Anda di halaman 1dari 5

UJIAN OSCE

STASE 7
WAKTU 10 MENIT

PETUNJUK UNTUK TERUJI :

1. Bacalah Kasus dan Tugas teruji dengan cermat


2. Saudara akan melaksanakan tindakan selama 10 menit sesuai dengan perintah yang ada.
3. Saudara harus pindah ke Stasi berikutnya saat bell berbunyi

KASUS :

TUGAS TERUJI :
Laksanakan Pencabutan KB IUD sesuai dengan prosedur dan dokumentasikan tindakkan anda!
STASE 7

PETUNJUK UNTUK PENGUJI :

1. Laksanakan observasi secara diam, dengan memberikan nilai pada lembar Cheklist sesuai
denan nomer teruji.
2. Berikan nilai sesuai katagori yang ada dilembar Cheklist yaitu :
0 : Tidak diluluskan
1 : melaksanakan Prosedur tetapi Kurang lengkap
2 : Melaksanakan Prosedur dengan Lengkap
STASI 5

PETUNJUK UNTUK PEMBANTU UMUM :


1. Siapkan alat-alat yang diperlukan untuk pencabutan IUD :
a. 1 pantom vagina dan uterus
b. Tensi meter
c. thermometer
d. Stateskop
e. Senter kepala
f. 2 Speculum Gusco
g. Tina kulum
h. Sonde uterus
i. Gunting panjang
j. IUD masih dalam plastic
k. 1 bengkok
l. 1 perlak dan alasnya
m. 2 pasang handscond
n. Kapas DTT dalam tempatnya
o. Air DTT pada tempatnya dan handuk lap

2. Tempatkan alat-alat secara ergometris


CHEKLIST DAN FORMAT PENILAIAN STASI 7
PENCABUTAN KONTRASEPSI IUD

SKOR
NO BUTIR YANG DINILAI
0 1 2
1 Menyambuat klien dengan ramah dan sopan
0 Tidak dikerjakan
1 Memberikan salam saja tanpa mempersilahkan duduk
2 Memberikan salam dan mempersilahkan dudu
2 Memperkenalkan diri kepada klien
0 Tidak memperkenaklan diri
1 Memperkenalkan diri sebagai bidan tanpa menyebutkan nama
2 Memperkenalkan diri sebagai bidan dan menyebutkan nama sambil berjabat tangan
3 Merespon terhadap reaksi klien
0 Tidak merespon
1 Merespon terhadap reaksi klien tapi kurang / tidak tepat
2 Memberikan respon dengan tepat kepada klien
4 Percaya diri
0 Terlihat gugup, tidak melakukan kontak mata, dan suara kurang jelas
1 Tergesa-gesa dan terlihat ragu-ragu
2 Terlihat tenang dan melakukan dengan percaya diri
5 Menjaga privasi klien
0 Tidak dilakukan
1 Menjaga privasi dengan ucapan atau memperagakan menutup pintu / sampiran saja
2 Menjaga privasi dengan ucapan dan memperagakan menutup pintu / sampiran
6 Menanyakan keluhan klien
0 Tidak dilakukan
1 Sekedar menanyakan keluhan yang dirasakan
2 Menanyakan keluhan klien dengan jelas dan sopan (apa yang dikeluhkan saat ini,
sejak kapan)
7 Menjelaskan maksud dan tujuan dari tindakan yang dilakuakan
0 Tidak dilakuakan
1 Hanya menjelaskan maksud dan tujuan saja
2 Menjelaskan maksud dan tujuan melakukan tindakan
8 Mengunakan bahasa yang mudah dimengerti
0 Menggunakan bahasa yang tidak dimengerti klien
1 Sebagian masih mengunakan istilah-istilah yang tidak dimengerti klien
2 Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti oleh klien

9 Memberikan kesempatan untuk bertanya, memberikan umpan balik


0 Tidak dilakukan
1 Memberikan kesempatan kepada klien untuk menanyakan apa yang belum
dimengerti dan tidak segera memberikan jawaban
2 Memberikan kesempatan kepada klien untuk mengajukan pertanyaan apa yang
belum dimengerti dan segera memberikan tanggapan dari apa yang menjadi
pertanyaan klien
10 Pengunaan alat dan bahan
0 Tidak dilakukan
1 Menggunakan peralatan dengan tidak efektif
2 Menggunakan peralatan secara efektif dan benar
11 Meminta persetujuan
0 Tidak dilakukan
1 Meminta persetujuan lisan saja
2 Meminta persetujuan lisan dan tertulis
12 Tidak berkomunikasi selama melakukan tindakan
0 Tidak dilakukan
1 Berkomunikasi hanya seperlunya saja
2 Berkomunikasi dengan tetap memperhatikan respon dari klien

SKOR
NO BUTIR YANG DINILAI
0 1 2
1 Persiapan alat, bahan dan perlengkapan
a. Bak instrumen steril berisi
 Bivalue speculum (spekulum cocor bebek)
 Ekstraktor AKDR
 Tampon tang
 Mangkuk untuk larutan antiseptik
 Sarung tangan dan Scort
 Kapas DTT
 Kasa steril
b. Cairan Antiseptik (Bethadine)
c. Meja gyynekologi
d. Lampu sorot/lampu senter
e. Kursi duduk
f. Bengkok
g. Tempat klorin 0,5 %
h. Tempat sampah
2 Persiapan ruangan
 Ruangan tertutup
 Ruangan dalam keadaan terang/pencahayaan cukup
3 Persiapan pasien
 Klien mengetahui dan menyetujui tindakan yang akan dilakukan
 Klien naik ke tempat tidur dan buka pakaian bawah dengan posisi litotomi
4 Persiapan petugas
 Petugas mencuci tangan
 Petugas memakai sarung tangan
PROSEDUR
5 Masukkan spekulum ke dalam vagina dan cari letak benang AKDR
6 Melakukan desinfeksi serviks dengan larutan atiseptik 2-3 kali
7 Mengatakan kepada klien bahwa sekarang akan dilakukan pencabutan AKDR
8 Menjepit benang dengan ekstraktor AKDR dan tarik keluar dengan perlahan
9 Memperlihatkan AKDR yang sudah dikeluarkan kepada klien
10 Mengeluarkan spekulum dari vagina
11 Membereskan klien dan membuang bahan-bahan habis pakai yang terkontaminasi,
bereskan peralatan dan lakukan dekontaminasi alat-alat, buka sarung tangan secara
terbalik dan rendam dalam clorin 0,5% selama 10 menit
12 Mencuci tangan pasca tindakan
NILAI AKHIR = NILAI X 100
24

NB : Tindakan yang berlabel bintang bila tidak dilakukan maka dinyatakan TIDAK
LULUS

Kriteria Penilaian :
1. Nilai Akhir :
Jumlah Nilai yang diPeroleh
46
2. Nilai Batas Lulus 71

Bandung, ………………….2021
Dosen Penguji

…………………………………

Anda mungkin juga menyukai