Anda di halaman 1dari 4

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT SITI KHODIJAH PEKALONGAN

NOMOR : 4092.2/RSSK/SK/VII/2019

TENTANG

SURAT PENUGASAN KLINIS,


RINCIAN KEWENANGAN KLINIS DAN KUALIFIKASI PERAWAT KLINIS
ERLINA YULEHA, AMK
Bismillaahirrohmaanirrohim
DIREKTUR RUMAH SAKIT SITI KHODIJAH PEKALONGAN

Menimbang : a. bahwa Sdr. Erlina Yuleha, AMK telah menjalani proses kredensial
sebagai persyaratan untuk dapat ditetapkan rincian kewenangan
klinis dan jenjang kualifikasi sebagai perawat klinis;
b. bahwa dari hasil proses kredensial sebagaimana dimaksud dalam
pertimbangan huruf a yang bersangkutan dinyatakan kompeten
melaksanakan tugas sesuai dengan rincian kewenangan klinisnya;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
huruf a dan b, kepadanya berhak mendapatkan Surat Penugasan
Kerja Klinis sesuai dengan rincian kewenangan klinisnya yang
ditetapkan dengan Keputusan Direktur Rumah Sakit Siti Khodijah
Pekalongan.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit;
3. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1796/Menkes/Per/VIII/2011
tentang Registrasi Tenaga Kesehatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 49 Tahun 2013 tentang
Komite Keperawatan;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Keselamatan Pasien;
7. Keputusan Walikota Pekalongan Nomor 445/IOP/001/VII/2019
tentang Perpanjangan Izin Operasional Rumah Sakit Siti Khodijah
Pekalongan Kota Pekalongan;
8. Keputusan Yayasan Al-Irsyad Al-Islamiyyah Pekalongan Nomor
044-B/YAI/II/VI/2018 tentang Penetapan Peraturan Internal
Rumah Sakit (Hospital By Laws) Rumah Sakit Siti Khodijah
Pekalongan;
9. Keputusan Yayasan Al-Irsyad Al-Islamiyyah Pekalongan Nomor
053/YAI/II/XII/2018 tentang Perpanjangan Masa Tugas Direktur
Rumah Sakit Siti Khodijah Pekalongan.
Memperhatikan : Surat Ketua Komite Keperawatan tentang Rekomendasi Penerbitan
Surat Penugasan Kerja Klinis (SPKK) dan Rincian Kewenangan
Klinis (RKK) Rumah Sakit Siti Khodijah Pekalongan Nomor
002/KOMKEP/VII/2019 tanggal 22 Juli 2019.

MEMUTUSKAN
Menetapkan : SURAT PENUGASAN KLINIS, RINCIAN KEWENANGAN KLINIS
DAN KUALIFIKASI PERAWAT KLINIS ERLINA YULEHA, AMK;
KESATU : Surat Penugasan Klinis dan Rincian Kewenangan Klinis Tenaga
Keperawatan ini sebagai acuan dalam melaksanakan tugas memberikan
asuhan keperawatan bagi pasien di Rumah Sakit Siti Khodijah
Pekalongan;
KEDUA : Jenjang Kualifikasi Perawat Klinis dan Daftar Rincian Kewenangan
Klinis yang sudah dikaji dalam asesmen kredensial dan dinyatakan
”kompeten” tercantum dalam lampiran Surat Keputusan ini;
KETIGA Surat Penugasan Klinis ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan berlaku
3 (Tiga) tahun;
KELIMA : Apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam surat
keputusan ini akan dilakukan perubahan dan perbaikan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Pekalongan
Pada tanggal : 22 Juli 2019
------------------------------------------------------------
DIREKTUR
RUMAH SAKIT SITI KHODIJAH PEKALONGAN

drg. Said Hassan, M.Kes


Tembusan :
1. Manajer Pelayanan.
2. Asisten Manajer Keperawatan.
3. Komite Keperawatan.
4. Koordinator Urusan Kepegawaian dan Kesekretariatan.
5. Arsip.
Lampiran : Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Siti Khodijah Pekalongan tentang Surat Penugasan
Klinis, Rincian Kewenangan Klinis dan Kualifikasi Perawat Klinis Erlina Yuleha, AMK
Nomor : 4092.2/RSSK/SK/VII/2019
Tanggal : 22 Juli 2019

RINCIAN KEWENANGAN KLINIS ERLINA YULEHA, AMK


Nama Perawat : Erlina Yuleha, AMK
Pendidikan Formal : D3 Keperawatan
Tahun Lulus : 2011
Unit Kerja : Marwah
Kualifikasi : Perawat Klinik I
Kompetensi Perawat Klinik I
Disetujui
No Asuhan Keperawatan Berwenang Dengan
Penuh Supervisi
1 Melakukan asuhan keperawatan (pengkajian, menetapkan diagnosis √
2 Menerapkan prinsip etik, legal, dan peka budaya dalam asuhan

keperawatan.
3 Melakukan komunikasi terapeutik di dalam asuhan keperawatan. √
4 Menerapkan caring dalam keperawatan. √
5 Menerapkan prinsip keselamatan pasien. √
6 Menerapkan prinsip Pengendalian dan Pencegahan Infeksi. √
7 Melakukan kerjasama tim dalam asuhan keperawatan. √
8 Menerapkan prinsip mutu dalam tindakan keperawatan. √
9 Melakukan proses edukasi kesehatan pada pasien terkait dengan

kebutuhan dasar.
10 Mengumpulkan data kuantitatif untuk kegiatan pembuatan laporan

kasus pasien.
11 Mengumpulkan data riset sebagai anggota tim penelitian. √
12 Menunjukkan sikap memperlakukan pasien tanpa membedakan

suku, agama, ras dan antar golongan.
13 Menunjukkan sikap pengharapan dan keyakinan terhadap pasien. √
14 Menunjukkan hubungan saling percaya dengan pasien dan keluarga. √
15 Menunjukkan sikap asertif. √
16 Menunjukkan sikap empati. √
17 Menunjukkan sikap etik. √
18 Menunjukkan kepatuhan terhadap penerapan standar dan pedoman

keperawatan.
19 Menunjukkan tanggung jawab terhadap penerapan asuhan

keperawatan sesuai kewenangannya.
20 Menunjukkan sikap kerja yang efektif dan efisien dalam

pengelolaan pasien
21 Menunjukkan sikap saling percaya dan menghargai antara anggota
tim dalam pengelolaan asuhan keperawatan √

DIREKTUR
RUMAH SAKIT SITI KHODIJAH PEKALONGAN

drg. Said Hassan, M.Kes

Anda mungkin juga menyukai