Anda di halaman 1dari 5

A.

Latar Belakang Masalah

Laboratorium merupakan salah satu prasarana pendidikan, yang dapat

Digunakan sebagai tempat berlatih para peserta didik dalam memahami konsepkonsep
dengan melakukan percobaan dan pengamatan. Dengan demikian,

Laboratorium merupakan bagian yang integral tak dapat dipisahkan dari suatu

Pengajaran di dalam kelas. Keberadaan laboratorium diperlukan untuk memberikan

Pengalaman langsung dari aplikasi teori yang diterima melalui kegiatan

Laboratorium/praktikum, untuk menunjang kegiatan belajar mengajar di kelas.

Berkaitan dengan hal di atas maka peranan laboratorium menjadi sangat

Penting, karena laboratorium merupakan pusat proses belajar mengajar untuk

Mengadakan percobaan, penyelidikan, atau penelitian dalam perkuliahan . Dengan

Demikian laboratorium mempunyai fungsi sebagai tempat kegiatan penunjang dari

Kegiatan kelas, atau sebaliknya kegiatan kelas menjadi penunjang kegiatan

Laboratorium.

Dilihat dari fungsinya,pertama laboratorium menjadi tempat bagi pendidik

Untuk mendalami konsep,mengembangkan metode pembelajaran, memperkaya

Pengetahuan dan keterampilan, dan sebagainya. Kedua, sebagai tempat bagi peserta

Didik untuk belajar, memahami, mengembangkan keterampilan, dan mengaplikasikan

Tentang teori yang telah didapat waktu pembelajaran didalam kelas.

Mata kuliah praktik penyelidikan tanah merupakan salah satu mata kuliah

Wajib di program studi pendidikan teknik bangunan. Mata kuliah praktik penyelidikan

Tanah ini bertujuan agar mahasiswa mampu melakukan pengujian terhadap tanah

Seperti uji berat jenis tanah, uji berat isi dan kadar air, uji permeabilitas, uji batasbatas
atterberg, kompaksi, dan sebagainya. Namun pada saat melakukan pengujian

Tidak sedikit hambatan yang muncul sehingga dapat mengurangi efektifitas dari
Pengujian tersebut.

Labolatorium sma 6 kendari

1 .Tujuan

Tujuan penggunaan laboratorium kimia / IPA bagi peserta didik antara


lain : Mengembangkan keterampilan (pengamatan, pencatatan data,
penggunaan alat, dan pembuatan alat sederhana). Melatih bekerja cermat
serta mengenal batas-batas kemampuan pengukuran lab,

2 . Rumusan masalah
1. Bagaimana isi tata tertib labolatorium kimia di sekolah anda?
2. Mengapa isi tata tertib perlu di patuhi
3. Tata tertib apakah yang perlu di tambahin dan mengapa?
4. Bagimana cara membuang limbah labolatorium yang benar?

BAB 1

1 Tata tertib laboratorium

SMA NEGERI 6 KENDARI

1. Memakai pakaian praktikum


2. Mengisi kartu peminjaman alat
3. Memeriksa alat alat dan bahan sebelum di gunakan
4. Teliti dalam merangkai alat terlebih dahulu di periksa oleh guru pembimbing sebelum di
hubungankan di sumber tegangan listrik
5. Menayangkan ke pada guru hal hal yang belum di mengerti sebelum melakukan percobaan
6. Melaporkan kepada guru pembimbing bila ada kelainan
7. Membuang bahan bahan bekas percobaan di tempat sampah
8. Mencuci dan membersihkan alat dengan lap halus sebelum di kembalikan
9. Membuat hasil percobaan
10. Memeriksa dan mengembalikan alat/bahan ( 5 menit ) sebelum praktikum selesai
11. Membersihkan dan mengatur meja sebelum meninggalkan ruang praktikum

BAB 2

2 . Mengapa isi tata tertib labolatorium harus di patuhi?

Dengan diterapkannya tata tertib ini dapat membangun kedisiplinan bagi


para pengguna laboratorium ketika bekerja serta dapat membangun mutu
pelayanan laboratorium yang lebih baik. Tata tertib laboratorium ini
memiliki sanksi yang tegas jika tidak dipatuhi.

BAB 3

3. Tata tertib apakah yang perlu di tambahin dan mengapa?

1.menyediakan loker untuk penyimpanan , agar barang bawaan tidak


menganggu saat praktikum di mulai

2. Pengguna laboratorium tidak diperbolehkan bercanda selama


praktikum, karna dapat menganggu orang di sekitar

BAB 4
4 . Bagimana cara membuang limbah labolatorium yang benar?
1. Limbah bahan kimia tidak boleh langsung dibuang ke lingkungan. Limbah
bahan kimia yang banyak kita temui di laboratorium dapat menyebabkan
bahaya bagi lingkungan dan kesehatan kimia. Contohnya adalah air raksa
yang banyak terdapat di dalam thermometer. Air raksa atau merkuri ini bila
masuk ke dalam tubuh dapat menyebabkan keracunan dan kerusakan
syaraf. 2. Limbah cair yang tidak larut dalam air dan beracun dikumpulkan
pada botol dan diberi label yg jelas. Karena sifat yang berbahaya itu, limbah
berbahaya harus ditangani secara khusus, seperti dimasukkan ke container
agar mudah dikenali dan dipantau. 3. Limbah padat dapat dibakar
Pembakaran dilakukan dengan alat khusus yang disebut incinerator. Alat
pembakar ini dapat membakar dengan sempurna, sehingga semua limbah
laboratorium dapat menjadi abu. Asap hasil pembakaran juga disimpan
sehingga tidak terbuang bebas di atmosfer. 4. Limbah organik dibuang pada
tempat terpisah agar bisa didaur ulang Limbah organik misalnya adalah roti
atau tempe yang dijadikan preparat dalam penelitian tentang jamur.
Limbah organik ini dapat dipisahkan dari limbah plastik atau kimia, agar
kemudian didaur ulang untuk mengurangi sampah dari laboratorium. 5. Bila
terpapar limbah berbahaya jangan panik Lakukan penanganan seperti
membilas bahan kimia, memberi lotion bila kulit terbakar, dan memanggil
dokter bila kondisi parah.

Bab 5

Kesimpulan

Tahun Akademik:
Genap 2020/2021
Kelas-Offr:
B-B
Deskripsi:

Fungsi laboratorium, tata ruang laboratorium, perlengkapan laboratorium, organisasi laboratorium,


administrasi peralatan dan bahan kimia, pengenalan dan pemeliharaan peralatan laboratorium dan bahan
kimia, keselamatan kerja di laboratorium, teknik-teknik laboratorium, pembuatan larutan dan reagen,
merancang dan membuat peralatan dan bahan praktikum kimia sederhana.

Capaian Pembelajaran
 memahami fungsi/peranan laboratorium dalam pembelajaran di Sekolah
 memahami tentang tata ruang laboratorium kimia sekolah
 memahami organisasi dan administrasi laboratorium
 menggunakan peralatan dan bahan laboratorium kimia
 merawat peralatan dan bahan laboratorium kimia
 menerapkan teknik keselamatan kerja di laboratorium kimia
 Inventarisasi Alat/ barang dan bahan kimia serta anggaran
 membuat larutan dan reagen
 merancang dan membuat peralatan praktikum kimia dan bahan kimia sederhana

Anda mungkin juga menyukai