Anda di halaman 1dari 14

BUKU JAWABAN UJIAN (BJU)

UAS TAKE HOME EXAM (THE)


SEMESTER 2021/22.2 (2022.1)

Nama Mahasiswa : Hadija Azharianti

Nomor Induk Mahasiswa/NIM : 857095467

Tanggal Lahir : 27 Februari 2001

Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4205 / PEMBELAJARAN TERPADU DI SD

Kode/Nama Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar S1

: 21/ UPBJJ-Jakarta
Kode/Nama UPBJJ
Hari/Tanggal UAS THE : Sabtu, 16 Juli 2022

Tanda Tangan Peserta Ujian

Petunjuk

1. Anda wajib mengisi secara lengkap dan benar identitas pada cover BJU pada halaman ini.
2. Anda wajib mengisi dan menandatangani surat pernyataan kejujuran akademik.
3. Jawaban bisa dikerjakan dengan diketik atau tulis tangan.
4. Jawaban diunggah disertai dengan cover BJU dan surat pernyataan kejujuran akademik.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN


RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS TERBUKA
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

Surat Pernyataan Mahasiswa


Kejujuran Akademik

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama Mahasiswa : Hadija Azharianti


NIM : 857095467
Kode/Nama Mata Kuliah : PDGK4205 / PEMBELAJARAN TERPADU DI SD
Fakultas : Universitas Tebuka
Program Studi : PGSD S1
UPBJJ-UT : Jakarta

1. Saya tidak menerima naskah UAS THE dari siapapun selain mengunduh dari aplikasi THE
pada laman https://the.ut.ac.id.
2. Saya tidak memberikan naskah UAS THE kepada siapapun.
3. Saya tidak menerima dan atau memberikan bantuan dalam bentuk apapun dalam pengerjaan
soal ujian UAS THE.
4. Saya tidak melakukan plagiasi atas pekerjaan orang lain (menyalin dan mengakuinya
sebagai pekerjaan saya).
5. Saya memahami bahwa segala tindakan kecurangan akan mendapatkan hukuman sesuai
dengan aturan akademik yang berlaku di Universitas Terbuka.
6. Saya bersedia menjunjung tinggi ketertiban, kedisiplinan, dan integritas akademik dengan
tidak melakukan kecurangan, joki, menyebarluaskan soal dan jawaban UAS THE melalui
media apapun, serta tindakan tidak terpuji lainnya yang bertentangan dengan peraturan
akademik Universitas Terbuka.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari terdapat
pelanggaran atas pernyataan di atas, saya bersedia bertanggung jawab dan menanggung sanksi
akademik yang ditetapkan oleh Universitas Terbuka.
Jakarta, 16 Juli 2022
Yang Membuat Pernyataan

Nama Mahasiswa
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

1. Suatu pembelajaran selalu dilandasi oleh beberapa aspek, salah satunya


adalah model pembelajaran terpadu. Dalam model pembelajaran terpadu
terdapat 10 tipe yaitu fragmented,connected, nested, sequenced, shared,
webbed, treaded, integrated, immersed an networked. Kesepuluh model
pembelajaran tersebut dibuat berdasarkan landasan filosofis, landasan
psikologis, landasan praktis serta landasan sosial budaya dan perkembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi. Adapun secara filosofis kemunculan
pembelajaran terpadu sangat dipengaruhi oleh tiga aliran. Siapakah yang memadukan ke tiga landasan
tersebut sehingga muncul pembelajaran terpadu? Aliran apa sajakah yang menpengaruhi

pembebelajaran terpadu secara filosofis tersebut? Jelaskan?


Jawab :
Secara filosofis kemunculan pembelajaran terpadu sangat dipengaruhi oleh tiga aliran filsafat
berikut :
1. Aliran progresivisme
Aliran progresivisme beranggapan bahwa proses pembelajaran pada umum perlu sekali
ditekankan pada a.pembentukan kreativitas, b.pemberian sejumlah kegiatan, c.suasana dan
alamiah (natural), d.memperhatikan pengalaman siswa. Dengan kata lain proses
pembelajaran itu bersifat mekanitis (Ellis,1993). Aliran ini juga memandang bahwa dalam
proses belajar siswa sering dihadapkan pada persoalan-persoalan yang harus mendapat
pemecahan atau bersifat problem solving. Dalam memecahkan masalah tersebut, siswa perlu
memilih menyusun ulang pengetahuan dan pengalaman belajar yang telah dimilikinya. Dalam
hal Demikian maka terjadi proses berpikir yang terkait dengan metakognisi yaitu proses
menghubungkan pengetahuan dan pengalaman belajar dengan pengetahuan lain untuk
menghasilkan sesuatu (j.marzano et al 1992). Terdapat kesalahan atau kekeliruan dalam
proses pemecahan masalah atau suatu yang dihasilkan adalah sesuatu yang wajar, karena
hal itu merupakan bagian dari proses belajar.
2. Aliran konstruktivisme
Aliran konstruktivisme melihat pengalaman langsung siswa (direct experience) sebagai kunci
dalam pembelajaran. sebab itu, pengalaman orang lain yang diformulasikan misalnya dalam
suatu buku teks perlu dihubungkan dengan pengalaman siswa secara langsung. Aliran
konstruktivisme ini menekankan bahwa pengetahuan adalah hasil konstruksi atau bentukan
manusia. Manusia mengkonstruksi pengetahuannya melalui interaksi dengan objek,
fenomena, pengalaman dan lingkungannya. Suatu pengetahuan dianggap benar bila
pengetahuan itu terdapat berguna untuk menghadapi dan memecahkan persoalan atau
fenomena yang sesuai. bagi konstruktivisme pengetahuan tidak dapat ditransfer begitu saja
dari seorang guru kepada siswa, tapi harus diinterpretasikan sendiri oleh masing-masing
siswa. Siswa harus mengkonstruksi pengetahuan sendiri.
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

pengetahuan bukan sesuatu yang sudah jadi, melainkan suatu


proses yang berkembang terus-menerus. Dalam proses itu
keaktifan siswa yang diwujudkan oleh rasa ingin tahunya amat
berperan dalam perkembangan pengetahuannya. Pengetahuan
tidak lepas dari subjek yang sedang belajar, pengetahuan lebih
dianggap sebagai proses pembentukan konstruksi yang terus
menerus, terus berkembang dan berubah. para penganut
konstruktivisme menganggap bahwa pengetahuan karena suatu tiruan dari kenyataan atau
realitas. Pengetahuan bukanlah penggambaran dari dunia kenyataan yang ada. Alat dan
sarana yang tersedia bagi siswa untuk mengetahui sesuatu adalah inderanya.
Siswanya berinteraksi dengan objek dan lingkungannya dengan cara melihat, mendengar,
menjelma mencium dan merasakan. dari sentuhan indrawi itulah siswa membangun gambaran
dunianya.
3. Aliran humanisme
Aliran Humanisme melihat siswa dari segi a.keunikan dan kekhasannya, b.potensinya,
c.motivasi yang dimilikinya. Siswa selain memiliki kesamaan juga memiliki kekhasan.
Implikasi dari hal tersebut dalam kegiatan pembelajaran yaitu a.layanan pembelajaran selain
bersifat klasikal, juga bersifat individual, b.pengakuan adanya siswa yang lambat dan siswa
yang cepat, c.penyiapan yang unik terhadap siswa yang baik yang menyangkut faktor
personal atau individual maupun yang menyangkut faktor lingkungan sosial di masyarakat

2. Para guru seringkali menggunakan model pembelajaran terpadu dalam kegiatan pembelajarannya.
Dalam pembelajaran terpadu terdapat sepuluh jenis tipe pembelajaran terpadu. Akan tetapi tidak semua
model dapat diterapkan dalam pembelajaran. Pada pelajaran Bahasa Indonesia, terdapat empat
keterampilan yang harus dikuasai peserta didik yakni menyimak, berbicara, membaca, dan menulis. Pada
pelajaran IPA yang meliputi ilmu kimia, fisika, dan biologi. Dan pada IPS yang terdiri dari ilmu geografi,
sejarah, dan ekonomi serta koperasi. Berdasarkan materi atau mata pelajaran di atas, model
pembelajaran terpadu tipe apakah yang cocok digunakan oleh guru? Mengapa Model pembelajaran
terpadu tersebut sangatlah cocok di terapkan pada sekolah dasar, terutama kepada kelas tinggi (kelas
IV,V, dan VI)? Dan jelaskan langkah-langkah yang harus dilakukan guru dalam menerapkan model
tersebut!
Jawab :
Kalau menurut saya, untuk model pembelajaran yang cocok untuk matapelajaran Bahasa
Indonesia yaitu MODEL PENGGALAN (FRAGMENTED) karena Model fragmented ditandai oleh
ciri pemanduan yang hanya terbatas pada satu mata pelajaran saja titik misalnya komam dalam
mata pelajaran bahasa Indonesia materi pembelajaran tentang menyimak, berbicara, membaca,
dan menulis dapat dipadukan dalam materi pembelajaran keterampilan berbahasa. Dalam
proses pembelajaran, butir-butir materi tersebut dilaksanakan secara terpisah-pisah pada jam
yang berbeda-beda.
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

Sedangkan untuk mata pelajaran IPA dan IPS dapat digabungkan


saja menggunakan MODEL KETERPADUAN (integrated) Model
integrated merupakan pemaduan sejumlah topik dari mata pelajaran
yang berbeda tetapi esensinya sama dalam sebuah topik tertentu
titik topik efisiensi yang semua terdapat dalam mata pelajaran
IPA dan IPS agar tidak membuat muatan kurikulum berlebihan
cukup diletakkan dalam mata pelajaran tertentu misalnya IPA contoh lain dalam
teks membaca atau dalam pelajaran energi yang merupakan bagian dari IPA dan IPS dapat
dimasukkan butuh pembelajaran yang dapat dihubungkan dengan IPA yaitu IPS dan
sebagainya dalam hal ini diperlukan penataan area isi bacaan yang lengkap sehingga dapat
dimanfaatkan untuk menyampaikan berbagai motif pembelajaran dari berbagai mata pelajaran
yang berbeda ini sangat baik dikembangkan di SD

3. Bu Ana adalah guru di SD Pucang, Pada pertemuan hari ini, Bu Ana akan memberikan materi
pahlawanku sub tema perjuangan para pahlawan. Dalam pembelajran tersebut, Bu Ana mengajarkan
tentang teks nonfiksi kepada siswa, serta mengajarkan tentang sifat-sifat cahaya dan keterkaitannya
dengan indra penglihatan dan juga mengajarkan tentang peninggalan-peninggalan kerajaan masa Hindu,
Budha dan Islam pada masa kini dan pengaruhnya bagi masyarakat di wilayah setempat. Pada proses
pembelajaran, Bu Ana menempelkan gambar seorang anak yang membantu kakek menyebrang jalan,
kemudian guru beserta siswa berdiskusi tentang gambar tersebut. setelah itu siswa diajak guru untuk
mengamati gambar yang ada di dalam buku pelajaran terkait nilai-nilai kepahlawanan dari raja-raja
dimasa Hindu, Budha dan Islam. Selanjutnya siswa berdiskusi dengan kelompoknya terkait pertanyaan
yang telah diberikan oleh guru. Setelah para siswa mempresentasikan hasil diskusi mereka, guru
melanjutkan pembelajaran dengan meminta siswa membaca teks tentang raja Purnawarman. Setelah itu
siswa menceritakan kembali isi dari cerita tersebut. berdasarkan kegiatan yang akan dilakukan oleh Bu
Ana, buatlah RPP yang sesuai dengan kegiatan yang dilakukan Bu Ana tersebut.
Jawab :

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SDS WENING


Kelas/ Semester : IV/1 (satu)
Tema : 5. Pahlawanku
Subtema : 1. Perjuangan Para Pahlawan
Pembelajaran ke :1
Muatan Pembelajaran: Bahasa Indonesia, IPS,
IPA Alokasi Waktu : 6 x 35 menit (6 JP)
A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis,
dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.7 Menggali pengetahuan baru 3.7.1 Menyampaikan jawaban dari


yang terdapat pada teks pertanyaan yang diajukan
nonfiksi. berdasarkan teks.
4.7 Menyampaikan pengetahuan baru 4.7.1 Menceritakan kembali isi
dari teks berdasarkan jawaban yang
teks nonfiksi ke dalam tulisan ada.
dengan bahasa sendiri.
IPS
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Mengidentifikasi kerajaan Hindu dan/ 3.4.1 Menyebutkan peninggalan kerajaan


atau Buddha dan/ atau Islam di masa Hindu,Buddha dan Islam
lingkungan daerah setempat, serta pada masa kini dan pengaruhnya
pengaruhnya pada kehidupan bagi mastarakat di wilayah
masyarakat masa kini. setempat.

4.4 Menyajikan hasil identifikasi kerajaan 4.4.1 Membuat laporan peninggalan


Hindu dan/ atau Buddha dan/atau kerajaan masa Hindu,Buddha dan
Islam di lingkungan daerah Islam pada masa kini dan
setempat, serta pengaruhnya pada pengaruhnya bagi masyarakat di
kehidupan masyarakat masa kini. wilayah setempat dalam bentuk
peta pikiran.
IPA
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.7 Memahami sifat-sifat 3.7.1 Mengidentifikasi sifat-sifat


cahaya dan keterkaitannya cahaya dan keterkaitannya dengan
dengan indera penglihatan. indera penglihatan dalam
kehidupan seharihari.
4.7 Menyajikan laporan hasil 4.7.1 Melaporkan hasil percobaan
pengamatan dan/atau yang memanfaatkan sifatsifat
percobaan yang cahaya dalam bentuk tulisan.
memanfaatkan sifat-sifat
cahaya.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah membaca teks tentang Raja Purnawarman, siswa mampu menjawab
pertanyaan dan mampu menceritakan kembali isi cerita dengan tepat.
2. Setelah mengamati gambar, siswa mampu mengidentifikasi peninggalan kerajaan di
masa Hindu, Buddha, dan Islam dan pengaruhnya di wilayah setempat dengan
menggunakan peta pikiran.
3. Setelah melakukan percobaan tentang cahaya, siswa mampu menyimpulkan sifat-sifat
cahaya dan hubungannya dengan penglihatan dengan benar.

D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Kisah kepahlawanan Raja Purnawarman.
2. Tokoh penting masa kerajaan Hindu, Buddha, dan Islam beserta peninggalannya.
3. Bentuk-bentuk peninggalan kerajaan Hindu, Buddha, dan Islam.
4. Cara-cara yang dapat dilakukan untuk melestarikan peninggalan sejarah.
5. Manfaat menjaga dan melestarikan peninggalan sejarah.
6. Sifat-sifat cahaya.
7. Percobaan sederhana untuk membuktikan sifat-sifat cahaya.

E. PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
Metode Pembelajaran : Percobaan, permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan,
dan ceramah

F. MEDIA/ALAT, BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR


Media/Alat : gambar seorang anak yang sedang membantu seorang
kakek menyeberang jalan, senter, gelas, lampu senter,
cermin datar, pensil
Bahan : karton tebal, isolasi, lilin

Sumber Belajar : 1. Buku Guru dan Buku Siswa Kelas IV, Tema 5: Pahlawanku,
Subtema 1: Perjuangan Para Pahlawan, Pembelajaran 1.
Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 (Revisi 2017). Jakarta:
Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan.
G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokas
Kegiatan Deskrips i
i Waktu
Pendahuluan 1. Guru menyapa siswa, menanyakan kabar dan mengecek 15 menit
kehadiran siswa.
2. Guru mengajak siswa untuk berdoa sesuai dengan
keyakinannya masing-masing.
3. Guru memberi penguatan.
4. Siswa menyimak penjelasan guru tentang tujuan pembelajaran.
5. Guru membuka pembelajaran dengan menampilkan gambar
seorang anak yang membantu seorang kakek menyeberang
jalan.
6. Guru bertanya, “Tahukah kamu kejadian apa yang ada di dalam
gambar?”
7. Siswa memperhatikan gambar dan menjawab pertanyaan guru.
Kegiatan Inti 1. Siswa duduk secara berkelompok. Satu kelompok terdiri dari 180 menit
lima siswa.
2. Siswa diminta mengamati gambar yang ada di Buku Siswa.
Guru menanyakan, “Gambar apa yang kamu amati?”
3. Setiap kelompok kemudian mendikusikan pertanyaan pada
Buku Siswa, lalu menyampaikan jawabannya kepada kelompok
sebelahnya. Kegiatan diskusi dinilai oleh guru menggunakan
rubrik (penilaian 1)
4. Guru membahas hasil diskusi di depan kelas. Guru bisa
menunjuk siswa untuk menyampaikan jawabannya.
5. Secara individu, siswa akan menuliskan informasi dari gambar
yang telah diamatinya. Siswa akan menukar jawabannya
kepada teman sebelahnya.
6. Guru meminta siswa membaca teks tentang Raja Purnawarman
dalam hati.
7. Siswa membaca teks tentang Raja Purnawarman dengan
seksama.
8. Siswa menuliskan informasi dari gambar yang diamatinya.
9. Siswa menjawab pertanyaan pada Buku Siswa.
10. Guru membahas jawaban di depan kelas.
11. Salah satu siswa menyampaikan jawabannya kemudian siswa
lain memberi tanggapan.
12. Siswa memperbaiki jawabannya apalabila ada yang masih keliru.
13. Siswa menceritakan kembali isi bacaan dengan memperhatikan
fakta- fakta yang ada, runtut, dan menggunakan ejaan yang
benar.
Tugas siswa dinilai oleh guru mengunakan rubrik (penilaian 2)
14. Siswa diajak untuk mengamati gambar tentang raja-raja di
Nusantara beserta dengan peninggalan dan pengaruhnya
terhadap masyarakat.
15. Siswa mengamati gambar tentang raja-raja di Nusantara
beserta dengan peninggalan dan pengaruhnya terhadap
masyarakat.
16. Guru memberi contoh bahwa peninggalan bukan hanya benda
bersejarah saja, tetapi juga pemikiran atau nilai-nilai yang bisa
memengaruhi hidup masyarakat.
17. Siswa menyebutkan beberapa contoh sikap kepahlawanan dari
raja-raja pada gambar yang disediakan.
18. Siswa menuliskan nilai-nilai perjuangan atau peninggalan
lainnya dari para raja yang memengaruhi masyarakat atau
daerah di mana mereka tinggal. Tulisan dapat berupa semangat
perjuangan, nilai pendidikan, ajaran positif, atau benda-benda
bersejarah.
19. Siswa diminta untuk menyebutkan cara-cara melestarikan
peninggalan sejarah dan manfaat dari upaya pelestarian
dengan bimbingan guru. Tugas siswa dinilai oleh guru
mengunakan rubrik (penilaian 3)
20. Guru mempersiapkan perlengkapan percobaan.
Perlengkapan dikelompokkan berdasarkan jenis kegiatan yang
dilakukan kelompok.
21. Guru meminta satu perwakilan untuk mengambil perlengkapan.
22. Siswa dan guru membuat kesepakatan tentang percobaan agar
kegiatan bisa berjalan dengan baik (lihat Buku Guru halaman
10).
23. Siswa melakukan percobaan untuk membuktikan sifat cahaya
dapat merambat lurus.
24. Siswa melakukan percobaan untuk membuktikan sifat cahaya dapat
menembus benda bening.
25. Siswa melakukan percobaan untuk membuktikan sifat cahaya dapat
dipantulkan.
26. Siswa melakukan percobaan untuk membuktikan sifat cahaya dapat
dibiaskan
27. Siswa menuliskan hasil percobaan pada tabel yang telah disiapkan
(lihat Buku Guru halaman 12).
28. Siswa menuliskan kesimpulan dari percobaan yang telah dilakukan.
Siswa menyampaikan hasil laporannya di kelompok masing-masing
dan perwakilan kelompok dapat menyampaikannya di depan kelas.
Laporan siswa dinilai dengan menggunakan rubrik (penilaian 4)
29. Guru menambahkan informasi yang dibutuhkan sebagai penguatan.
30. Siswa memperhatikan informasi yang disampaikan oleh guru.
Kegiatan 1. Siswa bersama guru melakukan refleksi atas pembelajaran yang telah 15 menit
Penutup berlangsung:
• Apa yang telah kamu pelajari dari materi hari ini?
• Apa yang ingin kamu ketahui lagi dari materi hari ini?
• Bagaimana sikapmu ketika mempelajari materi hari ini?
2. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran.
3. Siswa menyimak penjelasan guru tentang aktivitas pembelajaran
pada pertemuan selanjutnya. Termasuk menyampaikan kegiatan
bersama orangtua yaitu: mendiskusikan nilai-nilai perjuangan Raja
Purnawarman dan mencari nilai-nilai tersebut dari lingkungan
sekitarnya.
4. Siswa melakukan operasi untuk menjaga kebersihan kelas.
5. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang siswa.

A. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Mencatat hal-hal menonjol (positif atau negatif) yang ditunjukkan siswa dalam sikap
jujur melalui jurnal.

b. Penilaian Pengetahuan
Muatan Indikator Teknik Bentuk Instumen
Penilaia
n
Bahasa 3.7.1 Menyampaikan jawaban dari Tes tertulis Soal isian
Indonesia pertanyaan yang
diajukan
berdasarkan teks.
IPS 3.4.1 Menyebutkan peninggalan Tes tertulis Soal isian
kerajaan masa Hindu, Buddha
dan Islam pada masa kini dan
pengaruhnya bagi mastarakat
di wilayah
setempat.
IPA 3.7.1 Mengidentifikasi sifat-sifat cahaya Tes tertulis
dan keterkaitannya dengan Soal isian
indera
penglihatan dalam
kehidupan sehari-
hari.
a. Penilaian Keterampilan
Muatan Indikator Teknik Bentuk
Penilaia Instumen
n
Bahasa 4.7.1 Menceritakan kembali isi teks Unjuk Rubrik penilaian
Indonesia berdasarkan jawaban yang ada. kerja dan pada BG
unjuk hasil halaman 13-14
IPS 4.4.1 Membuat laporan Unjuk hasil Rubrik penilaian
peninggalan kerajaan masa pada BG
Hindu,Buddha dan Islam pada halaman 15
masa kini dan pengaruhnya
bagi masyarakat di wilayah
setempat dalam bentuk peta
pikiran.
IPA 4.7.1 Melaporkan hasil percobaan Unjuk hasil Rubrik penilaian
yang memanfaatkan pada BG
sifatsifat halaman
cahaya 15-16
dalam bentuk tulisan.

b. Remedial
Siswa yang belum memahami sifat cahaya dapat melakukan percobaan ulang.
Siswa memahami kembali langkah-langkah kegiatan percobaan satu persatu.
Kemudian, melakukannya setahap demi setahap.

c. Pengayaan
Siswa membuat peta pikiran setelah membaca teks Raja Purnawarman.

2. Bentuk Instrumen
a. Jurnal Penilaian Sikap
Mulai
Sikap Belum terlihat Mulai terlihat Membudaya Keterangan
berkemban
g
Jujur
a. Rubrik Penilaian Bahasa Indonesia
1) Diskusi
Rubrik penilaian diskusi tentang nilai-nilai kepahlawanan Raja
Purnawarman. Berilah tanda centang () pada bagian yang memenuhi
kriteria. Sangat Perlu
Baik (3) Cukup (2)
Kriteria Baik Pendamping
(4) an (1)
Mendengarkan Selalu Mendengarka Masih perlu Sering
mendengark n teman yang diingatkan diingatkan
a n teman berbicara untuk untuk
yang sedang tetapi mendengarkan mendengarkan
berbicara. sesekali teman yang teman yang
masih perlu sedang sedang
diingatkan. berbicara. berbicara
tetapi tidak
mengindahka
n.
Komunikasi Merespon Merespon Sering Membutuhkan
nonverbal dan dengan tepat merespon bantuan dalam
(kontak mata, menerapkan terhadap kurang tepat memahami
bahasa tubuh, komunikasi komunikasi terhadap bentuk
postur, nonverbal nonverbal komunikasi komunikasi
ekspresi dengan yang nonverbal yang nonverbal yang
wajah, suara) tepat. ditunjukka ditunjukka ditunjukka
n teman. n teman. n teman.
Partisipasi Isi Berbicara dan Berbicara dan Jarang berbicara
(menyampai- pembicaraan menerangkan menerangkan selama proses
kan ide, mengispirasi secara rinci, secara rinci, diskusi
perasaan, teman. merespon tetapi berlangsung.
pikiran) Selalu sesuai terkadang
mendukung dengan topik. merespon
dan kurang sesuai
memimpin dengan topik.
lainnya saat
diskusi.

1) Tugas
Tulisan siswa dinilai dengan menggunakan rubrik.
Berilah tanda centang () pada bagian yang memenuhi kriteria.
Perlu
Sangat Baik Baik (3) Cukup (2)
Kriteria Pendamping
(4)
an (1)
Topik cerita Topik cerita Topik cerita Topik cerita Topik cerita
disampaikan disampaikan disampaika tidak
dengan mendekati n tetapi disampaikan.
benar. benar. kurang
benar.
Alur cerita Alur cerita Alur cerita Sebagian Sebagian kecil
disampaikan disampaikan besar alur alur cerita
dengan dengan cerita disampaikan
lengkap dan lengkap tetapi disampaikan dan tidak
runtut. tidak dengan runtut.
runtut. runtut.
Ejaan Seluruh Sebagian Sebagian Tulisan tidak
tulisan besar tulisan kecil tulisan menggunakan
menggunakan menggunakan menggunaka ejaan yang
ejaan yang ejaan yang benar. n benar.
benar. ejaan yang
benar.
Fakta Fakta Fakta Fakta Fakta yang
pendukun pendukung pendukung yang pendukung disampaikan
g yang disampaikan yang tidak sesuai
disampaikan sebagian besar disampaikan dengan isi
seluruhnya sesuai dengan sebagian kecil cerita.
sesuai isi cerita. sesuai dengan
dengan isi isi cerita.
cerita.
Total Nilai Siswa
Penilaian (penskoran):
Total Nilai Maksimal× 10

b. Rubrik Penilaian IPS


Tugas dinilai dengan cek lis.
Indikator Penilaian Ada Tidak Ada
Memuat minimal dua benda peninggalan sejarah.
Menyebutkan minimal dua ajaran positif yang
diwariskan raja-raja.
Menyebutkan minimal dua nilai-nilai
sikap kepahlawanan yang diwariskan
para raja.
Menyebutkan pengaruh dari peninggalan raja-raja
terhadap masyarakat setempat.

c. Rubrik Penilaian IPA


Laporan IPA dinilai dengan rubrik.
Berilah tanda centang () pada bagian yang memenuhi kriteria.
Perlu
Sangat Baik (4) Baik (3) Cukup (2)
Kriteria Pendamping
an
(1)
Penerapa Memperlihat-kan
Memperlihat-kan Memperlihat- Perlu
n konsep pemahaman pemahaman kan bimbingan saat
konsep dengankonsep dengan pemahaman menyampaikan
menunjukkan menunjukkan konsep dengan bukti dan
bukti pendukung
bukti pendukung menunjukkan pemahaman
dan tetapi perlu bukti yang inti dari konsep
menyampaikan bantuan saat terbatas dan yang dipelajari.
pemahaman inti
menyampaikan penyampaian
dari konsep yang
pemahaman inti pemahaman inti
sedang dipelajari
dari konsep yang dari konsep
dengan benar.sedang dipelajari tidak jelas.
dengan benar.
Komunikasi Hasil percobaan Hasil percobaan Hasil Hasil
disampaikan disampaikan percobaan percobaan
dengan jelas dengan jelas disampaikan disampaikan
serta objektif dan didukung dengan jelas dengan kurang
dengan didukung sebagian data tetapi hanya jelas dan tanpa
data penunjang. penunjang. didukung data
sebagian kecil penunjang.
data penunjang.
Prosedur Seluruh data Seluruh data Sebagian besar Sebagian kecil
dan strategi dicatat, langkah dicatat, langkah data dicatat, data dicatat,
kegiatan kegiatan langkah langkah
dilakukan dilakukan secara kegiatan, dan kegiatan tidak
secara sistematis, tetapi strategi sistematis, dan
sistematis, dan masih dilakukan strategi yang
strategi yang membutuhkan secara dipilih tidak
digunakan bimbingan sistematis tepat.
membuat dalam setelah
percobaan menentukan mendapat
berhasil. strategi agar bantuan guru.
percobaan
berhasil.
Kesimpulan Seluruh Sebagian Kesimpulan Kesimpulan
kesimpulan besar percobaan percobaan
percobaan kesimpulan disampaikan disampaikan
disampaikan percobaan dengan dengan
dengan disampaikan memuat data. memuat data
memuat data dengan namun kurang
penunjang memuat data tepat.
dan tepat. penunjang
dan tepat.

Total Nilai Siswa


Penilaian (penskoran):
Total Nilai Maksimal× 10

Mengetahui Jakarta, 16 Juli


2022
Kepala Sekolah Guru kelas

Sulastri Diah Megawati, S.Pd.I Hadija Azharianti


BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

4. Pak Titok akan mengajarkan tentang tanaman di sekitar kita, dalam


pembelajaran tersebut, Pak Titok akan meminta siswa secara berkelompok
untuk melaksanakan suatu kegiatan melengkapi peta informasi tentang
tanaman dengan indah dan rapi, serta meminta siswa menuliskan teks

deskriptif sebagai rangkuman materi tentang tanaman. Dalam

pembelajaran tersebut, Pak Titok sudah menyiapkan kartu-kartu


yang berisi nama bagian-bagian dari tanaman, serta apa saja yang
dibutuhkan dan dihasilkan oleh tanaman. Pak Titok menempelkan media gambar diagram di papan tulis
tentang bagian-bagian tanaman, serta apa saja yang dibutuhkan, dan dihasilkan oleh tanaman.
Beberapa siswa bergantian menempelkan kartu-kartu kata pada kolom yang paling sesuai (bisa sambil
bermain kompetisi memasangkan kartu kata). Setelah itu siswa memperhatikan contoh bagan peta
pikiran seperti yang terdapat pada buku siswa dan yang telah dipraktekkan di papan tulis dan siswa
diarahkan bekerjasama dalam kelompok untuk membuat dan melengkapi bagan di kertas
karton/selembar kertas dengan tulisan yang indah dan rapi. Kemudian Pak Titok memberikan
kebebasan kepada siswa untuk menambahkan gambar, hiasan, dan warna untuk memperindah bagan
sehingga berbentuk sebuah poster yang berisi kesimpulan dari materi dengan subtema Tanaman di
Sekitarku. berdasarkan kegiatan yang telah dilakukan oleh Pak Titok Buatlah format penilaian kegiatan
proses yang sesuai dengan yang kegiatan yang dilakukan oleh Pak Titok tersebut?
Jawab :

Anda mungkin juga menyukai