Anda di halaman 1dari 2

NAMA : Pujo setiawan

NIM : 211055
PRODI : D3 KEPERAWATAN

1. Rencana dan ide transformasi digital

2. Transformasi digital pada layanan kesehatan primer dan rujukan.

Masalah yang saat ini menjadi keresahanmu

3. Data Kesehatan, termasuk rekam medis pasien sulit diakses oleh tenaga kesehatan dan
pihak lain yang membutuhkan secara real time. Hal ini disebabkan rumitnya administrasi
dan banyaknya aplikasi yang digunakan. Data yang ada juga tidak terstandarisasi dan
tidak terintegrasi sehingga banyak yang tumpang tindih

Harapan yang kamu inginkan untuk menyelesaikan masalah itu

Transformasi digital kesehatan diharapkan dapat menjadi terobosan untuk membenahi


sektor kesehatan di Indonesia.
4.

Tulis secara bebas transformasi digital yang kamu inginkan dan cara kerjanya
Proses perubahan ini dilakukan secara bertahap.
5. 1.Tahap pertama dengan mengubah Sistem Informasi Rujukan Terintegrasi (Sisrute),
sistem rujukan terpadu dari puskesmas ke rumah sakit-rumah sakit rujukan.Transformasi
digital di fasilitas kesehatan dimulai dari memperbaiki sistem rujukan berdasarkan
aplikasi
2.Dengan perbaikan Sisrute, , pasien dan rumah sakit atau puskesmas tidak akan lagi
direpotkan untuk mencari fasilitas pelayanan kesehatan tingkat lanjut yang dibutuhkan.
Pasien atau keluarganya tidak perlu mencari-cari sendiri kamar perawatan dan tenaga
kesehatan yang tersedia di rumah sakit rujukan yang dituju. Mereka juga tidak perlu
membawa-bawa berkas data pasien dari satu fasilitas pelayanan kesehatan ke fasilitas
lain. Ini karena puskesmas hingga rumah sakit pratama dan rumah sakit tingkat yang
lebih tinggi akan saling terkoneksi.
Tuliskan manfaat yang nanti bisa dirasakan oleh banyak orang dari ide yang kamu buat

memudahkan pelayanan, memperlancar perpindahan berbagai data, dan mendukung


pengambilan kebijakan kesehatan berbasis bukti.

Anda mungkin juga menyukai