Anda di halaman 1dari 13

A.

CAPAIAN AKTUALISASI
Tabel 2.5 capaian aktualisasi tahap 1
Kegiatan/Tahapan Pelaporan rencana aktualisasi kepada pimpinan, dengan tahapan
Kegiatan 1 kegiatan sebagai berikut :
1. Membuat jadwal pertemuan dengan atasan
2. Menyampaikan maksud dan tujuan kegiatan kepada pimpinan
3. Meminta persetujuan kepada atasan untuk melaksanakan
kegiatan aktualisasi

Tanggal Pelaksanaan
Deskripsi kegiatan Dalam merencanakan jadwal pertemuan dengan atasan penulis
dan Teknik meminta izin dengan atasan menggunakan bahasa yang sopan, santun
Aktualisasi dan mudah dimengerti (Berorientasi Pelayanan) saling menghargai
Penerapan Nilai dan menghormati dengan atasan (Harmonis),bertanggung jawab dalam
Dasar ASN melaksanakan jadwal pertemuan yang telah disetujui oleh atasan
(Akuntabel) sehingga tercapaikan kesepakatan bersama (Kolaboratif)
Peserta memaparkan rancangan aktulisasi dengan jelas,sopan dan
santun (Berorientasi Pelayanan),penulis menyampaikan gagasan dan
tujuan dengan jelas,cermat,dan penuh tanggungjawab (Akuntabel),
dalam menyampaikan gagasan penulis sesuai dengan pengetahuan yang
penulis pelajari sebelumnya(Kompeten)serta menghargai dan
menghormari saran dan masukan yang diberikan oleh
atasan(Harmonis) Peserta menerima masukan dan saran dengan
senang hati dan melaksanakan saran dan masukan tersebut demi
kebaikan bersama(Berorientasi Pelayanan), peserta menerimai segala
keputusan yang diberikan oleh atasan (Harmonis),ketika hasil
rancangan kegiatan saya telah disetujui oleh atasan saya akan
melaksanakannya dengan penuh rasa tanggung jawab (Akuntabel),
berintegritas dan berdedikasi yang tinggi (Loyal) serta
melaksanakannya secara maksimal dengan kompetensi yang saya
miliki (Kompeten),dan terus meningkatkan inovasi demi memajukan
Rutan Kelas IIB Muara Labuh (Adaptif)

Kendala Dalam melaksanakan tahapan kegiatan yang pertama yaitu pelaporan


rencana aktualisasi kepada pimpinan/atasan, peserta tidak
menemukan kendala.

Nilai-Nilai Dasar  Berorientasi pelayanan


yang Relevan  Akuntabilitas
 Harmonis

Kontribusi Terhadap
Kegiatan ini sesuai dengan misi Kemenkumham yang ke- 6 (enam)
Visi dan Misi
yaitu : “Mewujudkan aparatur Kementerian Hukum dan Hak Asasi
Organisasi
Manusia yang profesional dan berintegritas”.
Penguatan Nilai-Nilai Kegaiatan ini berkaitan dengan penguatan nilai organisasi, yaitu
Organisasi (Berorientasi Pelayanan) Berkomitmen memberikan pelayanan prima
dan informasi demi kepuasan masyarakat (Akuntabel)Bertanggung
jawab atas kepercayaan yang diberikan masyarakat (Kompeten) Terus
belajar dan mengembangkan kapabilitas (Harmonis)Saling peduli dan
menghargai kekurangan dan perbedaan (Loyal) Mengutamakan
kepentingan bangsa dan Negara diatas kepentingan pribadi
(Adaptif )Terus berinovasidalam menghadapi perubahan
(Kolaboratif) Membangun kerjasama yang baik dengan pihak yang
terkait.

Output Pelaporan rencana aktualisasi kepada pimpinan merupakan salah satu


bentuk dari musyawarah dalam berorganisasi. Rencana aktualisasi
nantinya akan dipahami dan diberikan dukungan oleh pimpinan
sehingga tidak hanya berjalan saat latsar saja, tetapi terus berjalan
setelah selesai latsar
Manfaat/Hasil  Menanamkan nilai musyawarah dalam suatu organisasi antara
Pencapaian pimpinan dan anggota
 Belajar menyampaikan informasi dengan bahasa
Indoneisa yang jelas dan benar
 Menerapkan sikap sopan santun kepada pimpinan
 Mendapatkan arahan dan dukungan dari pimpinan
Analisa Dampak jika  Peserta dianggap tidak mampu mempertanggungjawabkan isu
nilai BERAKHLAK
tidak diterapkan Beserta rancangan yang telah dibuat
 Dapat memicu kesalahpahaman karena tidak
menggunakan bahasa Indonesia yang baik
 Dapat merusak hubungan dengan pimpinan karena dinilai
kurang memiiki sopan santun
 Tidak mendapatkan arahan dan dukungan dari pimpinan
Pelaksanaan kegiatan aktualisasi tidak berjalan dengan lancar

Tabel 2.6 Capaian Aktualisasi Tahap 2

Kegiatan/Tahapan Mempersiapkan bahan-bahan untuk pembuatan madding dengan


Kegiatan 2 tahapan kegiatan sebagai berikut:
1. Membuat list bahan-bahan untuk pembuatan madding
2. Mencari dan mencatat referensi panduan untuk membuat
rancangan aktualisasi
3. Melakukan pembelian barang dan bahan dalam melakukan
kegiatan aktualisasi

Tanggal Pelaksanaan
Deskripsi kegiatan Dalam mengumpulkan bahan dan barang yang dibutuhkan, peserta
dan Teknik mencari inovasi melalui internet (Adapatif, berorientasi pelayanan)
Aktualisasi peserta mengumpulkan bahan dengana sinergis dan tanggung jawab
Penerapan Nilai (Akuntabel),serta terampil dalam pengumpulan data-data yang penulis
Dasar ASN dapatkan dari jurnal dan artikel sebagai panduan ( Kompeten) Penulis
Mencatat refensi sesuai fakta dari jurnal atau artikel (Akuntabel) serta
penulis belajar dengan inisiatif dari pengetahuan yang penulis dapatkan
dari jurnal dan artikel untuk membuat madding((kompeten) kemudian
penulis menyesuaikan dengan kondisi di Rutan Kelas IIb Muara Labuh
(adaptif) Penulis membeli bahan dan barang yang dibutuhkan
menggunakan Bahasa yang ramah dan sopan (Berorientasi
pelayanan) sepakat dalam pembayaran yang sudah dijelaskan oleh
penjual berapa harga bahan dan barangnya (Akuntabel) serta tidak ada
yang dirugikan dalam pembelian bahan dan barang kerena penulis dan
penjual saling menghargai dan menghormati hal yang dinginkan satu
sama lain dalam proses transaksi pembelian (Harmonis, Kolaboratif)

Kendala Dalam proses mempersiapkan bahan-bahan untuk pembuatan


madding, penulis tidak mendapatkan kendala.

Nilai-Nilai Dasar  Berorientasi pelayanan


yang Relevan  Akuntabilitas
 Harmonis
Kontribusi Terhadap Kegiatan melakukan pengumpulan bahan dan barang yang dibutuhkan
Visi dan Misi atas kegiatan aktualiasi memberikan kontribusi pada misi organisasi
Organisasi yaitu mewujudkan layanan manajemen administrasi Kementerian
Hukum dan Hak Asasi Manusia

Penguatan Nilai- Kegaiatan ini berkaitan dengan penguatan nilai organisasi, yaitu
Nilai Organisasi (Berorientasi Pelayanan) Berkomitmen memberikan pelayanan prima
dan informasi demi kepuasan masyarakat (Akuntabel)Bertanggung
jawab atas kepercayaan yang diberikan masyarakat (Kompeten) Terus
belajar dan mengembangkan kapabilitas (Harmonis)Saling peduli dan
menghargai kekurangan dan perbedaan (Loyal) Mengutamakan
kepentingan bangsa dan Negara diatas kepentingan pribadi
(Adaptif )Terus berinovasidalam menghadapi perubahan
(Kolaboratif) Membangun kerjasama yang baik dengan pihak yang
terkait.

Output Bahan-bahan untuk pembuatan madding telah di siapkan, dan referensi


terkait pembuatan madding telah didapat.

Manfaat hasil  Mempermudah dalam proses pembuatan madding karena semua


pencapaian bahan dan alat telah disiapkan
 Mengetahui referensi dari madding yang akan dibuat, sehingga
proses pembuatan dapat dilaksanakan dengan maksimal

Analisa Dampak Dampak jika nilai BERAKHLAK tidak dilaksanakan pada tahapan ini
jika Nilai maka peserta dianggap tidak mampu atau kurang mampu melaksanakan
BERAKHLAK Tidak tanggung jawab terhadap rancangan kegiatan aktualisasi yang akan
Diterapkan dibuat. Hal ini berdampak kepada kepercayaan pimpinan dan rekan
kerja terhadap CPNS atau peserta latsar

Tabel 2.7 Capaian Aktualisasi Tahap 3


Kegiatan/Tahapan Pembuatan madding sebagai layanan pemberian informasi di Rutan
Kegiatan 3 Kelas IIb Muara Labuh, dengan tahapan kegiatan sebagai berikut :
1. Meminta pendapat serta persetujuan kepada mentor
2. Membuat papan madding sebagai sarana informasi dibantu
oleh tamping
3. Meminta arahan kepada kasubsi pelayanan tahanan terkait
tempat pemasangan papan madding
4. Memasang papan madding

Tanggal Pelaksanaan

Deskripsi kegiatan dan Peserta menerima pendapat dan saran dengan penuh tanggung
Teknik Aktualisasi jawab(akuntabel) peserta meminta persetujuan dengan sopan dan

Penerapan Nilai Dasar santun (berorientasi pelayanan) peserta menerima pendapat dan saran
ASN atasan demi kemajuan bersama (loyal) dalam memberikan
masukan,mentor menyesuaikan dengan kondisi rutan (adaptif) peserta
membuat madding dengan tuntas dan rasa tanggung jawab(akuntabel),
peserta membuat madding dengan model dan tata cara yang telah di
pelajari dari internet(kompeten) peserta membuat madding dengan
dibantu oleh WBP (kolaboratif). Dalam meminta arahan peserta
menggunakan bahasa yang sopan dan santun ( Berorientasi
Pelayanan) peserta menerima arahan dan masukan dengan senang hati
demi kebaikan bersama (Kompeten,Loyal) peserta melaksanakan
arahan dengan totalitas dan penuh tanggung jawab (Akuntabel).
Pemasangan papan madding dilakukan dengan transparent dan sesuai
dengan prosedur pemasangan yang baik dan benar (akuntabel)
pemasangan papan madding dilakukan untuk kepentingan
bersama(loyal) pemasangan madding penulis dibantu oleh tamping
(Kolaborasi)

Kendala Dalam proses pembuatan madding sebagai layanan pemberian


informasi di Rutan Kelas IIb Muara Labuh penulis tidak mengalami
kendala

Nilai-Nilai Dasar  Berorientasi pelayanan

yang Relevan  Akuntabel


 Harmonis

Kontribusi Terhadap Kegiatan ini sesuai dengan salah satu misi Rutan Kelas IIb Muara
Visi dan Misi Labuh, yaitu memberikan pelayanan, perlindungan dan pemenuhan

Organisasi akan hak-hak WBP dan keluarga dari WBP.

Penguatan Nilai-Nilai Kegaiatan ini berkaitan dengan penguatan nilai organisasi, yaitu
Organisasi (Berorientasi Pelayanan) Berkomitmen memberikan pelayanan prima
dan informasi demi kepuasan masyarakat (Akuntabel)Bertanggung
jawab atas kepercayaan yang diberikan masyarakat (Kompeten) Terus
belajar dan mengembangkan kapabilitas (Harmonis)Saling peduli dan
menghargai kekurangan dan perbedaan (Loyal) Mengutamakan
kepentingan bangsa dan Negara diatas kepentingan pribadi
(Adaptif )Terus berinovasidalam menghadapi perubahan
(Kolaboratif) Membangun kerjasama yang baik dengan pihak yang
terkait.

Output Selesainya pembuatan madding sebagai layanan pemberian informasi


di Rutan Kelas IIb Muara Labuh

Manfaat/Hasil  Adanya papan pengumunan tentang layanan pemberian

Pencapaian informasi di Rutan Kelas IIB Muara Labuh


 Mendapatkan persetujuan serta dukungan dari mentor dan
karutan

Analisa Dampak jika Dampak jika nilai BERAKHLAK tidak dilaksanakan pada tahapan
Nilai BERAKHLAK ini maka peserta dianggap tidak mampu atau kurang mampu

Tidak Diterapkan melaksanakan tanggungjawab terhadap rancangan kegiatan


aktualisasi yang akan
dibuat. Hal ini berdampak kepada kepercayaan pimpinan dan rekan
kerja terhadap CPNS atau peserta latsar
Tabel 2.8 Capaian Aktualisasi Tahap 4

Kegiatan/Tahapan Melakukan sosialisasis kepada keluarga WBP mengenai fungsi


Kegiatan 4 madding sebagai sarana informasi agar keluarga WBP update dengan
berita terkini di Rutan Kelas IIb Muara Labuh, dengan tahapan
kegiatan sebagai berikut :
1. Meminta izin kepada atasan untuk melakukan kegiatan
sosialisasi
2. Membuat pengumuman jadwal sosialisasi
3. Melakukan kegiatan sosialisasi kepada keluarga WBP di
Rutan Kelas IIB Muara Labuh

Tanggal Pelaksanaan
Deskripsi kegiatan Meminta izin kepada atasan dengan bahasa yang sopan dan
dan Teknik santun(berorientasi pelayanan) dan hormat serta menjaga sikap
Aktualisasi kepada atasan agar terciptanya keharmonisan(harmonis) serta
Penerapan Nilai bertanggung jawab atas izin dan kepercayaan yang telah diberikan
Dasar ASN oleh atasan (akuntabel). Membuat pengumuman sesuai dengan
prosedur yang baik dan benar (akuntabel) serta mengatur waktu
dengan jelas sehingga kegiatan berjalan dengan tepat dan lancar
(loyal)dalam membuat jadwal penulis mempersiapkan agar seluruh
pegawai dapat mengikuti acara (Harmonis,Kolaboratif). Kegiatan
sosialisasi dilaksanakan untuk kebaikan bersama (kompeten) Peserta
melakukan sosialisasi dengan menggunakan bahasa yang jelas dan
sopan (berorientasi pelayanan) peserta menyampaikan informasi
dengan teliti dan penuh rasa tanggung jawab(akuntabel).
Kendala Dalam Melakukan sosialisasi mengenai papan pengumuman kepada
seluruh keluarga WBP agar hanya melihat informasi pada papan
pengumuman tidak mengalami kendala.
Nilai-Nilai Dasar  Berorientasi pelayanan
yang Relevan  Akuntabel
 Harmonis

Kontribusi Kegiatan ini dalam rangka mewujudkan misi Kemenkumham, yakni


Terhadap Vis dan “Mewujudkan Aparatur Kementerian Hukum dan HAM yang
Misi Organisasi professional dan berintegritas”
Penguatan Nilai- Kegaiatan ini berkaitan dengan penguatan nilai organisasi, yaitu
Nilai Organisasi (Berorientasi Pelayanan) Berkomitmen memberikan pelayanan
prima dan informasi demi kepuasan masyarakat
(Akuntabel)Bertanggung jawab atas kepercayaan yang diberikan
masyarakat (Kompeten) Terus belajar dan mengembangkan
kapabilitas (Harmonis)Saling peduli dan menghargai kekurangan dan
perbedaan (Loyal) Mengutamakan kepentingan bangsa dan Negara
diatas kepentingan pribadi (Adaptif )Terus berinovasidalam
menghadapi perubahan (Kolaboratif) Membangun kerjasama yang
baik dengan pihak yang terkait.
Output Sosialisasis kepada keluarga WBP mengenai fungsi madding sebagai
sarana informasi di Rutan Kelas IIb Muara Labuh telah dilaksanakan

Manfaat/Hasil  Keluarga WBP mengerti tentang sosialisasi yang telah


Pencapaian dilaksanakan
 Keluarga WBP hanya melihatinformasi pada
papan pengumuman
Analisa Dampak jika Dampak jika nilai BERAKHLAK tidak dilaksanakan pada tahapan
Nilai BERAKHLAK ini maka peserta dianggap tidak mampu atau kurang mampu
Tidak Diterapkan melaksanakan tanggungjawab terhadap rancangan kegiatan
aktualisasi yang akan dibuat. Hal ini berdampak kepada
kepercayaan pimpinan dan rekan
kerja terhadap CPNS atau peserta latsar

Tabel 2.9 Capaian Aktualisasi Tahap 5


Kegiatan/Tahapan Melakukan sosialisasi kepada pegawai bidang humas untuk menempel
Kegiatan 5 informasi dan pengumuman pada madding yang telah
disediakan,dengan tahapan kegiatan sebagai berikut:
1. Meminta izin kepada atasan untuk melakukan kegiatan
pengarahan
2. Membuat pengumuman jadwal kegiatan pengarahan
3. Melakukan sosialisasi kepada pegawai humas

Tanggal Pelaksanaan
Deskripsi kegiatan Meminta izin kepada atasan dengan bahasa yang sopan dan
dan Teknik santun(berorientasi pelayanan) dan hormat serta menjaga sikap
Aktualisasi kepada atasan agar terciptanya keharmonisan(harmonis) serta
Penerapan Nilai bertanggung jawab atas izin dan kepercayaan yang telah diberikan
Dasar ASN oleh atasan(akuntabel). Membuat pengumuman sesuai dengan
prosedur yang baik dan benar (akuntabel) serta mengatur waktu
dengan jelas sehingga kegiatan berjalan dengan tepat dan lancar
(loyalitas) acara diikuti dengan harmonis (Harmonis,Kolaborasi).
Kegiatan yang dipilih adalah kegiatan yang diupayakan untuk
meninngkatkan kualitas pegawai (kompeten)serta kegiatan
dilaksanakan tepat waktu dan dengan rasa tanggung jawab seluruh
pegawai menghadiri (akuntabel,loyalitas).
Kendala Dalam melakukan sosialisasi kepada pegawai bidang humas untuk
menempel informasi dan pengumuman pada madding yang telah
disediakan, penulis tidak mendapatkan kendala.
Nilai-Nilai Dasar  Berorientasi pelayanan
yang Relevan  Akuntabel
 Harmonis
Kontribusi Terhadap Kegiatan ini dalam rangka mewujudkan misi Kemenkumham”
Visi dan Misi Mewujudkan layanan manajemen administrasi Kementerian hukum
Organisasi dan HAM”.
Penguatan Nilai-Nilai Kegaiatan ini berkaitan dengan penguatan nilai organisasi, yaitu
Organisasi (Berorientasi Pelayanan) Berkomitmen memberikan pelayanan
prima dan informasi demi kepuasan masyarakat
(Akuntabel)Bertanggung jawab atas kepercayaan yang diberikan
masyarakat (Kompeten) Terus belajar dan mengembangkan
kapabilitas (Harmonis)Saling peduli dan menghargai kekurangan dan
perbedaan (Loyal) Mengutamakan kepentingan bangsa dan Negara
diatas kepentingan pribadi (Adaptif )Terus berinovasidalam
menghadapi perubahan (Kolaboratif) Membangun kerjasama yang
baik dengan pihak yang terkait.
Output Kegiatan sosialisasi kepada pegawai bidang humas untuk menempel
informasi dan pengumuman pada madding yang telah disediakan
selesai dilaksanakan.
Manfaat/Hasil  Pegawai humas mengerti tentang sosialisasi yang telah
Pencapaian disampaikan
 P egawai h u m a s hanya menempel informasi pada papan
pengumuman
Analisa Dampak jika Dampak jika nilai BERAKHLAK tidak dilaksanakan pada tahapan
Nilai BERAKHLAK ini maka peserta dianggap tidak mampu atau kurang mampu
Tidak Diterapkan melaksanakan tanggungjawab terhadap rancangan kegiatan
aktualisasi yang akan dibuat. Hal ini berdampak kepada
kepercayaan pimpinan dan rekan kerja terhadap CPNS atau peserta
latsar.

Tabel 2.10 Capaian Aktualisasi Tahap


6
Kegiatan/Tahapan Melakukan evaluasi kegiatan aktualisasi, dengan tahapan kegiatan
Kegiatan 6 sebagai berikut:
1. Membuat form evaluasi
2. Membagikan form evaluasi
3. Membuat laporan evaluasi
4. Melaporkan hasil evaluasi kepada mentor..

Tanggal Pelaksanaan
Deskripsi kegiatan Form evaluasi dibuat dengan bahasa yang sopan dan
dan Teknik santun( Berorientasi pelayanan) Dalam menganalisasi dan membuat
Aktualisasi laporan peserta melakukan dengan teliti, cermat dan penuh
Penerapan Nilai tanggung jawab (Akuntabilitas), membuat laporan dengan data yang
Dasar ASN seusungguhnya tanpa ada yang diubah-ubah (Loyalitas) serta penuh
semangat (Harmonis). Dalam membagikan form evaluasi penulis
menggunakan bahasa yang sopan dan santun (Berorientasi
pelayanan) semua pegawai ikut serta dalam mengisi form evaluasi
dan evaluasi berjalan dengan lancer (kolaboratif, harmonis) form
evaluasi dibuat untuk mengevaluasi rancangan aktualisasi
penuli(kompeten). Dalam membuat laporan evaluasi penulis
menggunakan bahasa yang sopan dan santun (Berorientasi
pelayanan) semua pegawai ikut serta dalam mengisi laporan evaluasi
dan evaluasi berjalan dengan lancer (kolaboratif, harmonis) laporan
evaluasi dibuat untuk mengevaluasi rancangan aktualisasi
penuli(kompeten). Peserta menyampaikan hasil yang akurat, jujur
dan terpercaya (Akuntabilitas) dengan sopan santun (Berorientasi
pelayanan) dan menggunakan bahasa Indonesia yang mudah
dipahami (Berorientasi pelayanan) serta penuh tanggung jawab dan
berorientasi pada visi misi Kementerian Hukum dan HAM
(Loyalitas) dan laporan pun diterima (Kolaboratif, Harmonis).

Kendala Dalam melakukan evaluasi kegiatan aktualisasi, penulis tidak


mendapatkan kendala.
Nilai-Nilai Dasar  Berorirentasi pelayanan
yang Relevan  Akuntabel
 Harmonis
Kontribusi Aparatur Kementerian Kegiatan ini dalam rangka mewujudkan misi
Terhadap Visi dan Kemenkumham, yakni “Mewujudkan Hukum dan HAM yang
Misi Organisasi profesional dan berintegritas’
Penguatan Nilai- Kegaiatan ini berkaitan dengan penguatan nilai organisasi, yaitu
Nilai Organisasi (Berorientasi Pelayanan) Berkomitmen memberikan pelayanan
prima dan informasi demi kepuasan masyarakat
(Akuntabel)Bertanggung jawab atas kepercayaan yang diberikan
masyarakat (Kompeten) Terus belajar dan mengembangkan
kapabilitas (Harmonis)Saling peduli dan menghargai kekurangan
dan perbedaan (Loyal) Mengutamakan kepentingan bangsa dan
Negara diatas kepentingan pribadi (Adaptif )Terus berinovasidalam
menghadapi perubahan (Kolaboratif) Membangun kerjasama yang
baik dengan pihak yang terkait.
Output Evaluasi kegiatan aktualisasi telah selesai dilaksanakan.

Manfaat/Hasil  Evaluasi kegiatan aktualisasi tentang layanan pemberian


Pencapaian informasi di Rutan Kelas IIB Muara Labuh
 Mendapat persetujuan dan dukungan dari karutan, mentor dan
seluruh pegawai.
Analisa Dampak Dampak jika nilai BERAKHLAK tidak dilaksanakan pada tahapan ini
jika Nilai maka peserta dianggap tidak mampu atau kurang mampu
BERAKHLAK melaksanakan tanggung jawab terhadap rancangan kegiatan
Tidak Diterapkan aktualisasi yang akan dibuat. Hal ini berdampak kepada kepercayaan
pimpinan dan rekan kerja terhadap CPNS atau peserta latsar

Anda mungkin juga menyukai