Anda di halaman 1dari 7

SATUAN ACARA PENYUlUHAN (SAP)

GANGGUAN POLA TIDUR PADA IBU HAMIL

OLEH :

NAMA : KOSTANSA B. KANETY

KELAS :B

NIM :173402721

SEMESTER :3

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MARANATHA

KUPANG

2023
SATUAN ACARA PENYULUHAN

TOPIK : GANGGUAN POLA TIDUR

PELAKSANAAN :

HARI/TANGGAL :

WAKTU : 10:20 WIT

TEMPAT: PUSKESMAS PASIR PANJANG

SASARAN :IBU HAMIL

PESERTA: NY.S

PENYULUH : KOSTANSA B. KANETY


.

1. Tujuan umum

setelah dilakukan penyuluhan selama 15 menit, ny. s mampu mengetahui cara- cara
pencegahan gangguan pola tidur.dan dapat aplikasikan dalam
kehidupan sehari-hari

2.Tujuan khusus

 setalah mendapatkan penyuluhan 15 menit ibu dapat mampu memahami


waktu yang diperlukan untuk tidur
 menjelaskan tentang pengertian gangguan pola tidur pada ibu hamil
 menjelaskan tanda dan gejala gangguan pola tidur pada ibu hamil
 menjelaskan cara mengatasi gangguan pola tidur pada ibu hamil

3.Materi

1.pengertian gangguan pola tidur pada ibu hamil


2. gejala gangguan pada pola tidur
3.penyebab gangguan pola tidur
4. cara mencegah gangguan pola tidur pada ibu hamil

4.Metode

Ceramah dan tanya jawab

5.Media

Leaflet

6.kegiatan penyuluhan

No Tahap Waktu Kegiatan Media


1. Pembukaan 3.Menit  Salam Ceramah
 Perkenalan
 Jelaskan tujuan penyuluhan
2. Pelaksanaa 15.menit Pengertian gangguan pola tidur pada Leaflet
n ibu hamil
Gejala dan gangguan pola tidur

Penyebab gangguan pola tidur


Menjelaskan cara mencegah gangguan
pola tidur pada ibu hamil
3. Penutup 2. menit  Membuka sesi tanya jawab kepada ibu Tanya jawab
hamil diskusi
 Ibu dapat mengulangi kembali apa
yang telah di jelaskan

8.Evaluasi

a. Struktural
1. Peserta hadir di tempat penyuluhan
2. Penyelenggara penyuluhan di lakukan di puskesmas pasir panjang
3. Mengorganisasian penyelenggara penyuluhan dilakukan 1 hari
sebelumnya( satuan acara penyuluhan)
4. Tidak ada peserta penyuluhan yang meninggalkan tempat sebelum
penyuluhan selesai
b. Pros
1. Peserta antusias terhadap materi penyuluhan,serta peseta yang terlibat aktif
dalam penyuluhan 50% dari yang hadir.

C. Hasil

Peserta mengerti dan memahami penjelasan yang di berikan oleh penyuluh yaitu
sesuai dengan tujuan khusus peserta dapat menyebutkan :

1.pengertian………….......,,

2.mengapa……………….

3.gejala………………….

4.bahaya……………….

5.mencegah dan mengatasi……………


9.Atisipasi masalah

a.bila peserta tidak aktif dalam kegiatan ( tidak ada penyuluhan) fasilitator dapat menstimulasi
dengan cara bberdialog dengan pemberi materi dalam membahas materi yang sedang di berikan

b.pertanyaan yang sekiranya tidak dapat di jawab oleh kelmpok penyaji hendaknya di lakukan
konfirmasi pada pembimbing klinik yang mendampingi

MATERI PENYULUHAN

1.pengertian gangguan pola tidur

Pengertian gangguan pola tidur adalah gangguan pola tidur pada ibu hamil yang sering di
rasakan pada ibu hamil saat memasuki kehamilantri semester 11 dan tri semester 111. Hal
tersebut terjadi karena perubahan adaptasi fisiologis dan psikologis.perubahan yang di alami ibu
hamil,di karenakan bertambahnya usia kehamilan seperti perubahan anatomis dan perubahan
hormonal.

Pada saat hamil ibu hamil akan merasa letih pada minggu awal kehamilan atau beberapa
minggu terakhir atau dimana ibu hamil menanggung beban berat yang bertambah.maka ibu
hamil memerlukan istirahat dan tidur semakin banyak dan sering.

2.penyebab

Penyebab Gangguan pola tidur saat hamil selain dari perubahan hormon ada beberapa faktor-
faktor yang memperburuk gangguan pola tidur pada ibu hamil antara lain :

 Lapar
 Mual
 Kecemasan atau depresi
 Ketidak nyaman fisik
 Sering buang air kecil
3.Gejala tidur yang dapat terjadi selama kehamilan

1.insomina adalah gejala yangn termasuk sulit tidur,bangun terlalu pagi atau merasa tidak segar
saat bangun tidur.iinsomina biasanya yang dialami ibu hamil biasanya berhubungan dengan
stres,atau kecemasan menjelang persalinan.

2.sleep apnea adalah masalah pernapasan yang dapat mengganggu kualitas hidup. Ibu hamil
yyang mengalami sleep apea biasanya mendengkur berat di sertai jeda yang lama.

3.sering buang air kecil di malam hari( BAK) sering buang air kecil di malam hari adalah kondisi
yang normal yang di alami oleh ibu hamil. Namun ketika kondisi ini seriing terjadi di malam hari
tentu menyebabkan ibu hamil sulit tidur.

10.Cara mengatasi gangguan pola tidur pada ibu hamil

Ada beberapa langkah untuk mengatasi gangguan pola tidur seperti:

 Jadwalkan waktu tidur di jam yang sama setiap harinya.misalnya pastikan ibu tidur tepat
pada jam 9 malam dan bangun setiap pagi jam 6 setiap hari
 Rutin olahraga ringan 30 menit per hari.
 Tidur miringkan ke kiri untuk menigkatkan aliran darah dan nutrisi ke janin,rahim dan
ginjal.cobalah untuk menghindari tidur telentang untuk aktu yang lama
 Minum banyak cairan di siang hari,terutama air putih,tetapi jumlah cairan beberapa jam
sebelum tidur
 Saat tidur cobalah untuk miring ke kiri dengan lutut dan pinggul di tekuk.letakkan bantal
diantara lutut,bawah perut, dan belakang punggung.

Dampak ketika kurang tidur saat hamil

 Dampak tahan tubuh menurun


 Preklampsia
 Komplikasi kehamilan
 Meningkatkan resiko kelahiran premature
 Memperlambat persalinan normal
 Depresi pasca persalinan
DAFTAR PUSTAKA

https://www.halodoc.com.

Anda mungkin juga menyukai