Anda di halaman 1dari 29

Lampiran 1

Bahan Ajar
Lampiran 2
Media Pembelajaran
Jam dinding
1. Video Pembelajaran tentang “Energi dan Perubahannya – Sumber Energi BBM, dan Membaca
Jam”
Lampiran 3
LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik)
1. Buatlah poster tentang “Datang ke sekolah tepat waktu” atau
membuat tiruan jam dari bahan kardus bekas. Masing-masing
kelompok pilihlah salah satu dan kerjakan secara kelompokmu
!
Lampiran 4. Kisi-kisi Soal Evaluasi

Kisi-kisi Soal Evaluasi

No. Kompetensi Dasar (KD) Indikator Materi Indikator Soal Level Nomor Bentuk
Pencapaian Kognitif Soal Soal
Kompetensi (IPK)

1. 3.2 Menggali informasi 3.2.1Mengidentifik Energi dan Mengidentifikasi C1 1 Uraian


tentang sumber dan bentuk asi satuan waktu Perubahannya fungsi BBM dalam
energi yang disajikan dalam jam dan menit. kehidupan sehari-hari
bentuk lisan, tulis, visual,
Menganalisis BBM C4 2 Uraian
dan/atau eksplorasi
sebagai sumber daya
lingkungan.
yang tidak dapat
diperbarui

3.6 Menjelaskan dan 3.6.1Mengidentifik Energi dan Menentukan C2 3 Uraian


menentukan lama waktu asi satuan waktu Perubahannya perbedaan waktu
suatu kejadian berlangsung jam dan menit.
2. Menentukan C2 4 Uraian
perbedaan waktu

Membuat arah jarum C4 5 Uraian


jam
Lampiran 5. Soal Evaluasi

SOAL EVALUASI
ENERGI dan PERUBAHANNYA

Nama Peserta didik :

Kelas :

Presensi :

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!

1. Sebutkan apa saja kegunaan BBM dalam kehidupan sehari-hari!


2. Mengapa BBM merupakan sumber energi yang tidak dapat diperbarui ?
3. Siti berangkat sekolah pukul 06.30, sesampainya di sekolah Siti melihat jam
menunjukkan pukul 06.50. Berapa lama perjalanan Siti dari rumah hingga sampai di
sekolah ?
4. Sekarang jam menunjukkan pukul 09.00, lima belas menit kemudian adalah pukul ?
5. Perhatikan gambar jam di bawah ini, gambarlah jarum jam jika jam tersebut
menunjukkan pukul 10.10 !
Lampiran 6. Kunci Jawaban Soal Evaluasi
1. Kegunaan BBM dalam kehidupan sehari-hari adalah, untuk menyalakan kompor
ketika ibu hendak memasak, sebagai bahan bakar kendaraan seperti sepeda motor,
mobil, jika di pabrik sebagai sumber energi untuk menyalakan mesin.
2. Karena, BBM berasal dari fosil hewan yang telah mati jutaan tahun yang lalu,
sehingga jumlahnya sangat terbatas dan semakin lama semakin habis jika digunakan
dalam jangka waktu terus menerus.
3. Perjalanan Siti dari rumah hingga sampai di sekolah terhitung selama 20 menit.
4. 09.15
5.

Anda mungkin juga menyukai