Anda di halaman 1dari 27

LATIHAN PJOK

1. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas buatlah analisis teknik gerakan dari keterampilan dasar dalam permainan sepak bola, yaitu
keterampilan dimana pada saat menendang bola perkenaan bola terletak pada ...
A. Punggung kaki
B. Kaki bagian luar
C. Kaki bagian dalam
D. Punggung kaki bagian luar
E. Menendang dengan punggung kaki bagian dalam
ANS: D

2. Dalam menentukan sistem permainan yang akan digunakan dalam suatu pertandingan sepak bola, hal yang
perlu diperhatikan adalah …
A. disesuaikan dengan ukuran lapangan yang dipakai
B. disesuaikan dengan gaya kepemimpinan wasit
C. disesuaikan dengan kondisi fisik pemain yang ada
D. disesuaikan dengan postur tubuh pemain yang ada
E. disesuaikan dengan keterampilan dari pemain-pemain yang ada
ANS: E
3. Dalam permainan sepak bola, pemain penyerang berlari mendahului pemain bertahan lawan di daerah lawan
sebelum umpan dikirimkan oleh teman satu timnya disebut …
A. off side
B. sudden dad
C. penalty kick
D. tendangan penjuru
E. lemparan ke dalam
ANS: A

4. Perhatikan gambar di bawah ini !

Pada gambar tersebut tentukan keterampilan gerak teknik dasar dalam permainan sepak bola, yaitu gerakan …
A. Menggiring bola dengan dada
B. Menggiring bola dengan perut
C. Menghentikan bola dengan dada
D. Menghentikan bola dengan perut
E. Menghentikan bola dengan kepala
ANS: D
5. Penentuan pemain universal yang bertugas sebagai pemain serba bisa dalam permainan bola voli berdasarkan

A. kemampuan smash
B. kemampuan passing
C. kemampuan mengumpan
D. kemampuan smash dan blocking
E. kemampuan smash, passing, dan mengumpan
ANS: E
6. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas buatlah analisis teknik gerakan blocking dari keterampilan dasar dalam permainan bola voli,
yaitu keterampilan dimana pada saat tim lawan melakukan smash maka tim yang lain melakukan blocking posisi
tangan harus berada di ....
A. Samping net
B. Ujung net
C. Bawah net
D. Atas net
E. Tengah-tengah net
ANS: D

7. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar tersebut merupakan gerakan teknik dasar dalam permainan bola voli, yaitu …
A. smash
B. servise atas
C. passing atas
D. servise bawah
E. passing bawah
ANS: B

8. Membendung atau melakukan block dalam permainan bola voli yang baik adalah tepat pada posisi bola itu
datang dan pantulan bola mengarah ke bidang …
A. lapangan regu yang melakukan block
B. lapangan regu yang melakukan pertahanan
C. lapangan penyerang pada bidang yang kosong
D. di luar garis samping lapangan regu yang menyerang
E. di luar garis belakang lapangan regu yang menyerang
ANS: C

9. Dasar pola penyerangan diamond dalam permainan bola basket mempunyai unsur utama dua pemain jangkung
dengan menempatkan pemain 3 sebagai ...
A. perayah
B. penembak
C. pengaman
D. pengumpan
E. pengatur serangan
ANS: B
10. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas merupakan teknik passing bola basket, yaitu bounce pass dimana bola dilemparkan ke arah
teman seregu dilakukan dengan cara ....
A. Didorong dengan kedua tangan lurus
B. Digelindingkan dengan kedua tangan lurus
C. Didorong dengan kedua tangan ke samping
D. Dipantulkan dengan kedua tangan ke depan
E. Ditolakan lurus dengan kedua tangan ke depan
ANS: D

11. Perhatikan gambar di bawah ini !


Dari gambar di atas, urutan yang benar dalam melakukan gerakan lay-up pada permainan bola basket
adalah ....

A. 1, 2, 3, 4
B. 1, 3, 2, 4
C. 2, 4, 1, 3
D. 3, 4, 1. 2
E. 4, 3, 1, 2
ANS: D

12. Perhatikan gambar di bawah ini !

Pada gambar tersebut merupakan isyarat wasit jika dalam permainan basket terjadi …
A. travelling
B. jump ball
C. personal foult
D. technical foult
E. tembakan 3 angka
ANS: D

13. Pelari mengangkat pantat sehingga posisi panggul lebih tinggi dari pada bahu, sedangkan kepala menunduk
dan rileks. Merupakan posisi pelari pada saat aba-aba ...
A. ya
B. siap
C. bersedia
D. persiapan
E. bunyi pistol
ANS: B
14. Bagian anggota badan yang dapat dijadikan sasaran serangan dalam pertandingan olahraga beladiri pencak
silat tetapi tidak memperoleh nilai adalah bagian …
A. dada
B. perut
C. tungkai
D. pinggang
E. punggung
ANS: C

15. Pukulan dalam permainan bulutangkis yang dilakukan dengan menerbangkan shuttlecock secara mendatar,
ketinggiannya menyusur di atas net dan penerbangannya sejajar dengan lantai disebut dengan …
A. pukulan lob
B. pukulan drive
C. pukulan smash
D. pukulan netting
E. pukulan dropshort
ANS: B

16. Perhatikan Gambar serangan tangan dalam beladiri pencak silat!

Berdasarkan keterangan gambar beberapa serangan tangan (pukulan) dalam beladiri pencak silat di atas,
manakah yang merupakan pukulan tebangan , adalah nomor......
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
ANS: C

17. Pada lomba lari 800 meter, semua pelari boleh berebut lintasan yaitu …
A. setelah melewati tikungan kedua dari garis start
B. setelah melewati tikungan pertama dari garis start
C. setelah melewati tikungan ketiga dari garis start
D. setelah melewati tikungan keempat dari garis start
E. setelah atau mulai start boleh berebut lintasan
ANS: B

18. Pada lari estafet pelari dinyatakan diskualifikasi pada saat memberikan tongkat …
A. Melebihi daerah pergantian tongkat
B. Terjatuh dilintasan sendiri
C. Berada dilintasan sendiri
D. Disaerah pergantian tongkat
E. Berlari melebihi kecepatan rata-rata
ANS: A

19. Perhatikan Peraturan Lari sambung (estafet 4 X 100 M dan 4 X 400 M) dibawah ini!
1) Boleh berpindah lintasan
2) Tidak boleh berpindah lintasan
3) Penerimaan tongkat (non visual)
4) Penerimaan tongkat (visual)
5) Pelari 1-4 berada di lintasan lari masing-masing
6) Hanya pelari 1 yang berada di lintasan, pelari 2-4 masuk dan menunggu di lintasan lari setelah pelari
sebelumnya berlari
Berdasarkan keterangan di atas pilihlah beberapa yang merupakan peraturan perlombaan lari estafet (4 X
100 M) adalah...
A. 1, 3, 5
B. 1, 4, 5
C. 2, 3, 5
D. 2, 4, 5
E. 2, 4, 6
ANS: C
20. Perhatikan gambar di bawah ini !

Pada gambar tersebut merupakan gerakan pemberian dan penerimaan tongkat estafet yang dilakukan
dengan kemungkinan gerakan …
A. Salah karena tidak sesuai aturan
B. Diskualifikasi karena menginjak garis
C. Benar karena sesuai aturan yang ada
D. Dianggap sah walaupun ada sedikit yang belum sesuai aturan
E. Salah karena pelari belakang belum masuk dalam zona pergantian tongkat
ANS: C

21. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas, merupakan teknik gerakan lompat jauh gaya jongkok. Urutan yang benar dalam
melakukan gerakan lompat jauh adalah ...
A. 1, 2, 3, 4, 5, 6
B. 1, 3, 5, 2, 4, 6
C. 2, 4, 6, 1, 3, 5
D. 3, 4, 1, 2, 6, 5
E. 4, 6, 1, 2, 3, 5
ANS: E

22. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar tersebut merupakan gerakan … dalam senam lantai.


A. flik flak
B. roll depan
C. kop stand
D. hand stand
E. hand spring
ANS: D
23. Perhatikan gambar di bawah ini !

Gambar tersebut merupakan salah satu gerakan dalam melakukan senam lantai yaitu gerakan …

A. guling lenting
B. guling depan
C. guling belakang
D. berdiri dengan kepala
E. berdiri dengan tangan
ANS: A

24. Metode latihan ketahanan dengan menggunakan beban sebagai alat untuk meningkatkan kondisi fisik disebut …
A. fartlet
B. tes aerobik
C. speed play
D. training center
E. weight training
ANS: E

25. Latihan squat jump atau mengangkat barbel sambil turun naik bangku dilakukan untuk melatih kekuatan …
A. otot kaki
B. otot perut
C. otot lengan
D. otot tangan
E. otot punggung
ANS: A

26. Perhatikan gambar di bawah ini !

Pada gambar tersebut merupakan bentuk latihan kebugaran jasmani yang bertujuan untuk menguatkan otot…
A. kaki
B. dada
C. perut
D. lengan
E. punggung
ANS: C

27. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dalam gambar tersebut merupakan rangkaian gerakan pada saat melakukan renang gaya dada. Dari rangkaian
gambar gerakkan kaki renang gaya dada diatas dapat dianalisis bahwa gerakan kaki renang gaya dada pada
dasarnya terdiri dari ....
A. Lurus, tekuk, dorong
B. Tekuk, tendang, rapatkan
C. Buka selebar bahu, dorong, tutup
D. Rapat, buka selebar bahu, dorong
E. Rapat, buka selebar bahu, tendang
ANS: A

28. Gerakan dalam senam irama yang dilakukan secara berulang-ulang dan tidak terputus-putus dinamakan …
A. ritme
B. tekanan
C. harmoni
D. fleksibilitas
E. kontinuitas
ANS: E

29. Untuk melakukan meroda ke kiri kaki awal yang diangkat adalah kaki kiri kemudian disusul oleh tangan kiri,
tangan kanan, kaki kanan dan terakhir …
A. kaki kiri
B. tangan kiri
C. kaki kanan
D. tangan kanan
E. kedua tangan
ANS: A

30. Berdasarkan penggunaan O2, senam irama termasuk kategori senam …


A. ritmik
B. aerobic
C. anaerobic
D. kebugaran
E. kesegaran jasmani
ANS: B

31. Prinsip dasar aktivitas senam ritmik adalah adanya kelenturan tubuh di dalam melakukan gerakan dan
kesinambungan antara gerakan yang satu dan gerakan yang lainnya sesuai dengan …
A. irama
B. ketukan
C. jumlah gerakan
D. amannya gerakan
E. koordinasi gerakan
ANS: A
32. Gerakan seperti jingkat, sentakan, loncat, lompat, lompat sergap, merupakan jenis senam aerobik …
A. rockrobic
B. kontinuitas
C. low impact
D. high impact
E. moderate impact
ANS: D

33. Dalam melakukan penyelamatan di air sebagai akibat kecelakaan tenggelam maka korban dihindarkan dari
sesuatu hal yang…
A. membantu pernapasan
B. menghalangi pernapasan
C. menormalkan pernapasan
D. memperlancar pernapasan
E. mempermudah pernapasan
ANS: B

34. Jika korban akibat kecelakaan di air dalam kondisi pingsan setelah diselamatkan dari air, maka tindakan
selanjutnya adalah …
A. memanggil dokter
B. menyadarkan korban
C. memberi napas buatan
D. membawa ke rumah sakit
E. mengeluarkan air dari tubuh korban
ANS: E
35. Pada saat penyelamatan di air, korban dalam kondisi histeris dan melakukan perlawanan yang perlu dilakukan
adalah ...
A. memukul korban
B. memarahi korban
C. membiarkan korban
D. menenangkan korban
E. menenggelamkan korban
ANS: A

36. Bagian tangan yang pertama kali masuk ke dalam air saat melakukan gerakan tangan pada renang gaya
punggung adalah ...
A. ibu jari tangan
B. punggung tangan
C. jari telunjuk tangan
D. pergelangan tangan
E. jari kelingking tangan
ANS: E

37. Pada dasarnya gerakan renang gaya bebas dan gaya punggung hampir sama, yang membedakan terletak pada
posisi tubuh. Pada renang gaya punggung posisi tubuh …
A. menghadap air
B. rata dengan air
C. membelakangi air
D. sebagian masuk dalam air
E. menghadap dan membelakangi air
ANS: C

38. Perhatikan gambar !

2 4

3
5

Dari gambar diatas yang merupakan gerakan pengambilan napas pada renang gaya bebas terletak pada
nomor ...
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
ANS: E

39. Di Indonesia pecandu narkoba perkembangannya semakin pesat. Para pecandu narkoba itu pada umumnya
berusia antara 11 sampai 24 tahun. Artinya usia tersebut adalah usia produktif atau usia pelajar. Pelajar yang
mengonsumsi narkoba biasanya diawali dengan merokok. Dari kebiasaan inilah pergaulan terus meningkat
dalam pergaulan dengan pecandu narkoba. Awalnya dari mencoba kemudian mengalami ketergantungan.
Dampak negatif penyalahgunaan narkoba bagi remaja atau pelajar diantaranya ...
A. Sangat mempedulikan kesehatan pribadi
B. Berinteraksi aktif dan bersosial di masyarakat
C. Memiliki kepedulian dan berjiwa sosial yang tinggi
D. Menurunnya kedisiplinan dan nilai-nilai pelajaran
E. Meningkatkan kedisiplinan dan nilai-nilai pelajaran
ANS: D

40. Penyakit di bawah ini adalah jenis penyakit yang menyerang sistem saraf dan sistem kekebalan tubuh yaitu …
A. aids
B. syphilis
C. gonorrhea
D. ulcus molle
E. kanker rahim
ANS: A
41. Penyakit di bawah ini yang merupakan resiko dari seks bebas dilihat dari aspek medis adalah ...
A. penyakit ginjal
B. penyakit hernia
C. kanker payudara
D. penyakit kencing nanah
E. penyakit kencing manis
ANS: D

42. Peribahasa “mencegah lebih baik dari pada mengobati” merupakan pedoman yang tepat dalam menjalankan
pergaulan sehat pada remaja. Untuk itu agar memiliki pergaulan yang sehat dan baik, hal yang harus dilakukan
oleh remaja pada prinsipnya antara lain:
A. Membekali diri dengan bimbingan agama sedini mungkin agar mempunyai kontrol perilaku yang kuat dan
fanatik tanpa toleransi pada ajaran agama yang dianut.
B. Biasakan meminta izin dan jelaskan tujuan kepergian dan dengan siapa perginya serta pulang jam berapa
agar orang tua tahu.
C. Salurkan bakat dan minat dalam bentuk hal-hal positif dengan menjadikan tugas belajar sebagai tugas
tambahan bagi seorang pelajar.
D. Yakinlah bahwa aturan yang diberikan orangtua/guru bukan bermaksud mengekang namun tidak
bermanfaat untuk kebaikan masa depan.
E. Biasakan bicara dengan orang tua, ceritakan tentang kejadian yang sudah dialami dengan tujuan
menyenangkan orangtua.
ANS: B

43. Peraturan perundang-undangan tentang narkoba dibuat dengan tujuan …


A. landasan hukum
B. mengatur cara transaksi
C. menggali kekayaan alam
D. dasar langkah-langkah kerja polisi
E. cara menakuti pengedar atau pemakai
ANS: A

44. Salah satu faktor yang mendorong seorang remaja terjerumus dalam penyalangunaan narkoba adalah …
A. memiliki banyak teman
B. pendidikan yang kurang
C. kurangnya fasilitas umum
D. kehidupan yang sederhana
E. kondisi kehidupan keluarga
ANS: E

45. Setiap orang memerlukan kalori yang berbeda. Hal ini disesuaikan dengan kebutuhannya. Di bawah ini
merupakan kebutuhan kalori yang seimbang, di antaranya ...
A. besar kecilnya badan
B. kebiasaan, berat badan, aktivitas
C. jenis kelamin, berat badan, aktivitas
D. aktivitas dan tinggi pendeknya badan
E. kebiasaan dan kepuasan dalam makan
ANS: C

46. Buah-buahan dan sayuran segar umumnya merupakan sumber vitamin dan mineral yang baik. Buah-buahan
dan sayuran yang diawetkan maka ...
A. kadar vitamin dan mineralnya rusak
B. kadar vitamin dan mineralnya tetap
C. tidak ada kadar vitamin dan mineralnya
D. kadar vitamin dan mineralnya berkurang
E. kadar vitamin dan mineralnya bertambah
ANS: D
47. Perhatikan gambar di bawah ini !

Dari gambar di atas buatlah analisis teknik gerakan passing bawah dari keterampilan dasar dalam permainan
bola voli, yaitu keterampilan dimana pada saat melakukan gerakan passing bawah perkenaan bola terletak di
antara pergelangan tangan dan siku. Hal ini karena ....
A. Agar ketinggian bola tidak melebihi net
B. Agar bola dapat melambung lebih tinggi
C. Agar bola dapat dijadikan untuk umpan smash
D. Agar bola mudah dikontrol dan jalannya bola sempurna
E. Agar tidak mempersulit pemain lain pada saat mengambil bola
ANS: D

48. Sesuai Undang-Undang No. 5 tahun 1997 tentang Psikotropika, pasal 37 ayat 1 : pengguna psikotropika yang
menderita sindroma ketergantungan berkewajiban ikut serta dalam pengobatan dan perawatan. Umumnya
pengguna narkoba membutuhkan waktu yang lama untuk pemulihan kondisi fisik, psikis dan sosial. Dalam tahap
pemulihan untuk kembali pada kondisi yang wajar, korban harus …
A. Menjalani program rehabilitasi
B. Melakukan pengobatan secara rutin
C. Mendekatkan diri pada Tuhan Yang Maha Esa
D. Dirujuk ke rumah sakit untuk dilakukan diagnosa
E. Melakukan penyembuhan ke pengobatan alternative
ANS: A

49. Salah satu penyebab terjadinya pencemaran tanah adalah penggunaan pupuk buatan yang berlebihan, hal ini
dikarenakan dapat mengakibatkan …
A. tanah menjadi gembur
B. tanah akan menjadi makin subur
C. tanah menjadi kering dan kerontang
D. tanah menjadi makin banyak zat di dalamnya
E. tanah menjadi tandus dan tidak dapat untuk bercocok tanam
ANS: E

50. Usaha-usaha yang perlu dilakukan untuk mengurangi pencemaran lingkungan antara lain …
A. adanya reboisasi
B. menambah jumlah kendaraan bermotor
C. melakukan penebangan pohon-pohon di kota
D. pabrik dan industri dekat kota dan perumahan
E. penampungan bak sampah di sembarangan tempat
ANS: A

51. “(1)Sepak bola saat ini merupakan olahraga terpopuler di dunia. (2)Indonesia adalah salah satu negara
penggemar sepak bola, yang artinya sebagian besar penduduk Indonesia baik di kota maupun desa, golongan
kaya ataupun sederhana, laki-laki dan perempuan, semuanya menyukai olahraga ini. (3)Jika dikupas lebih
dalam, olahraga sepak bola mempunyai beberapa teknik dalam bermain. (4)Teknik yang ada pada sepak bola
diantaranya passing, shooting, heading, kontrol, dropshot dan dribble. (5)Setiap teknik memiliki tingkat kesulitan
dan fungsi masing-masing. (6)Dribble merupakan salah satu teknik yang ada pada sepak bola, yang berfungsi
untuk menggiring bola dari satu titik ke titik lain. (7)Dribble bisa menggunakan kaki bagian dalam ataupun luar.
(8)Jika kita mendribble bola menggunakan kaki kiri bagian luar, maka seharusnya ujung kaki kiri menghadap ke
kiri depan”. Kalimat di atas yang merupakan kalimat salah adalah nomor ....
A. 1 dan 3
B. 4 dan 5
C. 5 dan 8
D. 7 dan 8
E. 4 dan 8
ANS: D
52. Selain dapat digunakan untuk menggiring bola, kaki bagian luar juga dapat digunakan untuk melakukan passing.
Jika kita telah menguasai teknik menendang/passing menggunakan kaki bagian luar, maka dapat dianalisa
apabila kita mempassing bola menggunakan kaki kanan bagian luar, maka bola akan ....
A. Berputar ke depan/top spin
B. Bola diam/floating
C. Berputar ke kiri
D. Berputar ke belakang/back spin
E. Berputar ke kanan
ANS: C

53. Cermatilah pernyataan di bawah ini!


1. Passing menggunakan kaki bagian dalam dapat digunakan untuk mengoper bola jarak dekat
2. Seorang striker harus memiliki passing yang keras dan akurat agar dapat mencetak gol
3. Putaran bola hasil passing kaki kanan bagian luar akan berputar ke samping kiri
4. Playmaker merupakan pemain yang bertugas mengatur jalannya permainan terutama mengatur serangan
timnya
5. Kontrol dada dan paha dapat digunakan untuk menerima bola yang datangnya lambung/dari atas
Pernyataan di atas yang tidak tepat adalah nomor ....
A. 1 dan 2
B. 3 dan 4
C. 1 dan 5
D. 3 dan 5
E. 2 dan 3
ANS: E
54. “Tugas pemain sepak bola ini adalah membantu menjaga pertahanan timnya. Tidak hanya membantu
pertahanan, dia juga tidak jarang membantu rekan-rekannya dalam menyerang. Fisik yang prima harus
dimilikinya karena dalam 90 menit dialah pemain yang paling sering berlari dan mengejar bola”. Jika melihat
dari tugas pemain tersebut, dia berposisi sebagai ....
A. Pemain belakang
B. Gelandang
C. Penyerang sayap
D. Striker
E. Play maker
ANS: B

55. Dalam permainan bola voli terdapat enam pemain dalam satu tim. Pemain-pemain tersebut mempunyai fungsi
dan tugas masing-masing. Di bawah ini yang merupakan tugas-tugas set upper/toser adalah ....
A. Melakukan servis, membendung serangan lawan dan bertahan
B. Melakukan smash, memberikan umpan pada libero dan melakukan servis
C. Memberi umpan pada spiker, melakukan servis dan menyusun serangan
D. Menjadi pemain bertahan, melakukan spike dan menyusun serangan
E. Melakukan servis, memberi umpan kepada striker dan membantu pertahanan
ANS: C

56.

Gerakan kedua kaki diharuskan seperti gambar di atas karena ....


A. Agar tidak kaku saat mempassing bola
B. Untuk menahan bola agar tidak jatuh
C. Untuk menambah daya dorong bola
D. Akan akan membuat bola lebih jauh
E. Agar lutut tidak sakit saat passing
ANS: C
57. (1) Passing yang baik adalah jika bolanya tenang/tidak terlalu berputar, lalu arahnya lambung dan yang pasti
tepat sasaran. (2) salah satu cara untuk dapat menguasai teknik tersebut adalah latihan berjam-jam dan setiap
hari. (3) latihan beban juga dianjurkan terutama untuk menguatkan otot kaki agar hasil passingnya bagus. (4)
kelentukan dan elastisitas jari tangan juga berperan penting terutama saat mempraktikkan passing atas. (5)
Sedangkan untuk passing bawah posisi kedua lengan yang lurus dan rapat akan sangat membantu untuk
menghasilkan passing bawah yang akurat.
Dari kelima pernyataan di atas, mana yang menurut anda merupakan pernyataan yang kurang tepat terkait teknik
passing bola voli ?
A. 1 dan 2
B. 3 dan 4
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3
E. 4 dan 5
ANS: C

58. Saat melakukan passing atas bola voli, posisi jari-jari relaks dan terbuka. Jika fungsi jempol, jari telunjuk dan jari
tengah adalah untuk memberikan power saat mempassing bola, maka fungsi dari jari manis dan kelingking
adalah lebih untuk ....
A. Menguasai bola agar tidak lepas
B. Agar bola dapat bergerak lambung
C. Menambah kekuatan saat passing atas
D. Agar lawan sulit menerima
E. Memudahkan set upper
ANS: A

59. “Bagas Cahya Ramadhan merupakan seorang pemain bola voli profesional yang bermain untuk salah satu klub
Proliga yakni Surabaya Samator. Selama menjadi pemain profesional, telah banyak prestasi yang diraih remaja
yang berposisi sebagai set upper di timnya tersebut. Namun sekarang ia harus absen bermain lantaran
menderita cedera yang lumayan parah di enkelnya (sendi pergelangan kaki). Dengan demikian dia harus menepi
ke pinggir lapangan untuk menyembuhkan dahulu cederanya”. Dari ilustrasi di atas, kita dapat simpulkan bahwa
cedera bagi seorang atlet adalah sesuatu yang akan menghambat karier dan juga prestasinya di lapangan. Untuk
kasus di atas, kita dapat mengurangi resiko cedera dengan cara ....
A. Makan asupan gizi yang cukup selama pertandingan terutama karbohidrat
B. Olahraga setiap hari agar badan fit dan tidak rentan mengalami cedera
C. Selalu melakukan warming up sebelum olahraga dan cooling down setelahnya
D. stirahat cukup dan minum suplemen yang berfungsi untuk kekuatan otot
E. Menghindari latihan fisik agar terhindar dari benturan yang mengakibatkan cedera
ANS: C

60. Posisi seorang libero dan toser pada permainan bola voli merupakan posisi vital. Toser merupakan pemain yang
bertugas menjalankan strategi dari pelatih, sementara libero adalah pemain yang bertugas menahan serangan
lawan. Semakin baik akurasi passing/umpan yang dimiliki keduanya, maka semakin besar pula peluang untuk
timnya bisa menang. Dalam permainan bola voli, seorang libero dan toser biasanya menempati posisi ....
A. Satu dan dua
B. Dua dan empat
C. Enam dan empat
D. Enam dan tiga
E. Lima dan dua
ANS: D

61.

Saat melakukan teknik di atas, seorang pemain bola voli berada di posisi ....
A. Dua
B. Tiga
C. Empat
D. Lima
E. Enam
ANS: E

62. Pada pertandingan bola basket, ada satu teknik yang wajib dikuasai oleh pemain saat berada di
lapangan. Teknik ini digunakan untuk menguasai bola agar tidak direbut oleh pemain lawan. Jika kaki
kanan kita gunakan sebagai poros untuk menumpu, maka kaki kiri tidak boleh digerakkan selama bola
masih kita pegang. Dari pernyataan di atas, teknik yang dimaksud adalah ....
a. Lay up c. Fast break e. Pivot
b. Under ring d. Free throw

63. Overhead pass merupakan teknik passing yang sering dipraktikkan saat mengoper bola basket. Jika
dilakukan dengan baik, maka teknik ini dapat digunakan untuk mengelabuhi lawan. Jika dilihat dari arah
passingnya, teknik overhead pass sangat berguna untuk dipraktikkan saat situasi ....
a. Berhadapan dengan lawan yang posturnya kecil
b. Satu lawan satu dengan lawan yang posturnya sama dengan kita
c. Menghadapi lawan yang posturnya lebih tinggi dari kita
d. Berhadapan dengan lawan yang lebih cerdik dari kita
e. Sedang dibayang-bayangi oleh dua orang pemain lawan

1. 64. Cermatilah teks dalam kotak di bawah ini dengan seksama!!

1. Berdiri tegak 1. Berdiri tegak 1. Berdiri tegak 1. Berdiri tegak 1. Berdiri tegak
menghadap menghadap menghadap menghadap menghadap
ring ring ring ring ring
2. Kedua lutut 2. Kedua lutut 2. Kedua lutut 2. Kedua lutut 2. Kedua lutut
cenderung lurus dan lurus dan agak ditekuk agak ditekuk
agak ditekuk dibuka dibuka 3. Pandangan 3. Pandangan
3. Pandangan selebar bahu selebar bahu ke arah ring ke arah
ke arah ring 3. Pandangan ke 3. Bola 4. Bola lawan di
4. Bola arah ring dipegang dipegang dekat kita
dipegang
4. Bola dipegang dengan dua dengan dua 4. Bola
dengan dua
dengan dua tangan dan tangan dan dipegang
tangan, siku
ditekuk tangan dan siku lurus siku bengkok dengan dua
5. Jari-jari siku ditekuk 4. Jari-jari 5. Jari-jari tangan dan
dibuka lebar 5. Jari-jari tertutup dan dibuka lebar lurus
relaks dibuka lebar relaks relaks 5. Jari-jari
6. Dorong bola 6. Dorong bola 5. Dorong bola 6. Dorong bola dibuka lebar
sampai sedikit ke sedikit ke sampai relaks
kedua siku depan depan kedua siku 6. Dorong bola
lurus 7. Bola 6. Pandangan lurus sampai
7. Bola melengkung ke arah ring 7. Bola kedua siku
melengkung seperti bergerak lurus
seperti parabola lurus ke 7. Bola
parabola depan ring melengkung
seperti
parabola
3) (4) (5)
Setelah anda cermati dan analisis, dari lima teks di atas mana langkah-langkah yang benar dalam
melakukan shooting bola basket?
a. 1 c. 3 e. 5
b. 2 d. 4

65. Teknik ini merupakan salah satu dari permainan bola basket. Fungsinya adalah untuk mencetak angka.
Gerakan ini memerlukan kelincahan dan kecermatan, karena jika salah langkah maka bisa saja terkena
traveling. Arah serangannya bisa dari arah kanan atau kiri ring lawan. Dua point akan diperoleh jika kita bisa
memasukkan bola ke ring. Akan lebih maksimal jika kita memiliki lompatan tinggi, sehingga tangan kita bisa
sedekat mungkin dengan ring. Jika dianalisis dengan seksama, teks di atas merupakan ciri-ciri dari teknik ....
a. Shooting bola basket c. Lay up shoot e. Tembakan bebas
b. Under ring d. 3 point shoot

67. Cermatilah langkah-langkah servis pendek badminton di bawah ini!


1. Teknik servis pendek sering menggunakan pegangan backhand
2. Saat melakukan servis pendek posisi kaki kanan di depan
3. Shuttle cock harus melayang sedekat mungkin dengan net
4. Saat memukul shuttle cock tidak boleh melebihi dada/di atas dada
Pernyataan yang kurang tepat tentang langkah-langkah servis pendek tersebut
adalah ....
a. 1 c. 3 dan 4 e. 4
b. 2 d. 3

68. Saat pertandingan badminton mempertemukan dua unggulan di partai final, tentu akan menyajikan
pertandingan yang berimbang dan seru bahkan sampai point-point akhir. Tidak jarang terjadi skor sama
kuat menjelang akhir set. Jika saat pertandingan badminton terjadi skor 20-20, maka yang terjadi adalah ....
a. Dilanjutkan dengan babak perpanjangan waktu
b. Dilanjutkan sampai siapa dulu yang mendapatkan skor 21
c. Dilanjutkan sampai selisih skor adalah 3 point
d. Lanjut sampai selisih 1 point untuk menentukan pemenangnya
e. Dilanjutkan sampai selisih 2 point
69. “Rindi Dwi Anggraini merupakan pemain badminton di nomor tunggal putri yang mempunyai prestasi di
kancah Internasional. Teknik yang mumpuni dan rasa percaya diri yang tinggi menjadi senjatanya saat
bertanding di lapangan. Dia dikenal sebagai pemain yang mempunyai pukulan mematikan khususnya drive.
Kecepatan dan ketepatan pukulannya sering menjadikan lawan kalang kabut untuk mengembalikan shuttle
cock”. Dari petikan ilustrasi di atas, Rindi mempunyai pukulan drive yang mematikan lawannya di lapangan.
Berikut definisi pukulan drive yang benar adalah ....
a. Pukulan yang arahnya lambung ke atas
b. Pukulan yang diarahkan jatuh di area belakang lapangan lawan
c. Pukulan yang arahnya menukik tajam ke area depan lapangan lawan
d. Pukulan yang arahnya lurus dan tajam ke depan
e. Pukulan yang mengarah ke dekat net dan tajam

70. Permainan badminton dikenal sangat menguras tenaga. Pergerakan dan reflek yang cepat dari awal
sampai akhir permainan sangat membutuhkan daya tahan fisik yang maksimal. Latihan angkat beban,
kelincahan dan juga daya tahan sangat diperlukan untuk memaksimalkan kualitas permainan pemain
tersebut di lapangan. Berikut berturut-turut jenis latihan beban, kelincahan dan daya tahan yanag dapat
diterapkan oleh pemain badminton adalah ....
a. Shuttle run, brench press, lari sprint d. Back up, sit up dan skipping
b. Push up, Shuttle run, lari jarak jauh e. Push up, squat jump, maraton
c. Pull up, Squat thrush, leg press

71. Di bawah ini langkah-langkah mempraktikkan teknik dalam lompat jauh dari awal sampai akhir yang
paling tepat adalah ....
a. Awalan, tolakan, dorongan, mendarat, gerak lanjutan
b. Awalan, tumpuan, tolakan, mendarat
c. Awalan, tolakan, melayang di udara, mendarat
d. Awalan, tumpuan, dowongan ke depan, follow through
e. Awalan, tumpuan, melayang, tolakan

72. Awalan dalam lompat jauh merupakan faktor penting yang sangat berpengaruh untuk hasil lompatan
atlet. Awalan lari yang maksimal akan dapat membantu saat menolak di papan tumpu agar lompatannya
jauh ke depan. berikut pernyataan yang benar tentang teknik awalan pada lompat jauh adalah ....
a. Lari cepat dari awal dan jarak awalan yang diperlukan minimal 20 meter
b. Lari pelan lalu dipercepat mendekati papan tumpu dan jarak awalan harus 10 meter
c. Lari cepat lalu diperlambat jika mendekati papan tolak, untuk jarak awalan 5 meter
d. Lari cepat dan konstan , untuk jarak tidak boleh lebih dari 10 meter
e. Lari pelan lalu dipercepat dan jarak awalan sesuai kebutuhan si atlet

73. Dalam lompat jauh, seorang atlet pemula harus mengetahui secara detail tentang langkah-langkah dan
tips dalam mempraktikkan olahraga ini. Jika kurang menguasai, maka bukan tidak mungkin dia akan
mengalami cedera. Saat mendarat merupakan salah satu bagian dalam lompat jauh yang rentan
menyebabkan cedera. Maka dari itu agar menghindari cedera pada kaki terutama saat mendarat, teknik
mendarat yang paling benar adalah ....
a. Dengan dua kaki dan lurus d. Mendarat dengan kaki dibuka
b. Mendarat dengan kaki terkuat e. Mendarat dengan jongkok
c. Mendarat dengan dua kaki dan mengeper

1. 74. Seorang atlet lompat jauh akan didiskualifikasi jika melakukan beberapa tindakan di bawah ini.
Tindakan yang dimaksud adalah ....
a. Mendarat dengan pinggul terlebih dahulu dan saat awalan melebihi 10 meter
b. Saat menolak, kakinya melebihi papan tumpu dan mendarat dengan satu kaki
c. Dipanggil lebih dari sekali tidak hadir dan makan sebelum perlombaan
d. Saat menolak, kakinya menginjak sebelum papan tumpu dan melakukan doping
e. Tidak melakukan pemanasan terlebih dahulu dan menghina juri

75.

Saat mempraktikkan gerakan di atas, faktor utama yang menjadi penentu jauhnya tolakan adalah ....
a. Awalan yang maksimal d. Gerakan follow through yang benar
b. Koordinasi kaki yang baik e. Kekuatan lemparan yang maksimal
c. Dorongan lengan yang kuat

76. Gerakan akhir setelah melakukan tolak peluru adalah follow through. Gerakan ini dilakukan karena
mempunyai fungsi ....
a. Membantu menambah power setelah menolakkan peluru
b. Menjaga agar tidak diskualifikasi setelah menolak peluru
c. Menjaga agar atlet tidak mengalami cedera setelah menolak
d. Sebagai gerakan yang dapat membantu atlet setelah menolak peluru
e. Memaksimalkan lemparan peluru agar hasil lemparannya jauh

77.
Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3
Ketiga latihan di atas merupakan latihan untuk melatih otot perut dan masing-masing mempunyai berat
yang berbeda-beda. Jika diurutkan dari yang paling ringan menuju yang paling berat adalah ....
a. Gambar 3 – gambar 2 – gambar 1 d. Gambar 1 – gambar 2 – gambar 3
b. Gambar 2 – gambar 1 – gambar 3 e. Gambar 3 – gambar 1 – gambar 2
c. Gambar 2 – gambar 1 – gambar 3
78.
1 2 3 4
1. Melatih kelentukan 1. Melatih otot lengan 1. Melatih otot 1. Melatih otot
otot perut atas tricept lengan bawah
2. Melatih kekuatan 2. Melatih otot bahu 2. Melatih otot 2. Melatih kekuatan
otot paha 3. Menambah daya bicept otot punggung
3. Mengencangkan tahan jantung 3. Menambah 3. Menambah daya
otot kaki 4. Memaksimalkan massa otot bahu ledak
4. Menambah power tinggi badan 4. Memaksimalkan 4. Memaksimalkan
pada tungkai tinggi badan postur

Dari keempat kotak di atas, kotak nomor berapakah yang merupakan manfaat dari latihan pull up?
a. Nomor 1 c. Nomor 3 dan 4 e. Nomor 3
b. Nomor 2 dan 3 d. Nomor 2, 3 dan 4

79. “Dinda Aprilia merupakan atlet lari jarak jauh/maraton profesional yang telah menjuarai berbagai
perlombaan atletik di kancah Internasional. Prestasi terakhir yang diraih merupakan emas Sea Games
2015. Berbekal kondisi fisik yang prima, dia optimis akan bisa berprestasi lagi di event selanjutnya.
Dinda sendiri selanjutnya akan berjuang untuk mendapatkan prestasi di Asian Games yang akan dihelat
tahun depan di Korea Selatan”. Dari ilustrasi di atas, faktor-faktor kebugaran fisik yang paling
berpengaruh terhadap prestasi Dinda adalah ....

a. Kekuatan dan kelentukan d. Kekuatan dan daya tahan


b. Kelincahan dan daya ledak e. Daya tahan dan daya juang
c. Keseimbangan dan daya tahan

80. Bagi seorang sprinter, kekuatan otot sangat berpengaruh untuk dapat berlari secepat mungkin di
lintasan. Hampir semua otot berkontraksi saat seorang sprinter berlari. Jika dianalisa, bagian otot tubuh yang
paling berperan untuk menunjang kecepatan seorang sprinter adalah ....
a. Otot paha d. Otot bicept dan tricept
b. Otot perut dan pinggang e. Otot tungkai
c. Otot betis

81. “(1)Kelincahan merupakan kemampuan tubuh untuk mengubah arah dalam waktu yang cepat tanpa
membuang waktu banyak. (2)Kelincahan dapat dilatih dengan latihan beban misalnya leg press dan brench
press. (3)Untuk memaksimalkannya dapat ditambah dengan program latihan shuttle run secara bertahap.
(4)Seorang atlet harus memiliki kelincahan di atas rata-rata, misalnya seorang sprinter. (5)Selain itu,
beberapa atlet cabang olahraga lainpun wajib memiliki kelincahan yang baik untuk mendukung skill yang
mereka miliki”. Jika diamati dan diteliti secara seksama, dari kelima pernyataan di atas terdapat satu
pernyataan yang kurang tepat tentang materi kelincahan. Pernyataan tersebut adalah nomor ....
a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 e. 5

82. Berbagai latihan gerak untuk meningkatkan kebugaran jasmani sangat banyak macamnya. Mulai yang
bertujuan untuk meningkatkan kekuatan, daya tahan, kelincahan, massa otot bahkan kapasitas dan
kualitas jantung. Di bawah ini merupakan jenis-jenis latihan yang paling cocok untuk meningkatkan
kebugaran jasmani khususnya untuk melatih kapasitas dan kualitas jantung. Jika ditinjau dari hasilnya,
latihan yang dikategorikan paling berat untuk melatih jantung adalah ....
a. Berenang dan Bersepeda d. Berenang dan shuttle run
b. Jalan kaki dan skipping e. Squat jump dan squat thrust
c. Squat jump dan jalan sehat

83. Saat mempraktikkan roll depan, seseorang yang sudah profesional dapat mengawali gerakan dari posisi
berdiri dan diakhiri dengan berdiri kembali. Berikut ini gerakan keseluruhan untuk roll depan yang paling
benar adalah ....
a. Berdiri, kedua tangan menempel di matras, guling ke depan, dagu ditekuk, berdiri
b. Jongkok, berdiri, kedua tangan ditempelkan di matras, dagu ditekuk, berdiri tegak
c. Berdiri, dagu ditekuk, berguling ke depan, kedua tangan ditempel di matras, berdiri
d. Berdiri, dagu ditekuk, tangan ditempel di matras, berguling, berdiri sempurna
e. Berdiri, kedua tangan ditempel di matras, dagu ditekuk, berguling, berdiri sempurna

84. “Posisi dagu saat melakukan guling depan adalah menempel di dada, agar dapat mengurangi resiko
cedera leher. Jika diamati, dengan menempelkan dagu di dada maka ......... sehingga resiko cedera akan
berkurang”. Pernyataan yang paling tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah ....
a. Kepala dapat menyentuh matras terlebih dahulu
b. Tengkuk dapat menyentuh matras terlebih dahulu
c. Guling depan menjadi lebih mudah
d. Menjaga keseimbangan badan saat guling
e. Meningkatkan kelentukan otot bahu

85.

Langkah-langkah yang dilakukan dalam mempraktikkan teknik di atas adalah ....


a. Awalan lari cepat, tumpuan dengan dua kaki, gerakan meloncat seperti parabola, guling ke depan
dengan kepala terlebih dahulu
b. Awalan lari kecil, meloncat dengan gerak parabola, telapak tangan jatuh di matras dahulu diikuti tengkuk,
berguling, berdiri sikap sempurna
c. Awalan lari, meloncat dengan gerakan lurus jauh ke depan, tengkuk jatuh pertama di matras, berguling
dan berdiri sikap sempurna
d. Awalan jalan, melompat dengan kuat dan lurus ke depan, kepala jatuh pertama di matras, berguling dan
berdiri kembali sikap sempurna
e. Awalan sprint, lalu meloncat dengan gerak parabola, telapak tangan dijatuhkan di matras dahulu diikuti
tengkuk, berguling ke depan dan duduk kaki lurus

86. “Berenang merupakan salah satu olahraga menyenangkan yang menggunakan kolam sebagai media
latihannya. Selain untuk kegiatan rekreasi, berenang juga merupakan olahraga yang efektik untuk menjaga
kebugaran tubuh. Beberapa manfaat berenang yang kita dapat jika rutin melakukannya adalah untuk
relaksasi pikiran dari stress, kemudian untuk membakar lemak, untuk memaksimalkan tinggi badan bagi
anak-anak atau remaja, untuk kesehatan jantung dan masih banyak lagi. Olahraga renang sendiri
mempunya empat gaya yakni gaya bebas, dada, punggung dan kupu-kupu. Setiap gaya memiliki gerakan
yang berbeda-beda dan juga mempunyai tingkat kesulitan yang bermacam-macam”.
Dari petikan teks di atas, kita ketahui dalam olahraga renang ada empat macam gaya dimana keempatnya
memiliki gerakan yang berbeda-beda. Dari keempat gaya tersebut yang memiliki kemiripan pada gerakan
lengan dan tungkainya adalah ....
a. Gaya bebas dan gaya crawl d. Gaya Front crawl dan gaya back crawl
b. Gaya dada dan gaya punggung e. Gaya punggung dan gaya back crawl
c. Gaya kupu-kupu dan gaya bebas

87.
Saat mempraktikkan gaya di atas, posisi kepala saat mengambil nafas adalah menghadap ke....
dan mengeluarkan nafas menghadap ke ....

a. Depan – Bawah c. Depan – kiri d. Bawah – kanan


b. Belakang – Depan e. Atas – bawah

88. Saat mempraktikkan renang gaya dada, posisi badan dari tangan sampai kaki usahakan streamline agar
dapat melaju dengan maksimal. Di bawah ini posisi dan gerakan kaki yang benar adalah ....

a. b. c. d. e.
Gerakan kaki Gerakan kedua Gerakan kedua Gerakan Gerakan kedua
menendang ke kaki dilakukan kaki menendang kedua kaki kaki menendang
belakang lurus dari atas ke ke belakang dilakukan ke belakang
menggunakan bawah secara lurus naik turun lurus
punggung kaki bersamaan menggunakan bersamaan menggunakan
secara menggunakan telapak kaki dengan telapak kaki
bersamaan dan punggung kaki secara kedua lutut secara
posisinya berada dan posisi kaki bersamaan dan ditekuk dan bersamaan dan
di dalam air berada di rata- posisinya berada posisinya posisinya berada
rata air di dalam air berada di di permukaan air
dalam dan
luar air.

89. Pergaulan adalah interaksi antara individu, baik perorangan maupun kelompok. Dalam bergaul
terdapat faktor-faktor yang mempengaruhi yakni kondisi fisik, kebebasan emosional, interaksi sosial dan
pengetahuan terhadap kemampuan sendiri. Pergaulan yang sehat ialah pergaulan sesama atau lawan
jenis yang baik, tidak melanggar aturan, norma dan etika yang berlaku di masyarakat. Agar pergaulan
remaja dapat selaras dan serasi dengan aturan, maka setiap remaja haruslah bersikap ....
a. Memilih-milih teman berdasarkan latar belakang ekonominya
b. Tetap mempertahankan pendapatnya walaupun itu dinyatakan salah
c. Hanya menghormati orang yang lebih tua dari kita
d. Menghormati pendapat dari orang lain
e. Mampu berbaur dengan teman yang berasal dari golongan kaya
90. Masa remaja merupakan masa dimana kita ingin mencoba berbagai hal baru yang kita inginkan baik di
lingkungan rumah ataupun lingkungan sekolah. Semua aktivitas tersebut boleh-boleh saja kita lakukan
asalkan tidak keluar dari norma atau aturan yang berlaku. Jika kita terjerumus dan mencoba sesuatu hal
yang bersifat negatif, bukan tidak mungkin masa depan kita akan dikorbankan. Mengetahui hal tersebut,
tentunya orang tua akan merasa sedih dan kecewa kepada kita. Berikut ini yang bukan merupakan upaya
kita dalam menghindari pergaulan bebas adalah ....
a. Meningkatkan iman dan taqwa apapun agama yang dianut
b. Pintar memilih teman bergaul dari kalangan tertentu
c. Menghindari film berbau seks
d. Menjaga hubungan baik dengan orang tua
e. Berbaur dengan remaja masjid saja

1. Gambar
.
A. Menendang bola dengan punggung kaki bagian dalam
B. Menendang bola dengan kaki bagian dalam
C. Menendang bola dengan kaki bagian luar
D. Menendang bola dengan punggung kaki
E. Menghentikan bola dengan punggung kaki

2. Gambar


A. Side pass
B. Chest pass
C. Dasar pivot
D. Bound pass
E. Overhead pass

3. Gerakan lengan yang benar saat melakuakan servis bawah dalam permainan bola voli
adalah…
A. Diayunkan ke depan ke arah bola
B. Diayun ke atas ke arah bola
C. Di luruskan ke depan ke arah bola
D. Dipukulkan ke depan ke arah bola
E. Di putar ke depan ke arah bola
4. Pada permainan sepak bola ada teknik yaitu menendang bola dengan punggung kaki
bagian dalam. Pernyataan dibawah ini yang bukan termasuk kesalahan didalam
menendang bola dengan punggung kaki bagian dalam adalah ....
A. Sikap badan kaku
B. Kaki tumpu tidak disamping bola
C. Badan kurang condong ke depan
D. Kaki tumpu kurang stabil
E. Posisi kedua kaki dibuka selebar bahu
5. Dalam pertandingan bola basket, seorang pemain dinyatakan melakukan walking jika ...
A. Mendrible bola terlalu tinggi
B. Melakukan lay-up memakai dua tangan
C. Membawa bola sambil berjalan tanpa melakukan dribble
D. Mendrible bola melewati garis tengah lapangan
E. Merebut bola yang sedang dalam penguasaan lawa.
6. Berdiri dengan salah satu kaki agak ke depan (terbuka) menghadap jaring, tangan kiri
memegang bola dan tangan kanan siap memukul atau sebaliknya, lambungan bola lebih
kurang
dari 60 cm diatas depan kepala dan pandangan pada bola. Pernyataan diatas merupakan
gerakan services ... pada bola voli...
A. Service atas
B. Service bawah
C. Service kiri
D. Service kanan
E. Service lambung
7. Penyerangan dalam permainan sepak bola ini dilakukan dengan susunan pemain 2-4-4,
berarti dua pemain sebagai pemain ....
A. Penyerang
B. Belakang
C. Sayap
D. Tengah
E. Gelandang
8. Dalam permainan bola basket penyerang yang dilakukan tanpa menggunakan pola
tertentu, tergantung pada penguasaan teknik, kemampuan individu, dan kesempurnaan
fisik setiap anggota regu disebut pola penyerangan ...
A. Berpola
B. Cepat
C. Bebas
D. Bervariasi
E. Terprogram
9. Perhatikan gambar

.
Berdasarkan keterangan gambar posisi pemain bola voli, dalam situasi pertandingan bola
voli tim A dan B terjadi skor yang tak berimbang,tim A memimpin skor 15-5,hal ini
disebabkan karena pemain time B yang bertugas melakukan serangan dengan memukul
bola dengan keras sering tidak dapat jatuh di area lawan atau tidak dapat melewati
net,untuk mengejar poin sebaiknya pelatih tim B segera memasukan pemain baru yang
bertugas melakukan serangan dengan mengganti pemain yang berada di posisi...
A. X1 dan X3
B. X2 dan X4
C. X2 dan X5
D. X3 dan X5
E. X3 dan X6
10. Servis dengan pukulan melambung tinggi ke belakang disebut …..
A. Drive service
B. Flick service
C. Lob service
D. Forehand service
E. Overhead service
11. Urutan di bawah ini beberapa tahapan ketrampilan gerak yang perlu di pelajari dalam
permainan bulu tangkis adalah....
1. Ketrampilan gerak servis
2. Ketrampilan memegang raket (grip)
3. Ketrampilan pukulan/strokes
4. Ketrampilan menempatkan posisi dan gerak langkah kaki (footwork)
A. 2, 4, 1, 3
B. 2, 1, 3, 4
C. 3, 4, 1, 2
D. 1, 2, 3, 4
E. 4, 1 ,2, 3
12. Posisi Bet berada di sebelah kiri tubuh. Gerakkan bet ke depan, posisi bet tertutup (sisi
depan bet menghadap ke bawah). Perhatikan arah datangnya bola, setelah bola memantul
dari meja, perkenaan bola dengan bet tepat pada tengah bet adalah proses pukulan...
A. Forehand block
B. Backhand block
C. Backhand drive
D. Forehand chop
E. Shakehand grip
13. Di bawah ini yang tidak termasuk jenis pukulan dalam bulu tangkis yaitu ..
A. Service
B. Dropshot
C. Lob
D. Smash
E. Top spin
14. Bermain ganda dalam bulu tangkis hal utama yang harus diperhatikan adalah …
A. Teknik servis
B. Teknik smash
C. Footwork
D. Kerja sama
E. Teknik bertahan
15. Pada nomor lari estafet 4x100 meter yang dilombakan, maka satu regu tim estafet pelari 1,
2, 3 dan 4 akan menggunakan teknik start sebagai berikut.....
A. Jongkok, jongkok,jongkok, berdiri
B. Jongkok, melayang, jongkok, melayang
C. Melayang, melayang, jongkok, berdiri
D. Berdiri, jongkok, melayang, melayang
E. Jongkok, melayang, melayang, melayang
16. Rangkaian gerakan lompat jauh adalah....
A. Berlari secepatnya, menolak, dan mendarat
B. Berlari secepatnya, mendarat, menolak, dan melayang
C. Berlari secepatnya, menolak, melayang di udara, dan mendarat
D. Berlari secepatnya, menolak, lari, dan melayang
E. Berlari secepatnya dan mendarat

17. Keterangan gambar


1. 2. 3.

4. 5.

Berdasarkan keterangan di atas yang merupakan tahapan ketrampilan gerakan lompat


tinggi gaya berguling (stradlle) yang benar adalah.....
A. 1-4-5-3-2
B. 4-5-1-3-2
C. 5-4-1-2-3
D. 5-1-4-3-2
E. 5-4-1-3-2
18. Keterangan gambar
Peraturan dan ciri-ciri lari estafet 4 X 100 M dan 4 X 400 M
1) Boleh berpindah lintasan
2) Tidak boleh berpindah lintasan
3) Pengoperan tongkat (non visual)
4) Pengoperan tongkat (visual)
5) Pelari 1-4 berada di lintasan lari masing-masing
6) Hanya pelari 1 yang berada di lintasan, pelari 2-4 masuk dan menunggu di
lintasan lari setelah pelari sebelumnya berlari
7) Komponen fisik (daya ledak dan akselerasi kecepatan)
8) Komponen fisik (daya tahan dan akselerasi kecepatan)

Berdasarkan keterangan di atas pilihlah beberapa yang merupakan peraturan dan ciri-ciri
perlombaan lari estafet (4 X 100 M) adalah...
A. 1, 3, 5, 7
B. 1, 4, 5, 8
C. 2, 3, 5, 7
D. 2, 3, 5, 8
E. 2, 4, 6, 8

19. Faktor utama pemberi konstribusi terhadap lari jarak menengah adalah....
A. Kekuatan, keseimbangan dan gaya
B. Keseimbangan dan teknik lari
C. Daya tahan tubuh dan gaya
D. Kelincahan, keakuratan, kecepatan dan kestabilan
E. Daya tahan tubuh, stamina, kecepatan dan pernapasan
20. Perhatikan syarat pelari berikut ini!
1) Pelari harus mempunyai kemampuan start yang cukup baik.
2) Harus mempunyai berlari pada lintasan menikung.
3) Pelari harus merupakan pelari tercepat dari keempat pelari.
4) Harus bisa menempatkan diri sebagai pelari terdepan.
Syarat di atas ialah untuk pelari estafet yang ......
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. Keempat
E. Pertama dan ketiga

21. Pelopor pencak silat adalah...


A. Mr. Bambang, S.H.
B. Mr. Bhayu, S.H.
C. Mr. Wongsonegoro, S.H.
D. Mr. Muhammad Adi, S.H
E. Mr. Patona, S.H.
22. Perhatikan

Gambar no 3 adalah gerakan .


A. Tangkisan Jepit tengah
B. Tangkisan Jepit bawah
C. Tangkisan Jepit atas
D. Tangkisan siku
E. Tangkisan lutut

23. . Dalam konsep penyusunan program peningkatan kelincahan dipengaruhi oleh....


A. kecepatan, kekuatan, kelentukan, keseimbangan
B. daya ledak, kecepatan, kekuatan, koordinasi
C. kecepatan, kelentukan, koordinasi, keseimbangan
D. daya ledak, koordinasi, kecepatan, keseimbangan
E. kecepatan, kelentukan, kekuatan, keseimbangan.
24. Keterangan gambar
..
Gambar 1: Gambar 2: Gambar 3:

Gambar 4: Gambar 5: Gambar 6:

Gambar 7: Gambar 8:

Berdasarakan keterangan gambar di atas, pilihlah beberapa bentuk latihan/tes dari


kebugaran jasmani terkait ketrampilan yaitu....
A. 1, 2, 5, 8
B. 1, 3, 4, 7
C. 2, 3, 5, 8
D. 2, 4, 5, 7
E. 3, 4, 6, 7
25. Keterangan

Nama Tes Pelaksanaan Tes


1) Sit Up A.
(baring duduk) 1) Sikap permulaan
▶ Terlebih dahulu ujung jari peserta diolesi dengan serbu
kapur/magnesium karbonat
▶ Peserta didik berdiri tegak dekat dinding kaki rapat, papan skala
berada pada sisi kanan/kiri badan peserta. Angkat tangan kanan
yang dekat dinding lurus ke atas, telapak tangan ditempelkan
pada papan skala hingga meninggalkan bekas jari
2) Gerakan
▶ Peserta mengambil awalan sikap menekukkan lutut dan kedua
lengan diayun ke belakang. Kemudian peserta meloncat
setinggi mungkinsambil menepuk papan dengan tangan yang
terdekat sehingga menimbulkan bekas
▶ Lakukan tes ini sebanyak tiga (3) kali tanpa istirahat atau di
selinggi peserta sehingga menimbulkan bekas
3) Pencatatan Hasil
▶ Selisih raihan loncatan dikurangi raihan tegak
▶ Ketiga selisih hasil tes dicatat
▶ Masukan hasil selisih yang paling besar
2) Vertical Jump B.
(Loncat Tegak) 1) Berdiri di atas bangku deangan kedua kaki lurus dan rapat tanpa
alas kaki
2) Secara perlahan bungkukan badan dengan posisi lengan dan
kedua tangan lurus ke bawah menyentuh mistar
3) Usahakan agar ujung jari kedua tangan mencapai mistar sejauh
mungkin dan pertahankan selama tiga detik. Kedua tangan di
taburi kapur agar pencapaian ada tanda bekasnya
4) Yang di ukur adalah tanda bekas sentuhan terjauh dari jangkaun
tangan pada mistar selama tiga detik
3) Upperr Body C.
Flexibility 1) Sikap permulaan:
Exercises / Sit ➢ berbaring terlentang di lantai, kedua lutut ditekuk dengan sudut
90º dengan kedua jari-jarinya diletakkan dibelakang kepala
n Reach ➢ Peserta lain menekan/memegang kedua pergelangan kaki agar
tidak terangkat
2) Gerakan
➢ aba-aba “YA” peserat bergerak mengambil sikap duduk sambil
kedua sikunya menyentuh paha, kemudian kembali ke sikap
awal
➢ lakukan gerakan ini berulang-ulang selama 60 detik
3) Pencatatan hasil
➢ Gerakan tidak di hitung apabila:
➢ peregelangan tangan terlepas sehingga kedua tangan tidak
terjalin lagi
➢ kedua siku tidak sampai menyentuh paha
Hasil yang di hitung dan dicatat adalah gerakan tes yang dapat
dilakukan dengan sempurna selama 60 detik
4) Pull Up 1) Posisi permulaan
(angkat tubuh ➢ Peserta berdiri di bawah palang tunggal. Kedua tangan
berpegangan pada palang tunggal selebar bahu (pergelangan
putra) tangan menghadap kearah letak kepala)
2) Gerakan
➢ Mengangkat tubuh dengan membengkokkan kedua lengan
sehingga dagu menyentuh atau berada di atas palang tunggal,
kemudian kembali ke sikap permulaan. Gerakan ini di hitung
sekali
➢ Selama melakukan gerakan, mulai, dan kepala sampai ujung
kaki tetap merupakan satu garis lurus
➢ Gerakan ini dilakukan berulang-ulang, tanpa istirahat sebanyak
mungkin selama 60 detik
Angkatan dianggap gagal dan tidak dihitung apabila pada waktu
mengangkat badan, peserta melakukan gerakan mengayun dan dagu
Berdasarkan keterangan di atas cocokanlah beberapa nama tes dan tata cara pelaksanaan
komponen kebugaran jasmani yang sesuai, yaitu...
A. A1, B2, C3, D4
B. A1, B3, C2, D4
C. A2, B1, C4, D3
D. A2, B3, C1, D4
E. A2, B3, C4, D1
26. Dalam melakukan gerakan guling depan, urutan bagian tubuh yang menyentuh matras
yaitu ...
A. Pinggang, punggung, tangan, kaki
B. kaki Tangan, tengkuk, punggung, pinggang, dan
C. Tengkuk, punggung, pinggang, tangan, dan kaki
D. Tangan, tengkuk, kaki, pinggang, dan punggung
E. Tangan, tengkuk, punggung, pinggang.

27. Faktor yang paling berpengaruh terhadap kesuksesan gerakan dalam melakukan sikap lilin
yaitu ..
A. Kelincahan
B. Kekuatan
C. Keteraturan
D. Keseimbangan
E. Kelenturan
28. Ketika melakukan gerakan berguling ke belakang, kepala menunduk ke dada, dilakukan
pada saat ...
A. Membungkukkan badan
B. Panggul mendarat diatas matras
C. Kedua tangan bersilang pada matras
D. Kedua tangan bertumpu pada matras
E. Kedua tangan memegang matras

29. .Perhatikan

.
A. Sikap lilin
B. Headstand
C. Telungkup
D. Meroda
E. Salto

30. Hal-hal yang perlu ditekankan dalam senam irama adalah..


A. Irama, kelentukan tubuh, dan keteraturan gerakan
B. Irama, kekuatan, dan kelincahan
C. Kelentukan tubuh, keteraturan gerak, dan kekuatan
D. Keteraturan gerak, kelincahan, dan daya tahan
E. Kekuatan otot, daya tahan dan irama

31. Pemanasan adalah persiapan emosional, psikologis dan fisik untuk melakukan latihan.
Salah satu fungsi melakukan pemanasan adalah untuk meningkatkan denyut nadi, selain
itu juga otot-otot serta persendian yang akan dilatih siap lagi, sehingga dalam melakukan
rangkaian latihan kita bisa ….
A. Terhindar dari cidera
B. Terlihat indah dan menarik
C. Bisa melakukannya dengan sempurna
D. Meningkatkan kekuatan
E. Menjadi bugar dan sehat

32. Gaya dada merupakan gaya berenang yang cukup santai sehingga popular untuk berenang
dengan tujuan bersenang-senang. Gerakan yang halus membuat tubuh tidak terlalu capek
saat berenang. Tehnik gerakan tangan renang gaya dada yang mudah dilakukan agar dapat
mengambil nafas yaitu saat tangan perenang dalam posisi …
A. Kedua tangan lurus di samping telinga
B. Salah satu tangan lurus dan berada di air
C. Tangan kiri lurus bdan tangan kanan berada di air
D. Kedua tangan berada di atas telinga
E. Kedua tangan menarik berada di dalam air

33. Tehnik gerakan tangan pada renang gaya bebas sangat penting melakukan dengan benar
karena tehnik gerakan tangan berpengaruh terhadap gerakan ambil nafas, jika perenang
melakukan ambil nafas dengan menoleh kea rah kiri maka tehnik tangan yang benar
adalah …
A. Kedua tangan lurus ke depan
B. Kedua tangan saat mengayun ke bawah
C. Tangan kiri berada di samping telinga di tekuk
D. Tangan kanan berada di damping telinga ditekuk
E. Tangan kanan lurus ke depan tangan kiri berputar diatas kepala

34. Renang gaya bebas atau disebut renang gaya crowl, tehnik renang gaya bebas adalah
perpaduan antara gerakan kaki, tangan dan ambil nafas, sehingga perenang bisa melaju ke
depan dan dalam posisi horisontal di air, tehnik gerakan kaki renang gaya yang paling
efektif adalah ….
A. Gerakan naik turun dimulai dari pangkal paha
B. Gerakan kedua kaki lurus dilecut dari lutut
C. Gerakan naik turun dimulai dari lutut
D. Gerakan kaki melecut dari luar ke dalam
E. Gerakan kaki melecut dari dalam ke luar

35. Zat adiktif golongan satu terbagi menjadi beberapa jenis berdasarkan Undang-Undang RI
no. 22 Tahun 1997 dan Undang-Undang RI No.5 Tahun 1997 yaitu…
A. LSD
B. Sekorbital
C. Alkohol
D. Codein
E. Fentanin

36. Istilah Narkoba merupakan singkatan dari….


A. Narkotika, psikoterapi dan zat adiktif lainnya
B. Narkotika, psikotropika dan zat adiktif lainnya
C. Narkotika, psikiatri, dan zat berbahaya
D. Narkotika, psikotrologi dan zat berbahaya
E. Narkotika, psikiater dan zat adiktif lainnya

37. Zat / obat yang berasal dari tanaman atau sintesis maupun semi sintetis yang dapat
menurunkan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri dan
dapat menimbulkan ketergantungan, pernyataan tersebut merupakan pengertian dari ….
A. Psikotropika
B. Zat adiktif
C. Narkotika
D. Narkoba
E. Napza

38. Muncul infeksi lain yang berbahaya (TBC,jamur,dll) karena kekebalan tubuh telah
demikian rusak,yang disebut infeksi oportunistik,disampin itu dapat terjadi kangker
kulit,dan kangker getah bening,merupakan gejala-gejala terinfeksi HIV pada tahapan...
A. Tahap awal infeksi HIV (Masa gejala beberapa hari atau minggu)
B. Tahap ARC (AIDS Related Complex)
C. Tahap tanda gejala
D. Tahap Gangguan Otak (Susunan saraf pusat)
E. Tahap AIDS

39. Sifillis merupakan salah satu penyakit yang diakibatkan hubungan seks bebas, yang
memiliki tanda-tanda terbagi menjadi empat stadium. Pada stadium kedua penderita
sifilis akan mengalami ...
A. Keluar cairan putih dari alat kelamin
B. Gejala pada daerah tukak
C. Gejala pada saluran limphe
D. Radang disekitar alat vital
E. Kerusakan pada syaraf

40. Antibiotik digunakan untuk mengobati berbagai penyakit menular seksual yang
disebabkan oleh infeksi bakteri, seperti gonorea, chlamydia, dan sipilis. Antibiotik harus
tetap dikonsumsi, walaupun gejala yang dirasakan telah membaik. Hal ini dilakukan untuk
...
A. Menyembuhkan penderita PMS
B. Mengurangi penularan PMS
C. Memberikan rasa tenang kepada penderitanya
D. Mengobati PMS sampai tuntas
E. Mencegah infeksi kembali terjadi
SOAL ESAY
41. Sebutkan 6 macam teknik dasar sepak bola !.
42. Jelaskan cara melakukan gerakan guling depan ( roll depan) dalam senam lantai!
43. Beberapa solusi yang dapat dilakukan untuk menghindari diri dari penyalahgunaan
Narkoba seperti : pola hidup sehat, berfikir kritis, mampu mengendalikan stres dan
bersikap asertif. Tuliskan empat sikap asertif yang harus dimiliki seseorang jika ingin
terhindar dari bentuk penyalahgunaan Narkoba!
44. Sebutkan komponen-komponen dasar dalam kebugaran jasmani!.
. Bagaimana cara untuk menghin

Anda mungkin juga menyukai