Anda di halaman 1dari 11

SISTEMATIKA PENULISAN KARYA TULIS (LAPORAN)

Bagian Halaman Pendahuluan

HALAMAN JUDUL. nilai nilai sejarah candi prambanan dan manfaatnya bagi perlajar i

HALAMAN PENGESAHAN …………… halaman Romawi kecil ii

HALAMAN PERSEMBAHAN ……………. halaman Romawi kecil iii

KATA PENGANTAR ……………………. halaman Romawi kecil iv

BAB I PENDAHULUAN (mulai halaman angka Arab 1)

a. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

b. Rumusan masalah ………………………………………… 1

c. Tujuan Penelitian ………………………………………… 2

d. Manfaat Penelitian/Penulisan ………………………………………………… 3

BAB II METODOLOGI PENELITIAN

a. Tujuan Penelitian/Penulisan …………………………………………………..

b. Tempat Penelitian …………………………………………………..

c. Waktu Penelitian …………………………………………………..

d. Metode Penelitian ………………………………………………….

BAB III HASIL PENELITIAN

a. Penyajian Data …………………………………………………..

b. Analisis Data …………………………………………………..

BAB IV PENUTUP
a. Simpulan …………………………………………………..

b. Saran …………………………………………………..
DAFTAR PUSTAKA
…………………………………………………..
BIOGRAFI PENULIS

LAMPIRAN
a. Tabel

Pondok Wisata Prambanan Poeri Devata Manohara Borobudur

•Memiliki view yang langsung • Memiliki view yang • Memiliki view yang langsung
ke Candi. langsung ke Candi. ke Candi.
•Berada di dalam Kompleks • Berada di luar Kompleks • Berada di dalam Kompleks
Taman Wisata Candi Candi Prambanan dan Taman Wisata Candi
Prambanan sehingga tidak harus membayar lagi jika Borobudur sehingga tanpa
harus membayar lagi jika ingin ingin memasuki area Candi harus membayar lagi ingin
memasuki area Candi. dan Ramayanan Teater. memasuki area Candi.
• Adanya filosofi Candi dan • Akses ke Candi relatif • Dapat menyaksikan matahari
Rumah Jawa pada wujud jauh. terbit dari puncak Candi.
bangunannya.
• Dapat menyaksikan matahari
terbit dari sela-sela Candi
Prambanan.

b. Foto Kegiatan/ Objek Penelitian


PENJELASAN

BAGIAN HALAMAN PENDAHULUAN


Halaman Sampul (luar)
Halaman sampul atau cover depan merupakan permukaan atau perwajahan yang langsung tampak
dari sebuah karya tulis.
Halaman Sampul berisi:

Judul Karya Tulis/ Laporan


Judul karya tulis hendaknya spesifik, ugahari, jelas lingkup batasannya
Pernyataan Tujuan Penulisan
Dirumuskan secara sistematis dalam bentuk kalimat lengkap
Logo
Identitas Penulis
Berisi nama lengkap, Kelas, dan nomor urut atau nomor induk siswa (NIS)
Program Studi
Misalnya: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Lembaga
Misalnya: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
SMA Negeri 23 Kabupaten Tangerang
Alamat Lembaga
Contoh: Jalan Pendidikan Kelurahan Kelapa Dua Kecamatan Kelapa Dua Kabupaten
Tangerang
Tahun Penulisan
Misalnya: 2022
PEMBUDIDAYAAN SALAK PONDOH DI KABUPATEN SLEMAN
MAMPU MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT

Karya Tulis

Disusun untuk melengkapi sebagian syarat menempuh Ujian Akhir Sekolah

SMA Negeri 23 KabupatenTangerang

SUTARNO

Kelas: II IPA1

NIS. 1000

PROGRAM STUDI ILMU PENGETAHUAN ALAM

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA

SMA NEGERI 23 KABUPATEN TANGERANG

Jalan Pendidikan Kecamatan Kelapa Dua Kabupaten Tangerang

2023

HALAMAN JUDUL
Pada hakikatnya, halaman judul sama dengan halaman sampul, yang membedakan hanyalah
letaknya. Halaman judul menempati halaman pertama atau lembar pertama karya tulis.
Dalam penyusunan karya tulis halaman ini dianggap halaman pertama Romawi kecil bagian
halaman pendahuluan.

Contoh halaman persetujuan


HALAMAN PERSETUJUAN

Karya tulis dengan judul

PEMBUDIDAYAAN SALAK PONDOH DI KABUPATEN SLEMAN


MAMPU MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT

Disetujui sebagai tugas akademik memenuhi salah satu syarat meenempuh ujian sekolah
SMA Negeri 23 Kabupaten Tangerang
Tahun Pelajaran 2022/ 2023

Tangerang, Mei 2023

Pembimbing II Pembimbing I

Drs. Al. Jaka Prasetya, M.Pd. Dra. Hj. Siti Masngudah, M.Pd.
NIP 19640627 200701 1 005 NIP. 19681026 200801 2 004

Contoh Halaman Pengesahan


HALAMAN PENGESAHAN

Karya Tulis dengan Judul:

PEMBUDIDAYAAN SALAK PONDOH DI KABUPATEN SLEMAN


MAMPU MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT

Diterima sebagai syarat pelengkap mengikuti Ujian Akhir SMA Negeri 23 Kabupaten
Tanbgerang tahun pelajaran 2022/ 2023

Tim Penguji Nama Tanda Tangan

Penguji I Septiara Risdiani H. S.Pd …….

NIP

Penguji II ……………………………………… ……

NIP

Tangerang, 2023

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Drs. H. Heru Prasusi, M. Pd.


NIP : 196407181987031006

HALAMAN PERSEMBAHAN (bersifat tidak wajib)


Laporan ini penulis persembahkan kepada :
1. Ayahanda Mutakin dan Ibunda Onih tercinta yang selalu mendukung dan mengarahkan yang
terbaik untukku.
2. Kakak ku Silvania Annisa

KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah AWT, yang telah melimpahkan rahmat-Nya, sehingga
penulis dapat menyelesaikan karya tulis yang berjudul “Sejarah Dan Arti Tingkatan
Bangunan Candi Borobudur”Karya tulis ini sebagai bukti kegiatan yang telah
dilakukan dan disampaikan kepada para pembaca yang sama seperti yang dialami
penulis.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyelesaian laporan ini tidak terlepas
dari bantuan dan bimbingan berbagai pihak. Untuk itu penulis menyampaikan
terimakasih kepada :
1. Bapak Drs.H. Heru Prasusi, M. Pd. selaku kepala SMAN 23 kabupaten
tangerang
2. Dra. Hj. Siti Masngudah, M.Pd. selaku wakil Kepala Madrasah bidang
kesiswaan sekaligus kordinator kunjungan studytour.
3. Drs. Al. Jaka Prasetya, M.Pd. selaku wali kelas XI IPS 3 sekaligus pembimbing
II dalam penulisan karya tulis.
4. Septiara Risdiani H. S.Pd selaku pembimbing I karya tulis ini.
5. Bapak Ibu dewan guru SMAN 23 kabupaten tangerang yang telah banyak
memberikan bimbingan dan arahan dalam penyelesaian karya tulis ini.
6. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu

Penulis menyadari akan segala keterbatasan dan kekurangan dan ini maupun
tulisan karya tulis ini. Oleh karena itu, kritik dan saran dari semua pihak yang
bersifat membangun sangat penulis harapkan. Semoga karya tulis ini dapat
memberikan manfaat dari kontribusi yang baik bagi semua pihak

I PENDAHULUAN

a. Latar Belakang Masalah


Bangsa Indonesia tidak hanya dikaruniai keindahan alam yang melimpah, tetapi memiliki bangunan
bersejarah yang mengagumkan. Contohnya terdapat bangunan yang berupa candi. Salah satu candi yang
ada di Indonesia adalah Candi Prambanan.

Candi Prambanan adalah kompleks candi Hindu terbesar dan termegah di Indonesia yang dibangun pada
abad ke-9 masehi tepatnya tahun 778 tahun saka. Seiring dengan perkembangan zaman, saat ini Candi
Prambanan tidak hanya memiliki fungsi sarana ibadah agama Hindu. Namun, telah dijadikan objek wisata
yang mampu menarik pengunjung, baik bagi wisata domestik maupun dari mancanegara.

Oleh sebab itu, untuk terus melestarikan Candi Prambanan, salah satunya dengan cara menghidupkan
kembali semangat toleransi, kekeluargaan dan soldaritas.

b. Rumusan Masalah
1. Identifikasi Masalah
Candi Prambanan merupakan sebuah situs bersejarah dan sebagai salah satu obyek wisata
popular di Indonesia. Sebagai sebuah situs bersejarah, Candi Prambanan memiliki banyak
daya tarik bagi para wisatawan yang datang mengunjunginya, lantas apa sajakah daya tarik
tersebut?
2. Perumusan Permasalahan
Berdasarkan latar belakang diatas, maka rumusan masalah dalam laporan ini adalah sebagai
berikut:
1. Bagaimana sejarah berdirinya Candi Prambanan ?
2. Apa saja manfaat Candi Prambanan bagi pelajar ?

C Tujuan Penelitian
Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian dalam laporan ini adalah
sebagai berikut :
1. Untuk mendeskripsikan sejarah berdirinya Candi Prambanan.
2. Untuk mendeskripsikan manfaat Candi Prambanan bagi pelajar.
Tujuan Penelitian secara Umum
Secara umum tujuan penelitian antara lain:
Untuk memperoleh pengetahuan atau penemuan baru.
Sebagai pembuktian atau pengujian tentang kebenaran dari pengetahuan yang sudah
ada.
Sebagai pengembangan pengetahuan suatu bidang keilmuan yang sudah ada. Intinya
semua penelitian yang dilakukan oleh seseorang pasti memiliki tujuan tertentu.

c. Manfaat Penelitian/Penulisan
Kegunaan dari penelitian Candi Prambanan yaitu:
1. Dapat menambah pengetahuan mengenai sejarah Candi Prambanan
2. Dapat menambah wawasan untuk para pelajar.
BAB II METODOLOGI PENELITIAN
A. Lokasi Penelitian
Bagan 1. Kerangka Pikir
Penelitian mengenai dampak sosial ekonomi masyarakat Desa Tlogo dengan adanya taman wisata Candi
Prambanan, dimana yang menjadi tempat penelitian disini adalah masyarakat Tlogo yang terletak
disebelah timur candi Prambanan. Hal yang menyebabkan desa Tlogo sebagai tempat penelitian,
dikarenakan wilayahnya paling dekat dengan Candi Prambanan dan banyak warga Tlogo yang bekerja di
Candi tersebut.
B. Waktu Penelitian
Penelitian ini dilaksanakan dalam jangka waktu 3 bulan, yaitu bulan September-Desember 2011.
Dampak Ekonomi
Kesejahteraan Masyarakat
C. Bentuk Penelitian
Pendekatan atau bentuk penelitian ini adalah menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Menurut
Bogdan dan Taylor, Pendekatan kualitatif adalah prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif
berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang diamati.(Margono, 2005:36).
Menurut Moleong, pendekatan deskriptif kualitatif yaitu pendekatan dimana data-data yang dikumpulkan
berupa kata-kata, gambar, dan bukan angka. (Lexy Moleong, 2004:2).
D. Subjek Penelitian
Subjek penelitian yang dipilih oleh peneliti akan berpengaruh pula pada teknik pengambilan sampel.
Teknik purposive sampling merupakan teknik yang dipilih oleh peneliti dalam sampel penelitiannya.
Dengan teknik ini diharapkan sampel yang ada benar-benar mampu memberikan informasi yang tepat
mengenai fokus penelitian ini. Teknik purposive sampling merupakan pengambilan sampel berdasarkan
pada wilayah penelitian dengan subjek penelitian ditentukan atas tujuan tertentu oleh peneliti sendiri.
Subjek penelitian adalah subjek yang dituju untuk diteliti di lapangan (masyarakat yang memenuhi
kriteria-kriteria dalam penelitian). Subjek yang digunakan dalam penelitian adalah warga Tlogo karena
wilayahnya paling dekat dengan Candi Prambanan sehingga peneliti dapat menggali informasi dari warga
sekitar yang berkenaan dengan obyek kajian yang diteliti.

BAB III HASIL PENELITIAN

A.Penyajian Data

Penyajian data yaitu sekumpulan informasi tersusun sehingga


memberikan kemungkinan penarikan kesimpulan dan pengambilan tindakan. Agar sajian data tidak
menyimpang dari pokok permasalahan maka sajian data dapat diwujudkan dalam bentuk matriks, grafis,
jaringan atau bagan sebagai wadah panduan informasi tentang apa yang terjadi. Data disajikan sesuai
dengan apa yang diteliti.

B.Analisis Data

Analisis data adalah proses penyederhanaan data ke dalam bentuk yang lebih mudah dibaca dan
diimplementasikan. Analisis data dilakukan dengan tujuan agar informasi yang dihimpun akan menjadi
jelas dan eksplisit. Sesuai dengan tujuan penelitian maka teknik analisis data yang dipakai untuk
menganalisis data dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif model interaktif sebagaimana diajukan
oleh Miles dan Huberman yaitu terdiri dari empat hal

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan

Setelah penulis melakukan observasi ke Candi Prambanan, maka dapat disimpulkan bahwa Candi
Prambanan merupakan tempat bersejarah, tempat beribadah umat Hindu dan tempat pendidikan untuk
menambah ilmu pengetahuan bagi masyarakat luas dan bagi para pelajar. Dengan adanya Candi
Prambanan kita dapat mengetahui sejarah di masa lampau, semua jenis benda bukti material yang berasal
dari budaya manusia, alam dan lingkungannya. Dan dengan adanya Candi Prambanan para pelajar
mendapatkan ilmu pengetahuan seperti ilmu sejarah, biologi, kimia, geografi, bahasa, dan lain-lain.

B. Saran

Setelah penulis mengamati dan mengetahui tentang kebudayaan yang ada di Candi Prambanan. Maka
penulis ingin menyampaikan saran-saran sebagai berikut :

1. Kita sebagai generasi muda harus melestarikan kebudayaan Indonesia dengan menjaga keutuhan
Candi Prambanan dan menjaga keasliannya agar tetap terlihat nilai-nilai sejarahnya.

2. Menghimbau kepada pemerintah hendaklah membantu apa yang menjadi kekurangan dalam rangka
kemajuan Candi Prambanan.

3. Adanya peningkatan dalam melayani pengunjung yang berminat untuk berkunjung di Candi
Prambanan.

4. Penulis berharap agar para pembaca mengetahui sejarah berdirinya Candi Prambanan.

DAFTAR PUSTAKA

1. Mardani, Hadiatmaja, M. 1978 Sejarah Candi Prambanan.

Museum Candi Prambanan: Gramedia.

2. KRT, Hudoprayogo. 1994 Arti dan Makna Candi Prambanan.

Yogyakarta: CV.Prayogo.

BIOGRAFI PENULIS

Lain-lain:
Karya tulis dilengkapi dengan catatan kaki/footnote berdasarkan buku referensi yang telah
dibaca/dipelajari.

Anda mungkin juga menyukai