Anda di halaman 1dari 17

SEMESTER 4

TEKNIK SIPIL
07-07-2022(15)

Ir. Edy Purwanto, MT


1. Perencanaan Dasar Strktur Beton Betulang
Iswandi Imran & Ediansjah Zulkifli
ITB Press

2. Perencanaan Lanjut Struktur Beton Bertulang


Iswandi Imran & Ediansjah Zulkifli
ITB Press

3. Perencanaan Beton Bertulang


Berdasarkan SNI 2847:2013
Agus Setiawan
Beton bertulang gaya tekan yang timbul akibat lentur akan ditahan
oleh beton sedangkan gaya tarik ditahan oleh tulangan baja. Agar
proses bisa terjadi maka harus terjadi transfer gaya (lekatan antara
baja tulangan dan beton). Apabila lekatan hilang tulangan baja akan
tercabut yang berakibat keruntuhan.
Penggunaan tulangan polos sebaiknya dihindari (pake ulir), jika harus
menggunakan ujung tulangan harus dibuat kait

A. Panjang Penyaluran pada Kondisi Tarik


Panjang penyaluran, ld adalah panjang penanaman tulangan agar
tulangan dapat mengembangkan kuat rencananya (fy)
Jika panjang penyaluran kurang, maka tegangan lekatan pada daerah tarik pada balok akan
meningkat yang mengakibatkan retak dan mengelupas selimut beton.

keretakan

Besarnya panjang penyaluran, SNI 2847: 2013, ps. 12.2.2


Panjang penyaluran dan lewatan
Contoh : besi fy = 420 Mpa, beton fc’ = 35 Mpa
Panjang penyalura besi dia 16mm

< 2.5

cb = jarak pusat tulangan ke permukaan beton terdekat

Panjang lewatan = 1.3db = 1.3 x 486 = 639mm, digunakan 900 mm


Pola Beban Hidup

lapangan

tumpuan
ACI-318 membolehkan 2 pola beban seperti gambar
E.2.2
Beban mati terfaktor diberikan sepanjang bentang
Beban hidup diberikan selang seling, dengan tujuan
untuk mendapatka momen maksimum negatif dan
positip.
Pelat hanya menerima beban gravitasi
Kombinasi beban
U : 1.4 DL
U : 1.2 DL + 1.6 LL
.
SNI 2847: 2019
.
.
ACI-318M-14
. TAVIO-USMAN WIJAYA
Momen pendekatan pelat satu arah
PBI-1971

.
Kisi kisi UAS
Struktur lantai 2 dengan dimensi balok seperti gambar dibawah.

600 600 600


1
1/24

1/14
A 250
2
1/10

750
1/16 250
B
1/10

C 1/14 250

1/24
DEBAH BALOK & PELAT LANTAI

TP 125 = TEBAL PELAT 125 MM

B25x50 = LEBAR BALOK 250 TINGGI 500 MM


Ilustrasi bidang momen dan bidang geser
POTONGAN-2 BALOK 25 X 50 CM = 250 x 500 MM
Beban mati finishing 5cm = 0.05 x 22000 = 1100 N/m2
Beban hidup kantor = 2400 N/m2
Mutu beton fc’ = 25 MPa
Mutu besi beton fy = 400 Mpa
Diminta:
1. Desain pelat lantai beton SEARAH bikin tabel
* Hitung beban
* Hitung momen TUGAS-9

* Hitung tulangan
* Gambar tulangan
2. Desain tulangan geser balok terbesar Vu as-3

* Hitung beban
* Hitung gaya geser
TUGAS-7
* Hitung tulangan geser
* Gambar tulangan geser

Anda mungkin juga menyukai