Anda di halaman 1dari 3

dr. Alberta Jesslyn Gunardi.

BMedSc Hons, 24 Jan 2022, Klik dokter.com ( Artikel)

mengalami perubahan berat badan sebanyak 2 kilogram dalam sehari, berupa


kenaikan ataupun penurunan.

Beberapa penyebab berat badan naik turun tidak stabil :

1. Belum Buang air besar


Setiap orang bisa memproduksi 125-170 gram tinja per hari, saat blm buang air besar
perut cenderung lebih besar dan lebih berat. Agar tidak jadi penyumbang naiknya berat
badan sebaiknya lancarkan pencernaan dengan banyak mengonsumsi air putih

2. Usai olahraga
Jika selesai olahraga, pada dasarnya penurunan berat badan sebanyak 0,5-1 kg, bahkan
atlet mengalami penuruan berat badan hingga 10%, selesai olahraga sebaiknya jangan
banyak makan, karena nanti bobot tubuh yang turun kalah banyak dengan asupan yang
dikonsumsi.

3. Menstrusi dan perubahan hormone


Saat menstrusi hari pertama, bb cenderung meningkat akibat perubahan hormone yang
memicu penyimpanan cairan lebih banyak. Setelah masa menstrusi berakhir, berat
badan akan normal Kembali.

4. Konsumsi obat-obat tertentu


Obat-obatan yang dimaksud, yaitu antihistamin, obat steroid, obat untuk mengatasi
gangguan bipolar serta insulin
Insulin sendiri dapat meningkatkan penumpukan cairan tubuh, memengaruhi
metabolisme, dan meningkatkan nafsu makan.

5. Konsumsi karbohidrat
Supaya bb tidak berubah mendadak dan tetap stabil harus batasi karbohidrat harian.

6. Konsumsi Garam
Jika konsumsi makanan asin dalam jumlah banyak dan tidak disertai olahraga yang
cukup di hari yang sama, berat badan bisa naik. Karena salah satu sifat garam adalah
menahan air di dalam tubuh

7. Konsumsi alcohol
Alcohol meyebabkan buang air kecil lebih sering, sehingga terjadi penurunan berat
badan sementara. Para peneliti menemukan bahwa alcohol dapat menghasilkan urine
dalam waktu 20 menit setelah dikonsumsi. Hal ini mungkin akan memengaruhi
keseimbangan cairan.
8. Konsumsi kopi
Kopi memicu efek diuretic, sama seperti alcohol, hal ini bisa menyebabkan berat badan
tidak stabil.

9. Dehidrasi
Jika dehidrasi bb biasanya berkurang karena jaringan tubuh kehilangan kandungan air.

https://www.klikdokter.com/gaya-hidup/diet-nutrisi/berat-badan-tidak-stabil-salah-
diet-atau-apa

https://www.alodokter.com/berat-badan-sering-berubah-ubah-ternyata-ini-sebabnya

https://kesehatan.kontan.co.id/news/berat-badan-mudah-naik-turun-bisa-jadi-ini-
sebabnya?page=all

Anda mungkin juga menyukai