Anda di halaman 1dari 4

KELOMPOK 7

MENGHADAPI PERSAINGAN

DOSEN PEMBIMBING : MISBAHUL ANWAR, S.E., M.M.

PENUGASAN INI DISUSUN OLEH :


1. IMANDA JULIAN MICOLA (20210410418)
2. NUR LAILI ROMADHONI (20210410419)
3. ADITYA PRADIPTA DANISWARA (20210410420)
4. ERVINA DIAN AYU KENCANA (20210410421)

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS PROGRAM STUDI MANAJEMEN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
TAHUN AJARAN 2022 / 2023
KEKUATAN KOMPETITIF
Michael porter mengindetifikasi lima kekuatan yang menentukan daya tarik jangka panjang
instrinsik sebuah pasar ata segmen pasar: pesaing industri, pendatang baru potensial,
pengganti, pembeli, dan pemasok. Ancaman yang terkandung dalam kekuatan ini adalah
sebagai berikut:
1. Ancaman rivalitas segmen yang intens
2. Ancaman pendatang baru
3. Ancaman produk pengganti
4. Ancaman daya tawar pembeli yang semakin besar
5. Ancaman daya tawar pemasok semakin besar

MENGIDENTIFIKASI PESAING
Tampaknya tugas yang sederhana bagi perusahaan untuk mengidentifikasi
pesaingnya. Pepsi co tahu bahwa dasani dari coca cola adalah pesaing air botol utama bagi
merek aquafina nya. Dalam tahun tahun terakhir, misalnya sejumlah raksassa baru muncul di
negara negara berkembang, dan pesaing cepat ini tidak hanya dengan negara multinasional di
negara mereka sendiri tetapi juga menjadi kekuatan global dengan caranya sendiri. Kita dapat
mempelajari persaingan dari sudut pandang industri. Industri (industry) adalah suatu
kelompok perusahaan yang menawarkan produk atau kelas produk yang merupakan
pengganti erat satu sama lain. Dengan menggunakan pendekatan pasar, kita mendefinisikan
pesaing sebagai perusahaan yang memenuhi kebutuhan pelanggan yang sama. Misalnya,
pelanggan yang membeli paket pemosresan kata benar benar menginginkan “kemampuan
menulis” kebutuhan yang juga dapat dipenuhi pulpen, pensil, atau mesin ketik.
Konsep pasar untuk persaingan menunjukan jumlah pesaing aktual dan potensial yang
lebih besar daripada persaingan yang hanya didefinisikan dalam istilah kategori produk.
“gagasan pemasaran: perumbuhan yang tinggi melalui inovasi nilai menggambarkan
bagaiman perusahaan dapat memasuki pasar baru yang meminimalkan persaingan dengan
perusahaan lain.

MENGANALISIS PESAING
Setelah perusahaan mengidentifikasi pesaingnya, perusahaan harus menentukan
strategi, tujuan, kekuatan, dan kelemahan mereka.
Strategi
Sekelompok perusahaan mengikuti strategi yang sama dalam pasar tertentu disebut
kelompok strategis (strategic group).
Tujuan
Setelah perusahaan mengidentifikasi pesaing utamanya dan strategi mereka,
perusahaan harus bertanya: apa yang dicari masing masing pesaing dipasar? Apa yang
menggerakan masing masing perilaku pesaing? Banyak faktor yang membentuk tujuan
pesaing, termasuk ukuran, sejarah, manajemen saat ini, dan situasi keuangan. Jika pesaing
merupakan divisi dari perusahaan yang lebih besar, prnting utnuk mengetahui apakah
perusaahan induk menjalankanya untuk pertumbuhan, laba atau memerahnya.

Kekuatan dan kelemahan


Perusahaan harus mengumpulkan semua informasi tentang kekuatan dan kelemaha
pesaing. Secara umum perusahaan harus memerhatikan tiga variabel ini ketika menganalisis
pesaing:
1. Pangsa pasar
2. Pangsa pikiran
3. Pangsa hati
Perusahaan yang menghasilkan pangsa pikiran dan pangsa hati yang stabil pasti akan
menghasilkan pangsa pasar dan profitabilitas. Perusahaan seperti carlmax, timberland,
jordan’s furniture, wegmasn, dan toyota seluruhnya meraih keuntungan finansial karena
memberikan nilai emosional pelanggan, pengalaman sosial, dan finansial untuk memuaskan
pelanggan dan semua yang memilih mereka.

Memilih pesaing
Perusahaan dapat memfokuskan diri pada salah satu dari kelas pesaing berikut: pesaing
kuat melawan pesaing lemah, pesaing dekat melawan pesaing jauh, dan pesaing baik
melawan pesaing buruk.
 Kuat melawan lemah – sebagian besar perusahaan membidik pesaing yang lemah,
karena memerlukan sumber daya yang sedikit untuk setiap titik pangsa yang
didapatkan.
 Dekat melawan jauh – sebagian besar perusahaan membidik pesaing yang paling
mirip dengan mereka
 Baik melawan buruk – semua industri memiliki pesaing yang baik dan buruk,
pesaing baik bermain sesuai aturan industri: mereka menetapkan harga yang sesuai
dengan biaya dan mereka menyukai industri yang sehat, sedangkan pesaing buruk
berusaha membeli pangsa dan tidak menghasilkannya, mereka mengambil banyak
resiko, mereka berinvestasi dalam kapasitas berlebih, dan mereka merusak
keseimbangan industri.

Anda mungkin juga menyukai