Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR PENILAIAN PRAKTIKUM

PROSEDUR MENGGUNTING KUKU


NAMA SISWA ;

NO NIS :

NO ASPEK PENILAIAN ya Tidak


FASE FRAINTERAKSI
1 Mengidentifikasi kebutuhan /indikasi klien
2 Menyiapkan alat
FASE ORIENTASI
3 Mengucapkan salam dan memperkenalkan diri
4 Identifikasi klien dan Menjelaskan tujuan prosedur
5 Menanyakan persetujuan klien untuk dilakukan tindakan
FASE KERJA
6 Menjaga Privasi Klien dengan Memasang tirai / penutup
7 Mengatur posisi klien
8 Mencuci tangan Memakai sarung tangan
9 Pasang perlak dan alas

10 Bila ada cat kuku bersihkan dengan kapas aceton


11 Rendam dalam air hangat
jari tangan 1-2 menit
jari kaki 2-3 menit
12 Jika kuku kotor bersihkan dengan sabun dan sikat kuku

13 Angkat jari tangan/kaki, lalu keringkan dengan handuk


14 Letakkan jari tangan/kaki diatas bengkok
15 Kuku dipotong menurut lengkung kuku
16 masukkan alat yang sudah dipakai kedalam bengkok berisi lisol
FASE TERMINASI
18 Merapikan klien dan alat
19 Melepaskan sarung tangan dan mencuci tangan
20 Evaluasi hasil seluruh kegiatan dan Evaluasi respon klien terhadap tindakan
21 Mengucapkan salam
TOTAL NILAI
ASPEK AFEKTIF

NO ASPEK PENILAIAN Ya Tidak


1 Bersikap tenang dan tampak percaya diri
2 Bahasa tubuh tidak kaku
3 senyum menggambarkan raut wajah yang ramah
4 Komunikasi lancar
5 Bahasa yang digunakan mudah dipahami
6 Waktu digunakan secara efektif dan efisien
TOTAL NILAI

ASPEK KOGNITIF

NO ASPEK PENILAIAN Ya Tidak


1 Memiliki pemahaman yang baik tentang menggunting kuku
2 Mampu beragumentasi dan menjawab pertanyaan dari penguji dengan baik
TOTAL NILAI

NILAI : nilai prosedur + nilai afektif + nilai kognitif : 29 X 100 :

Keterangan

Nilai Kesimpulan /Predikat


Akhir
< 70 Belum Kompeten
70-79 Cukup Kompeten
80-90 Kompeten
91-100 Sangat Kompeten

Serang ………………………2022

Penguji

(……………………………………..)

Anda mungkin juga menyukai