Anda di halaman 1dari 6

1.

4 Sistematika Laporan

BAB I PENDAHULUAN
Pada bab 1,terdiri dari Latar Belakang PRAKERIN,
Tujuan PRAKERIN, Tujuan Pembuatan Laporan
PRAKERIN, dan Sistematika Laporan.

BAB II GAMBAR UMUM PERUSAHAAN/INDUSTRI/LEMBAGA

Pada bab 2, terdiri dari penguraian Sejarah Pendirian


Perusahaan/Industri, Kepegawaian, Disiplin Kerja dan
Keselamatan Kerja, dan Jenis Bidang Usaha.

BAB III URAIAN PELAKSANAAN PRAKTEK DI PERUSAHAAN/

INDUSTRI/LEMBAGA

Pada bab 3,terdiri dari penguraian secara rinci mengena i


Pelaksanaan Jenis Kegiatan/Keterampilan/Keahlian. Hasil yang
diharapkan dari jenis Kegiatan/Keterampilan/Keahlian, dan
Jenis-jenis alat Keselamatan Kerja yang digunakan dan yang
terakhir. Hambatan-hambatan yang dialami dan cara
penyelesaiannya.

BAB IV PENUTUP

Pada bab 4,terdiri dari kesimpulan beserta saran-saran untuk


industri maupun sekolah agar termotivasi lagi supaya lebih baik,
bab ini juga sebagai penutup dari laporan yang penyusun buat.
8

3.1.3. Hasil yang diharapkan dari kegiatan

Dapat bekerja lebih baik dan disiplin dikemudian hari jika


bekerja di Dunia Usaha/Dunia Industri.
1. Dapat mengambil manfaat dari hasil Praktik Kerja Industri
(PRAKERIN) yang telah dilaksanakan.
2. Mampu menghasilkan dan menjaga hasil kerja yang dihasilkan.

3. Dapat bersosialisasi dengan karyawan yang membantu dalam


proses Praktik Kerja Industri (PRAKERIN).
4. Menjadikan kegiatan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN)
sebagai penyesuaian diri/koreksi diri untuk lebih baik jika bekerja
di Dunia Usaha/Dunia Industri.
3.1.4. Jenis-jenis alat keselamatan yang digunakan

1. Masker

2. Handsanitizer

3.1.5. Hambatan-hambatan yang dialami dan cara


penyelesaiannya

1. Sedikit sulit saat komputer hang. Cara penyelesaiaannya adalah


dengan mematikan paksa komputer.
2. Lokasi kerja yang agak beisik dengan polusi suara mesin
dihadapi ketika program tersebut berjalan. Cara
penyelesaiannya adalah dengan menutup pintu kantor ataupun
menggunakan headset.
BIODATA PENYUSUN

Nama : Isoh Solihat

Kelas : XI REKAYASA PERANGKAT LUNAK 1

Tempat,Tanggal Lahir : Bekasi, 14 Mei 2005

Alamat : Kp. Cisalak RT 002 RW005Kec. Bantar Gebang

Kota.Bekasi

Wali Kelas : Dedy Maryanto, S.kom

Guru Pembimbing : Ramdani, S.Kom

Tempat PRAKERIN : PT. Ghani Ahadi Utama

Divisi : Staff administrasi

Mulai PRAKERIN : 7 Februari 2022

Selesai PRAKERIN : 27 April 2022


8
8

Anda mungkin juga menyukai