Anda di halaman 1dari 3

MATRIK DAN KISI - KISI SOAL MATEMATIKA

SATUAN PENDIDIKAN : SMA SE SOLOK SELATAN


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA WAJIB
KELAS : XI MIPA
PENYUSUN :

Bentuk Soal
Level Kunci
NO KOMPETENSI DASAR Indikator Soal NOMOR SOAL
pengetahuan Obj Obj Sebab Jawaban
Obj Biasa
Berganda Akibat
1 3.1 Menjelaskan metode Diberikan jumlah dari suatu barisan, peserta didik dapat
pembuktian pernyataan menulis jumlah dari barisan bilangan tersebut dengan C3 1 √ C
matematis berupa barisan, menggunakan simbol sigma
ketidaksmaan, keterbagian C3 2 √ B
dengan induksi matematika Diberikan pola barisan suatu bilangan , peserta didik
dapat membuktikan kebenaran pola barisan tersebut C3 3 √ B
dengan menggunakan prinsip induksi matematika
C3 4 √ E

C3 5 √ E
Diberikan jumlah dari suatu barisan, peserta didik dapat
menulis jumlah dari barisan bilangan tersebut dengan C3 26 √ D
menggunakan simbol sigma
Diberikan pernyataan matematis berupa
keterbagian, peserta didik dapat membuktikan √
C3 27 A
kebenarannya dengan menggunakan induksi
matematika
Diberikan jumlah dari suatu barisan, peserta didik dapat
menulis jumlah dari barisan bilangan tersebut dengan C3 36 √ A
menggunakan simbol sigma
2 3.2 Menjelaskan program linear
Diberikan sebuah permasalahan, peserta didik dapat
dua variabel dan metode
menentukan model matematika dari permasalahan C3 6 √ B
penyelesaiannya dengan
tersebut
menggunakan masalah
kontekstual Diberikan gambar daerah himpunan penyelesaian,
C3 7 √ B
peserta didik dapat menentukan bentuk pertidaksamaan
linear dua variabel dari gambar tersebut
C3 8 √ B

Diberikan sebuah gambar daerah himpunan


penyelesaian, peserta didik dapat menentukan nilai C3 9 √ C
optimum ( nilai maksimum dan nilai minimun ) dari
gambar tersebut
Diberikan sebuah gambar daerah himpunan
penyelesaian, peserta didik dapat menentukan nilai
optimum ( nilai maksimum dan nilai minimun ) dari
gambar tersebut
C3 10 √ E

Diberikan sebuah permasalahan, peserta didik dapat


menentukan model matematika dari permasalahan C3 28 √ E
tersebut

Diberikan gambar daerah himpunan penyelesaian,


peserta didik dapat menentukan bentuk pertidaksamaan C3 29 √ B
linear dua variabel dari gambar tersebut

Diberikan sebuah gambar daerah himpunan


penyelesaian, peserta didik dapat menentukan nilai √
C3 37 A
optimum ( nilai maksimum dan nilai minimun ) dari
gambar tersebut

3 3.3 Menjelaskan matriks dengan Diberikan dua matriks, peserta didik dapat menentukan
menggunakan masalah nilai variabel pada kesamaan matriks C3 11 √ B
kontekstual dan melakukan
operasi pada matriks yang Diberikan dua buah matriks, peserta didik dapat
meliputi penjumlahan, melakukan operasi pada matriks C3 12 √ A
pengurangan, perkalian skalar
dan perkalian serta transpose Diberikan dua buah matriks, peserta didik dapat
melakukan operasi pada matriks dan transpose C3 13 √ A

Diberikan dua buah matriks, peserta didik dapat


melakukan operasi pada matriks C3 14 √ A

Diberikan dua matriks, peserta didik dapat menentukan


nilai variabel pada operasi matriks C3 15 √ B

Diberikan dua buah matriks, peserta didik dapat


melakukan operasi pada matriks C3 30 √ D

Diberikan dua matriks, peserta didik dapat menentukan


nilai variabel pada operasi matriks C3 31 √ C

Diberikan dua matriks, peserta didik dapat menentukan


nilai variabel pada operasi matriks C3 38 √ C

4 3.4 Menganalisis sifat – sifat Diberikan beberapa matriks, peserta didik dapat
C3 16 √ D
determinan dan invers matriks menentukan determinan matriks dengan benar
berordo 2x2 dan 3x3
C3 17 √ A

C3 18 √ B
Diberikan beberapa matriks, peserta didik dapat √
C3 19 E
menentukan invers matriks dengan benar
berordo 2x2 dan 3x3

Diberikan beberapa matriks, peserta didik dapat


menentukan invers matriks dengan benar
C3 20 √ C
Diberikan beberapa matriks, peserta didik dapat C3 32 √ A
menentukan objektif dengan benar
C3 33 √ D
Diberikan beberapa matriks, peserta didik dapat
menentukan objektif sebab akibat dengan benar C3 39 √ C

5 3.5 Menganalisis dan Disajikan soal, peserta didik dapat


membandingkan transformasi C3 21 √ E
menenentukanbayangan titik dari translasi
dan komposisi transformasi
dengan menggunakan matriks Disajikan soal, peserta didik dapat menenentukan
C3 22 √ E
bayangan titik dari refleksi

Disajikan soal, peserta didik dapat menenentukan √


bayangan garis dari refleksi
C3 23 B

Disajikan soal, peserta didik dapat menenentukan √


bayangan garis dari rotasi
C3 24 A

Disajikan soal, peserta didik dapat menganalisis


komposisi transformasi dengan menggunakan C3 25 √ D
matriks

Disajikan soal, peserta didik dapat √


menenentukanbayangan titik dari translasi
C3 34 B

Disajikan soal, peserta didik dapat menenentukan √


bayangan titik dari refleksi
C3 35 D

Disajikan soal, peserta didik dapat menenentukan √


bayangan titik dari translasi
C3 40 A

Anda mungkin juga menyukai