Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

PADA PROGRAM PENGENALAN LAPANGAN PERSEKOLAHAN

SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2022/2023

DI SMA NEGERI 2 SIDOARJO

Disusun Oleh :

KHOLIF DEWI MAULIDAH


NIM. 19020124050

JURUSAN SENI RUPA


PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN SENI RUPA
FAKULTAS BAHASA DAN SENI
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah : SMA Negeri 2 Sidoarjo Kelas/Semester : XII / 1 (Ganjil)
Mata Pelajaran: Seni Budaya (Seni Rupa) Alokasi Waktu : 7 pert (14×45menit) 630 Menit
Materi Pokok : Karya Seni Rupa 2 Dimensi Stilasi dan Deformasi.

A. KOMPETENSI INTI
KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN

Kompetensi Dasar Indikator


3.1 Mengevaluasi bahan, media, dan 3.1.1 Memahami konsep seni rupa dua dimensi
teknik yang digunakan dalam berkarya 3.1.2 Mengidentifikasi berbagai jenis karya seni rupa dua dimensi
seni rupa. 3.1.3 mengidentifikasi alat, bahan, media, dan teknik yang
digunakan dalam berkarya seni rupa 2 dimensi
4.1 Berkreasi karya seni rupa 2 dimensi 4.1.1 Membuat karya seni rupa 2 dimensi menggunakan teknik
ragam hias stilasi dan deformasi.
4.1.2 Mengekspresikan diri melalui penerapan teknik ragam hias
stilasi dan deformasi.
4.1.3 Mempresentasikan hasil karya penerapan ragam hias stilasi dan
deformasi secara lisan maupun tulisan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti pembelajaran berkarya seni rupa 2 dimensi, siswa diharapkan mampu:
 Memahami konsep seni rupa 2 dimensi berupa ragam hias stilasi dan deformasi.
 Mengidentifikasi jenis-jenis karya ragam hias dua dimensi berdasarkan teknik pembuatannya.
 Mengidentifikasi alat, bahan, media, dan teknik yang digunakan dalam berkarya seni rupa 2 dimensi.
 Membuat gambar atau karya seni rupa 2 dimensi berupa ragam hias stilasi dan deformasi.
 Mempresentasikan gambar atau karya seni rupa 2 dimensi berupa ragam hias stilasi dan deformasi hasil buatan
sendiri dengan lisan maupun tulisan.
Media/ Alat dan Bahan Pembelajaran & Sumber Belajar
Media / Alat
: dan - Media visual (PPT), Laptop, dan LCD.
Bahan - Lembar Kerja Kertas Gambar A3, Pensil, Penghapus, Penggaris, Drawing Pen
dan Pensil warna/ Watercolour/Krayon/Spidol/Cat Akrilik/Cat Poster dsb.
Sumber Belajar
: - Buku Seni Budaya Kelas XII
- Informasi melalui internet yang relevan
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-1 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan
dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Karya Seni Rupa 2 Dimensi berupa stilasi dan deformasi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti  Guru menayangkan power point mengenai Ragam Hias teknik stilasi dan deformasi.
(65 Menit)  Guru menjelaskan materi dan memberikan contoh (yang berkaitan dengan materi tersebut).
 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca materi yang
diberi oleh guru.
 Peserta didik menyimpulkan pada kertas mengenai hasil konsep dari penjelasan dan materi
yang telah disampaikan
KEGIATAN MENANYA
 Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum
dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik.
Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Ragam Hias stilasi dan deformasi.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
 Peserta didik mencoba membuat konsep motif menggunakan teknik stilasi dan deformasi dari
logo kota sidoarjo.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (peserta didik menyelesaikan konsep stilasi dan deformasi serta membawa alat dan
bahan untuk pertemuan selanjutnya)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

E. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap : Menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
 Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi
yang telah diberikan,; Bentuk Penilaian: 80-95
 Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Praktek mengkonsep dan ide (rencana pembuatan karya):
Bentuk penilaian: 80-95
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-2 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan
dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Karya Seni Rupa 2 Dimensi berupa stilasi dan deformasi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti  Guru memberikan contoh berupa hasil karya seni rupa 2 dimensi stilasi dan deformasi yang
(65 Menit) sudah jadi.
 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca modul yang
diberi oleh guru.
KEGIATAN MENANYA
 Guru memberikan kesempatan untuk peserta didik bertanya atau memberikan pertanyaan
mengenai materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
 Guru melanjutkan dengan memberi tugas mengenai materi karya seni rupa 2 dimensi stilasi
dan deformasi yang telah dijelaskan, peserta didik mempratekkan menggambar stilasi dan
deformasi dari logo Sidoarjo pada media lembar kertas A3 dengan menggunakan drawing pen.
KEGIATAN MENYAJI
 Peserta didik menyelesaikan karya seni rupa 2 dimensi stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo
dan dikumpulkan.

Penutup (10 menit)


1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Peserta didik menyelesaikan dan mengumpulkan karya seni rupa 2 dimensi stilasi dan deformasi dari logo
Sidoarjo dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
4. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
 Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi yang
telah diberikan,; Bentuk Penilaian: 80-95
 Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progres Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian: 80-95
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-3 (90 menit)

Pendahuluan (15 menit)


1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Karya Seni Rupa 2 Dimensi berupa stilasi dan deformasi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti  Guru menerangkan tentang Pengembangan motif ragam hias serta media atau pewarna yang
(65 Menit) akan digunakan untuk pengembangan motif ragam hias teknik stilasi dan deformasi dari
logo sidoarjo.

 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca modul yang
diberi oleh guru.
KEGIATAN MENANYA
 Guru memberikan kesempatan untuk siswa bertanya atau memberikan pertanyaan mengenai
materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
 Guru melanjutkan tugas mengenai materi pengembangan motif dari stilasi dan deformasi logo
sidoarjo yang telah dijelaskan,
 Peserta didik melanjutkan praktek mengkonsep dan menggambar pengembangan motif ragam
hias memakai salah satu teknik stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo yang sudah dibuat
pada media lembar kertas A3 dengan menggunakan drawing pen.
KEGIATAN MENYAJI
 Peserta didik mengkonsep karya seni rupa pengembangan motif ragam hias stilasi dan
deformasi dari logo Sidoarjo.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Peserta didik menyelesaikan konsep pengembangan motif.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (peserta didik menyelesaikan konsep karya pengembangan motif masing-masing)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
 Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi yang
telah diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
 Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progress Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian: 80-95.
KEGIATAN PEMBELAJARAN (Melanjutkan Praktek)
Pertemuan Ke-4 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari
materi : Karya Seni Rupa 2 Dimensi berupa stilasi dan deformasi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti  Guru menerangkan tentang pengembangan motif ragam hias serta media atau pewarna
(65 Menit) yang akan digunakan untuk pengembangan motif ragam hias teknik stilasi dan deformasi
dari logo sidoarjo.
 Guru memberikan contoh berupa hasil karya seni rupa 2 dimensi pengembangan motif
stilasi dan deformasi yang sudah jadi.
 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca modul
yang diberi oleh guru.
KEGIATAN MENANYA
 Guru memberikan kesempatan untuk siswa bertanya atau memberikan pertanyaan
mengenai materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
 Guru melanjutkan tugas mengenai materi pengembangan motif ragam hias dari stilasi dan
deformasi logo sidoarjo yang telah jadi, Peserta didik mempratekkan dengan
mengaplikasikan konsep masing-masing dan menggambar pengembangan motif ragam
hias memakai salah satu teknik stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo yang sudah dibuat
pada media lembar kertas A3 dengan menggunakan drawing pen.
KEGIATAN MENYAJI
 Peserta didik mengaplikasikan konsep pengembangan motif ragam hias memakai salah
satu teknik stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo pada media lembar kertas A3 .
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (peserta didik menyelesaikan konsep karya seni rupa pengembangan motif masing-
masing)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam
1 pertemuan)
 Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi
yang telah diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
 Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progress Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian:
80-95
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-5 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Karya Seni Rupa 2 Dimensi berupa stilasi dan deformasi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti  Guru menerangkan tentang pengembangan motif ragam hias serta media atau pewarna yang
(65 Menit) akan digunakan untuk pengembangan motif ragam hias teknik stilasi dan deformasi dari logo
sidoarjo.

 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca modul yang
diberi oleh guru.
KEGIATAN MENANYA
 Guru memberikan kesempatan untuk siswa bertanya atau memberikan pertanyaan mengenai
materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
 Guru melanjutkan tugas mengenai materi pengembangan motif dari stilasi dan deformasi
logo sidoarjo yang telah dijelaskan, Peserta didik mempratekkan dengan menggambar dan
menyelesaikan pengembangan motif ragam hias memakai salah satu teknik stilasi dan
deformasi dari logo Sidoarjo yang sudah dibuat pada media lembar kertas A3 dengan
menggunakan drawing pen.
KEGIATAN MENYAJI
 Peserta didik menyelesaikan karya seni rupa pengembangan motif ragam hias memakai salah
satu teknik stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (Peserta didik menyelesaikan gambaran karya seni rupa pengembangan motif masing-
masing)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
 Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi yang
telah diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
 Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progress Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian: 80-95
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-6 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Karya Seni Rupa 2 Dimensi berupa stilasi dan deformasi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti  Guru menerangkan tentang pengembangan motif ragam hias serta media atau pewarna yang
(65 Menit) akan digunakan untuk pengembangan motif ragam hias teknik stilasi dan deformasi dari logo
sidoarjo.
 Guru memberikan contoh berupa hasil karya seni rupa 2 dimensi pengembangan motif stilasi
dan deformasi yang sudah jadi.
 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca modul yang
diberi oleh guru.
KEGIATAN MENANYA
 Guru memberikan kesempatan untuk siswa bertanya atau memberikan pertanyaan mengenai
materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
 Guru melanjutkan tugas mengenai materi pengembangan motif dari stilasi dan deformasi
logo sidoarjo yang telah dijelaskan, Peserta didik mempratekkan dengan melanjutkan
pewarnaan dan fiksasi karya pengembangan motif ragam hias memakai salah satu teknik
stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo yang sudah dibuat pada media lembar kertas A3
dengan menggunakan drawing pen.
KEGIATAN MENYAJI
 Peserta didik menyelesaikan pewarnaan dan fiksasi pada karya seni rupa pengembangan
motif ragam hias memakai salah satu teknik stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (Peserta didik menyelesaikan pewarnaan dan fiksasi karya seni rupa pengembangan motif
masing-masing)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
 Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi yang
telah diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
 Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progress Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian: 80-95
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-7 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi
: Karya Seni Rupa 2 Dimensi berupa stilasi dan deformasi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti  Guru menerangkan tentang pengembangan motif ragam hias serta media atau pewarna
(65 Menit) yang akan digunakan untuk pengembangan motif ragam hias teknik stilasi dan deformasi
dari logo sidoarjo.
 Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca modul
yang diberi oleh guru.
 Guru mempersilahkan peserta didik untuk mempresentasikan hasil karya seni rupa 2
dimensi pengembangan motif ragam hias dari stilasi dan deformasi yang sudah jadi.
 Peserta didik mengamati hasil karya yang dipresentasikan didepan kelas.
KEGIATAN MENANYA
 Guru memberikan kesempatan untuk peserta didik bertanya atau memberikan pertanyaan
atau tanggapan mengenai hasil karya yang dipresentasikan didepan kelas.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
 Guru melanjutkan tugas mengenai materi pengembangan motif dari stilasi dan deformasi
logo sidoarjo yang telah dijelaskan,
 Peserta didik mempratekkan dengan mempresentasikan hasil karya pengembangan motif
ragam hias memakai salah satu teknik stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo yang sudah
dibuat pada media lembar kertas A3 dengan menggunakan drawing pen.
KEGIATAN MENYAJI
 Peserta didik mempresentasikan hasil karya pengembangan motif ragam hias memakai
salah satu teknik stilasi dan deformasi dari logo Sidoarjo didepan kelas.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Peserta didik mempresentasikan karya masing-masing dengan baik.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


 Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
 Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari :
- Pertanyaan yang diajukan untuk karya yang dibuat.
- Cara menjawab pertanyaan yang diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
 Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Hasil karya dan Presentasi karya : Bentuk penilaian: 80-95
LAMPIRAN RUBRIK PENILAIAN SIKAP
No. NAMA SISWA / KELOMPOK DISIPLIN JUJUR TANGGUNG SANTUN
JAWAB
1.
2.
3.
4.
KETERANGAN :
4. Jika empat indikator terlihat
3. Jika tiga indikator terlihat
2. Jika dua indikator terlihat
1. Jika satu indikator terlihat

INDIKATOR PENILAIAN SIKAP :


Disiplin
a) Tertib mengikuti instruksi
b) Mengerjakan tugas trepat waktu
c) Tidak melakukanj kegiatan yang tidak diminta
d) Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif
Jujur
a) Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
b) Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
c) Tidak menyontek atau melihat data orang lain
d) Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip atau dipelajari
Tanggung jawab
a) Melaksanakan tugas piket secara teratur
b) Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
c) Mengerjakan tugas sesuai yang ditugaskan
d) Merapikan kembali ruang, alat, dan peralatan bel;ajar yang telah digunakan
Santun
a) Berinteraksi dengan teman secara ramah
b) Berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan
c) Menggunakan bahasa tubuh yang bersahabat
d) Berperilaku sopan
Katergori nilai sikap
A. SANGAT BAIK : apabila memperoleh nilai akhir 4
B. BAIK : apabila memperoleh nilai akhir 3
C. CUKUP : apabila memperoleh nilai akhir 2
D. KURANG : apabila memperoleh nilai akhir 1.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah : SMA Negeri 2 Sidoarjo Kelas/Semester : XII / 1 (Ganjil)
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa) Alokasi Waktu : 5 pert (10×45menit) 450 Menit
Materi Pokok : Karya Seni Rupa 2 Dimensi Media Logam.

A. KOMPETENSI INTI
KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif serta menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN


Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Mengevaluasi bahan, media, dan teknik 3.1.3 Memahami Pengertian Media Berkarya seni rupa dua
yang digunakan dalam berkarya seni rupa. dimensi.
3.1.4 mengidentifikasi alat, bahan, media, dan teknik yang
digunakan dalam berkarya seni rupa 2 dimensi
3.1.5 Memilih bahan,media & tehnik dalam proses Berkarya
Seni Rupa Dua Dimensi
3.1.6 memahami pengertian kriya logam
3.1.7 mengidentifikasi produk, jenis, teknik dan prosedur kriya
logam
4.1 Berkreasi karya seni rupa 2 dimensi
4.1.4 membuat desain karya logam kuningan
4.1.5 membuat karya seni rupa 2 dimensi menggunakan media
logam kuningan 0,1mm dan teknik tekan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti pembelajaran berkarya seni rupa 2 dimensi, siswa diharapkan mampu:
● Memahami pengertian Media berkarya seni rupa 2 dimensi.
● Mengidentifikasi alat, bahan, media, dan teknik yang digunakan dalam berkarya seni rupa 2
dimensi.
● Memilih bahan,media & tehnik dalam proses Berkarya Seni Rupa Dua Dimensi.
● Memahami pengertian kriya logam
● Mengidentifikasi produk, jenis, teknik dan prosedur kriya logam
● Membuat desain karya logam kuningan 0,1mm
● membuat karya seni rupa 2 dimensi menggunakan media logam kuningan 0,1mm dan teknik tekan.
Media/ Alat dan Bahan Pembelajaran & Sumber Belajar
❖ Media / Alat : - Media visual (PPT), Laptop, dan LCD.
dan Bahan - Lembar Kerja Kertas A5 , Pensil, Penghapus, Penggaris, Drawing Pen dan Pensil
warna/ Watercolour/Krayon/Spidol/Cat Akrilik/Cat Poster dsb.
❖ Sumber Belajar : - Buku Seni Budaya Kelas XII
- Informasi melalui internet yang relevan
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-8 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik sebagai
sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Media Berkarya Seni Rupa 2 Dimensi
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti ● Guru menayangkan power point mengenai penerapan karya seni rupa 2 dimensi pada Berbagai
(65 Menit) Media
● Guru memberikan contoh karya seni rupa 2 dimensi pada media logam yang sudah jadi (gambar
maupun produk).
● Guru memberikan prosedur dan langkah langkah pembuatan karya melalui video tutorial
● Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca modul yang diberi
oleh guru.
KEGIATAN MENANYA
● Guru memberikan kesempatan untuk peserta didik bertanya atau memberikan pertanyaan
mengenai materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK

● Guru memberikan tugas mengenai materi penerapan karya seni rupa 2 dimensi pada logam
kuningan 0,1mm yang telah dijelaskan,
● Guru memberikan tugas mencari atau membuat desain yang akan digunakan untuk berkarya
● Peserta didik akan dibagi menjadi beberapa kelompok lalu diminta untuk membawa alat dan
bahan yang akan digunakan untuk mempratekkan karya seni rupa 2 dimensi pada logam kuningan
0,1mm
KEGIATAN MENYAJI
● Peserta didik berdiskusi dan merancang konsep desain logam dan mempersiapkan alat dan bahan
untuk praktek.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (peserta didik membawa alat dan bahan untuk praktek krya logam kuningan pada pertemuan
selanjutnya)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
▪ Penilaian Sikap : Menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
▪ Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara tanya-jawab berdasarkan materi yang telah
diberikan,; Bentuk Penilaian: 80-95
▪ Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progres Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian:
80-95.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-9 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Media Berkarya Seni Rupa 2 Dimensi
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti ● Guru mendemonstrasikan tutorial memindahkan desain pada media logam kuningan dengan
(65 Menit) cara menjiplak desain yang sudah diprint
● Guru mendemonstrasikan tutorial teknik tekan untuk memberikan bentuk ukiran pada logam

KEGIATAN MENANYA
● Guru memberikan kesempatan untuk peserta didik bertanya atau memberikan pertanyaan
mengenai tutorial atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
● Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk memindahkan desain dari kertas ke logam
● Peserta didik menerapkan teknik tekan yang telah dijelaskan pada logam kuningan 0,1mm
sesuai dengan desain yang telah dibuat.
KEGIATAN MENYAJI
● Peserta didik memberikan detail pada logam kuningan 0,1mm
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (peserta didik membawa alat dan bahan untuk praktek kriya logam pada pertemuan
selanjutnya)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


▪ Penilaian Sikap : Menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
▪ Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara tanya-jawab berdasarkan materi yang telah
diberikan,; Bentuk Penilaian: 80-95
▪ Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progres Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian:
80-95
KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Ke-10 (90 menit)


Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Media Berkarya Seni Rupa 2 Dimensi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti ● Guru mendemonstrasikan tentang pemberian detail dan tekstur pada krya Logam Kuningan
(65 Menit) 0,1mm.

KEGIATAN MENANYA
● Guru memberikan kesempatan untuk siswa bertanya atau memberikan pertanyaan mengenai
materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
● Peseerta didik melanjutkan tugas mengenai materi Media Berkarya Seni Rupa 2 Dimensi
yang telah dijelaskan.
● Peserta didik melanjutkan praktek pemberian detail dan tekstur dalam objek pada karya
logam.
KEGIATAN MENYAJI
● Peserta didik memberikan makna dan filosofi pada karya yang telah dibuat.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Peserta didik menyelesaikan konsep pengembangan motif.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (peserta didik mempersiapkan makna dan filosofi untuk karya logam kuningan pada
pertemuan selanjutnya)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


▪ Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
▪ Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi yang
telah diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
▪ Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progress Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian: 80-95
KEGIATAN PEMBELAJARAN (Melanjutkan Praktek)

Pertemuan Ke-11 (90 menit)


Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Media Berkarya Seni Rupa 2 Dimensi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti ● Guru mendemonstrasikan cara pemberian tekstur pada backround karya logam kuningan
(65 Menit) 0,1mm.
● Guru memberikan informasi mengenai teknik pemberian aksen warna pada karya yang
sudah jadi.
● Guru memberikan informasi mengenai finishing karya.
● Guru memberikan informasi mengenai makna dan filosofi yang terkandung dalam karya
KEGIATAN MENANYA
● Guru memberikan kesempatan untuk peserta didik bertanya atau memberikan pertanyaan
mengenai informasi yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
● Guru mengarahkan peserta didik untuk melakukan finishing pada karya.
● Peserta didik memberikan sedikit aksen warna pada karya logam kuningan 0,1mm.
● Peserta didik memberikan makna dan filosofi pada karya yang telah selesai
KEGIATAN MENYAJI
● Peserta didik membuat display karya
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (peserta didik melakukan finishing dan mendisplay karya logam kuningan)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


▪ Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
▪ Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi yang
telah diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
▪ Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progress Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian: 80-95

KEGIATAM PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-12 (90 menit)
Pendahuluan (15 menit)
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,memeriksa kerapian siswa, dan kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
3. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajari materi :
Media Berkarya Seni Rupa 2 Dimensi.
4. Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan
ditempuh,
Kegiatan KEGIATAN MENGAMATI
Inti ● Guru mmberikan pengarahan untuk memasang frame pada karya logam kuningan yang telah
(65 Menit) selesai

KEGIATAN MENANYA
● Guru memberikan kesempatan untuk siswa bertanya atau memberikan pertanyaan mengenai
materi atau contoh yang telah dijelaskan oleh guru.
KEGIATAN MENCOBA / PRAKTEK
● Peserta didik memasangkan frame atau pigora pada karya seni logam yang telah melalui
tahap finishing
KEGIATAN MENYAJI
● Peserta didik mempersiapkan dan mendisplay karya unttuk di pamerkan.
Penutup (10 menit)
1. Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
2. Guru membuat evaluasi dan simpulan dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
3. Pemberian tugas (Peserta didik mendisplay karya untuk pameran kriya logam kuningan)
4. Doa penutup (apabila di jam pelajaran terakhir)
5. Salam penutup

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


▪ Penilaian Sikap : menggunakan lampiran penilaian sikap tertera di bawah (setiap siswa dalam 1
pertemuan)
▪ Penilaian Pengetahuan : Teknik Penilaian: dilihat dari cara menjawab pertanyaan berdasarkan materi yang
telah diberikan ,; Bentuk Penilaian: 80-95
▪ Penilaian Keterampilan : Teknik Penilaian: Progress Tugas Praktek dan Hasil karya : Bentuk penilaian: 80-95.

Anda mungkin juga menyukai