Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata pelajaran : Bahasa Indonesia KD : 3.6 dan 4.6


Kelas/Semester : XII / Ganjil Materi : Teks Editorial
Alokasi Waktu : 4 JP Platform : Google Classroom dan Google Meet

Tujuan Pembelajaran
3.6 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks editorial
4.6 Merancang teks editorial dengan memerhatikan struktur dan kebahasaan baik secara lisan maupun tulis

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pertemuan hari ini.
 Membuat apersepsi mengenai teks editorial.
Kegiatan Inti
 Mendiskusikan struktur dan kaidah kebahasaan dalam teks editorial.
 Siswa membuat teks editorial berdasarkan struktur dan kaidah kebahasaan.
 Guru bersama peserta didik mengevaluasi dan menyimpulkan struktur dan kebahasaan teks editorial.
Refleksi dan konfirmasi
 Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.
 Guru memberikan penguatan dan motivasi kepada siswa.
 Guru menginformasikan pembelajaran berikutnya kepada siswa.
Penilaian

Pengetahuan Keterampilan Sikap


Tanya jawab secara Unjuk kerja berupa:  Menggunakan bahasa yang baik
langsung tentang struktur  Membuat teks editorial. dan benar.
dan kaidah kebahasaan yang  Menganalisis teks editorial  Tanggung jawab mengerjakan
ada dalam teks editorial. berdasarkan struktur dan kaidah tugas
kebahasaan.

Mengetahui Pontianak, Juli 2021


Kepala SMA, Guru Mata Pelajaran,

Dwi Agustina, S.Hut., M.Pd Erlinda, S.Pd


NIP. 19690827 200501 2 012 NIP. 19640814198703201

Anda mungkin juga menyukai