Anda di halaman 1dari 3

PRETERM KONTRAKSI

No. Dokumen No. Revisi Halaman


½
-/RAD 00
/
Tanggal terbit
Ditetapkan,
CLINICAL PATHWAY

Adanya suatu ancaman pada kehamilan dimana timbulnya tanda-

Pengertian tanda persalinan pada usia kehamilan yang belum aterm (28 minggu

sampai <37 minggu)

Anamnesis 1. HPHT

2. Riwayat obstetri dan ginekologi

3. Keluhan-keluhan selama kehamilan

4. Tanda-tanda persalinan, pergerakan janin dan risiko infeksi

Pemeriksaan Fisik
1. Pemeriksaan Fisik Umum

2. Pemeriksaan Obstetri (Leopold, Vaginal Touche, HIS)

Kriteria Diagnosis
1. Subyektif: Pasien mengeluh adanya kontraksi uterus seperti

mau melahirkan sebelum kehamilan aterm.

2. Obyektif: Adanya kontraksi uterus minimal 2 kali dalam 10

menit, pembukaan lebih atau sama dengan 2 cm dan


penipisan lebih atau sama dengan 50% dan ditemukan tanda

(darah bercampur lendir) atau adanya pembukaan serviks

yang bermakna yaitu ada kemajuan pembukaan yang

diperiksa oleh pemeriksa yang sama dalam selang waktu 2

jam.

Diagnosis Kerja Preterm Kontraksi

Diagnosis Banding Kontraksi Braxton Hick, memiliki sifat tidak teratur, tidak ritmis, dan

tidak menimbulkan perubahan serviks

Pemeriksaan Laboratorium (Darah lengkap dan Urine Lengkap)

Penunjang USG

CTG

Terapi 1. Menunda persalinan dengan tirah baring dan pemberian tokolitik

2. Memberikan obat untuk memacu pematangan paru janin

3. Memberikan antibiotik bila ada infeksi

4. Tentukan umur kehamilan lebih pasti dengan Anamnesis,

Pemeriksaan Klinis, dan jika perlu lakukan pemeriksaan USG

5. Merencanakan cara persalinan preterm yang aman dan dengan

trauma yang minimal pada kehamilan yang tidak bisa dipertahankan

6. Mempersiapkan perawatan neonatal dini yang intensif untuk bayi-bayi

prematur

7. Monitor kontraksi uterus dan denyut jantung janin

8. Cari kemungkinan penyebab preterm kontraksi

Edukasi 1. Edukasi Gizi dan Pola Makan


2. Edukasi Faktor Resiko

3. Edukasi Gaya Hidup Sehat

4. Edukasi Obat-obatan

5. Edukasi Prognosa Kehamilan

Prognosis Dubia ad bonam

Kepustakaan 1. Cunningham FG, Leveno KJ, Bloom SL, Hauth JC, Rause DJ,

Spancy CY. Williams Obstetric. 23 ed. New York: McGraw Hill;

2010

2. Leeson SC, Maresh MJA, Martindale EA et al. Detection of

foetal fibronectin as a predictor of preterm delivery in high risk

asymptomatic pregnancies. Br J Obstet Gynaecol 1996; 13:48-

53

3. Parker J, Bell R, Brennecke S. Foetal fibronectin in

cervicovaginal fluid of women in threatened preterm labour as a

predictor of delivery before 34 weeks gestation. Aust NZ J

Obstet Gynaecol 1995; 35:257-61

Anda mungkin juga menyukai