Anda di halaman 1dari 5

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode Star (Situasi,

Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)


Terkait Pengalaman dalam Merencanakan, Melaksanakan dan Mengevaluasi
Pembelajaran

Nama : Gilang Dika Fajar


NIM : 20010644007
Kelas : 2020 C

Lokasi Universitas Negeri Surabaya


Lingkup Pendidikan PGSD (Mata Kuliah Pembelajaran PPKn SD)
Tujuan yang ingin dicapai Dengan mengikuti Mata kuliah ini, mahasiswa mampu :
1. Mengetahui tujuan pembelajaran PPKn di Sekolah
Dasar
2. Mengetahui peta kurikulum mata pelajaran PPKn di
sekolah dasar
3. Menguasai karakteristik pembelajaran PPKn di SD kelas
awal dan kelas lanjut
4. Membuat perangkat pembelajaran PPKn SD
5. Merancang alat evaluasi pembelajaran PPKn SD
6. Mempraktekkan pola pembelajaran PPKn SD
Penulis Gilang Dika Fajar
Tanggal 10 Desember 2022
Situasi: Mata Kuliah Pembelajaran PPKn di SD sangat penting
Kondisi yang menjadi latar kaitannya dengan pembentukan karakter peserta didik.
belakang masalah, mengapa Pembelajaran PPKn di SD memiliki peran yang strategis
praktik ini penting untuk dalam meningkatkan potensi peserta didik untuk menjadi
dibagikan, apa yang menjadi warga yang baik dan demokratis dengan berlandaskan
peran dan tanggung jawab anda Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945.
dalam praktik ini. Sebagai mahasiswa PGSD yang pada saat nanti akan
menjadi guru diharapkan memiliki jiwa nasionalisme dan
patriotisme, sehingga mampu menghasilkan peserta didik
yang berakhlak mulia, sehat jasmani dan rohani, berwawasan
luas, mandiri, kreatif, dan sebagainya.
Namun, sangat disayangkan pada saat ini
perkembangan moral dan tingkah laku yang terlihat pada
peserta didik di Indonesia menunjukan kondisi yang
memprihatinkan. Tak jarang dari mereka yang kurang aktif
berpartisipasi dalam memahami dan menjaga kesatuan serta
persatuan negara. Jenjang pendidikan sekolah dasar lah yang
dapat menjadi sebuah awal dalam membangun pondasi
karakter peserta didik sebagai warga negara yang baik. Oleh
karena itu, dengan diadakannya pembelajaran pendidikan
kewarganegaraan di sekolah dasar dapat menjadi momentum
khusus dalam membentuk dan memperbaiki karakter serta
moral peserta didik demi bangsa dan negara.
Dalam pencapaian harapan tersebut pemahaman dan
kemampuan guru lah yang dapat mewujudkannya, melalui
kegiatan pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di
kelas. Sebagai mahasiswa Prodi PGSD yang dapat disebut
juga sebagai calon guru sekolah dasar harus mampu
memahami berbagai pengetahuan dan keterampilan dalam
pendidikan kewarganegaraan. Selain itu, calon guru sekolah
dasar harus mampu memahami setiap karakteristik dari
peserta didik sehingga dapat menyusun strategi dalam
pembelajaran pendidikan kewarganegaraan yang tepat dan
sesuai.
Tantangan : Ada beberapa tantangan pada saat perkuliahan PPKn
Apa saja yang menjadi di SD yaitu pertama, tugas yang diberikan oleh dosen
tantangan untuk mencapai pengampu mata kuliah tersebut dirasa cukup banyak bagi
tujuan tersebut? Siapa saja yang mahasiswa. Tugas yang diberikan itu berupa penyusunan 2
terlibat, perangkat pembelajaran lengkap PPKn SD yang dikerjakan
secara berkelompok namun sebagian dikerjakan secara
daring;
Kedua, Mahasiswa melaksanaan praktik mengajar
sebanyak 2 kali yang harus dilakukan secara luring,
sedangkan jarak antar rumah mahasiswa dalam 1 kelompok
sangat jauh, sehingga harus bertemu di satu titik kumpul
dengan membuat jadwal agenda yang matang;
Ketiga, materi yang diberikan cukup sulit untuk
dipahami, karena pemaparan materi mata kuliah ini full
dilaksanakan secara daring melalui zoom meeting tanpa
dipandu oleh dosen pengampu;
Aksi : Strategi untuk menghadapi beberapa tantangan di atas :
Langkah-langkah apa yang Buat Kesepakatan dan Konsekuensi Secara Bersama
dilakukan untuk menghadapi Hal ini merupakan hal yang penting untuk kamu
tantangan tersebut/ strategi apa lakukan sebelum mulai mengerjakan tugas kelompok.
yang digunakan/ bagaimana Tujuan dibuatnya kesepakatan adalah agar setiap anggota
prosesnya, siapa saja yang kelompok berkomitmen untuk mau mengerjakan tugasnya
terlibat / Apa saja sumber daya dengan benar dan tepat. Selain kesepakatan perlu juga dibuat
atau materi yang diperlukan konsekuensi jika salah satu anggota tidak dapat mengikuti
untuk melaksanakan strategi ini kesepakatan yang sudah disetujui oleh semua anggota
kelompok. Jadi, teman kamu yang malas dan acuh akan mau
mengerjakan tugasnya.

Ajak Berdiskusi Secara Intensif


Sebelum kita mengeksekusi apa saja yang perlu kita
kerjakan dalam tugas kelompok, ajaklah semua anggota
kelompok berdiskusi. Diskusi ini bertujuan agar semua
anggota kelompok mengerti tugas serta apa yang harus
dikerjakan. Diskusi tersebut tidak hanya dilakukan sekali
atau dua kali saja. Selama tugas kelompok tersebut belum
selesai harus ada diskusi lanjutan mengenai semua hal
tentang tugas tersebut. Jadi ajak teman kamu berdiskusi ya,
jangan sampai ada teman kamu yang tidak mengerjakan
tugasnya dan jangan sampai tugas kelompok kamu tidak ada
progress, bahkan tidak selesai.
Membagi Bagi Tugas Dengan Adil
Membagi tugas dengan adil dalam tugas kelompok
akan mempermudah pekerjaan kamu. Jadi, tidak perlu
mengerjakan semua tugas sendiri. Hal ini juga membuat
tugas kelompok menjadi lebih cepat selesai. Beri
kepercayaan dan ingatkan teman sekelompok bahwa telah
dibuat kesepakatan dan konsekuensi bersama sebelumnya,
agar ia mau menerima tugasnya dan mengerjakannya.

Pilih Waktu Yang Tepat Untuk Diskusi Atau Mengerjakan


Tugas
Terkadang teman kamu yang malas dan acuh ini sering
beralasan jika diajak berdiskusi atau mengerjakan tugasnya.
Pilihlah waktu yang tepat bagi semua anggota kelompok
untuk berdiskusi atau mengerjakan tugasnya secara bersama
meski di dalam tugas kelompok kita memiliki jobdesk
masing-masing. Mengerjakan tugas atau berdiskusi bersama
juga perlu dilakukan. Tujuannya adalah jika ada salah satu
anggota kelompok yang bingung atau kesulitan
mengerjakannya kamu bisa membantunya.
Refleksi Hasil dan dampak Apabila dilihat dari hasil yang telah diperoleh menunjukkan
Bagaimana dampak dari aksi bahwa mahasiswa PGSD Kelas 2020 C sebagian besar telah

dari Langkah-langkah yang memahami pembelajaran PPKn di SD. Dengan catatan bahwa
seluruh mahasiswa tersebut dapat mengerjakan seluruh tugas
dilakukan? Apakah hasilnya
dalam rangkaian pembelajaran secara berkelompok dan masing-
efektif? Atau tidak efektif?
masing anggota harus berkontribusi secara merata dalam setiap
Mengapa? Bagaimana respon
pengerjaan tugas. Dengan beberapa strategi yang dilakukan,
orang lain terkait dengan strategi
diharapkan mampu memotivasi mahasiswa untuk lebih semangat
yang dilakukan, Apa yang
dalam mempelajari dan memahami pembelajaran PPKn di SD,
menjadi faktor keberhasilan atau terutama bagi mahasiswa PGSD yang pada langkah selanjutnya
ketidakberhasilan dari strategi akan menjadi seorang guru. Selain itu, diharapkan dapat
yang dilakukan? Apa diimplikasikan oleh dosen sebagai acuan dalam memberikan
pembelajaran dari keseluruhan pengajaran mengenai pembelajaran PPKn di SD terhadap
proses tersebut
mahasiswanya agar dapat lebih memahami dan mengerti urgensi
dari mata kuliah tersebut.

Anda mungkin juga menyukai