Anda di halaman 1dari 24

I.

KARAKTERISTIK TK MUTIARA BUNDA II


A. Karakteristik Lingkungan Belajar
Lembaga TK Mutiara Bunda II terletak pinggir jalan raya utama menuju
Kabupaten dan Kota Madiun. Lokasi TK Mutiara Bunda II berada di dataran rendah dan
dikelilingi oleh persawahan dan hutan. Masyarakat Desa Ngadirejo umumnya bermata
pencaharian sebagai petani, ada yang wirasusaha seperti meuebelair, pengrajin limbah
kayu, konveksi, pedagang dan persewaaan jasa. Terdapat waduk sebagai irigasi
persawahan dalam satu kecamatan yang airnya mengalir melalui sungai Ngadirejo.
Lokasi desa Ngadirejo yang berada di jalur alternatif kota Madiun dan Pusat
Pemerintahan Kabupaten Madiun, menyebabkan arus lalu lintas dalam hari kerja sangat
ramai, apalagi lokasi sekolah berada di pinggir jalan raya.
TK Mutiara Bunda II menempati lahan seluas 500 m2 dan bangunan permanen
yang berdiri diatas tanah seluas 350 m2. Halaman seluas 150 m2 yang dilengkapi
ayunan, perosotan, dan lorong ganda. Karena halaman yang terbatas, sehingga lembaga
mengguakan pot sebagai sarana untuk penghijauan. Bangunan sekolah memiliki 3
ruangan yang terdiri dari 1 ruang kepala sekolah, 2 ruang kelas yang disekat menjadi 5
sentra; sentra balok, kreatifitas, alam, peran dan persiapan, ruang dapur, area gudang,
area untuk layanan Kelompok Bermain, dan mushola. Mushola di gunakan untuk
kegiatan pembelajaran untuk layanan Kelompok Bermain dan tempat warga sekitar
untuk melakukan ibadah sholat berjamaah. Selain ruangan, di TK Mutiara Bunda II
terdapat 2 ruang kamar mandi dan 5 tempat cuci tangan. Ruang kelas dilengkapi karpet
dan 15 meja lipat anak, rak buku bacaan, rak mainan anak, dan loker untuk menyimpan
tas, sepatu dan perlengkapan anak. Bahan dan alat permainan yang digunakan di TK
Mutiara Bunda II dikumpulkan dari lingkungan tempat tinggal anak dengan bantuan
orang tua peserta didik yang selalu mendukung program sekolah berupa bahan alam,
bahan sintetis maupun bahan daur ulang.

B. Karakteristik Masyarakat Desa Ngadirejo


Masyarakat Desa Ngadirejo memiliki budaya Jawa yang masih terpelihara, yaitu
asah (mencerdaskan), asih (kemanusiaan), asuh (mendampingi). Mayoritas masyarakat
desa beragama Islam dan ada beberapa yang beragama Kristen. Sebagian besar
masyarakat bekerja sebagai petani dan rata-rata berlatar belakang pendidikan hingga
sekolah menengah.

C. Karakteristik Kekhasan Budaya Masyarakat Ngadirejo

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 1


Kerjasama dan gotong royong juga menjadi budaya yang masih sering dijumpai
di tengah-tengah masyarakat Desa Ngadirejo salah satunya adalah perayaan Hari Besar
Agama seperti Idul Fitri dan Idul Adha. Tradisi Labuhan yaitu tasyakuran menyambut
musim penghujan dengan membawa makanan khas berupa jadah kepel. Nyadran yaitu
tradisi bersih desa menyambut HUT RI, tasyakuran menyambut bulan Muharram
dengan membawa tumpeng dinamakan Suran. Untuk menyambut bulan Ramadhan
dinamakan Megengan. Pada bulan Ramadhan ada tradisi maleman yaitu tiga malam
terakhir di bulan ramadhan masyarakat membawa nasi berkat ke masjid untuk doa
bersama. Ngelemi adalah tradisi menandai bijih padi mulai berisi dilanjutkan dengan
Methil yang merupkan tradisi tasyakuran untuk persiapan panen padi.

D. Karakteristik Satuan Pendidikan


1. Profil Pendidik dan Tenaga Kependidikan
Pendidik di TK Mutiara Bunda II berjumlah lima orang dan semuanya adalah
lulusan sarjana Pendidikan Guru PAUD, dua diantaranya sudah bersertifikasi.
Sesuai rombongan belajar, tiga pendidik mengajar di kelompok A (4-5 tahun) dan
dua pendidik mengajar di kelompok B (5-6 tahun). Tenaga kependidikan yang ada
di TK Mutiara Bunda II terdiri dari dua orang, yaitu seorang kepala sekolah dan
satu tenaga kebersihan. Kepala sekolah seorang lulusan sarjana Pendidikan Guru
PAUD dan sudah bersertifikasi bertugas memimpin TK Mutiara Bunda II. Kepala
sekolah TK juga bertugas sebagai operator sekolah, mengatur manajemen layanan
TK, tata kelola administrasi TK yang dibantu oleh tenaga pendidik. Sekolah juga
memiliki seorang tenaga kependidikan yang membantu membersihkan lingkungan
sekolah.
2. Profil Siswa
Peserta didik TK Mutiara Bunda II berusia 4 - 6 tahun berjumlah 51 anak yang
terbagi menjadi 2 rombongan belajar yaitu kelas A (4-5 tahun) dan B (5-6 tahun).
Sebagian besar anak pernah bersekolah di Kelompok Bermain Mutiara Bunda II
yang merupakan layanan PAUD Terpadu di lembaga kami. Seluruh peserta didik
TK Mutiara Bunda II beragama Islam.
3. Profil Orang Tua
Hampir 50 % peserta didik berasal dari keluarga petani dan dari keluarga yang
mata pencahariannya bergantung dari hasil pertanian. Sebagiannya lagi berasal dari
keluarga pekerja kantor, wirausaha seperti meubelair, perbengkelan, jasa

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 2


persewaan, pabrik maupun ASN. Anak-anak terbiasa bermain di alam baik sekitar
rumah maupun sekolah.

Sumber pendanaan operasional sekolah berasal dari swadaya masyarakat berupa


iuran SPP, dari Pemerintah Desa serta bantuan pemerintah Pusat (BOP PAUD).
Kebijakan Pemerintah Kabupaten Madiun adalah untuk melestarikan budaya di
masyarakat. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Madiun menindaklanjuti
dengan meminta Satuan Pendidikan untuk memasukkan Silat sebagai muatan lokal
karena Madiun adalah Kampung Pesilat.

E. Mitra TK Mutiara Bunda II


TK Mutiara Bunda II bermitra dengan beberapa pihak dalam penyediaan
layanan yang holistik integratif untuk peserta didik, antara lain :
 Layanan pendidikan bermitra dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten
Madiun dan Korwil Kecamatan (terprogram).
 Layanan kesehatan dan gizi bermitra dengan Puskesmas (MOU terlampir).
 Layanan perlindungan bermitra dengan kepolisian di kecamatan (terprogram).
 Layanan psikologi bermitra dengan biro konsultasi psikologi (MOU terlampir).
 Layanan observasi bermitra dengan ABDIMAS Universitas PGRI Madiun (MOU
terlampir).
 Layanan study lapangan bermitra dengan PKK pemerintah desa (terprogram).
 Layanan sosialisasi pendidikan anak berkebutuhan khusus bermitra dengan Sekolah
Luar Biasa (MOU terlampir).
 Layanan administrasi laporan keuangan bermitra dengan Kantor Pos Kecamatan
Wonoasri (MOU terlampir).

II. VISI
“Terbentuknya anak yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan yang Maha Esa,
berkarakter, bernalar kritis serta bangga atas jati diri dan budayanya.”

III. MISI
a. Menyiapkan lingkungan belajar yang dapat menumbuhkan keimanan dan
ketaqwaan pada Tuhan YME.
b. Menanamkan rasa empati, percaya diri, dan toleransi serta mampu melindungi diri.
c. Menumbuhkan rasa ingin tahu anak dan kemampuan memecahkan masalah.
Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 3
d. Menumbuhkan rasa bangga pada diri sendiri dan keluarga.
e. Menumbuhkan dan mengembangkan cinta budaya serta pelestariannya.

IV. TUJUAN
a. Terwujudnya peserta didik yang berkarakter dan mampu melidungi diri
b. Terwujudnya peserta didik yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME.
c. Terwujudnya peserta didik yang memiliki sikap bangga pada diri sendiri dan
keluarga
d. Terwujudnya peserta didik yang cinta budaya daerah dan pelestariannya

V. PENGORGANISASIAN PEMBELAJARAN
Pengorganisasian pembelajaran di TK Mutiara Bunda II yaitu Capaian
Pembelajaran meliputi tiga elemen Capaian Pembelajaaran Nilai Agama dan Budi
Pekerti, Jati Diri, dan Dasar-dasar Literasi, Sains, Matematika, Teknologi, Rekayasa
dan Seni.
A. Struktur Kurikulum
1. Intrakurikuler
Pembelajaran Alokasi Waktu
Semester I
15 minggu
Topik :
1. Aku anak Hebat 2 minggu ( 70 JP )
2. Indahnya Negeriku 3 minggu ( 105 JP )
3. Aku anak Sehat 4 minggu ( 140 JP )
4. Serunya Bermain 4 minggu ( 140 JP )
5. Gejala Alam 2 minggu ( 70 JP )
Semester II
11 minggu
Topik :
6. Tanaman 4 minggu ( 140 JP )
7. Kebersihan Lingkunganku 2 minggu ( 70 JP )
8. Sumber Air 1 minggu ( 35 JP )
9. Teknologi Pertanian 2 minggu ( 70 JP )
10. Karyaku 2 minggu ( 70 JP )

Catatan:
 Topik pembelajaran masih dapat disesuaikan dengan minat anak yang muncul dan
Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 4
mempertimbangkan hasil evaluasi pembelajaran
 Tujuan Pembelajaran masih dapat disesuaikan dengan minat anak yang muncul dan
mempertimbangkan hasil evaluasi pembelajaran
 Durasi pelaksanaan setiap topik pembelajaran disesuaikan dengan kebutuhan anak

2. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila


Pembelajaran Alokasi Waktu

Semester 1 Semester I : 4 minggu


 Aku Cinta Indonesia
Proyek Sanggar Mutiara ( 140 JP )
 Bermain dan kerjasama * 2 minggu per project
Proyek Pasar Krempyeng
Semester 2 Semester II : 4 minggu
 Aku Sayang Bumi
Proyek Tong Ajaib ( 140 JP )
 Imajinasiku * 2 minggu per project
Proyek Pekan Karya Mutiara

VI. PERENCANAAN PEMBELAJARAN


A. Tujuan Pembelajaran dari Elemen Capaian Pembelajaran
1. Tujuan Pembelajaran CP Elemen Nilai Agama dan Budi Pekerti
Karakteristik peserta didik dan budaya setempat terkait CP Nilai Agama dan
Budi Pekerti: Sebagian besar peserta didik berasal dari keluarga petani dan dari
keluarga yang mata pencahariannya bergantung dari hasil pertanian. Sebagiannya
lagi berasal dari keluarga pekerja kantor, wirausaha seperti meubelair,
perbengkelan, jasa persewaan, pabrik maupun ASN. Terdapat Mushola di
lingkungan sekolah dan beberapa masjid di lingkungan sekitar. Kerjasama dan
gotong royong juga menjadi budaya yang masih sering dijumpai di tengah-tengah
masyarakat seperti perayaan Hari Besar Agama seperti Idul Fitri dan Idul Adha.
Tradisi Labuhan yaitu tasyakuran menyambut musim penghujan dengan membawa
makanan khas berupa jadah kepel. Nyadran yaitu tradisi bersih desa menyambut
HUT RI, tasyakuran menyambut bulan Muharram dengan membawa tumpeng
dinamakan Suran. Untuk menyambut bulan Ramadhan dinamakan Megengan. Pada
bulan Ramadhan ada tradisi maleman yaitu tiga malam terakhir di bulan ramadhan
masyarakat membawa nasi berkat ke masjid untuk doa bersama. Ngelemi adalah

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 5


tradisi menandai bijih padi mulai berisi dilanjutkan dengan Methil yang merupkan
tradisi tasyakuran untuk persiapan panen padi.

No. Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran


1. Anak percaya kepada Tuhan Mengenal Tuhan melalui ciptaannya,

YME, mulai mengenal dan tempat ibadah, kitab suci serta kegiatan

mempraktikkan ajaran pokok ibadah

sesuai dengan agama dan Mengenali dan memprktikkan


kepercayaannya. Anak kewajiban dalam agama Islam
berpartisipasi aktif dalam Menjaga kebersihan dan keselamatan
menjaga kebersihan, kesehatan, diri
dan keselamatan diri sebagai Menghargai diri sendiri, orang lain dan
bentuk rasa sayang terhadap lingkungan sekitar sebagai rasa syukur
dirinya dan rasa syukur kepada kepada Tuhan
Tuhan YME. Anak menghargai Menghargai perbedaan sesama
sesama manusia dengan berbagai manusia
perbedaannya dan Menunjukkan sikap saling membantu
mempraktikkan perilaku baik dan dan bergotong royong
berakhlak mulia. Anak Mempraktekkan sikap menjaga
menghargai alam dengan cara dan merawat lingkungan sekitar.
merawatnya dan menunjukkan Memperingati hari besar agama Islam
rasa sayang terhadap makhluk
hidup yang merupakan ciptaan
Tuhan YME.

2. Tujuan Pembelajaran CP Elemen Jati Diri


Karakteristik peserta didik dan budaya setempat terkait CP Elemen Jati Diri:
Desa lokasi TK Mutiara Bunda II berada di dekat persawahan dan hutan. Orang
dewasa seperti kakek atau nenek yang ada di rumah yang membantu mengasuh
anak saat orang tua ke sawah atau bekerja. Anak juga terkadang ikut bersama
orangtua di sawah saat panen dan mengenalkan usaha orang tua atau saat libur
panjang. Anak - anak sering berkumpul di salah satu halaman rumah temannya saat
siang sampai sore hari untuk bermain bersama. Lokasi desa yang berada di jalur
alternatif kabupaten dan kota, menyebabkan arus lalu lintas di depan sekolah

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 6


ramai.

No Elemen Capaian pembelajaran Tujuan Pembelajaran


2. Anak mengenali, Mengenali, mengekspresikan dan
mengekspresikan dan mengelola mengelola emosi diri
emosi diri serta membangun Mengenal dan memiliki perilaku positif
hubungan sosial secara sehat. terhadap diri dan lingkungan
Anak mengenal dan memiliki Memiliki rasa bangga sebagai anak
perilaku positif terhadap diri dan Indonesia
lingkungan (keluarga, sekolah, Menyesuaikan diri dengan lingkungan,
masyarakat, negara, dan dunia). aturan, dan norma yang berlaku
Serta rasa bangga sebagai anak Mengenali lingkungan dan tradisi
Indonesia yang berlandaskan dalam masyarakat
Pancasila. Anak menyesuaikan Berpartsisipasi dalam berbagai kegiatan
diri dengan lingkungan, aturan, fisik
dan norma yang berlaku. Anak Memperingati hari besar nasional
menggunakan fungsi gerak
Bangga dengan karyanya
(motorik kasar, halus dan taktil)
untuk mengeksplorasi dan
memanipulasi berbagai objek dan
lingkungan sekitar sebagai bentuk
pengembangan diri.

3. Tujuan Pembelajaran CP Elemen Dasar - Dasar Literasi & Sains, Teknologi,


Rekayasa, Seni dan Matematika
Karakteristik peserta didik dan budaya setempat terkait CP Elemen
Dasar - Dasar Literasi & Sains, Teknologi, Rekayasa, Seni dan
Matematika :
Sebagian anak TK Mutiara Bunda II pernah bersekolah di Kelompok
Bermain Mutiara Bunda II, sebagian lagi belajar mengaji di TPA setiap sore. TK
Mutiara Bunda II terletak pinggir jalan raya utama menuju Kabupaten dan Kota
Madiun. Lokasi TK Mutiara Bunda II berada di dataran rendah yang dikelilingi
oleh persawahan dan tepi hutan. Terdapat waduk yang tidak jauh dari sekolah
sebagai irigasi persawahan. Lokasi desa Ngadirejo yang berada di jalur alternatif,

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 7


menyebabkan arus lalu lintas dalam hari kerja sangat ramai, apalagi lokasi sekolah
berada di pinggir jalan raya jadi untuk keamanan dan keselamatan anak perlu
diutamakan.

No Elemen Capaian pembelajaran Tujuan Pembelajaran

3. Anak mengenali dan memahami Mampu berkomunikasi dengan baik


berbagai informasi,
Menumbuhkan budaya literasi
mengomunikasikan perasaan dan
fikiran secara lisan, tulisan, atau
Menunjukkan kemampuan
menggunakan berbagai media, serta memecahkan masalah di dalam
membangun percakapan. Anak kehidupan sehari-hari
Menunjukkan kemampuan dasar
menunjukkan minat, kegemaran, dan
berfikir kritis, kreatif, dan kolaboratif
berpartisipasi dalam kegiatan pra
membaca dan pra menulis. Anak Melakukan observasi, eksplorasi, dan
eksperimen .
mengenali dan menggunakan konsep
pra matematika untuk memecahkan Menunjukkan kemampuan
menggunakan teknologi sederhana
masalah di dalam kehidupan sehari-
hari. Anak menunjukkan Mengekspresikan imajinasinya
menjadai karya menggunakan bahan
kemampuan dasar berfikir kritis,
alam di sekitarnya
kreatif, dan kolaboratif. Anak
menunjukkan rasa ingin tahu melalui
observasi, eksplorasi, dan
eksperimen dengan menggunakan
lingkungan sekitar dan media
sebagai sumber belajar, untuk
mendapatkan gagasan mengenai
fenomena alam dan sosial. Anak
menunjukkan kemampuan awal
menggunakan dan merekayasa
teknologi serta untuk mencari
informasi, gagasan dan keterampilan
secara aman dan bertanggungjawab.
Anak mengeksplorasi berbagai
proses seni, mengekspresikannya
serta mengapresiasi karya seni.

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 8


B. Program Intrakurikuler, Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, dan
Kokurikuler
1. Intrakurikuler
Tujuan Pembelajaran yang Alokasi
Pembelajaran P5
difokuskan Waktu

Semester 1 15 minggu
Topik :  Beriman dan 2 minggu
Nilai Agama dan Budi
Aku anak bertaqwa
Pekerti
hebat kepada
 Menghargai perbedaan
sesama manusia Tuhan YME
 Menunjukkan sikap saling  Gotong
membantu dan bergotong
royong
royong
 Bernalar
Jati Diri
kritis
 Mengenali,
 Kreatif
mengekspresikan dan
mengelola emosi diri
 Berpartsisipasi dalam
berbagai kegiatan fisik
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Mampu berkomunikasi
dengan baik.
 Menunjukkan
kemampuan dasar berfikir
kritis, kreatif, dan
kolaboratif

Alokasi
Tujuan Pembelajaran yang P5
Pembelajaran
difokuskan Waktu

Topik :  Beriman dan 3 minggu


Nilai Agama dan Budi
Indahnya Pekerti bertaqwa
Negeriku  Menghargai diri sendiri, kepada
orang lain dan lingkungan Tuhan YME
sekitar sebagai rasa
 Ber-
Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 9
kebhinekaan
syukur kepada Tuhan
global
 Menghargai perbedaan
sesama manusia  Bernalar

Jati Diri kritis

 Memiliki rasa bangga  Kreatif


sebagai anak Indonesia
 Mengenali lingkungan
dan tradisi dalam
masyarakat
 Memperingati hari besar
nasional
 Bangga dengan hasil
karyanya
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Menunjukkan
kemampuan dasar berfikir
kritis, kreatif, dan
kolaboratif
 Mengekspresikan
imajinasinya menjadi
karya menggunakan
bahan alam di sekitarnya

Alokasi
Tujuan Pembelajaran yang P5
Pembelajaran
difokuskan Waktu

Topik :  Beriman dan 4 minggu


Nilai Agama dan Budi
Aku anak Pekerti bertaqwa
Sehat  Menjaga kebersihan dan kepada
keselamatan diri Tuhan YME
 Mengenali dan  Berkebhinek
memprktikkan kewajiban
aan global
dalam agama Islam
 Mandiri
Jati Diri
 Bernalar
 Menyesuaikan diri dengan
lingkungan, aturan, dan kritis
norma yang berlaku  Kreatif

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 10


 Mengenali lingkungan
dan tradisi dalam
masyarakat
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Menunjukkan
kemampuan memecahkan
masalah di dalam
kehidupan sehari-hari
 Menunjukkan
kemampuan
menggunakan teknologi
sederhana
Topik :  Beriman dan 4 minngu
Nilai Agama dan Budi
Serunya Pekerti bertaqwa
Bermain  Menghargai perbedaan kepada
sesama manusia Tuhan YME
 Menunjukkan sikap saling  Mandiri
membantu dan bergotong
 Gotong
royong
royong

Alokasi
Pembelajaran Tujuan Pembelajaran yang P5
difokuskan Waktu
 Bernalar
 Mengenali dan
memprktikkan kewajiban kritis
dalam agama Islam  Kreatif
 Menjaga kebersihan dan
keselamatan diri
Jati Diri
 Mengenali,
mengekspresikan dan
mengelola emosi diri
 Mengenal dan memiliki
perilaku positif terhadap
diri dan lingkungan
 Berpartsisipasi dalam

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 11


berbagai kegiatan fisik

 Menyesuaikan diri dengan


lingkungan, aturan, dan
norma yang berlaku
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi,
Rekayasa, Seni dan
Matematika
 Menumbuhkan budaya
literasi
 Menunjukkan kemampuan
memecahkan masalah di
dalam kehidupan sehari-
hari
 Menunjukkan kemampuan
dasar berfikir kritis,
kreatif, dan kolaboratif
 Melakukan observasi,
eksplorasi, dan eksperimen
 Mampu berkomunikasi
dengan baik.

Alokasi
Pembelajaran Tujuan Pembelajaran yang P5
difokuskan Waktu
Topik :  Beriman dan 2 minggu
Nilai Agama dan Budi
Gejala Alam
Pekerti bertaqwa
 Mengenali dan kepada
memprktikkan kewajiban Tuhan YME
dalam agama Islam
 Mandiri
 Menjaga kebersihan dan
 Bernalar
keselamatan diri
kritis
 Mempraktekkan sikap
menjaga dan merawat  Kreatif
lingkungan sekitar.
Jati Diri
 Mengenali,
mengekspresikan dan
mengelola emosi diri

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 12


 Mengenal dan memiliki
perilaku positif terhadap
diri dan lingkungan
 Menyesuaikan diri dengan
lingkungan, aturan, dan
norma yang berlaku
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Mampu berkomunikasi
dengan baik.
 Menunjukkan
kemampuan
memecahkan masalah di
dalam kehidupan sehari-
hari
 Melakukan observasi,
eksplorasi, dan
eksperimen

Tujuan Pembelajaran yang Alokasi


Pembelajaran P5
difokuskan Waktu

Semester 2 11 minggu

Topik :  Beriman dan 3 minggu


Nilai Agama dan Budi
Tanaman Pekerti bertaqwa
 Mengenal Tuhan melalui kepada
ciptaannya, tempat Tuhan YME
ibadah, kitab suci serta
 Mandiri
kegiatan ibadah
 Gotong
 Menghargai diri sendiri,
orang lain dan lingkungan royong
sekitar sebagai rasa  Bernalar
syukur kepada Tuhan
kritis
Jati Diri
 Kreatif
 Mengenal dan memiliki
perilaku positif terhadap
diri dan lingkungan
 Berpartsisipasi dalam
berbagai kegiatan fisik

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 13


Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Menunjukkan kemampuan
dasar berfikir kritis,
kreatif, dan kolaboratif
 Melakukan observasi,
eksplorasi, dan
eksperimen
Topik :  Beriman dan 2 minggu
Nilai Agama dan Budi
Kebersihan
Lingkunganku Pekerti bertaqwa
 Menjaga kebersihan dan kepada
keselamatan diri Tuhan YME
 Mempraktekkan sikap  Mandiri
menjaga dan merawat
 Gotong
lingkungan sekitar.
royong

Alokasi
Pembelajaran Tujuan Pembelajaran yang P5
difokuskan Waktu

Jati Diri  Bernalar


kritis
 Mengenal dan memiliki
perilaku positif terhadap
diri dan lingkungan
 Menyesuaikan diri dengan
lingkungan, aturan, dan
norma yang berlaku
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Mampu berkomunikasi
dengan baik
 Melakukan observasi,
eksplorasi, dan
eksperimen

Topik :  Beriman dan 1 minggu


Nilai Agama dan Budi
Sumber Air Pekerti bertaqwa

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 14


kepada
 Mengenali dan
memprktikkan kewajiban Tuhan YME
dalam agama Islam  Berkebhinek
 Menghargai diri sendiri, aan global
orang lain dan lingkungan
 Gotong
sekitar sebagai rasa
syukur kepada Tuhan royong

Jati Diri  Bernalar


 Mengenal dan memiliki kritis
perilaku positif terhadap  Kreatif
diri dan lingkungan
 Mengenali lingkungan
dan tradisi dalam
masyarakat
 Berpartsisipasi dalam
berbagai kegiatan fisik
Alokasi
Tujuan Pembelajaran yang P5
Pembelajaran Waktu
difokuskan
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Mampu berkomunikasi
dengan baik
 Menunjukkan
kemampuan dasar
berfikir kritis, kreatif,
dan kolaboratif
 Menunjukkan
kemampuan
memecahkan masalah di
dalam kehidupan sehari-
hari
Topik : Nilai Agama dan Budi  Beriman dan 2 minggu
Teknologi Pekerti bertaqwa
Pertanian  Menjaga kebersihan dan
kepada
keselamatan diri
Tuhan YME
 Menunjukkan sikap saling
Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 15
membantu dan bergotong  Mandiri
royong  Gotong
Jati Diri royong
 Mengenal dan memiliki  Bernalar
perilaku positif terhadap kritis
diri dan lingkungan
 Kreatif
 Mengenali,
mengekspresikan dan
mengelola emosi diri
Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematika
 Menunjukkan
kemampuan dasar
berfikir kritis, kreatif, dan
kolaboratif

Alokasi
Pembelajaran Tujuan Pembelajaran yang P5
difokuskan Waktu

 Menunjukkan kemampuan
menggunakan teknologi
sederhana
Topik :  Beriman dan 2 minggu
Nilai Agama dan Budi
Karyaku
Pekerti bertaqwa
 Menghargai diri sendiri, kepada
orang lain dan lingkungan Tuhan YME
sekitar sebagai rasa
 Mandiri
syukur kepada Tuhan
 Gotong
 Menghargai perbedaan
sesama manusia royong

Jati Diri  Bernalar

 Mengenali, kritis
mengekspresikan dan  Kreatif
mengelola emosi diri
 Berpartsisipasi dalam
berbagai kegiatan fisik

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 16


Dasar-dasar Literasi &
Sains, Teknologi, Rekayasa,
Seni dan Matematik
 Mampu berkomunikasi
dengan baik.
 Mengekspresikan
imajinasinya menjadi karya
menggunakan bahan alam di
sekitarnya
Catatan :
 Topik pembelajaran masih dapat disesuaikan dengan minat anak yang muncul
dan mempertimbangkan hasil evaluasi pembelajaran (Jika ada)

 Tujuan Pembelajaran masih dapat disesuaikan dengan minat anak yang


muncul dan mempertimbangkan hasil evaluasi pembelajaran (Jika ada)
Durasi pelaksanaan setiap topik pembelajaran disesuaikan dengan kebutuhan
anak.

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 17


2. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Proyek Dimensi Elemen Sub Elemen

Melaksanakan hak dan


Beriman, bertaqwa kewajiban sebagai
kepada Tuhan YME Akhlak bernegara warga negara
dan berakhlak mulia Indonesia

Sanggar Mutiara Mendalami budaya dan


Berkebhinekaan Mengenal dan
identitas budaya
Global menghargai budaya
Kerja sama
Bergotong royong Kolaborasi
Beriman, bertaqwa
Akhlak kepada Berempati kepada
kepada Tuhan YME
manusia orang lain
dan berakhlak mulia
Berkebhinekaan Komunikasi dan Berkomunikasi antar
Pasar Krempyeng Global interaksi antar budaya budaya
Komunikasi untuk
Bergotong royong Kolaborasi mencapai tujuan
bersama
Beriman, bertaqwa
Menjaga lingkungan
kepada Tuhan YME Akhlak kepada alam
alam sekitar
dan berakhlak mulia
Mengidentifikasi,
Tong Ajaib Memperoleh dan
mengklarifikasi, dan
Bernalar kritis memproses informasi
mengolah informasi
dan gagasan
dan gagasan
Bergotong royong Kolaborasi Kerja sama
Menunjukkan inisiatif
Mandiri Regulasi diri dan bekerja secara
mandiri
Mengeksplorasi dan
mengekspresikan
Pekan Karya pikiran dan/ atau
Mutiara Menghasilkan karya perasaannya dalam
Kreatif dan Tindakan yang bentuk karya dan/ atau
orisinal Tindakan sederhana
serta mengapresiasi
karya dan tindakan
yang dihasilkan
Mengenali berbagai
Bergotong royong Persepsi sosial reaksi orang lain di
lingkungan sekitar

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 18


3. Kokorikuler

Program Tujuan Pembelajaran Alokasi Waktu


Seni Budaya : Nilai Agama dan Budi Pekerti
 Public Speaking  Menghargai diri sendiri, orang
 Mewarnai lain dan lingkungan sekitar Semester I - II
 Vokal sebagai rasa syukur kepada
Tuhan
 Menghargai perbedaan sesama
manusia
 Menunjukkan sikap saling
membantu dan bergotong royong
Jati Diri
 Mengenali, mengekspresikan dan
mengelola emosi diri
 Memiliki rasa bangga sebagai
anak Indonesia
 Menggunakan fungsi gerak
(motorik kasar, halus dan taktil)
Dasar-dasar Literasi & Sains,
Teknologi, Rekayasa, Seni dan
Matematik
 Menggunakan berbagai media,
serta membangun percakapan
 Menunjukkan minat,
kegemaran, dan berpartisipasi
dalam kegiatan pra membaca
dan pra menulis
 Mengeksplorasi berbagai proses
seni, mengekspresikannya serta
mengapresiasi karya seni

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 19


Program Tujuan Pembelajaran Alokasi Waktu

Olah raga beladiri : Nilai Agama dan Budi Pekerti Semester I - II


 Karate  Mengenali nilai agama Islam
 Menjaga kebersihan dan
keselamatan diri
 Menghargai perbedaan sesama
manusia
Jati Diri
 Mengenali, mengekspresikan dan
mengelola emosi diri
 Menyesuaikan diri dengan
lingkungan, aturan, dan norma
yang berlaku
 Menggunakan fungsi gerak
(motorik kasar, halus dan taktil)
Dasar-dasar Literasi & Sains,
Teknologi, Rekayasa, Seni dan
Matematik
 Mengenali dan memahami
berbagai informasi serta
mengkomunikasikannya secara
lisan maupun tulisan.
 Menunjukkan kemampuan dasar
berfikir kritis, kreatif, dan
kolaboratif
 Mengeksplorasi berbagai proses
seni, mengekspresikannya serta
mengapresiasi karya seni

Catatan :
 Program ekstrakurikuler menyesuaikan minat dan kebutuhan anak.
 Tujuan pembelajaran kegiatan ekstrakurikuler tidak dijabarkan
menjadi tujuan kegiatan.

C. Tujuan Kegiatan
Tujuan Pembelajaran dalam pembelajaran perlu dijabarkan ke dalam Tujuan
Kegiatan yang disesuaikan dengan topik pembelajaran dan kebutuhan anak

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 20


Contoh pembuatan Tujuan Kegiatan TK B (Usia 5 - 6 tahun)

Topik Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Tujuan


Kegiatan
Topik : Nilai Agama dan Budi Pekerti  Membiasakan
Aku anak sehat  Menjaga kebersihan dan hidup sehat
keselamatan diri  Mensyukuri
Anak mengenal nikmat yang
lingkungan dan tradisi  Mengenali dan memprktikkan
diberikan
dalam masyarakat kewajiban dalam agama Islam Tuhan
dalam pembuatan Jati Diri  Mengenal
makanan khas daerah  Menyesuaikan diri dengan aturan dan
(brem) lingkungan, aturan, dan norma mematuhinya
yang berlaku  Menyebutkan
 Mengenali lingkungan dan peralatan yang
digunakan
tradisi dalam masyarakat
dalam
Dasar-dasar Literasi & Sains, pembuatan
Teknologi, Rekayasa, Seni dan brem
Matematika
 Menunjukkan kemampuan
memecahkan masalah di
dalam kehidupan sehari-hari
 Menunjukkan kemampuan
menggunakan teknologi
sederhana
Topik : Nilai Agama dan Budi Pekerti  Mensyukuri
Tanaman  Mengenal Tuhan melalui nikmat yang
ciptaannya, tempat ibadah, diberikan Tuhan
Anak terlibat dalam  Mengenal jenis
kitab suci serta kegiatan
kegiatan pembuatan tanaman
kebun sekolah serta ibadah
 Menyampaikan
cara merawatnya.  Menghargai diri sendiri, orang manfaat dari
lain dan lingkungan sekitar pembuatan
sebagai rasa syukur kepada kebun
Tuhan  Membiasakan
Jati Diri bekerjasama dan
 Mengenal dan memiliki gotong royong

perilaku positif terhadap diri
dan lingkungan
 Berpartsisipasi dalam berbagai
kegiatan fisik
Dasar-dasar Literasi & Sains,
Teknologi, Rekayasa, Seni dan
Matematika
Tujuan Pembelajaran Tujuan
Topik Pembelajaran
Kegiatan

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 21


 Menunjukkan kemampuan
dasar berfikir kritis, kreatif,
dan kolaboratif
 Melakukan observasi,
eksplorasi, dan eksperimen

Topik : Nilai Agama dan Budi Pekerti  Membiasakan


Kebersihan  Menjaga kebersihan dan hidup bersih
Lingkungan keselamatan diri  Mempunyai rasa
peduli terhadap
Anak terlibat dalam  Mempraktekkan sikap
lingkungan sekitar
kegiatan: menjaga dan merawat
 Mengenal jenis
- Memilah sampah lingkungan sekitar. sampah dan
- Mendaur ulang Jati Diri pemnfaatannya
sampah  Mengenal dan memiliki  Mematuhi aturan
- Membentuk bank perilaku positif terhadap diri yang berlaku
sampah sekolah  Menceritakan hasil
dan lingkungan
 Menyesuaikan diri dengan pengalamannya
terkait dengan
lingkungan, aturan, dan norma sampah di sekitar
yang berlaku lingkungannya
Dasar-dasar Literasi & Sains,
Teknologi, Rekayasa, Seni dan
Matematika
 Mampu berkomunikasi dengan
baik
 Melakukan observasi,
eksplorasi, dan eksperimen

Pembelajaran dilakukan dengan bermain menggunakan pendekatan:


1. Kelompok
Ragam main dibagi menjadi minimal 3 kelompok. Jumlah ragam main
dapat ditambahkan sesuai kebutuhan dan minat anak. Dalam
pembelajaran, anak dapat memilih kegiatan main sesuai minatnya.
2. Projek
Projek yang dilakukan sesuai dengan topik dengan melibatkan anak dan
orang tua.

Observasi terhadap anak yang melakukan kegiatan dilakukan pada setiap


proses pembelajaran. Hasil observasi ditindaklanjuti dengan melakukan
asesmen terhadap capaian anak.

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II Tahun Pelajaran 2022-2023 22


D. Pengaturan Beban Belajar Intrakurikuler

Intrakurikuler
Kelas Mingguan Semester Tahun
TK A 1.050 menit 19 minggu x 1050 2 semester x
(usia 4 - 5 tahun) (dilaksanakan dalam 5 menit = 19.950 menit 19.950 menit =
hari efektif ; Senin - 39.900 menit
Jumat)
TK B 1.050 menit 15 minggu x 1050 2 semester x
(usia 5 - 6 tahun) (dilaksanakan dalam 5 menit = 15.750 menit 15.750 menit =
hari efektif : Senin - 31.500 menit
Jumat)

VII. EVALUASI PEMBELAJARAN


Asesmen atau evaluasi pembelajaran yang dilakkukan antara lain :
a. Asesmen capaian anak / asesmen harian
Asesmen capaian anak dilakukan setelah pembelajaran (setiap hari) dalam
rentang waktu satu minggu. Observasi terhadap anak yang melakukan kegiatan
dilakukan pada setiap proses pembelajaran. Hasil observasi ditindak lanjuti
dengan melakukan asesmen terhadap capaian anak, dengan menggunakan teknik
asesmen : catatan anekdot, ceklis, hasil karya, foto berseri.
b. Evaluasi hasil belajar anak
Evaluasi hasil belajar anak dilakukan setiap enam bulan (semester) dan
dilaporkan kepada orang tua.
c. Evaluasi program pembelajaran
Evaluasi program pembelajaran yang dilakukan setiap minggu terhadap
kegiatan, media yang digunakan dan srategi yangdigunakan oleh guru.

VIII. PENDAMPINGAN DAN PENGEMBANGAN PROFESIONAL


A. Program pendamping profesional:

No Kegiatan Waktu Petugas Keterangan


Supervisi Pembelajaran
Supervisi Kepala
1 1 x /bulan dilaksanakan sesuai jadwal
Pembelajaran Sekolah
supervisi
Dalam mentoring kepala
sekolah bisa berbagi
Kepala
2 Mentoring 1 x /bulan pengalaman dan pengetahuan
Sekolah
untuk memberikan inspirasi
pada guru

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunad II Tahun Pelajaran 2022-2023 23


Kepala
3 PKG 1 x /tahun PKG menjadi dasar Rapor Guru
Sekolah

B. Program pengembangan profesional:

No Kegiatan Waktu Petugas Keterangan


Guru dan kepala sekolah
Kepala
In House melakukan diskusi internal dan
1 1 x /tahun Sekolah
Training berbagai praktik baik dalam
dan guru
lingkungan satuan
Guru dan kepala sekolah
Kepala
berbagi pengalaman dan
2 KKG 1 x /bulan Sekolah
praktik baik pembelajaran
dan guru
dengan para guru se gugus
Guru dan kepala sekolah
Workshop,
Kepala mengikuti Workhsop, seminar
Seminar, Diklat
3 1 x /tahun Sekolah dan dan pelatihan untuk
tentang ke
guru mengembangkan wawasan dan
PAUD an
pengetahuan tentang PAUD

IX. PENUTUP
Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunda II ini menggambarkan
perencanaan program secara menyeluruh selama satu tahun ajaran sesuai
karakteristik serta visi misinya. Harapannya Kurikulum Operasional TK Mutiara
Bunda II dapat dijadikan acuan bagi pendidik dan tenaga kependidikan, orang tua
serta pihak terkait dalam melaksanakan layanan PAUD secara holistik integratif.
Kurikulum Operasional ini tidak menutup kemungkinan dapat terjadi perbaikan
dalam pelaksanaannya, maka saran dan masukan tetap dibutuhkan agar TK
Mutiara Bunda II dapat memberikan layanan yang terbaik bagi anak-anak.

Kurikulum Operasional TK Mutiara Bunad II Tahun Pelajaran 2022-2023 24

Anda mungkin juga menyukai