Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI BENGKEL BERKAH SAFIRA

RADIATOR

Disusun oleh Nama:Muhamad Rizky

NISN: Program Keahlian : Teknik

Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO) LEMBAGA PENDIDIKAN MAARIF NU SMK DIPONEGORO


MAJENANG CILACAP 2022

PENGESAHAN LAPORAN PRAKERIN

Laporan praktik kerja industri (Prakerin) di Bengkel Lancar Motor sebagai syarat untuk mengikuti
Ujian Akhir Semester Genap T.P 2023/2024 dan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) T.P
2023/204, telah disetujui dan disahkan serta diizinkan untuk dipresentasikan pada sidang verifikasi
laporan Prakerin Kompetensi Keahlian Teknik Kendaraan Ringan Otomotif SMK Diponegoro
Majenang.

Menyetujui

Pembimbing DU/DI:Bambang Nurohman

Pembimbing Sekolah:Memas Ariyanto

Ketua Pokja Prakerin

Ferry Noor Ardiyan, S.Kom. NIPY. 113406401

Mengesahkan

Mekanik Kepala Sekolah

Bambang Cayo,
S.Pd. NIPY. 113406132
PENGUJIAN LAPORAN PRAKERIN

Laporan praktek kerja industri (Prakerin) di Bengkel Lancar Motor telah dipresentasikan dan
diverifikasi di depan Tim Verifikator/Penguji Prakerin Kompetensi Keahlian Teknik Kendaraan Ringan
Otomotif, SMK Diponegoro Majenang pada:

Hari : Tanggal :

Tim Penguji Penguji 1

Sahrirudin S.P.D

Penguji 2

Wildan Azka S.P.D NIPY

Ketua Sidang

Ferry Noor Ardiyan, S. Kom.M.Pd NIPY. 113406401

Sekertaris Sidang Ali Suhendro m.p.d NIPY

1.Pada Waktu Mesin Dingin Sistem pendingin pada waktu dinginKetika mesin dalam
keadaandingin, air pendingin juga masih dingin dan termostat masih tertutup,sehingga aliran air
pendingin adalah water pump ke water jacket ke by pass hose kembali kewaterpump Pada
Waktu Mesin Panas Sistem pendingin pada waktu mesin panasSetelah mesin menjadi panas,
thermostat terbuka sehingga aliran air pendingin adalah radiator kelower hose ke water pump ke
water jacket  ke upper hose kembali ke radiator.

KOMPONEN RADIATOR

1.Radiator Cup
2.Upper Tank
3.Upper Hose
4.Lower Hose
5.Drain Cock
6.Lower Tank
7.Radiator Core
8..Overflow Hose
9.Reservoir Tank

Anda mungkin juga menyukai