Anda di halaman 1dari 18

Pohon

No. Nama Karakteristik Foto


1. Pohon Glodokan - Tanaman glodokan ini tumbuh
tegak lurus ke atas dengan tinggi
Tiang (Polyalthia
yang bisa mencapai 30 hingga 35
longifolia) meter
- Daunnya berbentuk panjang dan
bergelombang serta daun
berwarna hijau glassy
- Akarnya berupa jenis akar
memanjang sehingga tidak
merusak pagar halaman
- Bunganya berwarna putih
kehijauan dan berbentuk seperti
bintang
- Buahnya bergerombol, berbentuk
bulat, berukuran kecil, dan
berwarna hijau saat muda
kemudian merah dan menghitam
ketika masak
- Dapat tumbuh dengan baik
walaupun lingkungan tempat
hidupnya mengalami perubahan
cuaca atau iklim sehingga disebut
sebagai pohon evergreen
- Pohon glodokan bisa menyerap
polusi sedang, cocok ditanam di
trotoar perkotaan
2. Pohon Mahoni - Pohon mahoni dapat mengurangi
polusi udara sekiitar 47%
- Saat hujan, tanah dan akar
mahoni akan mengikat air hujan
menjadikannya cadangan air
- Termasuk pohon besar dengan
tinggi mencapai 30 – 40 m dan
diameter mencapai 125 cm
- Batang lurus berbentuk silindiris
dan tidak berbanir
- Pohon mahoni dapat tumbuh
subur bila tumbuh di pasir payau
dekat dengan pantai
3. Pohon Lamtoro - Biasa ditanam untuk
penghijauan lahan, peneduh,
pencegah erosi, juga sebagai
penahan angin
- Pohon ini tumbuh cepat
antara 3 sampai 5 tahun dan
tingginya bisa mencapai 13
sampai 18 meter
- bercabang banyak dan
kuat, dengan kulit batang
abu-abu dan lenticel yang
jelas
- Daunnya kecil, tulang daun
menyirip ganda dua
(bipeianantus)
4. Pohon Angsana - Tingginya mencapau 40 m
- Kulit kayu berwarna coklat
kemerah-merahan
- Daunnya majemuk dan
menyirip
- Bunganya berwarna kuning
dan memiliki harum yang
semerbak
- Buahnya bundar pipih
berwarna kuning kecoklatan
5. Pohon Ketapang - Berdaun rimbun dan berakar
kuat untuk menahan abrasi
- Tingginya dapat mencapai 40
meter
- Batangnya berwarna abu-
abu hingga abu kecoklatan
- Bunganya mempunyai lima
lobed dan mempunya
aroma yang kurang sedap
- Daunnya memiliki bentuk
bulat tumpul, mengkilap,
kasar, serta warnanya
hijau tua
6. Pohom - Pohon ini berbunga hanya
Flamboyan setahun sekali
(Delonix Regia) - Daunnya merapat
- Pohon flamboyan memiliki
tajuk lebar membentuk
kanopi atau payung
- Batang pohon teksturnya
licin, simpodial, dan
berwarna cokelat kelabu
dengan diamater sekitar 30
cm
7. Pohon Trembesi - mahkota daun menyerupai
payung dan lebar
- banyak ditanam karena
memberi naungan
- kayunya tidak terlalu awet
- daunnya digunakan
sebagai pakan ternak
- buahnya berupa polong
yang tebal dan berdaging

8. Pohon Palem - Daun pohon


palem tersusun menyirip
dan majemuk
- Tangkai daunnya
dilengkapi dengan pelepah
yang menyelimuti bagian
batangnya
- Pada jenis palem tertentu,
hampir seluruh daunnya
ditumbuhi duri
- ada juga daun palem yang
memiliki karakteristik unik
, yakni anak daun tumbuh
melingkari ibu tangkai
daunnya
9. Pohon Pisang - pohon pisang berbentuk
bulat silindris berlapis
- batang pada pohon
pisang lebih lunak
daripada batang
pohon lainnya
- daun yang berbentuk
bulat agak lonjong
memanjang dan
melebar
- Bunganya terletak di
pangkal pohon untuk
bunga betina,
sedangkan di bagian
tengah untuk bunga
jantan. . Bunga pada
pohon pisang ini juga
biasa disebut dengan
jantung pisang
10. Pohon Kelapa - mempunyai batang
ramping yang tumbuh
tinggi menjulang
- terdiri dari batang tunggal,
akar berbentuk serabut
dengan struktur yang
tebal dan berkayu,
berkerumun membentuk
bonggol
- Batang pohon beruas dan
apabila pohon sudah tua,
ruas-ruas tersebut akan
berkurang
- daun kelapa merupakan
daun tunggal dengan
pertulangan menyirip
- bunga yang dihasilkan
kelapa bersifat majemuk,
yaitu bunga jantan dan
betina dalam satu pohon
- Buah kelapa umumnya
besar, dengan memiliki
diameter sekitar 10 cm
hingga 20 cm bahkan
bisa lebih
11. Pohon Beringin - akar yang berbentuk
seperti jaring-jaring dan
berguna sebagai jaring
pengaman nutrisi (safety
nutrition network)
- Diameter
batang beringin dapat
mencapai 2 meter
- Daun beringin berbentu
oval dengan bagian ujung
meruncing dan pangkalnya
tumpul
- Pertumbuhan daunnya
berseling dan tulang
daunnya menyirip
- Pohon beringin juga
menghasilkan bunga
berjenis tunggul yang
tumbuh di ketiak daun atau
cauliflora
12. Pohon Ek - jenis pohon kayu keras
- memiliki daun yang
tersusun berbentuk spiral
dengan ujungnya
berbentuk bulat
- menggugurkan daun pada
musim gugur
- menggugurkan daun pada
musim gugur
- menghasilkan bunga
jantan dan betina kecil
pada musim semi,
mampu melakukan
penyerbukan dan
menghasilkan biji.
13. Pohon Betula - Daunnya berpasangan, oval,
meruncing di ujung,
alleghaniensis panjangnya 5-13 cm, dan
(Yellow Birch) tepinya bergerigi. Pada
musim gugur daunnya
berubah warna menjadi
kuning cerah
- Buahnya matang di musim
gugur, panjang, dan biji-
bijinya dibungkus alam bracts
catkin (mirip buah pinus)
- Pohon yellow birch berukuran
sedang, biasanya berbatang
tunggal, tingginya mencapai
15-25 meter dan diameter
batangnya 0,6-0,9 meter
14. Pohon Cemara - Cemara sering
digambarkan dalam bentuk
kerucut sempurna yang
terinspirasi dengan bentuk
aslinya yang lebar dibagian
bawah dan meruncing di
atasnya
- Umumnya Pohon Cemara
berwarna hijau gelap yang
cenderung mirip
kecoklatan
- Pohon Cemara menebal
dengan waktu dan memiliki
retakan coklat gelap yang
membuatnya dapat
bertahan di berbagai cuaca
- Pohon cemara tidak
memiliki buah sama sekali
- cabangnya yang rapat
terlihat bagai lingkaran
tumbuh dari titik yang
sama
- Warna kulit pohon cemara
berkisar dari gradasi madu
terang sampai gelap
15. Pohon Acer - satu dari dua maple spesies
Laurinum tropis
- Bentuk pohonnya tegak
meninggi dan tajuk pohonnya
tidak teratur
- Daunnya berbentuk oval
berwarna hijau dan bagian
bawah daun berwarna putih
pucat atau perak
- kadang-kadang
menggugurkan daunnya pada
musim yang kurang
mendukung pertumbuhan
- Buahnya berbentuk pipih,
ringan, yang jika masak akan
mengering dan terlepas dari
tangkai lalu jatuh ketanah
atau terbang terbawa angin
16. Pohon Mete - mempunyai cabang-cabang
kecil yang menyebar
horisontal
- tingginya dapat mencapai 7
– 14 meter
- Bunganya terletak pada
pucuk-pucuk ranting,
warnanya merah dan
membentuk buah masak
selama 2-3 bulan
- Bijinya seperti ginjal
berwarna coklat kekelabuan
dan kulit bijinya keras
17. Pohon Dedalu - Daunnya tersusun rapih,
berbentuk panjang 5-15
cm dan lebar 1-2 cm,
berwarna hijau muda, dan
dengan margin bergerigi
halus
- Saat musim gugur, warna
daun kuning keemasan
- Ranting-rantingnya
menjuntai keawah bawah
(weeping), oleh karena itu
disebut
sebagai pohon menangis
atau dedalu tangis
18. Pohon Pinus - daunya berbentuk jarum
- Tidak mempunyai bunga
sejati
- Tidak ada mahkota
bunganya
- Bakal biji terdapat di
luar permukaan
- Bentuk Pinus lebih
terstruktur dengan batang
utama silindris yang tegak
lurus dan rapat
- Pohon Pinus dapat tumbuh
tinggi sampai lebih dari 20
meter dengan diameter
sampai 70-90 cm. Semakin
tua pohon pinus dapat
tumbuh sampai diameter
100-145 cm
19. Pohon Alpukat - Daunnya panjang 7
sampai 40 cm dan
bentuknya bisa bervariasi
(lonjong, bulat, oval dan
lancip)
- Batang Alpukat berwarna
hijau saat muda dan
berwarna coklat saat mulai
tua
- batang berkayu, berkulit
dan berkambium
20. Pohon Rowan - Pohon rowan memiliki
umur hingga 80 tahun,
masing-masing pohon
berusia 200 tahun dapat
ditemukan
- tingginya mencapai 10
sampai 20 m
- buahnya biasa hampir
bulat, berbentuk apel,
oranye terang merah,
berdiameter sekitar 1 cm,
berat 0,3-0,5 g, berair,
asam pahit, asam,
matang pada akhir
September
21. Pohon Berangan - memiliki tinggi 35 hingga
40 meter
- kulit pohon yang berwarna
hitam, kasar dan pecah-
pecah dengan permukaan
yang tidak rata
- memiliki daun tunggal
berseling, bentuk yang
lancip memanjang (lanset)
dengan ukuran 13 hingga
16 cm X 5-7 cm

22. Pohon Jati - dapat tumbuh sekitar 40


meter dengan diameter
batang mencapai 1,5 meter
- batang jati menghasilkan katu
yang keras, tahan air, juga
mengandung minyak
sehingga dapat menghindari
pembusukan akibat jamur
dan bakteri
- bunganya kecil berwarna-
warni dan tumbuh di ujung
cabangnya
- Pohon jati menggugurkan
daunnya pada musim
kemarau
23. Pohon Mangga - Batangnya memiliki
banyak ranting dan
ditumbuhi daun sehingga
membentuk kanopi yang
berbentuk kubah, oval,
atau memanjang
- Batangnya berkulit tebal
dan kasar berwarna coklat
gelap hingga abu-abu
kehitaman
- Daun mangga, merupakan
daun tunggal tanpa anak
dan penumpu daun
- Memiliki panjang 9-40 cm
dan lebar 2-12,5 cm
24. Pohon Gondang - tingginya dapat mencapai
30-40 m
- Diameternya mencapai 85-
100 cm
- Batang berbanir hingga 2 m
dan licin tidak beralur
- Kulit batang berwarna abu-
abu
- Daun tunggal, tersebar,
berbentuk bulat telur dan
pangkal membulat
berbentuk hati, ujung daun
meruncing
25. Pohon Pinang - memiliki batang yang
langsing
- daunnya majemuk
menyirip warnanya hijau,
dan pelepahnya berwarna
kemerahan
- Tanaman ini tumbuh
secara merumpun
- Pinang merah bisa
tumbuh hingga tingginya
mencapai 10 m dengan
diameter sekitar 12 cm
26. Pohon Jambu Biji - Permukaan
batangnya licin dan
berwarna coklat muda
dan sedikit terkelupas
- Daunnya berwarna
hijau dan mempunyai
bau yang khas jika di
remat-remat
- Bunga kecil muncul
dari ketiak daun di
ujung percabangan
- Buahnya bulat dan
sangat bervariasi baik
dari bentuk maupun
ukurannya,warna
buah yang masih
muda berwarna hijau
dan kalau sudah
masak maka akan
berwarna kuning
27. Pohon Sukun - Batangnya besar dan
kokoh, bertekstur lebih
lunak, dan mengandung
banyak getah
- pohon sukun memiliki
kulit berwarna hijau
kecokelatan dengan
tekstur kulit berserat dan
kasar
- Cabang pohon akan
terlihat tumbuh mejulur ke
atas dengan jumlah yang
cukup banyak
- buah sukun tidak
berbiji
28. Pohon Ara - adanya getah putih sampai
kekuningan yang keluar
apabila bagian tumbuhan
dilukai
- kuncup daunnya di ujung
ranting terlindungi oleh
sepsang daun penumpu yang
lekas rontok
- tulang daun lateral

29. Pohon Sakura - Bunganya mekar dahulu


sebelum daun-daunnya
mulau keluar
- Bunganya mulai mekar secara
serentak dan rontok pada
waktu yang nyaris bersamaan
- Bunga sakura jenis
someiyoshino hanya bisa
bertahan kurang lebih 7
sampai 10 hari dihitung mulai
dari kuncup bungan terbuka
sampai bunga mulai rontok
30. Pohon Belimbing - Akarnya berupa akar
tunggang
- Batangnya berkayu keras,
bercabang, berkambium,
susunan pembuluh angkut
teratur, kulit batang
berwarna coklat tua
dengan tekstur sedikit
kasar
- Daunnya berupa daun
majemuk dengan
pertulangan daun menyirip
- Bunganya dilengkapi
dengan kelopak dan
mahkota bunga yang
berjumlah 5 dan
berwarna ungu
dengan ukuran yang
kecil
- Bijinya berkeping dua
berada di dalam buah
Pohon Limau

Bunga

No. Nama Karakteristik Foto


1. Bunga Angelica - Biasa juga disebut sebagai
seledri liar
- Bunga angelica biasa
ditemukan dalam tek dan
pengobatan herbal
- Tumbuhan ini memiliki warna
hijau dan putih
2. Bunga Angelonia - Bunga ini tumbuh dan mekar
dengan mudah tanpa perlu
perawatan yang khusus
- memiliki daun berwarna
hijau memanjang dan bergiri
pada tepinya
- daunnya juga menebarkan
aroma khas mirip apel
- Agelonia bisa tumbuh tinggi
hingga mencapai 65 cm,
bahkan bisa lebih tinggi jika
dalam kondisi cuaca panas
3. Bunga Aster - memiliki kelopak berbentuk
melingkar dan bersusun
- tingginya mulai dari 30
hingga 70 cm
- Bentuk daun tanaman aster
cukup lebar. Pada bagian
tepi daun memiliki tekstur
agak bergerigi. Warna
daunnya hijau namun tidak
terlalu tua
4. Bunga Astible - memiliki tekstur yang
tampak halus dengan
bunganya yang panjang
seperti pakis
- Bunga-bunga ini
sebenarnya dapat
menahan tanah yang
lembab dan naungan,
sambil tetap tumbuh antara
satu hingga enam kaki
- Bunga Astilbe memiliki
warna pastel yang cantik-
cantik

5. Bunga Azalea - Sering disebut sebagai


"keluarga kerajaan"
- Bunga azalea berbentuk
corong, agak berbibir dua,
dan sering harum
- Warna Cerah
- Dapat Tumbuh di Tempat
Kering
- Mudah untuk Dirawat
6. Bunga Balon - Bunga Balon ini awalnya
berbentuk balon berwarna
hijau. Kemudian saat
setelah balon itu meledak,
bunga ini berubah menjadi
bunga berbentuk bintang
yang berwarna ungu
- Diameternya sekitar 5 cm
- Di dalamnya seperti
berongga berisi udara.
Persis seperti balon
7. Bunga Pacar Air - Juga biasa dikenal sebagai
bunga balsam
- mudah dirawat, tumbuh
subur di tempat yang lebih
teduh, tahan panas, dan
tahan terhadap tanah yang
lembab
- Bunga datang dalam
hampir setiap warna
pelangi, termasuk merah,
oranye, kuning, ungu, putih
dan merah muda
- umbuh bergerombol dan
tidak terlalu tinggi, maksimal
1 meter
- Batangnya tebal tetapi tidak
berkayu, lalu daunnya
bergerigi tipis
8. Bunga Alyssum - tergolong tanaman
berbunga pendek yang
tingginya hanya berkisar 30
cm saja
- memiliki aroma manis
menyerupai aroma pada
madu yang bisa membuat
orang yang menghirup
merasa lebih rileks
- Tanaman hias bunga
alyssum yang berwarna
kuning
9. Bunga Bee Balm - tidak hanya menarik lebah,
tetapi juga burung kolibri
dan penyerbuk bermanfaat
lainnya
- warnanya dapat berupa
merah tua, biru, ungu,
putih dan merah muda

10. Bunga Begonia - Begonia merupakan


tanaman dalam ruangan
yang baik jika disimpan di
dekat jendela yang cerah
dan disiram secara teratur
- daunya berbentuk seperti
jantung, di bagian tepi daun
beringgit, ujung daun
tanaman begonia runcing,
pertulangan menjari,
daunnya berwarna hijau
- Bunga tanaman begonia ini
majemuk, berbentuk malai
11. Bunga Bellflower - Bunga Bellflower memiliki
bentuk bunga seperti
bintang
- bunga-bunga ceria ini
sangat cocok untuk taman
atau dipotong untuk
dipajang di rumah
12. Bunga Blackeyed - Black Eyed Susans adalah
Susan anggota dari keluarga bunga
matahari
- Warna kelopak bunganya
antara lain adalah bunga
berwarna merah dan juga
berwarna kekuningan
- Bunganya sangat cantik
dengan bagian tengahnya yang
berwarna hitam menyerupai
mata (Black eyed)
13. Bunga Bloodroot - Bunga Bloodroot adalah
tanaman herbal yang
berbunga tahunan
- Bloodroot tumbuh dalam
rumpun, menghasilkan daun
dan bunga di awal musim,
kemudian menghilang pada
pertengahan musim panas
- Bunga dan daun dihasilkan
dari rimpang yang tumbuh,
bercabang, dan berwarna
oranye
- Rimpang tersebut mempunyai
tebal sekitar 1,5 inci dan
panjangnya hingga 4 inci,
tumbuh perlahan dan akhirnya
bercabang membentuk koloni
besar
- Bunga bloodroot akan terbuka
di bawah sinar matahari,
tetapi menutup pada malam
hari atau pada hari-hari yang
sangat berawan
14. Bunga Butterfly - dapat bertahan di bawah
Weed sinar matahari penuh dan
berbagai jenis tanah

15. Bunga Calendula - sering kali digunakan


sebagai bahan untuk
skincare
- Bunga ini punya warna
yang cantik, orange dan
kuning yang dibaur jadi
satu
- unga ini tahan terhadap
musim dingin dan bahkan
dapat dimakan
- daunnya yang pedas
sering ditemukan sebagai
hiasan dalam salad dan
sup
16. Bunga - Bunga ini terdiri dari warna
Canterbury Bells ungu kebiruan, putih
hingga pink
- Campanula berarti lonceng
kecil, mengacu pada bentuk
bunganya yang mirip lonceng
- Pencahayaan: Matahari
penuh
- Tinggi: 45cm hingga 60cm
- Jenis Tanah: Kelembaban
sedang, Menyukai tekstur
tanah dengan drainase yang
baik (tekstur dan kemampuan
menyerap air sedang, tidak
rewel dengan jenis tanah
pada tingkat pH 6.6 - 7.8
17. Bunga Dahlia - Bunga Dahlia adalah
bunga hias dan memiliki
kecenderungan untuk sulit
tumbuh
- membutuhkan tanah yang
dikeringkan dengan baik
dan sinar matahari penuh,
tetapi hasilnya bagus
dengan taman berwarna-
warni mulai dari merah
hingga ungu hingga merah
muda
18. Bunga Daisy - bagian tengahnya
berwarna kuning cerah dan
kelopaknya putih
- mudah tumbuh dan tidak
rewel dalam hal jenis
tanah, meskipun tumbuh
subur di bawah sinar
matahari penuh
- Memiliki tinggi berkisar
antara 30 sampai 70 cm
- Memiliki
kelopak bunga yang
bersusun
seperti bunga kertas
- Memiliki penampilan yang
mirip
seperti bunga matahari
19. Bunga Lily - Kelopak Bunga yang
berbentuk corong lancip
saat belum mekar
- memiliki kelopak yang
didominasi warna putih
20. Bunga Lavender - Batangnya memiliki banyak
cabang dan terlihat seperti
semak-semak
- Daun kecil juga tipis yang
menyirip, bergerigi, dan
berwarna hijau
- Bunganya terdapat dipucuk
batang dengan warna ungu
dan biru keunguan
- Berumur panjang sekitar
20 hingga 30 tahun
21. Bunga - Bunga Moonflower adalah
Moonflower bunga hias berwarna putih
yang mekar di malam hari
dan menimbulkan bau
harum
- Tanaman ini hanya mekar
saat senja dan menutup
kembali setelah fajar
- Bunga Moonflower adalah
bunga yang sempurna
untuk teralis taman,
gerbang, atau pagar
22. Bunga Anggrek - Berakar serabut
- Memiliki bunga berwarna-
warni
- Banyak hidup sebagai
tanaman epifit yang
menempel di pohon
tanaman lain
- Daunnya berbentuk oval
memanjang
23. Bunga Tapak - Tanaman ini bisa tahan
Dara lama di kondisi apapun
- mudah dikelola dan
menghasilkan bunga yang
cerah dalam warna ungu,
putih atau merah muda
- memiliki mahkota berbentuk
terompet
- panjang tangkai 2,5-3 cm
- memiliki kelopak bertajuk
lima
24. Bunga Primula - berwarna cerah, termasuk
merah, oranye, kuning,
biru, nila, ungu, putih, dan
merah muda
- bunga Primula tidak
termasuk ke dalam bunga
yang tahan lama
25. Bunga Mawar - bisa tumbuh tinggi hingga
mencapai dua sampai lima
meter
- tinggi bunga mawar yang
bisa merambat bisa
mencapai 20 meter
- Duri pada bunga
mawar berbentuk seperti
pengait yang berfungsi
sebagai pegangan sewaktu
memanjat tumbuhan lain
- Bisa tumbuh dengan
subur di daerah yang
beriklim sedang
-
26. Bunga Sanvitalia - Bunga Sanvitalia adalah
bunga yang mirip dengan
bunga matahari, hanya
bedanya lebih pendek
- bagian tengah berwarna
coklat tua dan kelopak
kuning keemasan
27. Bunga Matahari - Batang tunggal, tebal, tegak,
dan tidak bercabang
- Daun hijau tua yang lebar dan
besar
- Tangkai yang tinggi
- Kelopak bunga majemuk
- Biji yang sangat banyak dalam
bunga
- Tumbuh pada cuaca yang
hangat
- Tumbuh ke arah matahari
28. Bunga Sweet - Bunga hias dengan tinggi
Alyssum 30 cm yang tergolong ke
dalam tanaman jenis
pendek

29. Bunga Violet - bunganya berbau harum


(aromatik)
- bunganya pada umumnya
berwarna violet gelap
atau putih
- daun dan bunganya secara
keseluruhan membentuk
sebuah roset dari dasarnya
- karpelnya seperti kait
(dan tidak diakhiri dengan
sebuah tambahan
bundar)
- tangkai-tangkai daunnya
memiliki rambut-rambut
yang mengarah ke bawah
30. Bunga Zinnia - memiliki
bentuk bunga kepala
dengan diameter 6 inci (15
cm)
- Warna bunga berkisar dari
putih dan krim hingga merah
muda, merah, ungu, hijau,
kuning, aprikot, jingga,
salmon, dan perunggu
- Beberapa memiliki kelopak
bergaris, berbintik atau dua
warna
- Ada juga yang berbentuk
"pom-pom" menyerupai
dahlia

Semak

No. Nama Karakteristik Foto

Anda mungkin juga menyukai