Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN

PENGELOLAAN
ZAKAT FITRAH
TAHUN 2023 M/ 1444 H

PANITIA PENGELOLA

ZAKAT FITRAH
MUSHOLLA RODHOTU JANNAH
PERUM AGRO RECIDENCE TLOGOJATI
LAPORAN
PENGELOLAAN
ZAKAT FITRAH
TAHUN 2023 M/ 1444 H

PARTISIPASI WARGA

Dari 98 kepala keluarga yang menjadi target


zakat, terdapat 69 kepala keluarga (220 jiwa)
atau 70, 41% yang membayarkan zakat trahnya
pada Panitia Pengelola Zakat Fitrah Perum
Agro Residece Tlogojati Tahun 2023/1444H
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-
KEKAPITULASI PEROLEHAN
Jumlah perolehan zakat rtah yang di kelola oleh
Panitia Pengelola Zakat Fitrah Perum
Agro Residece Tlogojati Tahun 2023/1444H:
- Uang Tunai Sebesar Rp. 6.180.000,00 dan
- Beras seberat 156 kg;
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-
PROSENTASE PENTASYARUFAN

1. Mustahik Perum Agro Residence Tlogojati 50 %


2. Mustahik di luar Perum Agro Residence Tlogojati 25 %
3. Sabilillah Perum Agro Residence Tlogojati 10 %
4. Panitia/Amilin Perum Agro Residence Tlogojati 8 %
5.Pengelola Zakat Fitrah Desa Tlogojati (Masjid) 7 %

Keterangan :
Enjoy Your Meal
1. Mustahik : Kepala Keluarga Penerima Zakat Fitrah;
PENTASYARUFAN

UANG TUNAI
No. Kategori
JUMLAH /KK Rp./KK JUMLAH
1 2 3 4 5
Mustahik Warga Perum Agro
1 Rp 185,000.00 Rp 2,960,000.00
Residence Tlogojati 16
Mustahik Non Warga Perum Agro
2 Rp 115,000.00 Rp 1,150,000.00
Residence Tlogojati 10
3 Fisabililah 4 Rp 150,000.00 Rp 600,000.00
4 Panitia/ Amiliin 9 Rp 55,000.00 Rp 495,000.00
5 Petugas Kebersihan/Pengelola Sampah 3 Rp 115,000.00 Rp 345,000.00
6 Pengelola Zakat Desa (Masjid) 1 Rp 630,000.00 Rp 630,000.00
JUMLAH 6,180,000

BERAS
No. Kategori
JUMLAH /KK KG/KK JUMLAH
1 2 3 4 5
Mustahik Warga Perum Agro
1 3 48
Residence Tlogojati 16
Mustahik Non Warga Perum Agro
2 3 30
Residence Tlogojati 10
3 Fisabililah 4 3 12
4 Panitia/ Amiliin 9 2 18
5 Petugas Kebersihan/Pengelola Sampah 3 3 9
6 Pengelola Zakat Desa (Masjid) 1 39 39
JUMLAH 156

Demikian Laporan sederhana ini kami sampaikan, semoga menjadi bahan


Pengelolaan Zakat Fitrah di waktu mendatang, terima kasih dengan
iringan doa Jazaa kumullah ahsanal jazaa. Aamiin.

Tlogojati, 20 April 2023


TTD
PANITIA

LAPORAN
PENGELOLAAN
ZAKAT FITRAH
TAHUN 2023 M/ 1444 H

Anda mungkin juga menyukai