Anda di halaman 1dari 1

Menurut Sechiffman dan kanuk, (2007) dalam Willy (2010:64)

Keterlibatan rendah (Low Involment) merupakan keadaaan dimana para konsumen menilai
bahwa perilaku pembelian tidak atau sudah dilakukan secara rutin sehingga mereka hanya
sedikit terlibat dalam proses pencaarian informasi sebelum mengambil keputusan pembelian.

Willy, A. (2010). Pengaruh Keterlibatan Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian. Skripsi.


Fakultas Ekonomi Universitas XYZ. Halaman 64.

Anda mungkin juga menyukai