Anda di halaman 1dari 4

Nama: Laela Varantika Prinanti

NPM: 1906428410
Lokasi Praktik: Lantai 14 RSUI
Tanggal: 13-02-2023

LOG AKTIVITAS HARIAN KDP


No Jam Kegiatan Hasil Evaluasi
1. 08.00 Orientasi dan pengenalan ruangan di RSUI dengan Ners Pembagian ruangan di lantai Masih salah jalan saat
Wilda (Pembimbing Akademik) 12, 13 dan 14 sesuai dengan menuju ruangan berdinas
BRP, pengenalan kartu akses

2. 09.00 Pengenalan ruangan di lantai 14 dan struktur anggota di Data rekam medis di lakukan Mempelajari sistem kerja
lantai 14 dengan Ners Dara secara online melalu affya dan ruangan-ruangan yang
Orientasi kegiatan harian di lantai 14 dan pengarahan dan dokumentasi dengan ada di lantai 14
sebelum dinas dengan Ners Anggri online Mengenal Ners yang bedinas
Berkenalan dengan Ners yang sedang berdinas Jumlah total pasien 23 bed, saat ini Ners Dara (HN), Ners
terdiri dari kelas 1, VIP dan Intan, Ners Ika, Ners Intan,
VVIP Ners Anggri
Ners merawat pasien Masih belum hapal tata letak
maksimal 6 orang ruangan di lantai 14 serta
Nama ruang rawat : tapak penggunan akses pada
dara, Wijayakusuma dan pintu-pintu khusus
isolasi
3. 09.30 Melakukan observasi ttv dan komunikasi teraupetik Ny. Y masih ada keluhan Ny. Y terlihat senang saat
dengan ners Intan pada pasien a.n Ny. Y muntah dan kontrak rencana dikunjungi perawat
pemeriksaan kolonoskopi
pada jam 18.00
Nama: Laela Varantika Prinanti
NPM: 1906428410
Lokasi Praktik: Lantai 14 RSUI
Tanggal: 13-02-2023

4. 10.00 Melakukan observasi pergantian cairan infus pada Ny. Y Infus Ny. Y diganti dengan Ny. Y terlihat senang dan
dengan Ners Intan asring dengan kebutuhan Ners Intan komunikatif
500cc/6 jam dalam menjelaskan cairan
yang diberikan

5. 10.30 Melakukan observasi pemasangan protokol GIC Pemasangan syringpump Mempelajari pemasangan
pemberian cairan insulin+D40% sebanyak 50 cc drip pada untuk pemberian syringe pump merk terumo
IV line di Tn. S dengan Ners Ika insulin+D40% sebanyak 50 cc
pada IV line dekstra selama
30 menit

6. 11.00 Melakukan observasi pengecekan medikasi pasien dan Obat disimpan di dalam Label pada kotak obat dan
penyimpanan Medikasi bersama Ners Intan dan petugas lemari obat dan cairan infus keranjang obat kadang tidak
farmasi serta alkes disimpan di terpasang serta terlihat
keranjang luar berantakan sehingga perlu
pengecekan berkali-kali agar
tidak salah memasukan obat
ke lemarin serta keranjang
pasien.
Pengecekan nama dan
medrek pasien dilakukan
bersama-sama.
Nama: Laela Varantika Prinanti
NPM: 1906428410
Lokasi Praktik: Lantai 14 RSUI
Tanggal: 13-02-2023

7. 11.30 Melakukan observasi pada tindakan penghisapan jalan Tampak sekret kental, Gargling dan ronchi
nafas/ suction di Tn. S dengan Ners Ika berwarna kekuningan. berkurang, tampak mukosa
bibir kering dan mulut kotor

8. 12.00 Melakukan observasi pada pemberian medikasi peroral Pemberian obat double Double check oleh Ners
pada Tn. A dan Tn. R dengan Ners. Ika check sebelum diterima oleh sebelum diberikan kepada
pasien ataupun keluarga pasien ataupun keluarga

9. 12.30 Melakukan observasi pelepasan IV kanula IV kanula dilepas Memerhatikan kenyamanan


Tidak terjadi perdarahan pasien
Pasien tampak senang Mengatakan prosedur pada
pasien bahwa pelepasan IV
kanul mungkin tidak nyaman
dan nyeri

10. 13.00 Melakukan observasi pengambilan sampel darah vena Pengambilan darah Tn. A tampak senang dan
pada Tn. A dengan Ners Tami dilakukan dengan vein bercanda saat dilakukan
scanner. 3 tabung untuk tindakan pengambilan darah
pengecekan DL, elektrolit, PT Check persiapan alat
APTT persiapan Tn. A operasi sebelum ke pasien
Nama: Laela Varantika Prinanti
NPM: 1906428410
Lokasi Praktik: Lantai 14 RSUI
Tanggal: 13-02-2023

11. 13.30 Melakukan hand over dari dinas pagi ke siang Membacakan hasil laporan Mengetahui bagaimana
pasien dan tindakan yang kondisi pasien dan saya lebih
harus dilakukan cermat lagi dalam
mendegarkan operan kondisi
pasien

12. 14.00 Melakukan keliling pertukaran jaga dari perawat pagi ke Memperkenalkan perawat Mengatakan pergantian jaga
siang siang yang akan berjaga dan rencana tindakan pada
siang hari

13. 14.30 Melakukan diskusi dan bimbingan Ners. Anggri Berdikusi tentang kesan Mempelajari pasien special
pertama berdinas di lantai yang ada di lantai 14
14

Anda mungkin juga menyukai