Anda di halaman 1dari 3

INFARK MIOKARD

No. Dokumen : 188 / /434.203.200.04/SOP/2018


No. Revisi : 01
SOP :
Tanggal Terbit 24 Januari 2018
Halaman : 1–2
UPTD PUSKESMAS H.ROMSAH S.Kep.Ns.MM
TAMBELANGAN NIP. 196908171992031025

1. Pengertian Infark miokard (IM) adalah perkembangan cepat dari nekrosis otot jantung yang
disebabkan oleh ketidakseimbangan kritis antara suplai oksigen dan kebutuhan
miokardium.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Menangani Infark miokard
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Tambelangan
No. 188/ /434.203.200.04/2018 tentang Pelayanan Klinis.
4. Referensi KMK 514 Tahun 2015 Tentang Panduan Praktek Klinik Dokter di Fasilitas Kesehatan
Tingkat Pertama.
5. Langkah - 1. Anamnesa
langkah 2. Pemeriksaan Fisik
3. Tatalaksana
Segera rujuk setelah pemberian :
a. Oksigen 2-4 liter/menit
b. Nitrat, ISDN 5-10 mg sublingual maksimal 3 kali
c. Aspirin, dosis awal 320 mg dilanjutkan dosis pemeliharaan 1 x 160 mg
d. Dirujuk dengan terpasang infus dan oksigen
e. Pemeriksaan Penunjang Lanjutan EKG serial
4. Konseling dan edukasi
 Edukasi untuk kemungkinan kegawatan dan segera dirujuk
 Modifikasi gaya hidup
5. Criteria rujukan
Segera dirujuk ke layanan sekunder dengan spesialis jantung atau spesialis
penyakit dalam
6. Bagan alir

Anamnesa Pemeriksaan Fisik

Segera rujuk setelah pemberian :


Oksigen 2-4 liter/menit
Nitrat, ISDN 5-10 mg sublingual maksimal
3 kali
Aspirin, dosis awal 320 mg dilanjutkan
dosis pemeliharaan 1 x 160 mg
Tatalaksana
Dirujuk dengan terpasang infus dan
oksigen
Pemeriksaan Penunjang Lanjutan EKG
serial

Edukasi untuk
Konseling dan kemungkinan
edukasi kegawatan dan
segera dirujuk

Criteria rujukan Modifikasi gaya hidup

Segera dirujuk ke
layanan sekunder
dengan spesialis
jantung atau spesialis
penyakit dalam

7. Hal-hal yang 1. Perhatikan Tanda-tanda Klinis


perlu 2. Pemeriksaan Penunjang
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Ruang Pemeriksaan Umum
2. Ruang UGD – Rawat Inap
9. Dokumen terkait 1. Rekam Medis
10. Rekaman Historis No Yang Di rubah Isi Perubahan Tgl.Mulai Diberlakukan
Perubahan Format SOP dari 1. Kop/heading 24 Januari 2018
Permenpan ke Akreditasi 2. Susunan SOP
3. Diagram Alir

Anda mungkin juga menyukai