Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(KD 3.1 & 4.1)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/semester : VII/Ganjil
Materi Pokok : Greeting & leaving
Thanking & Apologizing
Alokasi Waktu : 6 pertemuan (12 JP)

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2: Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3: Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI 4: Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar,
dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam
sudut pandang/teori
B. Kompetensi Dasar

NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI
1 3.1 Mengidentifikasi fungsi sosial, 3.1.1 Menentukan fungsi sosial sapaan dan
struktur teks dan unsur kebahasaan pamitan lisan dan tulis sangat pendek
teks interaksi interpersonal lisan dan 3.1.2. Menentukan struktur teks sapaan dan
tulis yang melibatkan tindakan pamitan sangat pendek dan sederhana
menyapa, berpamitan, mengucapkan 3.1.3.Mengidentifikasi unsur kebahasaan teks
terima kasih dan meminta maaf serta sapaan dan pamitan sangat pendek dan
menanggapinya sesuai dengan sederhana
konteks penggunaannya. 3.1.4. Memahami cara menyapa dan berpamitan.
3.1.5 Menentukan fungsi sosial berterima kasih
dan memintaan maaf lisan dan tulis sangat
pendek
3.1.6. Menentukan struktur teks berterima kasih
dan meminta maaf sangat pendek dan
sederhana
3.1.7.Mengidentifikasi unsur kebahasaan teks
berterima kasih dan meminta maaf sangat
pendek dan sederhana
3.1.8. Memahami cara berterima kasih dan
meminta maaf
2 4.1 Menyusun teks interaksi interpersonal 4.1.1. Mengucapkan ungkapan sapaan dan
lisan dan tulis sangat pendek dan pamitan
sederhana yang melibatkan tindakan 4.1.2. Menyusun teks lisan dan tulis yang
menyapa, berpamitan, mengucapkan melibatkan sapaan dan pamitan
terima kasih dan meminta maaf dan 4.1.3. Menggunakan sapaan dan pamitan secara
menanggapinya dengan runtut dan sesuai konteks
memperhatikan fungsi sosial, struktur 4.1.4. Mengucapkan ungkapan berterima kasih
teks dan unsur kebahasaan yang benar dan meminta maaf
dan sesuai konteks. 4.1.5. Menyusun teks lisan dan tulis yang
melibatkan berterima kasih dan memiinta
maaf
4.1.6. Menggunakan berterima kasih dan meminta
maaf secara runtut dan sesuai konteks

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:

1
1. Menentukan konteks sapaan dan pamitan dalam menjaga hubungan dan interaksi dengan lingkungan
sekitar
2. Mengidentifikasi kosa kata yang digunakan untuk menyapa dan berpamitan
3. Menentukan ungkapan – ungkapan yang digunakan untuk menyapa dan berpamitan
4. Mengucapkan sapaan dan pamitan dengan intonasi dan pelafalan yang benar
5. Memperagakan sapaan untuk memulai percakapan
6. Memperagakan pamitan untuk mengakhiri percakapan.
7. Memperagakan sapaan dan pamitan secara runtut

Pertemuan 2
Melalui serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Menyusun teks yang melibatkan tindak tutur menyapa dan berpamitan secara bersama - sama
2. Memperagakan teks sapaan dan pamitan yang telah disusun
3. Menyusun teks sapaan dan pamitan secara mandiri
4. Mengaplikasikan sapaan dan pamitan dalam bahasa inggris dalam kehidupan sehari – hari.

Pertemuan 3
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Menentukan konteks berterima kasih dalam menjaga hubungan dan interaksi dengan lingkungan
sekitar
2. Mengidentifikasi kosa kata yang digunakan untuk berterima kasih
3. Menentukan ungkapan – ungkapan yang digunakan untuk berterima kasih
4. Mengucapkan berterima kasih dengan intonasi dan pelafalan yang benar
5. Memperagakan ungkapan berterima kasih
6. Memperagakan ungkapan berterima kasih secara runtut

Pertemuan 4
Melalui serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Menyusun teks yang melibatkan tindak tutur berterima kasih secara bersama - sama
2. Memperagakan teks berterima kasih yang telah disusun
3. Menyusun teks yang melibatkan ungkapan berterima kasih secara mandiri
4. Mengaplikasikan sapaan dan pamitan dalam bahasa inggris dalam kehidupan sehari – hari.

Pertemuan 5
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Menentukan konteks meminta maaf dalam menjaga hubungan dan interaksi dengan lingkungan
sekitar
2. Mengidentifikasi kosa kata yang digunakan untuk meminta maaf
3. Menentukan ungkapan – ungkapan yang digunakan untuk meminta maaf
4. Mengucapkan permintaan maaf dengan intonasi dan pelafalan yang benar
5. Memperagakan ungkapan meminta maaf
6. Memperagakan ungkapan meminta maaf secara runtut

Pertemuan 6
Melalui serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Menyusun teks yang melibatkan tindak tutur meminta maaf secara bersama - sama
2. Memperagakan teks meminta maaf yang telah disusun
3. Menyusun teks yang melibatkan ungkapan meminta maaf secara mandiri
4. Mengaplikasikan meminta maaf dalam bahasa inggris dalam kehidupan sehari – hari.

Fokus Penguatan karakter : Bersahabat/ komunikatif dan percaya diri

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Reguler
 Fungsi sosial
- Menyapa dan berpamitan dan menaggapinya untuk menjaga hubungan interpersonal dengan
guru dan teman
- Meminta maaf dan berterima kasih dan menanggapinya untuk menjaga hubungan
interpersonal dengan guru dan teman
 Struktur teks
2
-
Good morning, Good bye, Nice to meet you dan semacamnya
-
Perbedaan antara menyapa dan berpamitan dalam bahasa Indonesia dengan bahasa Inggris
-
Thank you, thanks a lot, I am sorry dan semacamnya
-
Perbedaan antara berterima kasih dan meminta maaf dalam bahasa Indonesia dan bahasa
Inggris
 Unsur kebahasaan
a. Kosa kata yang digunakan dalam saapan dan pamitan
- Morning, afternoon, evening
- Go, mistake, help
- Ungkapan sapaan dan pamitan
b. Pelafalan, intonasi, dan tekanan, tanda baca, ejaan
 Topik
Interaksi antara peserta didik di dalam dan di luar kelas yang melibatkan tindakan menyapa dan
berpamitan, berterima kasih dan meminta maaf
2.Materi Pembelajaran Pengayaan
 Percakapan dalam telepon
3.Materi Pembelajaran Remedial
 Kosa kata
 Pelafalan, intonasi, tekanan
E. Metode
Genre Based Learning
F. Media dan bahan
1. Media
- rekaman tentang menyapa dan berpamitan, berterima kasih dan meminta maaf
- Kartu tentang sapaan dan pamitan
2. Bahan
- Kertas HVS
- Spidol

G. Sumber Belajar
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, 2015. Bahasa Inggris When English Rings a Bell SMP/MTs
Kelas VII. Jakarta : Politeknik Negeri Media Kreatif
The Greeting Song.16 Juni 2017. https/youtu.be/gVIFEVLzP4o
H. Langkah – Langkah Pembelajaran
Pertemuan 1

No Uraian Kegiatan Waktu

Kegiatan awal 10’


- Guru mengucapkan salam
1 - Guru mengecek absensi siswa
- Mereview pelajaran yang telah lalu
- Memotivasi siswa
- Menyebutkan tujuan pembelajaran hari ini
2. Kegiatan inti 20’
BKoF
- Brainstroming tentang menyapa dan berpamitan
- siswa memperagakan menyapa temannya dan meresponnya dalam bahasa Indonesia
- siswa meperagakan berpamitan dan meresponnya dalam bahasa Indonesia
- siswa membaca buku When English Rings a Bell halaman 1- 5
- siswa mengidentifikasi sapaan dan pamitan
3
- siswa membaca When English Rings a Bell halaman 11-12
- siswa bernyanyi tentang menyapa dan berpamitan bersama – sama guru
MoT 15’
- siswa mendengarkan rekaman
3. - siswa mengidentifikasi ungkapan – ungkapan yang ada pada video
- siswa menirukan ungkapan yang ada pada video dengan intonasi, pelafalan dan tekanan
yang benar.
JCoT 25
- siswa membentuk kelompok
- siswa mengisi lembar kerja yang ada di buku siswa When English Rings a Bell halaman
10 bersama kelompok
4 - siswa mempresentasikan jawabannya dengan pengucapan, pelafalan dan tekanan yang
benar
- siswa mengerjakan lembar kerja 1 bersama kelompok
- siswa mempresentasikan jawaban lembar kerja 1
- siswa memperagakan dialog pendek pada lembar kerja 2 bersama kelompok
- siswa memperagakan dialog pada lembar kerja 2 di depan kelas
Kegiatan Akhir 10
5. - Bertanya kepada siswa tentang kesulitan materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran bersama siswa
- siswa mencoba menyusun teks yang memuat sapaan dan pamitan di rumah
Pertemuan 2

No Uraian Kegiatan Waktu

Kegiatan awal 10’


- Guru mengucapkan salam
1 - Guru mengecek absensi siswa
- Mereview pelajaran yang telah lalu
- Memotivasi siswa
- Menyebutkan tujuan pembelajaran hari ini
JCoT 30’
- siswa membentuk kelompok
- siswa membaca kembali buku When English Rings a Bell halaman 4 - 8
2 - siswa memperagakan percakapan yang memuat tentang sapaan dan pamitan yang ada di
buku When English Rings a Bell dengan teman kelompok
- siswa menyusun percakapan singkat dan sederhana yang memuat sapaan dan pamitan
sesuai dengan situasi yang telah diberikan bersama kelompok (lembar kerja 3)
- siswa memperagakan percakapan singkat yang telah mereka buat
ICoT 30’
- siswa menyapa dan atau berpamitan dengan siswa lain secara bergantian
3 - siswa merespon sapaan atau pamitan dari siswa lain secara bergantian
- siswa menyusun percakapan yang lazim di sekolah, singkat dan sederhana secara mandiri

Kegiatan Akhir 10’


4 - Bertanya kepada siswa tentang kesulitan materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran bersama siswa
Menyampaiakan materi yang akan dipelajari pada pertemuan yang akan datang

I. Penilaian
a. Sikap Spiritual / Sosial
No Teknik Bentuk Waktu Pelaksanaan Keterangan
Instrumen
1. Observasi Jurnal Saat pembelajaran berlangsung
2. Penilaian diri Kuisioner Akhir Semester
3. Penilaian antar kuesioner Akhir semester
teman

Format jurnal
No Waktu Nama siswa Catatan Perilaku Butir sikap Tindak

4
lanjut
1

b. Pengetahuan

No. Teknik Bentuk Penilaian Waktu Pelaksanaan Keterangan


1 Tulis Soal tentang sapaan dan pamitan Saat Pembelajaran Penilaian untuk
berlangsung pembelajaran

Contoh soal:
I. Study the incomplete dialogue below. Fill in the blank with the most appropriate expressions of
greeting.
1.   Susi : “Good morning, Mr. Ahmad.”
Mr. Adi :” _______________, Susi. How are you?”
Susi : “I‘m fine. Thank you.”
2.   Rinto    : “Hello, Fadil. How are you?”
Fadil    : “______, Rinto. I’m fine and you?”
Rinto    : “I‘m fine, too. I’m sorry I have to go now. ___________________”
Fadli : “See you.”
3.  Nadia   : “Hi, how are you doing, Natan.”
Natan   : “Hello, _________ Nadia.”
4.   Nina     : “Good afternoon, Reni.”
Reni     : “_____________, Nina.”
5.   Heru     : “Hi, Rudi.”
Rudi     : “Hi, Heru. Nice to meet you, but it’s time to go. Good bye.”
Heru    : “ Good bye Rudi. Have a good day.”
a. Keterampilan

No. Teknik Bentuk Penilaian Waktu Keterangan


Pelaksanaan
1 Lisan Merespon sapaan dan pamitan Saat Penilaian untuk
dengan respon terbuka Pembelajaran pembelajaran
berlangsung
2 Tulis Menyusun percakapan singkat Akhir Penilaian untuk
yang melibatkan sapaan dan pertemuan pembelajaran
pamitan

Contoh soal:
1. Lisan : Responlah sapaan temanmu kemudian
berpamitanlah dalam bahasa Inggris
2. Tulis :
Choose two of the following situations , then create a dialogue according to the situation !
1. You meet your English teacher at school in the morning. You greet him/her.
2. You meet your school principal at school in the afternoon. You greet him.
3. You meet your classmate on the way in the afternoon. You greet him.
4. You meet your parents at home. You greet them.
5. You meet your older brother at home. You greet him.
Rubrik penilaian
- Lisan
No Kriteria Skor
1 Pengucapan 25
2 Tata Bahasa 25
3 Kosa Kata 25
4 Kelancara 25
Nilai maksimal 100

- Tulis
No Uraian Nilai
1 Kesesuaian isi dengan situasi yang dipilih 1 – 15
2 Struktur kalimat 1 – 25
3 Variasi kosa kata 1 – 40
5
4 Tanda baca 1 – 10
5 Ejaan 1 – 10
Nilai maksimal 100

Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

No Pembelajaran Pengayaan Pembelajaran Pengayaan Waktu


1 Kegiatan Awal Kegiatan Awal 10’
- Guru mengucapkan salam - Guru mengucapkan salam
- Guru mengecek absensi siswa - Guru mengecek absensi siswa
- Mereview pelajaran yang telah lalu - Mereview pelajaran yang telah lalu
- Memotivasi siswa - Memotivasi siswa
- Menyebutkan tujuan pembelajaran hari ini - Menyebutkan tujuan pembelajaran hari ini
2 Kegiatan inti
Mengamati
- Siswa yang nilainya sdh mencapai KKM - Siswa yang nilainya kurang dari KKM di
diminta untuk membacakan dialogue minta untuk mendengarkan dan mengamati
tentang sapaan dan pamitan di depan kelas
Menanyakan
- Siswa menanyakan penggunaan sapaan - Siswa kosa kata lain yang dapat dipakai dalam
dan pamitan dalam situasi yang b erbeda percakapan
- Guru meminta siswa membentuk
kelompok yang terdiri dari siswa yang - Siswa membentuk kelompok dengan siswa
telah mencapai KKM dan yang belum. yang telah mencapai KKM
- Siswa memberitahu siswa yg belum
mencapai KKM tentang kosa kata lain
yang dapat dipakai dalam sapaan dan
pamitan

6
Lampiran 1a
Lembar Kerja 1

Read some expressions below and match them. Some expressions may be have the same match

A B

1. Apa kabar
2. Selamat sore
3. Selamat malam
4. Saya baik –baik sj. Terima kasih
5. Sampe jumpa
6. Selamat siang
7. Semoga harimu menyenangkan
8. Sampe jumpa nanti
9. Senang bertemu denganmu
10. Selamat pagi
11. Jaga diri
12. Sampe ketemu lain waktu
13. Selamat bersenang – senang
14. Saya harus pergi sekarang
15.
16.

Lampiran 1b
Lembar kerja 2

1. Ani : “Good morning , mom.”


Mother : “ Good Morning”
Ani : “ I go to school now. Good bye ,mom.”
Mother :”Good bye dear. Take care.”

2. Andi :” Good morning, sir.”


Mr. Arief : “ Morning , Andi. How are you?”
Andii :” Very well, thank you , sir.”

3. Rinto    : “Hello, Fadil. How are you?”


Fadil    : “Hi, Rinto. I’m fine and you?”
Rinto    : “I‘m fine, too. I’m sorry I have to go now. See you”
Fadli : “See you.”

Lampiran 1c.
Lembar Kerja 3
Create dialogues based on the following situations in group, then practice them with your friends !
1. You meet your English teacher at school in the morning. You greet him/her.
2. You meet your school principal at school in the afternoon. You greet him.
3. You meet your classmate on the way in the afternoon. You greet him.
4. You meet your parents at home. You greet them.
5. You meet your older brother at home. You greet him.

Anda mungkin juga menyukai