Anda di halaman 1dari 2

Pembuatan Bahan Ajar Interaktif

Makalah ini Dibuat Guna Memenuhi Tugas Mata Kuliah Desain Pembelajaran Bahasa Arab

Dosen Pengampu : Munirtatdo, M. Pd

Disusun oleh :

Kholashotut Tatimmah (18030746)

Progam Studi Pendidikan Bahasa Arab

Sekolah Tinggi Agama Islam Suan Pandanaran Yogyakarta

2021/2022
Pendahuluan

Pembelajaran bahasa Arab dalam sebuah lembaga pendidikan berbasis Islam


mempunyai problematika tersendiri. Pembelajaran bahasa Arab sendiri bertujuan agar setiap
siswa dapat mengenal dan dapat menggunakan bahasa arab. Disisi lain bahasa Arab
merupakan bahasa yang digunakan dalam agama Islam yaitu Al-Qur’an, hadist dan literature
yang lainya. Maka perlunya kita mempelajari bahasa Arab, agar mempermudah kita dalam
pembelajaran ilmu-ilmu dalam agama Islam.

Problematika dalam pembelajaran bahasa Arab

Bahan ajar merupakan hal yang terpenting dalam proses pembelajaran. Bahan
ajar memudahkan seorang guru dan murid dalam menyampaikan dan menerima pengetahuan.
Salah satu kompetensi yang dimiliki oleh seorang guru adalah dalam mengembangkan bahan
ajar tersebut. Kompetensi pengembangan bahan ajar idealnya dikuasai oleh guru secara baik,
tetapi pada kenyataannya masih banyak guru yang belum menguasainya sehingga proses
pembelajaran masih bersifat konvensional. Dampak dari pembelajaran yang bersifat
konvensional ini antara lain aktivitas guru yang lebih dominan dan siswa yang kurang aktif
karena hanya menjadi pendengar saja, selain itu pembelajaran kurang menarik karena kurang
variatif atau monoton.1 Melalui makalah ini akan disampaikan konsep, manfaat dan fungsi,
kriteria serta langkah-langkah pembuatab bahan ajar interaktif dalam pembelajaran bahasa
Arab.

1
Khairi Abu Syarii, Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Arab, (Dinamika Ilmu, Vol. 13, No. 1, Juni, 2013).
Hlm. 52

Anda mungkin juga menyukai