Anda di halaman 1dari 4

Resep Kue

1 resep jadi 2 toples bulat 500gr Buat yg tanya belepotan ga di toples? Engaa Nempel2 ga? Engga
Ada nempel2 dikit tapi ga mengganggu Waktu mbentuk kukis, pastikan tinggi dan rata, karena ketika
dipanggang kukis akan sedikit melebar dan jadi lebih pendek. Untuk yang tidak bisa simpan di
freezer, tambahkan tepung 1 sdm di adonan agar kukis tidak terlalu melebar

Nutball Cookie
200gr mentega atau margarin atau mix
50-70gr gula halus (saya 50gr) Mixer 1 menit,
masukkan 2 kuning telur
20-25gr coklat bubuk (saya 20gr) Mixer kembali 1 menit,
masukkan 25gr maizena (bisa di skip)
25gr susu bubuk
300gr terigu protein rendah Aduk rata hingga tidak menempel di wadah dan di jari tangan
Siapkan 125gr kacang almond (bisa kacang lainnya) cincang yang sudah di sangrai (matang dan
garing)
Ambil adonan dengan sendok takar, 1 sdt setara 6gr
Bulatkan, lalu baluri dengan kacang cincang
Tekan dengan jari kelingking, bentuk seperti thumbprint
Rapikan, pastikan tidak miring ataupun tebal sebelah
Tata dalam nampan dengan diberi jarak sedikit, karena kukis akan sedikit melebar
Masukkan kulkas freezer atau chiller 30 menit
Panggang dengan suhu 150C selama 25-30 menit
Saya pakai oven Signora De Braun suhu 150C api atas bawah + kipas selama 28 menit Setelah
dingin isi dengan coklat Nuttela

Kue kacang skippy


125gr skippy
75gr margarine
75gr butter
90gr gula halus
1 kuning telur
1 sdt vanilla extract
200gr kunci biru

Kue kacang jadul


125gr kacang tanah sangrai dan di kupas
150gr margarine atau minyak kacang atau minyak sayur (
1 kuning telur
90gr gula halus
1/8sdt garam
1 sdt vanilla extract
200gr kunci biru
Topping Dark coklat compound
100gr Dark coklat couverture
100gr Springkles
Kacang tanah cincang sangrai
100gr Putih telur
Untuk topping/hiasan sesuai selera 1 resep menghasilkan 2 toples segi panjang berat 350gr Mau
bikin seberapa banyak/macam tinggal di kalikan saja Untuk cookies yang menggunakan skippy dan
butter, hasilnya lumer dan rasa kacang ringan. Untuk cookies yg menggunakan kacang tanah
sangrai hasilnya garing dan kacangnya terasa sekali. Untuk cookies kacang tanah yg mentega nya
di mixer, hasil cookies lebih lembut

Recipe: putri Salju milo


200gr Margarin
(7000) - 70gr gula halus
(1000) - 1 kuning telur
(1500) - 250gr kunci biru
(4000) - 30gr coklat bubuk Bensdrop
(2000) - 30gr Maizena
(1500) - 30gr susu bubuk
(2500) Lapisan gula 200gr gula dingin Destrose Monohydrate atau biasa disebut gula donat
(3500) 70-80gr milo
(1500) 20gr coklat bubuk
(2000) Total 26.500 + 20% = 32.000 x 2 resep = 62.000 + 10.000 toples dapet 3 toples = 72.000 : 3
(2 resep 3 toples) = 24.000 Modal untuk 1 toples = 24.000 Oven di suhu 150C Oven gas/listrik = 20
menit Oven Tangkring = 30 menit Hasilnya 1.5 toples isi 535gr

Kue bawang
250gr bawang merah di iris tipis Rendam dengan air garam dan jeruk nipis 5 menit, tiriskan
200gr minyak sayur, goreng dengan hingga kecoklatan
Bahan isi
30gr Bawang goreng
50gr Abon ayam Pedes (bisa di skip)
Bahan kulit 250gr terigu protein rendah
150gr minyak bekas goreng bawang
50gr gula halus
1/4 sdt garam
25gr susu bubuk
Biskuit Regal secukupnya, dihakuskan dgn blender, untuk baluran Dengan mentega resepnya
sama, hanya minyak di ganti dengan mentega. Cara panggang Oven tangkring suhu 140C
Panggang selama 40 menit Setiap 10 menit loyang di putar Oven listrik suhu 150C api atas bawah
Panggang selama 40-50 menit tergantung oven masing2

Nastar
100gr margarin, bisa diganti mentega
100gr mentega, bisa diganti margarin (Sejumput garam bila menggunakan wisjman)
(1/8 sdt vanilla bubuk Larome bila menggunakan full margarin)
30gr gula halus Mixer 1 menit
2 kuning telur Mixer 1/2 menit
25gr susu bubuk
25gr maizena
275-300gr terigu protein rendah Aduk rata dengan tangan. Masukkan terigu secara bertahap, hingga
di dapat adonan yg pas, tidak lembek tidak keras Olesan 3 kuning telur omega atau kuning telur
biasa 3 gr adonan mentah 2 sdt corman patisy cair atau minyak sayur 1-2 tetes madu bila perlu
Adonan berat 6gr setara 1 sdt Nanas 4gr Hasil 2 toples ukuran 500gr 3 Box sekat lubang 30
Recipe: Lidah Kucing
150gr Margarine (saya pakai Blueband Rp.6.750) –
100gr Butter (saya pakai Wisjman Rp. 28.500) –
50gr Buttermix (saya pakai Corman Rp. 5.500) –
75gr Gula bubuk (Rp. 1.650) –
250gr terigu kunci biru (Rp. 2.500) –
40gr Maizena (Rp. 600) - 1 sdt vanilla extract (Rp.2000) –
2 kuning telur (Rp. 4.000) - Rempah2 sesuai selera (saya tidak pakai) Meringue 100gr putih telur
65gr gula caster (Rp. 1.300) Sedikit garam

Resep Putri Salju Kacang Mede


Bahan2 100gr Kacang Mede Bubuk (7.500)
30gr Keju Cedar parut (4000)
225-250gr Terigu Kunci Biru (2500)
30gr Maizena 100gr Margarin (4000)
50gr Butter (14.000)
30gr Corman Patisy (3500)
70gr gula halus (3000)
200gr gula dingin (Dextrose Monohydrate)
(3000) 50gr susu bubuk (4000)
Total : 45.500 + 20% = 55000rb
Toples 3 pcs 10.000 Modal /toples = 40.000rb Alat2 Cetakan Putri Salju Plastik bening ukuran 2kg
Rolling pin Toples Biggy CT-250

Cashew nut Cookies


Hasil cookie renyah garing
200gr mentega atau margarin atau mix (Aku pakai 100gr Wisjman 50gr Blueband 50gr corman
patisy)
100-120gr gula halus
2 kuning telur
270-320gr terigu protein rendah (disesuaikan dengan adonan masing masing)
25-50gr Maizena
25-50gr susu bubuk
100-150gr bubuk kacang mede di oven dan di blender halus
1 sdt baking powder Untuk cookies lumer Kacang mede halus di skip Tidak perlu baking powder
Untuk cookies original 100gr kacang mede belah di oven suhu 150C 10-15 menit Olesan 2 kuning
telur + 1/2 sdt mentega cair

tiga macam resep kacang mete


Tapi sebelumnya mete dicuci sampai 3 x
1. kacang goreng WT yang krispi ini ada
 bawang putih itu ada lima suing
 1 butir putih telur
 1 sendok makan tepung maizena
 1 sendok teh garam Nah
 bawang putihnya Ini di haluskan diberi sedikit air supaya lebih lembut
 siapkan kacang mete nya kemudian kita campur dgn bawang putih yang sudah
dihaluskan
 campurkan semua bahan biarkan bumbu meresap
 Panaskan minyak goreng

Resep Selai Kacang Bahan:


250 gr Kacang Tanah Sangrai
1/2 sdt Garam
15 gr Susu Kental Manis/ 2 sachet (optional)

Recipe: Kastengel
100gr keju edam di parut
300gr kunci biru (bisa dicampur segutiga biru 50:50)
40gr maizena Campur keju dan terigu aduk rata
50gr wisman 50gr corman
150gr blueband
1/2 sdt kaldu jamur
2 kuning telur
2 kuning telur untuk olesan
Oven di suhu 150C selama 40 menit
NOTE Saat disimpan dlm kulkas, ditutup ya baskom nya Dan saat dikeluarkan dari kulkas, tutupnya
jgn dibuka Setelah 1/2 - 1 jam, LANGSUNG DIBENTUK SAAT MASIH 1/2 BEKU, masih dingin DAN
DI PRESS, di padatkan dulu, sampai sudah terasa padat baru di cetak Bila adonan terasa lembek,
bisa ditambahkan terigu dgn cara di tabur2, sampai terasa tidak lengket lagi Bila adonan kurang di
press dan dikerjakan setelah tidak dingin, hasil akhir rawan pecah/hancur krn ini kastengel lumer,
jadi saat press harus betul2 terasa sudah padat

Anda mungkin juga menyukai