Anda di halaman 1dari 6

1) JUDUL DAN IDENTITAS DIRI

SEMINAR RANCANGAN AKTUALISASI


MENGOPTIMALISASI PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN DI LAPAS KELAS IIB
WAIKABUBAK(judul)
OLEH
WILIAM YAKOB GORO
NIP.200306102022031001
PESERTA LATSAR GELOMBANG III ANGKATAN 65

PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL


GOLONGAN III ANGKATANLXV TAHUN 2022
KEMENTRIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
2) Visi-misi Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Waikabubak, Tugas dan fungsi lembaga
pemasyrakatan kelas IIB Waikabubak
3) Tugas dan Fungsi Penjaga Tahanan
 Tugas= menjaga keamanan dan ketertiban lembaga pemasyarakatan
 FUNGSI
1. Melakukan penjagaan dan pengawasan terhadap narapidana/anak didik
2. Melakukan pemeliharaan dan tata tertib
3. Melakukan pengawalan penerimaan, penempatan dan pengeluaran
narapidana/anak didik
4. Melakukan pemeriksaan terhadap pelanggaraan keamanan
5. Membuat laporan harian dan berita acara pelaksanaan pengamanan
4) Identifikasi isu
1. Belum optimalnya pemanfaatan perpustakaan di Lapas kelas IIB Waikabubak (isu
pertama)
2. Kurangnya kesadaran warga binaan pemasyarakatan terhadap kebersihan dalam
lingkungan blok hunian (isu kedua)
3. kurangnya kedisiplinan petugas pengamanan untuk datang tepat waktu (isu ketiga)

4. Kriteria Jumlah Peringkat


Isu
U S G Nilai Kualitas
1 Belum optimalnya pemanfaatan 5 5 5 15 I
perpustakaan di Lapas kelas IIB
Waikabubak
2 Kurangnya kesadaran warga binaan 4 4 3 11 II
pemasyarakatan terhadap kebersihan
dalam lingkungan blok hunian
3 kurangnya kedisiplinan petugas 4 3 3 10 III
pengamanan untuk datang tepat waktu

Berdasarkan hasil analisis menggunakan USG dengan mentor di atas terlihat bahwa isu
“Belum optimalnya pemanfaatan perpustakaan di Lapas Kelas IIB Waikabubak”
memperoleh peringkat tertinggi dengan skor USG sebesar 15 poin. Sehingga dapat
disimpulkan bahwa isu tersebut dipilih sebagai isu prioritas
5) Deskripsi Isu yang terpilih
1. Data/fakta
2. Penyebab
Berdasarkan Analisis Fishbone di atas, diketahui bahwa akar penyebab dari isu belum
optimalnya pemanfaatan perpustakaan di Lapas Kelas IIB adalah kurangnya
kesadaran WBP untuk bisa memanfaatkan fasilias yang ada, akhirnya banyak fasilitas
yang tidak terpakai dengan baik sehingga pihak Lapas cenderung kurang
memperhatikan fasilitas perpustakaan
3. Dampak
Akan menghambat pembinaan warga binaan pemasyarakatan, karena perpustakaan
adalah sarana yang sangat dibutuhkan untuk pembinaan dalam segi wawasan
4. Gagasan Kreatif = MENGOPTIMALISASI PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN
DI LAPAS KELAS IIB WAIKABUBAK
5. Keterkaitan Gagasan Kreatif Dengan Manajemen ASN & Smart ASN
1. Manajemen asn
 Setia kepada Pancasila dalam bertugas
 Professional dan tidak berpihak
 Menaati ketentuan peraturan perundang-undangan
 Berintegritas
 ASN sebagai perencana
 Pelaksana kebijakan public
2. SMART ASN
 Integritas
 Nasionalisme
 Professional
 Memiliki wawasan global
 Memiliki kemampuan dalam teknologi informasi
6) Kegiatan pertama = Mendata inventaris yang ada diperpustakaan
Tahapan
1. mengonsultasikan rencana kegiatan kepada atasan
2. Mengecek barang-barang perpustakaan
3. Mencatat barang-barang milik perpustakaan
4. Memisahkan barang yang masih layak pakai dan tidak layak pakai
5. Melaporkan hasil kegiatan kepada atasan
OUTPUT/Hasil
1. Mendapatkan masukan atau izin dari atasan
2. Barang-barang perpustakaan terkumpul
3. Mendapatkan catatan inventaris perpustakaan
4. Mengetahui barang yang masih layak pakai
5. Kegiatan mendata inventaris perpustakaan telah selesai
Keterkaitan Substansi MP. Agenda II
1. Beroreantasi pelayanan
2. Akuntabel
3. Kompeten
4. Harmonis
5. Loyal
6. Adaptif
7. Kolaboratif
Kontribusi terhadap Tusi/Tujuan Organiasasi = Kegiatan ini memberikan kontribusi pada
tujuan organisasi yaitu mengembangkan profesionalisme dan budaya kerja petugas
pemasyarakatan yang bersih dan bermartabat.
Penguatan nilai organisasi= kegiatan ini dapat menguatkan nilai professional Kementrian
Hukum dan Hak Asasi Manusia
7) Kegiatan kedua= Melakukan penataan ulang perpustakaan
Tahapan
1. Mengonsultasikan rencana kegiatan kepada atasan
2. Merenovasi ruangan perpustakaan yang rusak
3. Membersihkan ruangan perpustakaan
4. Menata ulang tata letak lemari dan meja di perpustakaan
5. Melaporkan hasil kegiatan kepada atasan
Output/Hasil
1. Mendapatkan masukan atau izin dari atasan
2. Ruangan perpustakaan menjadi layak untuk digunakan
3. Ruangan perpustakaan menjadi bersih
4. Lemari dan meja tertata rapi
5. Kegiatan menata ulang perpustakaan telah selesai
Keterkaitan substansi MP. Agenda II
1. Beroreantasi pelayanan
2. Akuntabel
3. Kompeten
4. Harmonis
5. Loyal
6. Adaptif
7. Kolaboratif
Kontribusi terhadap Tusi/Tujuan organisasi = Kegiatan ini memberikan kontribusi pada
tujuan organisasi yaitu melakukan pengkajian dan pengembangan penyelanggaraan
pemasyarakatan
Penguatan nilai organisasi= kegiatan ini dapat menguatkan nilai professional dan sinergi pada
Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia
8) Kegiatan ketiga= Menmabah koleksi buku di perpustakaan
Tahapan
1. Mengonsultasikan rencana kepada atasan
2. Menganalisis buku yang layak di masukan di dalam perpustakaan
3. Membuat daftar buku yang akan di tambah ke perpustakaan
4. Membeli buku untuk dimasukan kedalam perpustakaan
5. Melaporkan hasil kegiatan kepada atasan
Output/Hasil
1. Mendapat izin dan masukan dari atasan
2. Mengetahui buku yang layak dimasukan didalam perpustakaan
3. Memudahkan saat menambah buku ke dalam perpustakaan
4. Koleksi buku diperpustakaan semakin bertambah
5. Kegiatan penambahan buku telah selesai
Keterkaitan Substansi MP. Agenda II
1. Beroreantasi pelayanan
2. Akuntabel
3. Kompeten
4. Harmonis
5. Loyal
6. Adaptif
7. Kolaboratif
Kontribusi terhadap Tusi/Tujuan organisasi =Dengan adanya penambahan koleksi buku maka
akan menambah peminat Warga binaan untuk memanfaatkan perpustakaan, sehingga akan
terwujudnya tujuan dari organisasi yaitu membina Warga Binaan melalui pembelajaran di
perpustakaan
Penguatan nilai organisasi= kegiatan ini dapat menguatkan nilai inovatif pada Kementrian
Hukum
9) Kegiatan keempat= Membuat aturan di perpustakaan
Tahapan
1. Mengonsultasikan rencana kegiatan kepada atasan
2. Mencari referensi dari internet mengenai aturan perpustakaan
3. Membuat aturan tata tertib di perpustakaan
4. Menempelkan aturan di dinding perpustakaan
5. Melaporkan hasil kegiatan kepada atasan
Output/Hasil
1. Mendapat izin dan masukan dari atasan
2. Mendapatkan contoh-contoh aturan di perpustakaan
3. Adanya aturan yang mengatur tata tertib di perpustakaan
4. Aturan tata tertib dapat dibaca oleh pengguna perpustakaan
5. Kegiatan membuat aturan tata tertib telah selesai
Keterkaitan Substansi MP. Agenda II
1. Beroreantasi pelayanan
2. Akuntabel
3. Kompeten
4. Harmonis
5. Loyal
6. Adaptif
7. Kolaboratif
Kontribusi terhadap Tusi/Tujuan organisasi= Dengan membuat aturan tata tertib di
perpustakaan maka akan memberikan kontrubusi pada tujuan organisasi yaitu menegakkan
hukum terhadap Warga Binaan Pemasyarakatan
Penguatan nilai organisasi= kegiatan ini dapat menguatkan nilai professional Kementrian
Hukum dan Hak Asasi Manusia
10) Kegiatan kelima= Melaksanakan kegiatan sosialisasi tentang perpustakaan kepada
warga
Tahapan
1. Mengonsultasikan rencana kegiatan kepada atasan
2. Menentukan Jadwal sosialisasi
3. Mengumumkan jadwal sosialisasi kepada Warga Binaan Pemasyarakatan
4. Melaksanakan kegiatan sosialisasi
5. Melaporkan hasil kegiatan kepada atasan
Output/Hasil
1. Mendapat masukan dan izin dari atasan
2. Mendapatkan jadwal yang tepat untuk sosialisasi
3. Warga Binaan Mengetahui akan jadwal sosialisasi
4. Warga Binaan Pemasyarakatan menjadi tau akan pentingnya perpustakaan
Keterkaitan Substansi MP. Agenda II
1. Beroreantasi pelayanan
2. Akuntabel
3. Kompeten
4. Harmonis
5. Loyal
6. Adaptif
7. Kolaboratif
Kontribusi terhadap Tusi/Tujuan organisasi= Kegiatan ini memberikan kontribusi pada tujuan
organisasi yaitu melakukan pengkajian dan pengembangan penyelanggaraan pemasyarakatan
Penguatan nilai organisasi= kegiatan ini dapat menguatkan nilai professional dan sinergi pada
Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia
11) Rekapitulasi Rencana Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS
Berdasarkan matrik rancangan aktualisasi, peserta mengaktualisasikan nilai-nilai
berAKHLAK pada setiap tahapan kegiatan. Berikut rekapitulasi nilai-nilai berAKHLAK
dalam 5 kegiatan

Kegiatan Jumlah Aktualisasi


No Mata Pelatihan Per MP
Ke-1 Ke-2 Ke-3 Ke-4 Ke-5
1. Berorientasi Pelayanan 3 2 3 3 5 16
2. Akuntabel 5 3 4 4 3 19
3. Kompeten 3 3 5 2 2 15
4. Harmonis 3 3 2 3 2 13
5. Loyal 1 2 2 1 1 7
6. Adaptif 1 2 5 3 2 13
7. Kolaboratif 4 4 4 3 3 18
Jumlah MP yang Diaktualisasikan
7 7 7 7 7 101
per Kegiatan

12) Jadwal kegiatan rencana


1. Kegiatan pertama:
2. Kegiatan kedua:
3. Kegiatan ketiga:
4. Kegiatan keempat
5. Kegiatan kelima:
6. Kegiatan keenam:
13) Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai