Anda di halaman 1dari 2

CONTOH KASUS NON MALEFICIENCE KONSEP DK

PRINSIP ETIK KEPERAWATAN

Dosen Pengampu:

Ns.Indah Komala Sari,M.Kep

Di susun oleh:

Kelompok 4

1. Aisya Nabila R

2. Bening Harvandy

3. Dara Afriyenti

4. Ikmal Hafid

STIKES SYEDZA SAINTIKA S1 KEPERAWATAN

TAHUN PELAJARAN 2022/2023


Contoh Kasus Prinsip Non Maleficience (tidak merugikan)

Ketika ada klien yang menyatakan kepada perawat secara tertulis menolak
pemberian transfusi darah dan ketika itu penyakit pendarahan pasien membuat
keadaan klient semakin memburuk dan dokter maupun perawat harus
menginstruksikan pemberian transfusi darah akhirnya transfusi darah tidak
diberikan karena prinsip benefisiensi walaupun pada saat situasi ini juga terjadi
penyalahgunaan prinsip non malefisiensi

Alasannya

Di dalam kasus ini perawat melanggar prinsip non malefisiensi karena tidak
memberikan transfusi darah kepada klien dan dapat membuat pasien mengalami
kerugiah yaitu pasien akan cidera dan bertambah sakit.

Namun disisi lain dalam kasus ini perawat juga sudah menjalankan prinsip etik
lain yaitu prinsip beneficience yaitu berbuat baik kepada pasien dengan
mengikuti permintaan klien ataupun pasien.Jadi kesimpulannya dalam kasus jni
perawat menjalankan prinsip etik benigicience twtapi juga melakukan
penyalahgunaan prinsip etik Non Maleficience yang adapat merugikan pasien.

Anda mungkin juga menyukai