Anda di halaman 1dari 8

Pengaruh Bahasa Inggris Terhadap Kegiatan Pembelajaran Mahasiswa Ekonomi

Pembangunan

(Prepared to fulfill the assignment of the Business English course)

Nama Anggota : 1. Shinta Ully Sinaga (2211021093)

2. Nabila Marnanda (2211021095)

Kelas : Reguler B

Mata Kuliah : Bahasa Inggris Bisnis

Dosen : Sri Suningsih, S.Pd.,M.Pd

Jurusan Ekonomi Pembangunan


Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Lampung
2023

1|Page
Kata Pengantar

Puji dan syukur dipanjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan hidayah-
Nya, sehingga makalah yang berjudul “Pengaruh Bahasa Inggris Terhadap Kegiatan
Pembelajaran Mahasiswa Ekonomi Pembangunan” dapat diselesaikan dengan baik dan tepat
waktu.

Dalam kesempatan ini, kami ucapkan terimakasih banyak kepada Ibu Sri Suningsih,
S.Pd., M,Pd selaku dosen pengampu pada Mata Kuliah Bahasa Inggris Bisnis yang
membantu dan membimbing kami, dan diucapkan terimakasih juga kepada segenap pihak
yang membantu dalam penyusunan dan penulisan makalah ini.

Oleh karena itu kami berharap laporan ini dapat berguna dalam rangka menambah
wawasan Mahasiswa/i mengenai Bahasa Inggris. Kami menyadari bahwa tugas yang kami
susun ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu kami terbuka untuk kritik dan saran
dari pembaca, terutama Ibu Sri Suningsih, S.Pd., M,Pd selaku dosen kami. Akhir kata,
semoga makalah ini bisa bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan, Amin.

Bandar Lampung, Maret 2023

Penulis

2|Page
DAFTAR ISI

Kata Pengantar...................................................................................................................2
Daftar Isi............................................................................................................................3
Bab I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang........................................................................................................4
1.2 Rumusan Masalah...................................................................................................5
1.3 Tujuan Penulisan....................................................................................................5
1.4 Metode Penulisan....................................................................................................5
Bab II PEMBAHASAN
2.1 Pengaruh penggunaan Bahasa Inggris bagi Mahasiswa Ekonomi Pembangunan...6
Bab III PENUTUP
3.1 Kesimpulan...............................................................................................................7
DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................................8

3|Page
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad
Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh
dunia. Bahasa Inggris merupakan salah satu bahasa yang sudah mendunia atau bahasa
Internasional, dengan kata lain bahasa inggris merupakan bahasa yang sudah dikuasai oleh
masyarakat dunia. Setiap Negara pasti menggunakan bahasa inggris untuk media
berkomunikasi dengan para pendatang atau turis dari Negara lain. Sebagai bahasa global atau
universal, bahasa Inggris tidak hanya memungkinkan kita untuk  berkomunikasi dan
berinteraksi dengan setiap orang di seluruh dunia, tetapi juga bisa mengubah kehidupan kita
menjadi lebih baik.

Bahasa Inggris pada zaman sekarang juga tidak digunakan hanya sebagai alat komunikasi, di
tingkat Perguruan Tinggi pada semua fakultas bahasa inggris merupakan suatu prasyarat untuk
memperoleh gelar sarjana. Melalui test juga yaitu test TOEFL, nilai untuk test TOEFL itu
sendiri bagi mahasiswa adalah 400, oleh karena itu mahasiswa juga masih membutuhkan
pemahaman yang lebih baik lagi untuk bahasa inggris. Salah satu Fakultas yang menggunakan
Bahasa Inggris pada kegiatan perkuliahan adalah Fakultas ekonomi, bagi mahasiswa Fakultas
Ekonomi bahasa inggris juga sangat penting karena bahasa inggris sebagai pegangan untuk
memenuhi persyaratan dalam dunia kerja, jika para sarjana dari Fakultas Ekonomi memiliki
kemampuan bahasa inggris yang baik maka akan menjadi nilai tambah bagi sarjana tersebut.
Pada era globalisasi ini banyak sekali perusahaan yang membutuhkan seorang lulusan sarjana
ekonomi yang mahir menggunakan bahasa inggris. Selain itu juga pada mata kuliah tertentu
terdapat juga buku yang menggunakan bahasa inggris sehingga dibutuhkan pemahaman yang
lebih lagi bagi mahasiswa untuk bahasa inggris itu sendiri. Terlebih bahasa inggris untuk
Fakultas Ekonomi akan sangat berbeda dengan bahasa inggris pada Fakultas lainnya di
Perguruan Tinggi. Sebagai seorang mahasiswa terlebih di Fakultas Ekonomi kita harus
menyadari betapa pentingnya bahasa inggris untuk diri kita sendiri ke depannya.

4|Page
1.2 Rumusan Masalah
Rumusan masalah pada makalah ditunjukkan untuk merumuskan permasalahan yang akan
dibahas pada pembahasan dalam makalah. Adapun rumusan masalah yang akan dibahas dalam
makalah, sebagai berikut:

1. Apa pengaruh penggunaan Bahasa Inggris bagi Mahasiswa Ekonomi Pembangunan?

1.3 Tujuan Penulisan


Tujuan penulisan dalam makalah ditunjukkan untuk mencari tujuan dari dibahasnya
pembahasan atas rumusan masalah dalam makalah. Adapun tujuan penulisan makalah, sebagai
berikut:

1. Menjelaskan pengaruh penggunaan Bahasa Inggris bagi Mahasiswa Ekonomi


Pembangunan.

1.4 Metode Penulisan

• Teknik pengumpulan data melalui referensi dari artikel, jurnal, dan blog lain yang bertema
Bahasa Inggris dan Ekonomi.
• Teknik Menganalisis Data dengan cara menarik kesimpulan, memilah hal-hal yg berkaitan
dengan topik yang dibahas dan menjabarkan isi.

5|Page
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 Pengaruh penggunaan Bahasa Inggris bagi Mahasiswa Ekonomi Pembangunan.


Bahasa Inggris merupakan salah satu mata kuliah yang diajarkan di perguruan tinggi, terutama
bagi jurusan Ekonomi Pembangunan. Bahasa Inggris di prodi tersebut adalah mata kuliah
umum yang wajib diambil oleh mahasiswa. Materi yang diajarkan tidak hanya berfokus pada
bahasa itu sendiri, akan tetapi bagaimana Bahasa Inggris digunakan dalam dunia atau bidang
perkenomian. Untuk mahasiswa Ekonomi Pembangunan sangat dibutuhkan berbahasa inggris
yang baik dan benar. Didalam suatu fakultas ekonomi banyak terdapat bahasa inggris yang
terkadang sulit untuk dimengerti, ada beberapa manfaat belajar bahasa inggris bagi fakultas
ekonomi. salah satu langkah awal menuju keberanian dalam berkomunikasi dalam bahasa
Inggris. 

Manfaat belajar bahasa Inggris untuk fakultas ekonomi :

1. Meningkatkan Pembelajaran keterampilan hidup di bidang Bahasa Inggris.


2. Mengajak Mahasiswa punya peran aktif dalam bidang Bahasa Inggris.
3. Meningkatkan wawasan dan pertukar pikiran baik dalam bidang Bahasa Inggris,
ekonomi maupun bidang pendidikan lainnya.
4. Mahasiswa dapat mengerjakan tugas ekonomi jika terdapat suatu Bahasa Inggris yang
sulit untuk dimengerti.
5. Memberikan pendapat, meminta klarifikasi, dan membawa alur diskusi pada topik.
6. Berbicara tentang tugas dan situasi perekonomian sehari-hari.

Tidak hanya dalam kegiatan perkuliahan saja, nantinya setelah pembelajaran dan lulus
mahasiswa sangat diharapkan untuk dapat melakukan hal-hal sebagai berikut:

1. Menyimak intruksi pimpinan dalam Bahasa Inggris.


2. Menyimak presentasi dan diskusi dalam sebuah pertemuan, seminar atau
konferensi.
3. Menyampaikan presentasi lisan berbahasa Inggris pada sebuah proyek.
4. Melakukan percakapan yang profesional (meliputi: unsur informal, biasa, dan
percakapan bisnis).
6|Page
BAB III

PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Kesimpulan yang dapat ditarik dari pernyataan diatas adalah bahasa inggris sangat penting
untuk dipelajari oleh seorang mahasiswa Fakultas Ekonomi, karena sangat bermanfaat bagi
mahasiswa itu sendiri baik dalam mendapatkan beasiswa pascasarjana, untuk mendapatkan
pekerjaan di perusahaan baik perusahaan dalam negeri ataupun perusahaan luar negeri. Dan
menambah pengetahuan tentang istilah-istilah ilmu ekonomi dalam bahasa inggris serta
mempermudah mahasiswa untuk berkomunikasi dengan mahasiswa lain yang berada di luar
negeri ataupun yang sedang melakukan program pertukaran pelajar.

7|Page
DAFTAR PUSTAKA

1. https://id.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Inggris

2. https://www.vettrasolusindo.com/post/pentingnya-bahasa-inggris-bagi-mahasiswa-
fakultas-ekonomi

3. http://debysianipar.blogspot.com/2014/03/tulisan-tentang-manfaat-bahasa-inggris.html

4. file:///C:/Users/shint/Downloads/138-Article%20Text-196-1-10-20190725.pdf

8|Page

Anda mungkin juga menyukai