Anda di halaman 1dari 3

HSE OPERATION SUPPORT DEPARTEMENT

Rev - 02

PERNYATAAN PRIBADI TENTANG KESELAMATAN BERKENDARA


(HSE INDUCTION)

Nama Pengemudi : Nomor SIO :

Dept. / Perusahaan : No. Pol / No Pintu :

Pada hari ini, saya telah mengikuti penjelasan tentang keselamatan kerja sesuai dengan Petunjuk Keselamatan Kerja dari VICO
Indonesia, sejak saat ini saya akan mematuhi semua prosedur keselamatan kerja yg diwajibkan oleh pihak VICO Indonesia.

Dan sebagai Driver / Operator maka saya akan mematuhi hal – hal sebagai berikut :

No. Peraturan Paraf


Bekerja dengan disiplin, tepat waktu, berpenampilan rapi, sopan dan memakai kelengkapan PPE
standar yang telah diberikan kontraktor kami dan selalu bekerja dengan mengikuti pedoman
keselamatan ; 8 Standar Keselamatan Kerja VICO dan 3 Safety Golden Rules yaitu :
 Rencanakan dan Pikirkan Dahulu yaitu perhitungan resiko dan rencana kerja yang rinci sebelum
1 pekerjaan dimulai akan membantu memilih PPE yang benar dan memastikan penyelesaian
pekerjaan yang aman, tepat waktu dan hemat
 Hentikan Setiap Saat yaitu keputusan untuk menghentikan setiap pekerjaan yang
membahayakan didukung oleh semua Manajer.
 Laporkan Segera yaitu melaporkan semua accident dan incident/near miss berarti
menyelamatkan jiwa, sedang menyembunyikannya akan berakibat hukuman.
Tinggalkan kondisi yang dapat menyebabkan konsentrasi anda terganggu seperti masalah mental dan
2 masalah pada fisik, dan pastikan bahwa anda telah melakukan Perencanaan Management Perjalanan
(JRMP)
Sebelum mengoperasikan kendaraan terlebih dahulu melakukan check list kendaraan yang terdiri dari
dokumen (SIM, SIO, Down Load Drive Right, STNK, Surat Tugas, Buku Saku Pedoman Mengemudi
3
kend. Vico) dan pengecekan seluruh fisik kendaraan termasuk perlengkapan (Dongkrak, APAR, P3K,
Kunci roda, Segitiga pengaman ) sesuai dengan urutan check list.
Semua kendaraan harus dilengkapi dengan Drive Right yang berfungsi secara aktif,menggunakan PIN
4 pribadi dan wajib melakukan download minimum 1 x dalam 14 hari secara terus menerus dan hasil
down load tersebut selalu ada didalam kendaraan bersama dengan check list.
Pada daerah jalan yang berdebu, kabut & hujan diwajibkan menyalakan lampu kabut atau lampu besar
5
jarak pendek, supaya pengendara lainnya dapat melihat dan mengantisipasi.
Bila terjadi kecelakaan lalu lintas, maka Drive Right langsung dicabut di TKP - untuk selanjutnya di
6 down load di Land Transportation, kemudian melapor ke Sub Pool / Main Pool untuk diteruskan ke
Supervisor Sub Pool / Transport Supvisor.
Untuk menghindari terjadinya Kecelakaan lalu lintas di Jalan/Daerah yang berbahaya, sempit,
pandangan terbatas, pendakian / turunan dan tikungan, licin, genangan air diwajibkan memberikan
7
isyarat (bunyikan klakson atau nyalakan lampu) dan lakukan perlambatan dengan penggunaan
transfer case yang rendah dan sesuai.

HSEOS[ST]L/V Driver Induction\Rev210213 Page | 1


Tidak menyalakan lampu HAZARD pada pengawalan kendaraan konvoi / beriring-iringan dan di
8
persimpangan jalan bila arah lurus.
Jumlah penumpang tidak melebihi kapasitas Sabuk Pengaman yang layak pakai, baik Pengemudi
9 maupun penumpang harus memakai sabuk pengaman, dan kecepatan maximum di : Jalan Kering =
40 KM/Jam, Jalan Basah/Licin, Jalan berdebu, Pemukiman, dalam Plant = 20 KM/Jam.
Dilarang keras mengkomsumsi Obat-Obat terlarang, minuman yang memabukkan (alcohol), obat yang
10 menyebabkan kantuk dan saat mengemudi dilarang : mempergunakan HP. Radio 2 arah, merokok,
makan / minum.
Untuk menghindari Tabrakan / Serempetan harus melakukan kedisiplinan sebagai berikut :
 Waspada Tidak Tabrakan dari Belakang harus selalu menjaga jarak yang aman = 4 detik untuk
kendaraan kecil dan 6 detik untuk kendaraan berat.
 Waspada Tidak Tabrakan depan-depan (adu kambing) harus selalu memandang jauh kedepan
 Waspada Tidak Tabrakan Serempetan harus selalu menguasai seluruh bidang pandang,
menggerakkan mata, dan menyediakan ruang untuk menghindar.
11
 Waspada Tidak Menabrak pejalan kaki/kendaraan parkir harus selalu memastikan mereka /
pengendara lainnya melihat anda.
 Waspada Tidak Tabrakan di Persimpangan harus 2 detik setelah lampu Hijau menyala baru jalan,
dan apabila berhenti dipersimpangan jalan (traffic light) tidak menginjak pembatas marka jalan
dan apabila dibelakang kendaraan lain minimal bisa melihat TELAPAK BAN BELAKANG yang
sempurna pada kendaraan di depan.
Untuk menjaga ketahanan Ban khusus kend. Vico, tekanan tidak boleh kurang dari :
12  Ban Goodyear/Bridgestone (Miller inner tube) - Depan = 25 PSI, Belakang = 30 PSI
 Ban Savero (tubeless) - Depan = 35 PSI, Belakang = 35 PSI
Tidak boleh melakukan percepatan/penyalipan didaerah : Persimpangan, muara jalan, tikungan,
13 pendakian, turunan, pandangan terhalang, marka jalan yang tidak terputus-putus, jalan sempit, daerah
keramaian yang berbahaya.
Untuk jalan di daerah operasi Vico Indonesia Kalimantan Timur yang tidak beraspal dan tidak button,
diwajibkan selalu untuk menggunakan 4WD (4 Wheel Drive).
 Aktifkan 4x4 WD Lo (Low Range Ratio) : Digunakan pada kondisi lintasan/jalan off-road Berat
seperti mendaki bukit terjal dengan kemiringan lebih dari 45 o, turunan, melintasi jalan berlumpur
dalam, atau melintasi sungai dengan kedalaman lebih dari 50 cm.
 Aktifkan 4x4 WD Hi (High Range Ratio) : Digunakan pada kondisi lintasan/jalan basah-licin atau
14
berlumpur yang Ringan yang tujuannya untuk mendapatkan traksi yang maksimal dari ke 4 rodanya
di lintasan sehingga roda-roda tidak mudah slip.
Aktifkan 4X4 WD dengan melakukan langkah sebagai berikut :
 Aktifkan : Berhenti (Roda tidak bergerak), masukkan Transfer Case Low atau High
 Bebaskan : Berhenti (Roda tidak bergerak), bebaskan Transfer Case, Tekan tombol petunjuk
R.F.W, baru kemudian jalan.
Tidak boleh memasuki daerah terbatas / restricted area, termasuk Jalan Perintis, tanpa ada surat ijin
15 khusus (Sticker Khusus).

Apabila saya melakukan pelanggaran Ketentuan Keselamatan Kerja tersebut, saya bersedia diberi peringatan atau sanksi administrasi
dari manajemen.

Hari / Tanggal :
Driver : Diinduksi oleh :
   
   
HSEOS[ST]L/V Driver Induction\Rev210213 Page | 2
   
 
----------------------------------------- -----------------------------------------

HSEOS[ST]L/V Driver Induction\Rev210213 Page | 3

Anda mungkin juga menyukai