-Nya kepada Israel; rupanya

kemungkinannya lebih besar bahwa Hosea menikahi Gomer ketika ia masih perawan

dan kemudian ia menjadi pelacur.Jadi, perintah untuk "kawinilah seorang perempuan

sundal" diberikan sebagai nubuat yang mengantisipasi apa yang akan terjadi.

Latar belakang sejarah pelayanan Hosea disebutkan sebagai dalam

pemerintahan Yerobeam II dari Israel dan empat raja Yehuda (Uzia, Yotam, Ahas dan

Hizkia; lih. Hos 1:1) -- yaitu, sekitar 755-715 SM -- yang tidak hanya menjadikannya rekan

sezaman yang lebih muda daripada Amos, tetapi juga dari Yesaya dan Mikha.

Kenyataan bahwa Hosea menetapkan tanggal dari sebagian besar pelayanannya

dengan mengacu kepada empat raja Yehuda dan bukan kepada masa pemerintahan

yang singkat dari enam raja Israel terakhir, mungkin menunjukkan bahwa ia melarikan

diri dari kerajaan utara untuk tinggal di Yehuda menjelang kehancuran Samaria, oleh

Asyur (tahun 722 SM); di sanalah dia menyusun nubuat-nubuatnya menjadi kitab yang

berjudul namanya ini.1

Nama Hosea berasal dari kata atau nama Yosua. Sama seperti Yosua atau atau

Yesus, nama ini diturunkan dari kata kerja “menyelamtkan”. Raja-raja berkuasa pada

abad ke-8 SM, tetapi mereka kalah popular dibandingkan nabi-nabi cemerlang yang

hidup pada masa itu: Yunus, Amos, dan Hosea di utara, Mikha serta Yesaya di Selatan.

Sebelumnya,perekonomian Israel sedang menanjak maju berkat kelegaan

sementara yang mereka alami (bersama kerajaan kecil Yehuda). Waktu itu, tetangga-

tetangga mereka yang kuat dan besar sedang melemah dan sibuk mengurus masalah

dalam negeri. Momok yang sebelumnya paling menakutkan mereka, Damaskus, telah

dilumpuhkan oleh Asyur pada tahun 802. Asyur sendiri, jewara perang di kawasan

1
https://alkitab.sabda.org
Mesopotamia, sudah mulai goyah karena anacaman dari luar dan perpecahan di dalam

negeri.

Tapi peningkatan kemakmuran itu justru diiringi oleh dekadensi moral. Dan pada

pertengahan abad itu juga, Israel mulai menju kehancuran. Kekkuasaan dua raja yang

kuat dan telah lama berktahta, Yerobeam II dari Israel dan teman sesamanya, Uzia dari

Yehuda, sudah berakhir atau menjelang akhir. Sementara itu, Asyur mulai bangkit

kembali ke puncak nafsu perang dengan kekuatan serta militansi yang menakutkan.

Tentara mereka akan segera berbaris menuju Palestina, dan Israel akan segera lenyap.

Untuk generasi inilah Hosea diutus memberitakan pertobatan. Panggilan

menjadi nabi bisa merupakan azab: nabi tahu bahwa hampir segala sesuatu dituntut

darinya. Meski demikian, sulit menemukan tuntutan yang lebih menghancurkan daripada

tuntutan pertama yang ditujukan kepada Hosea: “Pergilah, kawinilah seorang

perempuan sundal dan peranakkanlah anak-anak sundal, karena negeri ini bersundal

hebat dengan membelakangi Tuhan.”

Perinttah itu snagat tegas. Dan seakan-akan memborbardir kita dengan

kata”sundal” sampai tiga kali dalam suatu kalimat – teks Ibrani bahkan bukan hanya tiga

kali, tapi empat. Apakh kata ini dimaksudkan bermakna harafiah?

Memang demikian arti harafiahnya. Tapi mungkin juga kata tersebut digunakan

untuk menggambrkan secara singkat dan tegas apa yang akan terjadi pada wanita itu,

sebagaimana dapat dilihat oleh Tuhan (ketika wanita itu melahirkan anaknya).

Tampaknya pandangan yang mengatakan bahwa Gomer sudah lama menjadi

pelacur, lebih benar. Namun pandangan mana pun yang kita pegang, kita tidak boleh

mengecilkan hal ini dengan mengatakan bahwa Gomer adalah pelacur-kultus, yang

hanya diperdayakan dan dimanipulasi untuk keperluan pemujaan keagamaan.


Sebab bahasa Ibrani mempunyai istilah tersendiri untuk pelcur-kultus dan bukan

istilah itu yang digunakan di sini. Apa yang harus dilakukan oleh Hosea adalah miniatur

dari apa yang dilakukan oleh Tuhan, yakni memberikan kasih-Nya kepada pasangan

yang memiliki masa lampau yang suram sekaligus mata keranjang. 2

Dalam hal ini kami kelompok, mengangkat tema ini. Karena sesuai, dengan

realita kita pada konteks sekarang. Yaitu, ketika manusia tetapi hidup dalam dosa, dan

melakukan apa yang tidak berkenan dihadapa-Nya. Tapi, tetap Allah emngasihi kita, dan

bhakan Ia yang selalu mencari kita manusia, agar kembali kepada-Nya. Dan cara yang

Allah lakukan adalah menerima keberadaan kita dan menunjukam kasih-Nya bagi kita

orang yang berdosa. Dalam hal ini, kami mengaitkan dengan sebuah perkwainan. Dima

Allah lah yang mnerima segala keberadaan kita dan selalu mengasihi kita dengan kasih-

Nya yg tulus.

2
sabda.org/sabdaweb,biblical
BAB II

KAJIAN TEORITIK

A. Pengertian Kasih dan Pengertian Berdosa

Arti kasih dalam Kamu Besar bahasa Indonesia, ialah perasaan sayang, kasih

dan belas kasihan. Sementara arti berdosa dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia

memiliki arti, perbuatan yang melanggar hukum Tuhan atau agama, perbuatan

salah.3

B. Penulis

Hosea 1:1 menyatakan nabi Hosea sebagai penulis kitab ini. Kitab ini

merupakan naratif pribadinya mengenai nubuatannya kepada anak-anak Allah dan

kepada dunia. Hosea merupakan satu-satunya nabi Israel yang meninggalkan nubuat

tertulis yang dicatat pada tahun-tahun terakhir kehidupannya.

C. Tahun dan Tempat Penulisan

Hosea, putra Beeri, bernubuat cukup lama, dari tahun 785 -725 SM. Kitab Hosea

diperkirakan dituliskan dalam kurun waktu antara tahun 755 - 725 SM. Hosea dan

raja-raja Yehuda serta Israel: Informasi tentang Nabi Hosea hanya sedikit, selain

yang dikatakan dalam tiga pasal pertama mengenai istri dan anak-anaknya, Nubuat-

nubuat Hosea disampaikan ketika Uzia (781-740 SM), Yotam (740-736 SM), Ahas

(736-716 SM), dan Hizkia (716 687 SM) secara bergantian menjadi raja di Yehuda

dan di Yerobeam II (783-743 SM) menjadi raja di Israel. 4

3
KBBI
4
Edisi Alkitab Studi
D. Strukutur Kitab Hosea

Pasal 1-3: Rumah tangga nabi Hosea sebagai lambang hubungan bangsa Israel

dengan Alah

Pasal 4-10: Kemurtadan bangsa Israel dari firman Allah

Pasal 11-14: Pembaruan terhadap bangsa Israel

E. Tujuan Penulisan

Hosea meminta orang Israel dan Yehuda untuk setia kepada Tuhan yang

telah membawa mereka keluar dari perbudakan di Mesir dan telah menepati janji-

Nya memberikan mereka tanah. Namun, umat-Nya berdosa dengan menyembah

ilah lain. Untuk melindungi bngsa, para pemimpinnya lebih mengandlkan

kekuatan militer sendiri dan negeri-negeri asing sekutunya dari pada

mengandalkan Tuhan. Hosea memperingatkan umat Israel bahwa mereka akan

di hukum karena tidak setia kepada Tuhan. Akan tetapi, ia juga memberi harapan

bahwa Allah akan mengampuni mereka dan memberi mereka sebuah permulaan

yang baru sebagai umat pilihan-Nya.5

5
Alkitab Edisi Studi
BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

Kami mengambil teks dari Hosea 1-2:9: “Keluarga Hosea sebagai gambaran Israel yang

tidak setia”.

Hosea 1:2-9
%lEå [:veªAh-la, hw"÷hy> rm,aYO“w: p [:ve_AhB. hw"ßhy>-rB,DI tL;îxiT. 2
#r<a'êh' ‘hn<z>ti hnOÝz"-yKi( ~ynIëWnz> ydEäl.y:w> ‘~ynIWnz> tv,aeÛ ^úl.-xq;
`hw")hy> yrEÞx]a;me(
`!BE) Alß-dl,Te(w: rh;T;îw: ~yIl"+b.DI-tB; rm,GOà-ta, xQ;Yê wI : ‘%l,YE’w: 3
j[;ªm. dA[å-yKi la[,r_ >z>yI Amàv. ar"îq. wyl'êae ‘hw"hy> rm,aYOÝw: 4
tWkßl.m.m; yTiêB;v.hi’w> aWhêyE tyBeä-l[; ‘la[,r>z>yI ymeÛD>-ta, yTiød>q;p'’W
`lae(r"f.yI tyBeî
qm,[ÞBe . laeêr"f.yI tv,q<å-ta, ‘yTir>b;v'(w> aWh+h; ~AYæB; hy"ßh'w> 5
`la[,r( >z>yI
•yKi hm'x'_rU al{å Hm'Þv. ar"îq. Alê rm,aYOæw: tB;ê dl,Teäw: ‘dA[ rh;T;Ûw: 6
`~h,(l' aF'aÞ , afoïn"-yKi( laeêr"f.yI tyBeä-ta, ‘~xer:a] dA[ª @ysiøAa al{’
al{åw> ~h,_yhel{)a/ hw"åhyB; ~yTiÞ[.v;Ah)w> ~xeêr:a] ‘hd"Why> tyBeÛ-ta,w> 7
`~yvi(r"p'b.W ~ysiÞWsB. hm'êx'l.mib.W ‘br<x,’b.W tv,qB<Ü . ~[eªyviAa)
`!BE) dl,Teîw: rh;T;Þw: hm'x'_rU al{å-ta, lmoßgT> iw: 8
ykiÞnOa'w> yMiê[; al{å ‘~T,a; yKiÛ yMi_[; al{å Amßv. ar"îq. rm,aYO¨w: 9
s `~k,(l' hy<ïh.a,-al{)

Ayat 2:

%lEå [:vªAe h-la, hw"÷hy> rm,aYO“w: p [:v_Ae hB. hw"hß y>-rB,DI tL;îxiT. 2

#r<aêh' ' ‘hn<z>ti hnOÝz"-yKi( ~ynIWë nz> ydElä .y:w> ‘~ynIWnz> tv,aeÛ ^úl.-xq;
`hw")hy> yrEÞx]a;me
tL;îxiT = Kata benda konstruk feminin tunggal dk hL'xiT. = Dari permulaan
hw"hß y>-rB,D = kata kerja piel perfek orng ke tiga maskulin tunggal + nama tempat = Ia

telah berbicara kepada Yehuda

[:v_Ae hB = kata depan + nama diri = Kepada Hosea

rm,aYO“w = kata penghubung + kata kerja qal waw imperfek orang ketiga maskulin
tunggal = dan mengatakan

hw"÷hy = nama diri = Tuhan

[:vªAe h-la = kata depan + nama diri = kepada Tuhan

%l = kata kerja qal imperative maskulin tunggal = pergilah!

^úl-. xq = kata kerja qal imperative maskulin tunggal + kata ganti orang kedua
maskuli tunggal = kamu kawinilah!

tv,a = kata benda feminine tunggal = perempuan

‘~ynIWnz = kata benda maskulin jamak = sundal-sundal

ydEäl.y:w = kata penghubung + kata benda maskulin jamak = dan anak

~ynIWë nz = kata benda maskulin jamak = sundal-sundal

hnOÝz"-yKi = kata penghubung + kata kerja infinitif = dan yang tidak setia
‘hn<z>t = kata kerja qal imperfek orang ke-3 maskulin tunggal = Ia akan tidak setia

#r<aêh' = kata sandang + kata benda feminine tunggal = tanah, negeri itu.

yrEÞxa] ;me = kata depan = membelakangi

`hw")hy = nama diri = Tuhan

Terjemahan: Tuhan berkata kepada Hosea: Pergilah, dan kamu kawinilah perempuan
sundal yang tidak setia itu. Karena negeri itu telah membelakangi Tuhan.

Ayat 3
`!BE) Alß-dl,T(ew: rh;T;îw: ~yIl"+b.DI-tB; rm,G-Oà ta, xQ;êYIw: ‘%l,YE’w: 3

‘%l,YE’w = kata penghubung + kata kerja imperfek orang ke-3 maskulin tunggal = dan

pergilah

xQ;êYIw = kata penghubung + kata kerja imperfek orang ke-3 maskulin tunggal = dan
ambilah, terimalah

rm,G-Oà ta = objek langsung + nama diri = Gomer itu

~yIl"+b.DI-tB = kata benda feminin tunggal + nama diri = Diblaim

rh;T;îw = kata penghubung + kata kerja qal imperfek orang ketiga maskulin tunggal =
dan perankanlah, lahirkanlah
Alß-dl,T(we = kata penghubung + kata kerja qal imperfek orang ketiga feminine tunggal
= dan ia akan melahirkan

`!B = kata benda maskulin tunggal = anak laki-laki

Terjemahan: Dan pergilah ia mengambil/menerima perempuan Gomer Diblaim itu.


Dan ia akan melahirkan seorang anak laki-laki.
Ayat 4

j[;ªm. dA[å-yKi la[,r_ >z>yI Amàv. ar"îq. wyl'êae ‘hw"hy> rm,aYOÝw: 4

tWkßl.m.m; yTiêB;v.h’wi > aWhêyE tyBeä-l[; ‘la[,r>z>yI ymeÛD>-ta, yTiødq> ;p’W'


`lae(r"f.yI tyBeî

rm,aYOÝw: = kata penghubung w> (dan) + kata kerja qal waw consec orang ketiga maskulin
tunggal rma ((mereka akan mengatakan) = dan mereka akan mengatakan

‘hw"hy> = nama diri = Yehuda

wyl'êae = kata depan la, + akhiran ganti maskulin tunggal = kepadanya

ar"îq = kata kerja qal imperatif maskulin tunggal = memanggillah

Amàv. = bentuk konstruk dari kata benda ~ve + akhiran ganti orang ketiga maskulin
tunggal = namanya

la[,_r>z>yI = nama diri = Yizreel

dA[å-yKi = kata penghubung yKi + kata keterangan dA[ = itu/karena/untuk tetap

j[;ªm = kata sifat maskulin tunggal = kecil, golongan kecil, sedikit

yTiødq> ;p’W' = kata penghubung w>


+ kata kerja waw consec perfek orang pertama umum
tunggal = dan Aku telah gagal melakukan/mendapat sesuatu

ymeÛD-> ta, = objek langsung tae + bentuk konstruk dari kata benda maskulin umum
jamak ~D' = darah

la[,r>z>yI = nama diri = Yizreel


tyBeä-l[; = kata depan l[; + bentuk konstruk dari kata benda maskulin umum tunggal
tyIB; = pada/atas rumah/tempat tinggal

aWhêyE = nama diri = Yehu

yTiêB;v.hi’w = kata penghubung w> + kata kerja hifil waw consec perfek orang pertama
umum tunggal tbv = dan aku telah berhenti

tWkßl.m.m = bentuk konstruk dari kata benda feminin umum tunggal tbv =
pemerintahan

tyBeî = bentuk konstruk dari kata benda maskulin tunggal tyIB; = rumah/tempat tinggal

`lae(r"f.yI = nama diri = Israel

Terjemahan :dan Tuhan berkata kepada Hosea: panggilah nama anak itu dengan
sebutan Yizreel karena sedikit waktu lagi aku akan merobohkan tempat tinggal Yehu
karena hutang darah Yizreel dan akan mengakhiri pemerintahan kaum Israel

Ayat 5

qm,[BeÞ . laerê "f.yI tv,q<å-ta, ‘yTir>b;v'(w> aWh+h; ~AYæB; hy"ßh'w>


`la[,(r>z>yI
hy"ßh'w> = kata penghubung w>
+ kata kerja qal waw consec perfek orang ketiga maskulin
tunggal = dan ia telah menjadi

~AYæB; = kata depan B. + kata sandang h; + kata benda maskulin umum tunggal ~Ay =
pada hari itu

aWh+h; = kata sandang h; + kata ganti orang ketiga maskulin tunggal aWh = Dia itu

yTir>b;v'(w = kata penghubung w> + kata kerja qal waw consec perfek orang pertama
umum tunggal rbv = dan saya akan memecahkan, mematahkan, mendobrak

tv,q<-å ta = objek langsung tae + bentuk konstruk dari kata benda feminin umum
tunggal tv,q, = dari busur, pelangi itu

laeêr"f.yI = nama diri = Israel

qm,[BeÞ . = kata depan B.


+ bentuk konstruk dari kata benda maskulin umum tunggal qm,[e
= pada lembah, dataran

`la[,(r>z>yI = nama diri = Yizreel


Terjemahan : dan pada hari itu Aku akan mematahkan busur panah Israel itu di
Lembah Yizreel

Ayat 6

hm'x'_rU al{å Hm'Þv. ar"îq. Alê rm,aYOæw: tB;ê dl,Teäw: ‘dA[ rh;T;Ûw: 6

aF'aÞ , afoïn"-yKi( laeêr"f.yI tyBeä-ta, ‘~xer:a] dA[ª @ysiøAa al{’ y• Ki


`~h,(l'
rh;T;Ûw: = kata penghubung w> + kata kerja qal waw consec imperfek orang ketiga
tunggal dari kata hrh = dan ia akan mengandung

‘dA[ = kata keterangan dari dA[ = selalu, lagi, tetap

dl,Täwe : w> + kata kerja qal waw consec imperfek orang ketiga
= kata penghubung
feminin tunggal dari kata dly = dan ia akan menanggung, memikul, melahirkan

tB;ê = kata benda feminin umum tunggal dari kata tB; = anak perempuan

rm,aYOæw: w> +
= kata penghubung kata kerja qal waw consec imperfek orang ketiga
maskulin tunggal dari kata rma = dan ia akan mengatakan, berbicara

Alê = kata depan l. + akhiran ganti orang ketiga maskulin tunggal. = kepadanya

arq = kata kerja qal imperative maskulin maskulin tunggal= memanggillah

Hm'vÞ . = kata benda maskulin umum tunggal konstruk + akhiran ganti orang ketiga
feminin tunggal dari kata ~ve = namamu

Al hm'x'_rU å={ nama diri dari hm'xr


' u al{ = Loh-Ruhama

yKi = kata penghubung i = kedepan, seperti, menurut

al = tidak, bukan

@ysiøAa
=kata kerja hifil imperfek umum orang pertama tunggal dari kata @sy = aku
akan menambhkan, teruskan

dA[ = kata keterangan dari kata dA[ = lagi, selalu, tetap

‘~xer:a
= kata kerja piel imperfek orang pertama tunggal dari kata ~xr = aku akan
mengasihani

tyBeä-ta = objek langsung tae + bentuk konstruk dari kata benda maskulin umum
tunggal tyIB; = dari laki-laki itu

laeêr"f.y = nama diri = Israel

afoïn-" yKi
= kata penghubung dari kata yKi + kata kerja qal invinitif dari kata afn =
seperti mengangkat, membawa

aF'Þa,
= kata kerja qal imperfek orang pertama tunggal dari kata afn = aku akan
mengangkat, membawa
`~h,(l' = kata depan + akhiran ganti orang ketiga maskulin jamak=kepada mereka

Terjemahan= dan ia akan mengandung lagi dan akan melahirkan anak perempuan.
Allah berbicara kepadanya panggilalah namanya Loh-Ruhama. Dan aku tidak akan
menyayangi lagi Isreal, sama sekali tidak mengasihi mereka

Ayat 7

al{åw> ~h,_yhel{)a/ hw"åhyB; ~yTiÞ[.v;Ah)w> ~xeêr:a] ‘hd"Why> tyBeÛ-ta,w> 7

=`~yvi(r"p'b.W ~ysiÞWsB. hm'êx'l.mib.W ‘br<x,’b.W tv,qB<Ü . ~[eªyviAa


tyBeÛ-ta,w = kata penghubung w> + objek langsung dari kata tae + bentuk konstruk dari
kata benda maskulin tunggal dari kata tyIB; =dan dari rumah, keluarga

hd"Why> = nama diri = yehuda

~xeêr:a] =
= kata kerja piel imperfek orang pertama tunggal dari kata ~xr = aku akan
menunjukkan kasih

~yTiÞ[.v;Ah)w>
= kata penghubung w> + kata kerja hiphil waw consec perfek orang pertama
tunggal + akhiran ganti orang ketiga maskulin jamak = dan aku telah menyelamatkan
mereka

hw"åhyB = kata depan B. + nama diri hwhy = pada Yehuda

~h,_yhel{)a/
= bentuk konstruk dari kata benda maskulin umum jamak ~yhil{a/ + akhiran
ganti orang ketiga maskulin jamak = Allah mereka

al{åw> = kata penghubung w> + partikel negatif al{ = dan tidak

~[eªyviAa) == kata kerja hiphil imperfek orang pertama umum tunggal [vy + akhiran ganti
orang ketiga maskulin jamak =aku akan menyelamatkan mereka

tv,q<ÜB = kata depan B. + kata benda feminine tunggal tv,q, =pada busur, pelangi

br<x,’b.W
= kata penghubung w> + kata depan B. + kata benda feminin umum tunggal br,x,
= dan pada pisau, pedang, belati

hm'êx'l.mib.W = kata penghubung w> + kata depan B. + kata benda feminine umum tunggal
hm'x'l.mi = dan kepada perang

~ysiÞWsB. = kata depan B. + kata benda maskulin umum jamak sWs = pada kuda

=`~yvi(r"pb' .W
= kata penghubung w> + kata depan B. + kata benda maskulin umum jamak vr'P' =
dan pada orang-orang berkuda
Terjemahan: aku akan menunjukkan kasihku kepada Yehuda dan akan
menyelamatkan mereka bukan dengan busur, pedang dan juga orang-orang berkuda.

Ayat 8

`!BE) dl,Teîw: rh;T;Þw: hm'x'_rU al{å-ta, lmoßgT> iw:

lmoßg>Tiw: = w> kata penghubung + lmg kata kerja qal waw konsekutif imperfek orang ke 3

feminim tunggal = dan dia akan menyapih

hm'x'_rU al{å-ta, = tae tanda objek langsung + hm'x'ru al nama diri = Lo-Ruhama

rh;T;Þw = w> kata penghubung + hrh kata kerja qal waw konsekutif imperfek orang ke 3

feminim tunggal = dan dia akan mengandung

dl,Tîwe = w> kata penghubung + dly kata kerja qal waw konsekutif imperfek orang ke 3

feminim tunggal = dan dia akan melahirkan

`!BE = !Be kata benda maskulin tunggal = anak

Terjemahan = dan dia akan menyapih Lo-Ruhama dan akan mengandung dan
melahirkan anak

Ayat 9

ykiÞnOa'w> yMiê[; al{å ‘~T,a; yKiÛ yMi_[; al{å Amßv. ar"îq. rm,aYO¨w:
s `~k,(l' ykiÞnOa'w
rm,aYO¨w = kata penghubung w> + kata kerja qal waw consec imperfek orang ke-3 maskulin

tunggal = dan ia akan mengatakan

ar"îq= kata kerja qal imperative maskulin tunggal = memanggil, menyebut,


membacakan, berseru.

Amßv= bentuk konstruk dari kata benda maskulin tunggal + akhiran ganti orang ke-3
maskulin tunggal = namanya

yMi_[; al = nama diri = Lo-Ami

yK = kata penghubung yKi = karena, bahwa, sesungguhnya, apabila, seperti, sekalipun,


tetapi, melainkan.

‘~T,a = kata ganti tanya orang kedua maskulin jamak = kamu ini

al= partikel negatif = tidak, bukan

yMiê[;= kata ganti maskulin umum tunggal + kata ganti orang pertama umum tunggal =
umatmu

ykiÞnOa'w = kata penghubung + kata ganti orang pertama tunggal = dan saya

hy<ïh.a,-al{) = partikel negatif + kata kerja qal imperfek orang pertama umum tunggal =
aku tidak akan menjadi

s `~k,(l' = kata depan l. + akhiran ganti orang ke-2 maskulin jamak = ke pada kalian

Terjemahan: Dan ia akan menyebut namaya Lo-Ami, sesungguhnya kamu ini bukan

umat-Ku dan saya tidak akan menjadi Allah kalian.


-Uraian Tafsiran

 Ayat 2
Bagian pertam dari ayat ini dapat juga diterjemahkan dengan cara ain . kita dapat
menganggapnya sebagai semacam judul atas seluruh pasal 1-3, jadi boleh
digabung dengan ayat 1b. ibrani be di sini; dengan perantaraan ada yang mau
menerjemahkan: kepada, tetapi biasanya bahasa ibrani memakai el,. Calvin
mencatat di sini: ditempa ini tak daapt diragukan bahwa sang nabi
memperkenalkan diri selaku organum spiritus sancti (alat Roh kudus). Firman
Allah disampaikan dengan perantaraan manusia dan perantaraan itu melibatkan
manusia dengan mulut dan hatinya.
Sang nabi baru dapat menjadi perantara seteah lebih dahulu ia sendiri
menjadi alamat firman Allah. berfirmanlah ia kepada Hosea. Firman pertama yang
datang dari Allah kepada (el) Hosea adalah suatu perintah, malah perintah yang
sangat mengejikan.
Ia harus mengawini seorang perempuan sundal (mengambil berarti dalam
hubungan ini: kawin, kej 4:19; kel 34:16). Bahkan dengan seorang perempuan
sundal. Yang dimaksudkan ialah wanita yang mempunyai kecenderungan dan
watak untuk bersundal. Ada sekelopok penafsir yang menyangka bahwa
perempuan ini adalah perempuan biasa dari rakyat jelata yang mempunyai “roh
perzinahan “ , jsdi seorang perempuan yang bersama dengan segenap rayat jatuh
ke dalam dosa penyembahan Baal. Tetapi hal itu sama sekali tidak mencolok.
Tentang perempuan ini dikatakan bahwa perempuan ini menyerahkan diri kepada
apa yang disebut “prostitusi sacral” yang seringkali dilakukan bergandengan
dengan ibadah kesuburan. Tetapi hal itu jga tidak dapat digali dari naskah Hosea.

 Ayat 3
Perintah segera dilaksanakan. Kita tidak medengar sepatah kata pun berisi protes
atau keragu-raguan. Sama seperti perintah yang diberikan kepadanya,
demikianlah dilaksanakannya. Isteri baru itu bernama Gomer. Anak perempuan
diblaim. Ada banyak penafsir yang suka berfantasi tentang arti nama itu, tetpi kitab
Hosea sendiri tidak mempersoalkannya. Tidak lama kemudian perkawinan baru
itu diberkati dengan kelahiran anak sulung: seorang anak laki-laki. Dan tidak boeh
dipersoalkan apakah anak itu diperanakan oleh Hosea sendiri: melahirkan
baginya adalah rumusan tetap mengenai seorang anak sah yang memang
diperanakan ayahnya yang resmi.

 Ayat 4-5
Untuk kedua kalinya datanglah firman Tuhan kepada Hosea, lagi pula firman itu
mengenai suatu peristiwa penting di dalam riwayat hidupnya. Di sini dan
kemudian juga dalam ayat 6 dan 9 dikatakan kepadanya, bagaimana anaknya
harus dinamai, dan setiap kali pula nama itu di artikan dalam suatu kalimat yang
berawalan: “sebab” d sini menjadi kentara sekali bahwa Hosea melakukan suatu
perbuatan-tanda. Acapkali nama orang-orang Israel mengandung arti tertentu
misalnya sebagai ucapan selamat yang dinyatakan pada waktu kelahiran (seperti
Salomo = orang damai) atau sebagai tanda trima kasih (seperti Yonatan= Tuhan
telah memberi; Samuel= Allah telah mendengar). Tetapi terkadang pula ada nama
yang diberi atas suruhan Tuhan sendiri (terutama dalam kitab kejadian ; Ismael,
Ishak, Yakub anak Hosea diberi nama atas perintah Tuhan, dan nama itu
merupakan pemberitaan hidup (seperti juga anak-anak Yesaya).
Anak sulung Hosea dinamai Yizreel, artinya: Allah menabur, tetapi arti
harafiah itu di sini belum disinggung-singgung, barulah dalam 2:22. Di dalam kota
Yisreel itu pada tahun 842 SM. Yehu telah membunuh Raja Yoram dan ibu suri
Yizreel dengan segenap keturunannya, setelah Yehu di urapi oleh Nabi Elisa (2
Raja-raja 9-10).6

Ayat 6-7.

Dengan kata-kata yang serupa dengan ayat 3 dan 4 diceritakanlah tentang kelahiran
anak yang kedua dan pemberian namanya. Hanya di sini (dan dalam ayat 8) tidak disebut
: “melahirkan bayinya”, adakah anak yang kedua itu sungguh-sungguh lahir dari
perzinahan? Ini kali bayinya adalah perempuan. Tuhan (yang berfirman untuk ketiga
kalinya dalam riwayat hidup Hosea) memberi perintah supaya si anak dinamai : Lo-
Ruhama, artinya “yang tidak disayangi”. Dan pengertiannya langsung diberikan : sebab
Aku tidak akan lagi menyayangi lagi kaum Israel dan sama sekali tidak akan
mengampuni mereka. Memang disini ada permainan kata antara nama Lo-Ruhama dan
Lo-arekhem (Aku tidak akan menyayangi). Secara harafiah ada tertulis : Aku tidak akan

6
Dr. A. de Kuiper: Tafsiran Alkitab Hosea. Jakarta: Gunungmulia, 2012. Hlmn. 9-22
terus-menerus lagi menyayangi sampai waktu itu “kaum Israel” adalah obyek atau
sasaran dari pengasihan Tuhan. Dalam bahasa Ibrani: bet-Yisrael = rumah Israel, artinya
: segenap persekutuan (rakyat, masyarakat, umat) Israel Utara. Dan pengasihan Tuhan
itu selamanya terdiri atas pengampunan dosa; tetapi hal itu tidak akan berakhir. Rahmat
Allah tidak akan berlaku lagi, baik terhadap keturunan RajaYoas dan Yerobeam II Allah
masih memberi keselamatan (2 Raj. 13:23; 14:26-27). Sekarang ini tidak lagi! Itulah
pemberitaan nama anak perempuan kecil itu: Yang tidak dikasihani. Pengasihan Allah
tidak pernah otomatis. Ia menyayangi siapa yang Dia mau sayangi (Kel. 33:19).

Ayat 7 sudah dicocokkan dalam struktur riwayat itu. Setiap nama-nama Hosea
mengandung arti penghukuman, padahal disini ada janji keselamatan. Apalagi
sekonyong-konyong dibicarakan tentang Yehuda. Bahwa adda ditambahkan ucapan ini,
dapat kita mengerti atas dasar Keluaran 33:19. Yang pertama ialah antara Israel Utara
yang tak dapat tidak akan binasa (dan waktu ayat ini ditambahkan memang telah hancur
dan sudah tidak ada lagi) dengan Yehuda yang beribu-kotakan Yerusalem dan yang
diperintah oleh keturunan Daud (1 Raj. 11:32). Yang kedua : keselamatan akan datang
demi Tuhan, Allah mereka... bukan dengan panah atau pedang, dengan alat perang atau
dengan kuda atau orang-orang berkuda. Keselamatan Yehuda tidak dapat dinantikan
dari pihak kuasa militer melainkan dari pertolongan Tuhan saja.

Ayat 8-9. Dengan ayat 8 riwayat hidup Hosea diteruskan lagi. Untuk keempat kalinya
firman Allah berbunyi kepada Hosea pada suatu peristiwa yang penting dalam hidupnya.
Anak yang ketiga lahir (tidak disebut : “baginya”). Catatan mengenai penyapihan Lo-
Ruhama dapat meyakinkan kita bahwa disini memang diceritakan suatu kejadian yang
sungguh-sungguh. Penghukuman Tuhan semakin tajam dan radikal/tuntas. Anak itu
seumur hidupnya menjadi suatu peringatan kepada sekitarnya, yaitu bahwa Israel
(Utara) bukan lagi umat Allah. Lagi-lagi pengertian nama itu langsung menyusul : sebab
kamu ini bukanlah umat-Ku dan Aku ini bukanlah Allahmu. Didalam bahasa Ibrani ada
tertulis : kamu ini Lo-ami dan Aku ini lo- eheye bagimu.

Dari beberapa bagian Perjanjian Lama kita mengenal rumusan perjanjian “Aku
akan mengangkat kamu menjadi umat-Ku dan Aku akan menjadi Allahmu” (Kel. 6:6) atau
lebih singkat lagi: “ Aku akan menjadi Allahmu, dan kamu akan menjadi umat-Ku” (Im.
26:12; Yer. 7: 23; 11:4, bnd. Ul. 26:17-18; 29:13; 2 Sam. 7:24; 1 Taw. 17:22). Juga
mengenai yang Perjanjian Baru, rumusan itu dipergunakan: Yeremia 20:7; 30:22; 31:1,
33, 32;38.

Perjanjian, yakni rangka hidup bangsa pilihan itu, ditiadakan. Dari pihak Israel
perjanjian itu ditiadakan, oleh sebab Israel tidak bertingkahlaku sebagai ami. Oleh karena
itulah anak bungsu Nabi Hosea senantiasa akan bersaksi dengan namanya : Israel
bukan lagi umat Allah. Dan Aku ini bukanlah Allahmu. Dan juga disalin : “Aku tidak akan
ada lagi bagimu” atau: “Aku bukan lagi ‘eheye-mu, bukan lagi Yahwe-mu” (bnd. Kel.
3:14). Ucapan ini sangat dalam dan mengejutkan: Allah sendiri meniadakan perjanjian-
Nya dengan Israel.7

7
ibid.
BAB IV

HASIL PENELITIAN

 Perbandingan Terjemahan

TERJEMAHAN
LAI-TB BIMK KJV NIV
KELOMPOK

Hosea 1:2 Hosea 1:2 Hosea 1:2 Hosea 1:2 Ayat 2: Tuhan
Ketika TUHAN Ketika Tuhan The When the berkata kepada
mulai berbicara pertama kali beginning of LORD began Hosea: Pergilah, dan
dengan berbicara the word of to speak kamu kawinilah
perantaraan kepada bangsa the LORD through perempuan sundal
Hosea: Israel dengan by Hosea. Hosea, the yang tidak setia itu.
“Pergilah, perantaraanku, And the LORD said to Karena negeri itu
kawinilah Tuhan berkata, LORD said him, "Go, take telah membelakangi
seorang “Hosea, to Hosea, to yourself an Tuhan.
perempuan kawinilah Go, take adulterous
sundal dan seorang yang unto thee a wife and
peranakkanlah suka melacur, wife of children of
anak-anak dan anak- whoredoms unfaithfulness,
sundal, karena anakmu juga and children because the
negeri ini akan menjadi of land is guilty
bersundal hebat seperti dia. whoredoms: of the vilest
dengan Umat-Ku sama for the land adultery in
membelakangi seperti istrimu hath departing from
TUHAN. itu; mereka tidak committed the LORD."
setia kepada-Ku, great
dan whoredom,
meninggalkan departing
Aku.” from the
LORD.
Hosea 1:3 Hosea 1:3 Hosea 1:3 Hosea 1:3 Ayat 3: Dan pergilah
Maka pergilah Maka aku So he went So he married
ia
ia dan mengawini and took Gomer
mengawini seorang wanita Gomer the daughter of mengambil/menerima
Gomer binti bernama Gomer daughter of Diblaim, and
perempuan Gomer
Diblaim, lalu anak Diblaim. Diblaim; she conceived
mengandunglah Setelah ia which and bore him Diblaim itu. Dan ia
perempuan itu melahirkan anak conceived, a son.
akan melahirkan
dan melahirkan kami yang and bare
baginya pertama, him a son. seorang anak laki-
seorang anak seorang anak
laki.
laki-laki. laki-laki,
Hosea 1:4 Hosea 1:4 Hosea 1:4 Hosea 1:4 Ayat 4:
Kemudian Tuhan berkata And the Then the
berfirmanlah kepadaku, LORD said LORD said to
TUHAN kepada “Namakan unto him, Hosea, "Call
Hosea: “Berilah anakmu itu Call his him Jezreel,
nama Yizreel Yizreel sebab name because I will
kepada anak tidak lama lagi Jezreel; for soon punish
itu, sebab Aku akan yet a little the house of
sedikit waktu menghukum raja while, and I Jehu for the
lagi maka Aku Israel karena will avenge massacre at
akan pembunuhan the blood of Jezreel, and I
menghukum yang dilakukan Jezreel will put an end
keluarga Yehu Yehu, upon the to the
karena hutang leluhurnya, di house of kingdom of
darah Yizreel Yizreel. Aku Jehu, and Israel.
dan Aku akan akan mengakhiri will cause to
mengakhiri pemerintahan cease the
pemerintahan keturunan Yehu. kingdom of
kaum Israel. the house
of Israel.
Hosea 1:5 Hosea 1:5 Hosea 1:5 Hosea 1:5 In Ayat 5:
Maka pada Pada waktu itu And it shall that day I will
waktu itu Aku di Lembah come to break Israel's
akan Yizreel Aku akan pass at that bow in the
mematahkan menghancurkan day, that I Valley of
busur panah kekuatan tentara will break Jezreel."
Israel di lembah Israel.” the bow of
Yizreel.” Israel in the
valley of
Jezreel.
Hosea 1:6 Hosea 1:6 Hosea 1:6 Hosea 1:6 Ayat 6: dan ia akan
Lalu Kemudian istriku And she Gomer mengandung lagi
perempuan itu itu melahirkan conceived conceived dan akan melahirkan
mengandung anak kami yang again, and again and anak perempuan.
lagi dan kedua, seorang bare a gave birth to a Allah berbicara
melahirkan anak daughter. daughter. kepadanya
seorang anak perempuan. And God Then the panggilalah namanya
perempuan. Tuhan berkata said unto LORD said to Loh-Ruhama. Dan
Berfirmanlah kepadaku, him, Call Hosea, "Call aku tidak akan
TUHAN kepada “Hosea, her name her Lo- menyayangi lagi
Hosea: “Berilah namakan Loruhamah: Ruhamah, for Isreal, sama sekali
nama Lo- anakmu itu for I will no I will no longer tidak mengasihi
Ruhama ‘Yang Tidak more have show love to mereka
kepada anak Dikasihani’, mercy upon the house of
itu, sebab Aku karena Aku tidak the house Israel, that I
tidak akan akan of Israel; should at all
menyayangi mengasihani lagi but I will forgive them.
lagi kaum bangsa Israel, utterly take
Israel, dan dan sama sekali them away.
sama sekali tidak akan
tidak akan mengampuni
mengampuni mereka.
mereka.

Hosea 1:7 Hosea 1:7 Hosea 1:7 Hosea 1:7 Ayat 7: aku akan
Tetapi Aku Tetapi bangsa But I will Yet I will show menunjukkan
akan Yehuda akan have mercy love to the kasihku kepada
menyayangi Kukasihani. Aku upon the house of Yehuda dan akan
kaum Yehuda Tuhan, Allah house of Judah; and I menyelamatkan
dan mereka, akan Judah, and will save mereka bukan
menyelamatkan menyelamatkan will save them-- not by dengan busur,
mereka demi mereka, tapi them by the bow, sword or pedang dan juga
TUHAN, Allah bukan dengan LORD their battle, or by orang-orang
mereka. Aku peperangan, God, and horses and berkuda.
akan juga bukan will not save horsemen, but
menyelamatkan dengan pedang them by by the LORD
mereka bukan atau panah atau bow, nor by their God."
dengan panah kuda dan sword, nor
atau pedang, pengendaranya.” by battle, by
dengan alat horses, nor
perang atau by
dengan kuda horsemen.
dan orang-
orang berkuda.”
Hosea 1:8 Hosea 1:8 Hosea 1:8 Hosea 1:8 Ayat 8: dan dia akan
Sesudah Setelah anak Now when After she had
menyapih Lo-
menyapih Lo- kami yang kedua she had weaned Lo-
Ruhama, disapih, istriku weaned Ruhamah, Ruhama dan akan
mengandunglah mengandung Loruhamah, Gomer had
mengandung dan
perempuan itu lagi lalu she another son.
lagi dan melahirkan conceived, melahirkan anak
melahirkan seorang anak and bare a
seorang anak laki-laki. son.
laki-laki.
Hosea 1:9 Hosea 1:9 Hosea 1:9 Hosea 1:9 Ayat 9: Dan ia akan
Lalu Tuhan berkata hen said Then the menyebut namaya
berfirmanlah Ia: kepadaku, God, Call LORD said, Lo-Ami,
“Berilah nama “Namakan his name "Call him Lo- sesungguhnya kamu
Lo-Ami kepada anakmu itu Loammi: for Ammi, for you ini bukan umat-Ku
anak itu, sebab ‘Bukan Umat- ye are not are not my dan saya tidak akan
kamu ini Ku’, sebab orang my people, people, and I menjadi Allah kalian.
bukanlah umat- Israel bukan and I will am not your
Ku dan Aku ini umat-Ku, dan not be your God.
bukanlah Aku bukan Allah God.
Allahmu. mereka.”
 Analisis pokok pikiran

Ayat 2-3: Berbicara tentang Perintah yang Tuhan berikan kepada Hosea

Ayat 4-6: Berbicara tentang nama yang akan diberikan kepada anak mereka

(perkawinan Hosea dan Gomer)

Ayat 7: Berbicara tentang kasih Allah terhadap kaum Yehuda

Ayat 8 : nama anak ketiga dari perkawinan mereka


BAB IV

PENUTUP

Kesimpulan: Penghukman mulai atas kerajaan (ayat 4), kemudian meluas sampai

meliputi segenap rakyat (ayat 6), dengan harapan supaya Israel bertobat tetapi hal itu

tidak terjadi, sehingga beberapa tahun kemudian konsekuensi terkhir di tarik.

Hukuman Allah adalah akibat sikap dan tingkah laku Israel, khususnya

penyembahan berhala. Oleh sebab Israel mengikuti Baal, maka Yahweh memtuskan

hubungan-Nya dengan dia. Hosea abdi Allh itu, dengan segenap hidupnya, termasu

kebahagiaan keluarganya harus sependeritaan dengan bangsa yang bersalah itu.

Hanya dengan jalan itulah ada harapan bahwa Israel akan diyakinkan tentang

hebatnya kejahatannya dan bahwa mereka akan kembali kepada Tuhan.

Dengan perikop yang pertama ini, maka untuk seluruh kitab Hosea seluruhnya,

elah ditetapkan. Umat Allah, juga jemaat kristen, yang menabdi kepad allah-allah dan

kuasa-kuasa lain, sehinga tidak lagi setia terhadap Tuhan (yang telah terlebih dahulu

mengasihi kita), tidak secara otomatis tinggal Ruhama, yakni yang disayangi atau ami

yakni umat-Ku. Umat Tuhan dapat ditolak.

Anda mungkin juga menyukai