Anda di halaman 1dari 6

THE SONS OF GOD membayar lunas hutang yang kita, tetapi melalui Yesus kita juga diperdamaikan

Roma 8:14-17 dengan Allah (Rekonsiliasi). Kemudian di pasal 6 Paulus menjelaskan bahwa
Saudara yang terkasih, terlalu sering kita mendengarkan istilah Anak Allah, seharusnya orang Kristen sekarang mati bagi dosa dan hidup bagi Allah. Ketika
Kita adalah Anak-anak Allah/THE SONS OF GOD, dan Allah adalah Bapa kita. Yesus mati, kita mati bersamanya. Dan ketika Yesus dibangkitkan, kita
Tentunya kata anak dalam hal ini tidak bisa disimpulkan secara Biologis Lih. dibangkitkan bersamanya, Tetapi kemudian di Roma 7, Paulus menjelaskan
Yohanes 1:12-13. Yang di maksud kita sebagai Anak Allah adalah, kita sudah kepada kita suatu kondisi dilema yang kita hadapi dalam kehidupan keKristenan.
dipilih Allah sejak semula diangkat sebagai Anak-Nya, Dijadikan dan Allah Hal ini menggambarkan bahwa ada 2 keinginan yang selalu bertentangan dalam
mengakui kita sebagai anak-Nya, itu sebabnya sebagai Anak kita harus diri Kita sampai saat ini, yakni Daging dan Roh. CONTOH: Ketika Roh & jiwa
mencerminkan kehidupan Allah sebagai Bapa kita. Namun acap kali dalam realita kita sudah ingin beribadah, namun disisi lain kedagingan kita ingin
yang ada, kita sulit untuk menunjukkan/membuktikan bahwa kita adalah Anak mengadiri pesta di jam yang sama dan di hari yang sama.
Allah. Itu sebabnya Paulus berkata, SIAPAKAH YANG AKAN
Dalam TKFT ini, Paulus berulang kali menekankan dan menyebut kita MELEPASKAN AKU DARI TUBUH MAUT INI. Kalimat ini sekaligus
adalah Anak Allah, ada 3-4 kali, Lalu apa maksud dari semua ini.? ………… membuktikan Bahwa Paulus dalam ketaatannyapun, mengakui bahwa Ia sendiri
Untuk mengerti hal itu, kita harus lebih dulu mengetahui konteks surat tidak akan pernah sanggup melepaskan diri-Nya dari Tubuh maut ini.
Roma ini, Jika kita perhatikan Dalam 3 pasal pertama dari Roma, Paulus Lalu siapa yang bisa melepaskan Paulus dan Jemaat Roma, siapa yang bisa
mengatakan bahwa setiap orang adalah orang berdosa tanpa terkecuali. Orang melepaskan kita dari hukum dosa dan hukum maut, Hanya Kristus melalui Roh
bukan Yahudi adalah orang berdosa dan orang Yahudi juga orang berdosa. Orang Kudus. Jadi ini adalah konteks dari Roma 8. Paulus menjelaskan kepada kita peran
Yahudi menganggap mereka istimewa karena mereka dipilih oleh Tuhan dan Roh Kudus dalam membebaskan kita dari hukum dosa dan kematian dan
mereka memiliki hukum Tuhan. Tapi kemudian Paulus menampar wajah mereka meyakinkan kita bahwa tidak ada penghukuman bagi kita yang ada di dalam
dan mengingatkan mereka bahwa tidak ada satupun yang bisa memenuhi standar Kristus Yesus. Ay 1. Jelas Dikatakan.
hukum Allah. Karena semua orang telah berbuat dosa dan kehilangan kemuliaan KEMBALI KE TEMA : THE SONS OF GOD
Allah. (Roma 3:23). Dari yang berdosa dan kemudian menjadi seteru Alllah, lalu di tebus
Kemudian di pasal 4 dan 5 Paulus menjelaskan bahwa sekarang orang dengan harga yang mahal + diperdamaikan, dan kemudian Diangkat,
Kristen memiliki damai sejahtera dengan Allah. Karena Yesus bukan hanya dijadikan/diadopsi sebagai Anak-anak Allah. Sungguh Luar biasa saudara. Itu
sebabnya penekanan Paulus mengenai Anak Allah selalu di ulang-ulang karena Mengapa Harus mematikan dosa, karena jika kita tidak mematikan dosa, maka
kita harus membuktikan/menunjukkan Bahwa Kita adalah Anak Allah, Namun Dosa yang akan membawa kematian bagi kita. Sebab upah dosa ialah maut. Ay.
dengan cara Apa kita bisa membuktikannya? 13 Jelas dikatakan; Kata Alkitab kita akan Mati, Mati dalam arti Binasa selama-
1. Dengan Hidup Di Pimpin Oleh Roh (Ay. 14) lamanya di neraka, Disana tidak ada lagi Hadirat Allah, Disana hanya ada tangisan
Dipimpin oleh Roh berarti kita harus tunduk di dalam pimpinan Roh bukan dan kertakangigi. Itu sebabnya kita sebagai Anak-anak Allah harus hidup di
Roh yang tunduk pada keinginan kita, Kita harus berusaha untuk mematikan dosa pimpin oleh Roh, agar kita bisa mematikan perbuatan2 Daging. Dan agar kita tidak
dalam kehidupan kita. Maksud Paulus adalah kita harus mematikan keinginan Binasa.
daging karena kita dipimpin oleh Roh. Ini adalah kata pasif. Kita tidak b. Dipimpin oleh Roh adalah untuk bertumbuh dalam keserupaan
memerintahkan Roh tetapi sebaliknya Roh yang menuntun kita untuk mematikan dengan Kristus. Sebagai mana Kristus hidup demikianlah kita harus hidup. Saya
dosa yang ada dalam diri kita. tidak perlu menjelaskan bagaimana Kristus hidup, karena Setiap firman yang kita
Ada banyak orang memahami Roh Kudus hanya sebagai pemberi dengar selalu menggambarkan Sifat dan kehidupan Kristus, Tapi yang saya mau
karunia sajah, ini keliru saudara, ini hanya sebagian kecil dari peran Roh Kudus, tanyakan, Maukah kita hidup sama seperti Dia? Segala teori tentang kehidupan
Namun peran Roh Kudus yang sesungguhnya dan yang utama adalah, Memimpin Kristus kita sudah tahu, jelas, namun untuk hidup seperti Kristus ini yang
kita ke dalam seluruh kebenaran, Yohanes 16:13, mengapa harus dipimpin ke Menjadi intinya. Itu berarti cara kita hidup hari ini dan cara kita hidup sebelum
dalam kebenaran,? karena kita tidak tahu bagaimana untuk hidup benar. mengenal Kristus berbeda. Apakah hidup kita sudah bereda dari yang dulu?
kebenaran akan apa, kebenaran akan Kristus yang sesungguhnya Mati Hanya jika kita hidup dipimpin Oleh Roh Allahlah, kita bisa hidup
karena Dosa kita, dan melaluinya kita bisa diselamatkan (Kis 4:12), dan serupa dengan Kristus dan kita akan disebut Anak Allah. Namun di luar itu,
seharusnya kita harus sadar, dan malu akan dosa2 kita yang dulu, dan sekarang Di luar dari pimpinan Roh Kudus, kita tidak akan mampu menyerupai
kita harus meyakini, Bahwa kita bukan lagi budak dosa, Kristus dan jika kita tidak hidup menyerupai Kristus, kita tidak akan disebut
lalu pertanyaannya mengapa kita masih mau menghambakan diri kepada “THE SONS OF GOD”.
dosa.? Karena Keinginan Daging itu lebih menarik dan juga lebih nikmat. Sudah berapa lama kita menjadi orang Kristen, dan sudah berapa banyak
Arti utama dipimpin oleh Roh adalah untuk : dari kesembilan buah Roh itu yang hidup dalam diri kita, 1 2 3, atau, 1 pun tidak,
a. Mematikan dosa dalam hidup kita jangankan 3 4, satu ajah sulit pak Pdt… Sulit karena kita masih belum mau
menaklukkan diri dalam pimpinan Roh, tapi bagi mereka yang sudah menaklukkan
diri dalam pimpinan Roh, maka kesembilan buah Roh itu, akan muncul dengan mengangkat Mefiboset lari dan tidak sengaja terjatuh, dan akhirnya mefiboset
sendirinya. timpang. Dan akhirnya setelah mereka berhasil kabur Mefiboset tinggal di sebuah
2. Kita Menyebutnya Ya Abba Ya Bapa (Ay. 15b) tempat Namanya Lodebar dan Jauh dari Istana.
Dalam point kedua ini Ketika saya renungkan, jujur secara pribadi saya karena ia tahu bahwa jika Dinasti/kepemimpinan Berganti itu biasanya
sungguh terheran-heran saya terkagum-kagum, saya bertanya dalam hati Kok Bisa, dalam system kerajaan dulu, mereka akan memusnahkan semua keturunan dari
Kok bisa saya dilayakkan untuk memanggil Dia sebagai Bapa. Padahal dulu saya raja sebelumnya karena itu bisa menjadi ancaman bagi mereka. Jadi Wajar
adalah musuh Allah, Alkitab katakan manusia adalah seteru Allah karena Mefiboset dibawa kabur oleh pengasuhnya. Nah Ketika Daud sudah menjadi Raja,
bersahabat dengan dunia, Tapi sekarang kita di kejutkan, kita dibuat sejenak tiba2 dia ingat tentang janjinya kepada Yonatan, sehingga ia bertanya masih
terdiam, Bahwa yang dulu dianggap musuh yang seharusnya dihancurkan sekarang adakah yang tersisa dari keturunan Saul? Nah semua orang yang mendengar itu
dianggap Anak. Karena pengorbanan Kristus ,Dan kita bisa memanggilnya Bapa. udah ngerti maksud Daud, dalam Arti jika ketemu keturunannya habisi mereka.
Yang dulunya musuh kini dianggap sebagai Anak. Sekarang kita dianggap Tapi Daud bilang begini, Cari Orang itu karena aku akan menunjukkan kasih
menjadi keluarga Allah/THE SONS OF GOD. Wow.. setiaku kepadanya. Kemudian ada seorang yang Bernama Ziba menjawab, ada
Saya Jadi teringat dengan suatu kisah yang sangat luar biasa dalam Raja, Mefiboset anak dari Yonatan. Lalu dengan segera Daud memerintahkan agar
PL. Kisah tentang Daud dan Mefiboset 2 Samuel 9. Mefiboset ini adalah Mefiboset di bawa menghadap dia. Tidak lama kemudian Mefiboset Ditemukan,
cucunya Raja Saul, Saul punya anak Namanya Yonatan dan Yonatan punya anak Saudara bayangkan jika kita di posisi Mefiboset, kita sudah berfikir, Tamatlah
Bernama Mefiboset. Nah Ketika Saul masih menjadi raja, Yonatan bersehabat saya, akhirnya saya ketahuan juga sembunyi disini. Akhirnya dia dibawa ke istana,
dengan Daud, Tapi entah kenapa Yonatan yakin bahwa yang akan menjadi Raja dia tersungkur di hadapan kaki Daud, dan Daud berkata Mefiboset; kemudian
selanjutnya adalah Daud, Dan singkat cerita Yonatan ingin jika nanti Daud jadi Mefiboset menjawab Inilah Hamba tuanku; Lalu daud bilang aku akan
raja, Yonatan ingin agar keturunannya di lindungi oleh Daud. Dan mereka sudah menunjukkan kasihku kepadamu, aku akan pulihkan semua harta saul dan ayahmu
buat perjanjian. Yonatan, dan kamu akan makan sehidangan denganku, Lalu Mefiboset bilang,
Dan singkat cerita Saul dan Yonatan mati dalam pertempuran di Yizrell kenapa engkau peduli kepada anjing mati seperti aku. Mefiboset berkata demikian
Ketika melawan orng filistin, Dan singkat cerita kabar itu sampai ke istana dan karena dia berfikir bahwa seorang Raja memburu aku karena dia ingin
tiba2 terjadi kegaduhan, semua orang berusaha menyelamatkan diri termasuk Anak menghukum dan membunuh aku. Tapi ternyata Sang Raja/ Dalam hal ini Daud
Yonatan yang Bernama Mefiboset ini, dia masih usia 5 Tahun. Pengasuhnya datang untuk memulihkan Aku, dan bahkan aku yang seharusnya menjadi
seterunya karena dosa nenek moyangku Saul, tapi kini Raja memulihkan aku, dan tinggi sampai mereka bahkan takut untuk mengucapkan namanya. Mereka sangat
menganggap aku layak masuk di dalam kerajaannya dan menempatkan aku duduk berhati-hati menggunakan nama Tuhan. Itu sebabnya dalam Ayat 15 dikatakan,
sehidangan dengan Raja, kemudian mengganggap aku sebagai Anaknya. Namun, ada satu Pribadi yang muncul dan dengan berani menyebut Tuhan
Saudara Hal yang sama terjadi pada saya dan Saudara, Pada saat kita juga sebagai “Abba. Yakni” Yesus masuk dalam cerita dan dia mengajarkan murid-
diburu dan dicari oleh Yesus untuk akhirnya kita dipulihkan. Tapi ada satu Point muridnya untuk menyebut Tuhan sebagai “Abba Bapa kami.” Jadi inilah intinya.
yang sangat penting, Dimana Daud berkata begini, Mefiboset, Aku memulihkan Suatu ketika ada seorang anak kecil yang masuk kedalam ruang rapat
kamu dan mengasihimu karena Ayahmu Yonatan. Jadi ini seperti menggambarkan sekelompok jendral, dan dia menghampiri seorang jendral yang berpangkat
Kisah Injil yang menunjukkan bahwa dalam karya keselamatan itu ada Allah Bapa, paling tinggi di ruangan itu, semua terkejut dan heran, karena anak itu
Yesus dan Kita. Kita di Angkat Oleh Allah Bapa menjadi anak-Nya karena Yesus. langsung naik kepangkuan Jendral tersebut, Dan dia memanggil dengan
Nah, dalam cerita ini, Daud itu seolah-olah menggambarkan Allah Bapa, Yonatan lantang dengan sebutan Bapa. Padahal seluruh anggota yang ada di ruangan
adalah Yesus dan kita adalah Mefiboset. Kita merasa tidak layak, tapi ternyata kita tersebut sangat menghormati Jendral mereka, dan tidak berani mendekat jika
salah paham, Kita berfikir bahwa karena Dosa nenek moyang kita, Pasti Bapa akan mereka tidak diberi perintah, Namun mengapa Anak itu berani dan tidak gentar
menghukum kita, Tapi kemudian Bapa berkata, aku menyelamatkan Engkau sedikitpun, Karena Dia tau bahwa itu adalah Bapanya, dan jendral Tersebut tau
Karena Yesus. Jadi sekarang kita ada di dalam Bapa, dikasihi oleh Bapa, bahwa itu adalah anak yang dikasihinya.
dipulihkan Oleh Bapa dan dijadikan sebagai Anaknya/Anak Raja, karena Yesus, Hanya Orang Kristenlah yang menyebut Allah mereka dengan sebutan
Luar Biasa bukan. Bapa, menggambarkan suatu hubungan yang sangat Akrab, dan penuh dengan
Paulus menggunakan kata “Abba” di sini untuk tujuan yang sangat cinta kasih dan Keterikatan, demikian juga kita seharusnya melalui status kita
spesifik. Coba perhatikan. Surat Roma ditulis oleh Paulus dalam bahasa Yunani, sebagai Anak Allah, seharusnya hubungan kita dengan Allah itu sangat dekat, Erat,
ke sebuah gereja di Roma. Sedangkan Kata “Abba” adalah kata bahasa Aram Akrab, dan selalu ingin bersama dengan Bapa dalam hadirat-Nya.
untuk Bapa. Mengapa Paulus tiba-tiba menggunakan kata Aram dalam sebuah Tapi mengapa terkadang orang Kristen masih merasa biasa-biasa sajah,
surat yang ditulis dalam bahasa Yunani? Ini bukan suatu kebetulan. ketika hubungan-Nya dan Allah sudah semakin jauh karena kesibukan??, Itu
Paulus sengaja menggunakan kata “Abba” untuk membuat penekanan karena mereka tidak benar2 mengakuinya sebagai Bapa. Doa yang mereka
yang kuat. Jadi mengapa Paulus memperkenalkan kata “Abba” dalam bagian ini? ucapkan selama ini ketika mereka Berdoa Bapa Kami, hanya sekedar formalitas
Karena Dalam konteks Yahudi, mereka melihat Tuhan dalam penghormatan yang
dan liturgika greja saja, namun pada kenyataannya hubungan mereka dengan Allah YANG AKAN ALLAH WARISKAN KEPADA KITA. Karena Kita adalah
tidak menunjukkan bagaimana hubungan antara Anak dan Bapanya. THE SONS OF GOD.
Roh Kudus tidak hanya memberi kita hubungan yang baru dengan Allah, Makanya terkadang kita heran saudara2, mengapa untuk sesuatu yang
tetapi hubungan baru yang kita miliki dengan Allah sama intimnya dan sama nialinya terbatas, dapat di hitung dan tidak kekal, kita rela berkorban waktu
berharganya seperti hubungan yang Yesus miliki dengan Bapa. Sukacita dan berkorban tenaga untuk mendapatkannya. Tapi untuk sesuatu yang kekal dan
kesenangan yang dimiliki Yesus dalam hubungannya dengan Bapa adalah juga sesuatu yang tidak ternilai, kita tinggalkan. Itu karena kita hanya hanya focus
milik kita. Tuhan senang terhadap kita seperti dia senang terhadap Yesus. Ini luar kepada apa yang kelihatan, tapi tidak dengan yang tidak kelihatan. Tapi
biasa. Hubungan intim yang sama yang Yesus miliki dengan Allah Bapa juga sebenarnya bukan karena Dia tidak kelihatan, Dia sudah menyatakan dirinya
adalah milik kita melalui Roh Kudus. Kita adalah putra-putra Allah! melalui Firmannya, dan melalui Rohnya, tapi karena Mata rohani telah dibutakan,
3. KITA DISEBUT SEBAGAI AHLI WARIS AY 17 maka kita sulit untuk melihatnya. Karena hanya ada satu cara kita bisa melihat
Hanya seorang Anaklah, yang layak mewarisi harta Bapanya. Jika Allah yakni melalui Rohnya yang berbicara dalam hati kita. Itu sebabnya ada
demikian kita sebagai Anak Bapa, Pasti mewarisi Kekayaan Bapa. Maksudnya banyak orang yang rela meninggalkan Kristus karena Proyek, Jabatan, Pacar dan
orang2 yang layak menerima janji2 Allah yang akan menerimanya bersama-sama sebagainya. Karena mereka tidak bisa melihat Janji Allah, Karena Iblis berusaha
dengan Kristus. Karena Kita Adalah Anak maka kita adalah Ahli Waris Kerajaan menutup mata mereka dengan kemegahan dunia. Agar mereka tidak melihat
Sorga. kemegahan sorga.
Dengan kata-kata apakah seorang bisa melukiskan tentang Kerajaan sorga, Tapia da satu hal penting yang perlu kita sadari, sebelum kita Menikmati
dengan bahasa yang setinggi apakah kita bisa melukiskan Keindahan Sorga, Warisan itu,. Dalam surat ini Paulus begitu hati2 ketika berbicara Warisan, Paulsu
dengan Rumus apakah kita bisa mengkalkulasikan Harta Kerajaan Sorga, TIDAK berkata memang kita pasti akan mewarisi apa yang Allah janjikan, JIKA, Kita
ADA, yang bisa melukiskan bahkan menghitung harta Kerajaan sorga, Apalagi menderita bersama-sama dengan Dia.
disana hanya akan ada sukacita, kebahagiaan dan Kedamaian, Dengan apakah kita Itu sebabnya Paulus sangat teliti ketika mennyampaikan ini saudara, Dia
bisa menghitung nilai dari sukacita, kebahagiaan dan kedamaian, Tidak ada, jika sudah telebih dahulu menyampaikan akan perbuatan tangan Allah dalam
demikian tidak terbatas nilainya jika kita berbicara tentang Sorga, dan kehidupan jemaat Roma, Dimana mereka Dulunya adalah Seteru Allah, dan
TAHUKAH SAUDARA YANG TIDAK TERBATAS NILAINYA ITULAH kemudian Diperdamaikan melalui Kristus Yesus, dan kemudian dijadikan Sebagai
Anak Allah, dan sekaligus akan menjadi Ahli Waris, Dalam arti Paulus membuat
mereka sadar terlebih dahulu akan keistimewaan mereka, Barulah Paulus berbicara
tentang Penderitaan. Agar malalui kesadaran itu Jemaat Roma akan menyadari
bahwa Anugrah Allah yang sudah mereka terima dan yang akan mereka Terima
sebagai status sebagai ahli waris, tidak lagi membuat mereka takut dan mundur
ketika menghadapi penderitaan. Sebab penderitaan apakah yang dapat
dibandingkan dengan Apa yang Allah telah lakukan dalam hidup mereka. Itu
sebabnya Paulus Berkata dalam Ay. 18……………..
MENGAPA HARUS MENDERITA, SEBAB TIDAK AKAN ADA
MAHKOTA TANPA PENDERITAAN.

Anda mungkin juga menyukai