Anda di halaman 1dari 2

REPORT PELATIHAN

Pelaksana : RB Lombok Timur, RB Berau, RB Aceh Timur, RB Ogan Ilir, RB Dompu,


RB Kep. Meranti

Tanggal : Sabtu – 12 Maret 2022

Topik : “Sertifikasi Untuk Pondasi Bisnis”

Pemateri : Ari Priyono (Fasilitator RB Dompu) & Rudmiati (Fasilitator RB Berau)

I. Data dalam angka


a. UMKM RB Lombok Timur : 14

II. Pointers
Standardisasi adalah upaya untuk menjaga kualitas produk dan efisiensi usaha.
Dan Sertifikasi adalah kegiatan penilaian kesesuaian yang berkaitan dengan
pemberian jaminan tertulis dan produk telah memenuhi regulasi.
Standardisasi dan sertifikasi memiliki beberapa manfaat bagi UMKM, yaitu:

1. Memberikan jaminan kepada konsumen bahwa kualitas produk memang


sesuai dengan apa yang dijanjikan sehingga meningkatkan kepercayaan
konsumen
2. Melindungi konsumen dari produk yang kualitasnya rendah
3. Produk diakui kualitasnya secara internasional sehingga bisa diperdagangkan
lintas negara
4. Memberikan kemudahan dalam pengembangan usaha, seperti melalui
waralaba dan lisensi

5.
III. LampiranDokumentasi

Anda mungkin juga menyukai