Anda di halaman 1dari 2

BUKU JAWABAN TUGAS MATA KULIAH

TUGAS 3

Kode/Nama Mata Kuliah : HKUM4101/Bahasa dan Terminologi Hukum

Kode/Nama UPBJJ : 51/TARAKAN

Masa Ujian : 2020/21.2 (2022.1)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS TERBUKA
1. Kosakata memegang fungsi dan peranan yang sangat penting dalam
keterampilan berbahasa. Kosakata dapat menambah ilmu Bahasa
seseorang sehingga pengetahuan yangdimiliki semakin luas.

2. Tunjukkan rumusan kalimat/kosa-kata dalam norma pada pasal-pasal


yang mengandung kekeliruan sebagai identifier, yaitu: 1) pemakaian
huruf kapital, 2) penulisan kata, 3) pemakaian tanda baca, 4)
pemilihan kata, 5) pemakaian ungkapan penghubung, dan 6)
perincian yang tidak sejajar. Beri penjelasan pada tanda huruf tebal,
miring dan garis bawah pada kalimat/kosa kata hasil identifikasi anda.

Pasal 301 KUHP


Barangsiapa memberi atau menyerahkan kepada orang lain seorang
anak yang ada di bawah kekuasaainnya yang sah dan yang umumya
kurang dari dua belas tahun, padahal diketahui bahwa anak itu akan
dipakai untuk atau di-waktu melakukan pengemisan atau untuk
pekerjaan yang berbahaya, atau yang dapat merusak kesehatannya,
diancam dengan pidana penjara paling lama empat tahun.

a. Kekeliruan pemilihan kata melalui gabungan kata “barangsiapa”


semestinya “barang siapa”;
b. Keliruan pemilihan kata melalui kata tidak formal “dipakai”
semestinya “Dimanfaatkan”;
c. Kekeliruan tanda baca “berbahaya,” tanpa tanda baca “koma” (,)
semestinya kalimat pasif “berbahaya”;
d. Kekeliruan perincian yang tidak sejajar “kekuasaainnya” dengan
kata ganti “nya” semestinya “kekuasaannya”;
e. Kekeliruan pemilihan kata “di-waktu” melalui kalimat aktif
semestinya kalimat pasif “di waktu”;
f. Kekeliruan penulisan kata/Syntax error “umumya” semestinya
“umumnya”; dst.

Anda mungkin juga menyukai