Anda di halaman 1dari 12

KOMPLIKASI

PREEKLA MPS I
Phatofisiologi
KELOMPOK 3

Yulianti (2110101253)
Kumala Duri (2110101254)
Fridolina Amayul (2110101255)
Mardiyanti Wan (2110101257)
Adellia Harum Indah.S (2110101258)
Eka Suryani (2110101259)
Chindy Laraswati (2110101260)
Elsa Ardila (2110101261)
Kintan Fadhila (2110101262)
PRE EKLAMPSI

Preeklamsia adalah peningkatan


tekanan darah dan kelebihan protein
dalam urine yang terjadi setelah usia
kehamilan lebih dari 2 0 minggu.
Bila tidak segera ditangani, preeklamsia
bisa menyebabkan komplikasi yang
berbahaya b ag i ibu dan janin
K OM P L I K A S I
MATERNAL
yang mungkin terjadi karena pre eklampsi

EKLAMPSIA GAGAL GINJAL


Perubahan p a d a ginjal disebabkan oleh karena
Eklampsia merupakan kasus akut p a d a penderita
aliran darah ke dalam ginjal menurun, sehingga
preeklampsia, yang disertai dengan kejang
filtrasi glomerulus berkurang. Kelainan ginjal
menyeluruh dan koma, eklampsia selalu didahului
berhubungan dengan terjadinya proteinuria dan
dengan preeklampsia.
retensi garam serta air
K OM P L I K A S I
MATERNAL
yang mungkin terjadi karena pre eklampsi

K E R U S A K A N H AT I
E D E M A PA R U
Vasokontriksi menyebabkan hipoksia sel hati. Sel hati
Terjadinya edema paru disebabkan oleh payah mengalami nekrosis yang diindikasikan oleh adanya enzim
jantung kiri, kerusakan sel endotel p a d a pembuluh hati seperti transminase aspartat dalam darah. Kerusakan sel
darah kapiler paru dan menurunnya dieresis. endothelial pembuluh darah dalam hati menyebabkan nyeri
Kerusakan vaskuler dapat menyebabkan karena hati membesar dalam kapsul hati. Hal ini dirasakan
perpindahan protein dan cairan ke dalam lobus- oleh ibu sebagai nyeri epigastrik/nyeri uluhati
lobus paru.
KOMPLI KA SI
MATERNAL
yang mungkin terjadi karena pre eklampsi

PERDARAHAN SEREBRAL GANGGUAN SARAF


Bahaya dari tingginya tekanan darah sistolik, Tekanan darah meningkat p a d a preeklampsia
terutama jika dikombinasikan dengan rendahnya menimbulkan menimbulkan gangguan sirkulasi darah
jumlah trombosit dalam morbiditas preeklampsia ke otak dan menyebabkan perdarahan atau edema
adalah adanya risiko tinggi untuk terjadinya jaringan otak atatu terjadi kekurangan oksigen
perdarahan serebral (hipoksia otak).
KOMPLI KA SI
MATERNAL
yang mungkin terjadi karena pre eklampsi
PENYAKIT
KA RDIOVA SKULER
G a n g g u an ini berkaitan dengan peningkatan
afterload jantung yang disebabkan
hipertensi, preload jantung, yang sangat
dipengaruhi oleh tidak adanya hipervolemia
p a d a kehamilan akibat penyakit atau justru
meningkatsecara introgenik akibat infus

INDIKASI RAWAT ICU larutan kristaloid atau onkotik intravena, dan


aktivasi endotel disertai ekstravasi cairan
Komplikasi preeklampsia p a d a ibu hamil sangat intravakuler ke dalam ekstrasel, dan yang
beragam, dan banyak diantaranya menuntut ibu untuk penting ke dalam paruparu
dirawat dengan alat penunjang kehidupan yang berada
di ICU. Salah satu contoh yang diberikan adalah
komplikasi preeklampsia berupa periode koma eklamptik
KOMPLI KA SI
MATERNAL
yang mungkin terjadi karena pre eklampsi

PERDARAHAN POSTPARTUM
ABLASI RETINA
Perdarahan postpartum didefinisikan sebagai kehilangan
Ablasia retina merupakan keadaan lepasnya retina darah yang dialami oleh ibu sebanyak ≥ 1 0 0 0 ml p a d a 24
sensoris dari epitel pigmen retina. Disebabkan jam pertama setelah persalinan. Penelitian di Belanda
karena adanya peningkatan permeabilitas dinding menunjukkan bahwa preeklampsia meningkatkan risiko
pembuluh darah akibat penimbunan cairan yang terjadinya perdarahan postpartum sebanyak 1.81 kali lipat
terjadi p a d a proses peradangan
SYNDROM
HELLP
Sindrom HELLP adalah respon inflamasi
disertai aktivasi koagulasi dan komplemen
yang disebabkan oleh partikel
sinsisiotrofoblas dan substansi dari plasenta
yang berinteraksi dengan imun sistem ibu
dan sel endotel vaskuler

Pa d a preeklampsia sindrom HEELP terjadi karena


a d a n ya peningkatan enzim hati dan penurunan
trombosit, peningkatan enzim kemungkinan
disebabkan nekrosis hemoragik periporta di
b a gi an perifer lobules hepar.
POST TRAUMATIC
STRESS DISORDER (PTSD)
Selain morbiditas fisik, terdapat beberapa
data yang menunjukkan akan adanya trauma
psikologis yang dapat meningkatkan
kemungkinan terjadinya posttraumatic stress
disorder p a d a ibu dengan preeklampsia.

Post traumatic stress disorder merupakan anxietas


yang terjadi setelah p a p a ran akan kejadian yang
mengancam jiwa. Hal ini terjadi terutama jika
preeklampsia terdahulu yang dialami ibu diikuti
dengan kelahiran prematur dan kematian bayi
K OM P L I K A S I
NEONATAL
PERTUMBUHAN JANIN F E TA L D I S T R E S S
Preeklampsia dapat menyebabkan kegawatan janin seperti
TERHAMBAT sindroma distress napas.
Ibu hamil dengan preeklampsia dapat menyebabkan Hal ini dapat terjadi karena vasospasme yang merupakan
pertumbuhan janin terhambat karena perubahan akibat kegagalan invasi trofoblas ke dalam lapisan otot
patologis p a d a plasenta, sehingga janin berisiko pembuluh darah sehingga pembuluh darah mengalami
terhadap keterbatasan pertumbuhan kerusakan dan menyebabkan aliran darah dalam plasenta
menjadi terhambat dan menimbulkan hipoksia p a d a janin yang
PREMATURITAS akan menjadikan gawat janin
Preeklampsia memberikan pengaruh buruk p a d a
kesehatan janin yang disebabkan oleh menurunnya B E R AT B A D A N L A H I R R E N D A H
perfusi uteroplasenta, p a d a waktu lahir plasenta Pa d a kasus ibu dengan preeklampsia, dimana terjadi gangguan
terlihat lebih kecil daripada plasenta yang normal p a d a sistem uteroplasenta, pertumbuhan janin dan berat badan
untuk usia kehamilan, premature aging terlihat jelas lahir menjadi tidak optimal sehingga muncul luaran perinatal
dengan berbagai daerah sinsitianya pecah, banyak berupa bayi berat badan lahir rendah
terdapat nekrosis iskemik dan posisi fibrin intervilosa
DAFTAR PUSTAKA
Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia himpunan KFM. Pedoman Nasional Pelayanan
Kedokteran. Diagnisis dan Tata Laksana Preeklampsia. 2016

Cunningham FG, Lenevo K, Bloom S, Hauth J, Rouse D SC. Obstetri


Willams Ed. 23 Volume 2. Jakarta: E G C ; 2013

Wati LK. Hubungan antara Preeklampsia/Eklampsia dengan Kejadian Berat Badan Lahir Rendah
(BBLR) Di RSUD Dokter Soedarso Pontianak Tahun 2012. Jurnal Mahasiswa PSPD FK Universitas
Tanjungpura. 2013

https://www.alodokter.com/preeklamsia. Diakses tanggal 0 2 Agustus 2 0 2 2

Anda mungkin juga menyukai