Anda di halaman 1dari 24

LAPORAN HASIL IDENTIFIKASI

IDENTITAS ANAK

Nama : FERNANDO YOFANDY. K

Tempat/Tgl. Lahir : Batam, 31 Juli 2003

Kelas : XII IPS 1

No Hasil Identifikasi Uraian


1. Karakteristik unik sesuai form 1.Tidak memahami perintah (bicara sangat keras/
identifikasi teriak) dalam jarak 1 m

2. Ucapan kata tidak jelas dan sulit dipahami

3. Sering memiringkan kepala dalam usaha


mendengar

4. Banyak perhatian terhadap getaran

5. Terlambat dalam perkembangan Bahasa


6. Kurang atau tidak tanggap bila diajak bicara
7. Sering menggunakan isyarat dalam
berkomunikasi

Dst.

2. Temuan lain karakteristik unik yang 1. Sering menyendiri dan kurang percaya diri
ditemukan tidak tercantum dalam bergaul dengan teman sebaya
form identifikasi
2.

3.

Dst.

3. Dugaaan semenatara hambatan yang


dimiliki anak Tunarungu sebagian
INSTRUMEN ASESMEN
IDENTITAS PESERTA DIDIK
Nama : FERNANDO YOFANDY. K
Tanggal lahir : BUKIT AYU LESTARI BLOK B NO 204
Kelas 12
Mata Pelajaran : Geografi
Tanggal Asesmen : 04/08/2022
Nama Asesor : Kodirin, S.Pd,. M.Pd

No. Mampu Mampu Belum Keterangan


Kompetensi Dasar yang Indikator Pencapaian Pertanyaan/Pernyataan dengan mampu
Dicapai Kompetensi bantuan
1. Menganalisis struktur Menjelaskan Pengertian Kota Dan Mengamati video
keruangan desa dan kota, ciri-ciri masyarakat kota perkotaan
interaksi desa dan kota, serta
kaitannya dengan usaha
pemerataan pembangunan Menyimpulkan video

2. Mengamati gambar struktur Menyimpulkan ciri-ciri


kota kota

st Membaca gambar struktur kota


Memberikan contoh kota
sesuai dengan gambar

3. Menghitung kekuatan interaksi Menentukan interaksi


dua wilayah antara dua wilayah

Menentukan titik henti


antara dua wilayah

Menentukan hasil titik


henti antara dua wilayah

Menghitung indeks
konektivitas

Menentukan wilayah
paling strategis dengan
indeks konektivitas

4. Menentukan factor penarik dan Menentukan factor


fakter pendorong interaksi desa penarik urbanisasi dari
kota kota

Menentukan factor
pendorong urbanisasi
dari desa
SOAL ASESMEN GEOGRAFI
Soal Tes Via Google Form

1. Perhatikan gambar berikut!

Menurut teori Inti Berganda pada perkembangan kota tersebut, daerah yang ditunjukkan oleh

angka 3 adalah...

a. Permukiman suburban

b. Daerah pusat kegiatan

c. Daerah grosir dan manufaktur

d. Daerah permukiman kelas atas

e. Daerah permukiman kelas rendah

2. Perhatikan pola keruangan kota berikut.

Zona permukiman kelas menengah dan permukiman high class seperti pada gambar

ditunjukkan nomor...

a. 1 dan 3

b. 1 dan 4

c. 2 dan 3

d. 2 dan 5

e. 4 dan 5

3. Daerah pada angka 3 merupakan permukiman kelas bawah karena...

a. biasanya kumuh dan dekat lokasi industri


b. daerah paling pelosok di perkotaan
c. akses menuju fasilitas umum sulit

d. jauh dari pusat kegiatan industri

e. jumlah penduduk paling sedikit

4. Semakin meninggalkan pusat kota Jakarta kegiatan ekonomi semakin berkurang,


sebaliknya semakin memasuki Bekasi kegiatan ekonomi semakin ramai. Pernyataan tersebut
sesuai teori....

a. Konsentrik

b. Sektoral

c. Pusat pelayanan

d. Inti berganda

e. Pemekaran kota

5. Struktur keruangan kota yang terbentuk karena kondisi geografis dan rute transportasi di kota

adalah….

a. Teori konsentris

b. Teori sektoral

c. Teori inti berganda

d. Teori konsektoral

e. Teori regional

Kunci Jawaban

1. E. Daerah permukiman kelas rendah

2. E. 4 dan 5
3. A. biasanya kumuh dan dekat lokasi industri

4. A. Konsentrik

5. B. Teori sektoral
PROGRAM PEMBELAJARAN INDIVIDUAL (PPI)
IDENTITAS
Nama : FERNANDO YOFANDY. K
Tanggal Lahir : 12 Juli 2004
Kelas : XII IPS 1
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Mata Pelajaran : Geografi
Tanggal Asesmen : 5/8/2022
Nama Asesor :Kodirin, S.Pd,.M.Pd
TUJUAN

No. Kompetensi Indikator Deskripsi Kondisi Saat Ini Materi egi Pelayanan Media
Jangka Pendek Jangka Panjang

1. Menganalisis Menjelaska Sudah mulai mampu Menyimpulkan Menganalisis Struktur Diberikan 1. Lembar
struktur n
menjelaskan pengertian kota video struktur Keruangan waktu Kerja Peserta
keruangan desa Pengertian
dan kota, Kota Dan dengan terbata bata Menyimpulkan keruangan Desa dan tersendiri Didik
interaksi desa ciri-ciri
ciri-ciri kota desa dan kota, Kota untuk 2. Video
dan kota, serta masyarakat
kaitannya kota Membaca interaksi desa menyelsaik karakteristik
dengan usaha gambar struktur dan kota, an Negara maju
pemerataan
pembangunan kota serta asesmen dan Negara
Menuliskan kaitannya setiap berkembang
struktur kota dengan usaha indikator 3. Ppt
pemerataan karakteristik
Memberikan pembanguna Negara maju
contoh kota n dan Negara
sesuai dengan berkembang
gambar 4. LCD
Menentukan Projector dan
interaksi antara Laptop
dua wilayah 5. Aplikasi
Menentukan titik google
henti antara dua classroom
wilayah dan
Whatshap
2. Mengamati Hanya mampu menunjukan Tertinggal Diberikan
gambar pelajaran karena waktu
struktur dan mmenyebutkan gambar, teman2 sudah tersendiri
kota untuk analisis struktur kota sampai pada untuk
menghitung titik menyelsaik
belum dapat karena henti an
terkendala pendengaran saat asesmen
setiap
dijelaskan
indikator
3. Menghitun Tidak bias menjabarkan Tertinggal Diberikan
g kekuatan pelajaran karena waktu
interaksi rumus teori titik henti teman2 sudah tersendiri
dua kedalam angka sampai pada untuk
wilayah menghitung titik menyelsaik
henti an
asesmen
setiap
indikator
4 Menentuk Bias menyebutkan dengan Tertinggal Diberikan
an factor pelajaran karena waktu
terbata bata melalui teks
penarik teman2 sudah tersendiri
dan fakter sampai pada untuk
pendorong menghitung titik menyelsaik
interaksi henti an
desa kota asesmen
setiap
indikator
MATRIX

Prosedur/langkah-langkah penyusunan planning matrix.


4. Tuliskan Identitas peserta didik.
5. Pengisian Kolom Indikator salin dari instrumen asesmen bagian indikator
6. Pengisian Kolom Deskripsi Kondisi Saat Ini, salin dari laporan hasil asesmen kolom keterangan, semisal anak tidak mampu mengenal huruf a dan b.
7. Pengisian Kolom Dampak dari Kondisi, lakukan analisis dampak dari hasil asesmen terhadap kemampuan anak, sebagai contoh anak belum mampu mengenal huruf
a dan b maka anak akan kesulitan membaca suku kata yang melibatkan huruf a dan b.
8. Pengisian Kolom Strategi Pelayanan, sebutkan dan jelaskan strategi apa yang bisa diterapkan untuk mengatasi dampak tersebut, misalnya perlu
pembelajaran individual, yakni anak belajar secara khusus dengan satu guru dengan program khusus.
PLANNING MATRIX
Nama : FERNANDO YOFANDY. K
Tanggal Lahir : 12 JULI 2004
Kelas : XII IPS 1
Jenis Kelamin : LAKI-LAKI

No. Indikator Deskripsi Kondisi Saat Ini Dampak dari Kondisi Strategi Pelayanan

1. Menjelaskan Pengertian Sudah mulai mampu Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
Kota Dan ciri-ciri
menjelaskan pengertian kota sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
masyarakat kota
dengan terbata bata henti setiap indikator
2. Mengamati gambar Hanya mampu menunjukan Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
struktur kota sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
dan mmenyebutkan gambar, henti setiap indikator
untuk analisis struktur kota
belum dapat karena
terkendala pendengaran saat
dijelaskan
3. Menghitung kekuatan Tidak bias menjabarkan Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
interaksi dua wilayah sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
rumus teori titik henti henti setiap indikator
kedalam angka
4 Menentukan factor penarik Bias menyebutkan dengan Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
dan fakter pendorong sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
terbata bata melalui teks
interaksi desa kota henti setiap indikator
PROSEDUR PENYUSUNAN INSTRUMEN ASESMEN
Prosedur / Langkah-langkah Pelaksanaan Penyusunan Instrumen Asesmen
9. Tuliskan Identitas peserta didik
10. Tentukan Kompetensi Dasar pada mata pelajaran tertentu/Kompetensi Aspek Perkembangan untuk mengases peserta didik yang telah
teridentifikasi.
11. Tentukan pokok bahasan sesuai dengan usia kronologis
12. Tentukan pokok bahasan sesuai dengan jenjang siswa
13. Tentukan indikator pencapaian kompetensi
14. Menyusun instrumen asesmen akademik dapat berupa pernyataan atau pertanyaan
15. Melaksanakan asesmen akademik berdasar instrumen yang telah disusun
16. Isikan jawaban atau hasil analisis pada kolom penilaian (mampu, mampu dengan bantua, atau belum mampu) dengan menceklist.
INSTRUMEN ASESMEN
IDENTITAS PESERTA DIDIK
Nama : FERNANDO YOFANDY. K RAHASIA
Tanggal Lahir : 12 Juli 2004
Kelas : XII IPS 1
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Mata Pelajaran : Geografi
Tanggal Asesmen : 5/08/2022
Nama Asesor : Kodirin, S.Pd,.M.Pd

Penilaian
Kompetensi Dasar Indikator pencapaian Pertanyaan/pernyataan Mampu Mampu Belum
No. kompetensi Keterangan
yang Diukur* dengan mampu
bantuan
1. Menganalisis Menjelaskan Mengamati video perkotaan √
struktur keruangan Pengertian Kota Dan
desa dan kota, ciri-ciri masyarakat Menyimpulkan video √
interaksi desa dan kota
2. kota, serta kaitannya Mengamati gambar Menyimpulkan ciri-ciri kota √
dengan usaha struktur kota
pemerataan Membaca gambar struktur kota √
pembangunan Menuliskan struktur kota √
Memberikan contoh kota sesuai dengan √
gambar
3. Menghitung Menentukan interaksi antara dua wilayah √
kekuatan interaksi
Penilaian
Kompetensi Dasar Indikator pencapaian Pertanyaan/pernyataan Mampu Mampu Belum
No. kompetensi Keterangan
yang Diukur* dengan mampu
bantuan
dua wilayah Menentukan titik henti antara dua wilayah √
Menentukan hasil titik henti antara dua √
wilayah
Menghitung indeks konektivitas √
Menentukan wilayah paling strategis √
dengan indeks konektivitas
4 Menentukan factor Menentukan factor penarik urbanisasi dari √
penarik dan fakter kota
pendorong interaksi Menentukan factor pendorong urbanisasi √
dari desa
desa kota

*Dapat berupa Kompetensi Dasar dan/atau Kompetensi Aspek Perkembangan

PENYUSUNAN LAPORAN HASIL ASESMEN

Prosedur / Langkah-langkah Penyusunan Laporan Hasil Asesmen


b Tuliskan Identitas peserta didik
c Tuliskan kembali Kompetensi Dasar/Aspek Perkembangan yang dipergunakan dalam kegiatan asesmen.
d Menganalisis hasil asesmen akademik yang telah dilaksanakan (tes/portofolio/ wawancara/observasi).
f. Memetakan hasil analisis dan mendeskripsikan (mengetahui posisi anak, anak mengerjakan dengan mudah, anak dapat mengerjakan,
anak tidak dapat mengerjakan, hasil sempurna) apabila posisi tengah/middle dikatakan posisi anak posisi disitu, jika sempurna maka
dibuatkan instrumen lagi satu level di atasnya, jika hasil jelek buat instrumen satu level di bawahnya).
g. Jika ada keraguan tentang data tersebut, maka peserta bimtek dapat melakukan kroscek terhadap guru, orangtua atau informan yang
mengetahui kondisi anak tersebut.
h. Pada kolom keterangan deskripsikan ketidakmampuan peserta didik.
LAPORAN HASIL ASESMEN

IDENTITAS
Nama : FERNANDO YOFANDY. K RAHASIA
Tanggal Lahir : 12 Juli 2004
Kelas : XII IPS 1
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Mata Pelajaran : Geografi
Tanggal Asesmen : 5/8/2022
Nama Asesor :Kodirin, S.Pd,.M.Pd

Deskripsi kemampuan peserta didik


No. Kompetensi yang Diukur* Keterangan **
Kekuatan Kelemahan Kebutuhan
1. Menganalisis struktur keruangan desa Mengamati video Menyimpulkan video Alat Audio
dan kota, interaksi desa dan kota, serta perkotaan pendengaran
2. kaitannya dengan usaha pemerataan Menyimpulkan ciri- Pendampingan
pembangunan ciri kota
3. Membaca gambar
struktur kota
4 Menuliskan struktur
kota
5 Memberikan contoh
kota sesuai dengan
gambar
6 Menentukan
interaksi antara dua
wilayah
7 Menentukan titik
henti antara dua
wilayah
8 Menentukan hasil
titik henti antara dua
wilayah
9 Menghitung indeks
konektivitas
Menentukan wilayah
paling strategis
dengan indeks
konektivitas
10 Menentukan titik
henti antara dua
wilayah
11 Menentukan factor
penarik urbanisasi
dari kota
12 Menentukan factor
pendorong
urbanisasi dari desa

*Dapat berupa Kompetensi Dasar dan/atau Kompetensi Aspek Perkembangan


** Diisi deskripsi ketidakmampuan peserta didik.
PENYUSUNAN PLANNING MATRIX

Prosedur/langkah-langkah penyusunan planning matrix.


3. Tuliskan Identitas peserta didik.
4. Pengisian Kolom Indikator salin dari instrumen asesmen bagian indikator
5. Pengisian Kolom Deskripsi Kondisi Saat Ini, salin dari laporan hasil asesmen kolom keterangan, semisal anak tidak mampu mengenal huruf a dan b.
6. Pengisian Kolom Dampak dari Kondisi, lakukan analisis dampak dari hasil asesmen terhadap kemampuan anak, sebagai contoh anak belum mampu mengenal huruf
a dan b maka anak akan kesulitan membaca suku kata yang melibatkan huruf a dan b.
7. Pengisian Kolom Strategi Pelayanan, sebutkan dan jelaskan strategi apa yang bisa diterapkan untuk mengatasi dampak tersebut, misalnya perlu
pembelajaran individual, yakni anak belajar secara khusus dengan satu guru dengan program khusus.
PLANNING MATRIX
Nama : FERNANDO YOFANDY. K
Tanggal Lahir : 12 JULI 2004
Kelas : XII IPS 1
Jenis Kelamin : LAKI-LAKI

No. Indikator Deskripsi Kondisi Saat Ini Dampak dari Kondisi Strategi Pelayanan

1. Menjelaskan Pengertian Sudah mulai mampu Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
Kota Dan ciri-ciri
menjelaskan pengertian kota sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
masyarakat kota
dengan terbata bata henti setiap indikator
2. Mengamati gambar Hanya mampu menunjukan Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
struktur kota sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
dan mmenyebutkan gambar, henti setiap indikator
untuk analisis struktur kota
belum dapat karena
terkendala pendengaran saat
dijelaskan
3. Menghitung kekuatan Tidak bias menjabarkan Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
interaksi dua wilayah sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
rumus teori titik henti henti setiap indikator
kedalam angka
4 Menentukan factor Bias menyebutkan dengan Tertinggal pelajaran karena teman2 Diberikan waktu tersendiri
penarik dan fakter sudah sampai pada menghitung titik untuk menyelsaikan asesmen
terbata bata melalui teks
henti setiap indikator
pendorong interaksi desa
kota
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
AKOMODATIF
Satuan Pendidikan : SMA Negeri 16 Kota Batam
Program Studi : IPS
Mata Pelajaran : Kelompok C Peminatan (Geografi)
Kelas/Semester : XII/Ganjil
Tahun ajaran : 2022/2023
Materi Pokok : KONSEP WILAYAH DAN TATA RUANG
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 4 Jam Pelajaran @ 60 Menit

A. Kompetensi Awal
Fernando Sudah mulai mampu menjelaskan pengertian kota dengan terbata bata.
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Memahami konsep wilayah dan pewilayahan  Memahami konsep wilayah, pembangunan, dan tata
dalam perencanaan tata ruang wilayah ruang
nasional, provinsi, dan kabupaten/kota  Menjelasjan pembagian wilayah di Indonesia melalui
peta/citra pengindraan jauh
 Menjelaskan konsep wilayah, pembangunan, dan tata
ruang
 Memahami konsep pembangunan dan pertumbuhan
wilayah
 Memahami perencanaan tata ruang nasional, provinsi,
dan kabupaten/kota
 Menjelaskan permasalahan dalam penerapan tata ruang
wilayah.
4.1 Membuat peta pengelompokan penggunaan  Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di
lahan di wilayah kabupaten/kota/provinsi wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data
berdasarkan data wilayah setempat wilayah setempat

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran Discovery Learning Metode Jigsaw, Tanya Jawab, Dan
Penugasan Siswa Kelas XII IPS dapat berpikir kritis dan kreatif dalam Menganalisis
memahami, mengamati, menuliskan dan mempresentasikan hasilnya kedepan kelas tentang
dinamika konsep wilayah dan pewilayahan dalam perencanaan tata ruang wilayah nasional,
provinsi, dan kabupaten/kota serta Membuat peta pengelompokan penggunaan lahan di
wilayah kabupaten/kota/provinsi berdasarkan data wilayah setempat.
D. MediaAlat dan Bahan Pembelajaran
a. Media
 WhatsApp
 Google Classroom
 Google Meet
 Zoom

E. Langkah-Langkah Kegiatan/Skeario Pembelajaran


Pertemuan pertama (1 x 60 Menit)

Tahapan/ Alokas
Kegiatan Sintak Kegiatan pembelajaran i
Pembelajaran waktu
Pendahuluan 1. Mengucapkan salam 5’
2. Peserta didik berdoa
3. Absensi, menyiapkan peserta didik dan alat-
alat pembelajaran
4. Menjelaskan tujuan pembelajaran dan
cakupan materi
5. Guru menyampaikan ruang lingkup materi
dan teknik penilaian yang digunakan
melalui pembelajaran langsung.
Kegiatan Inti 6. Guru menampilkan Power Point materi 45’
wilayah dan perwilayahan terintegrasi
dengan google meet.
7. Guru member penugasan LKPD 1 melalui
Whats App dan Google Class Room
8. Siswa Menjawab Pertanyaan secara mandiri
berdasarkan pemahaman yang diperoleh
dari hasil literasi.

Kegiatan 9. Peserta didik merefleksi penguasan materi 10’


Penutup yang telah dipelajari
a. Guru menyampaikan kepada peserta
didik untuk pertemuan kedua akan
dilanjutkan diskusi kelompok tentang
pusat pertumbuhan utamadan wilayah
pembangunan A, B, C dan D di
indonesia.
10. Menutup pelajaran dengan mengucapkan
rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa
F. Penilaian Hasil Pembelajaran
1. Teknik Penilaian
a. Pengetahuan : Hasil Kerja LKPD 1 yang dikirim di Google Classroom
b. Sikap : Observasi kehadiran di google classroom dan Pembelajaran
langsung
2. Instrumen Penilaian
a. Pengetahuan : LKPD 1
b. Keterampilan : Rubrik penilaian Instrumen penugasan
c. Sikap : lembar Observasi dan Jurnal kehadiran pada google Classroom

Batam, Agustus 2022


Mengetahui
Guru Mata Pelajaran Geografi
Kepala SMAN 16 kota Batam

ELMI, S.Pd
Kodirin, S.Pd,.M.Pd
Penata Tk I
Penata
NIP. 197308082003121009
NIP. 198507022009031003

Anda mungkin juga menyukai