Anda di halaman 1dari 15

FUN COVER

A. RINGKASAN UMUM
1. Executive Summary
Penampilan merupakan salah satu elemen penting bagi kehidupan
seseorang. Penampilan adalah hal pertama yang dilihat orang dan juga dinilai

orang. Oleh karena itu, membantu para konsumen untuk tetap menjaga

penampilannya dalam kondisi tak memungkinkan sekalipun. Kali ini


menciptakan produk utama yang merupakan inovasi produk jas hujan/ mantel
yang fashionable bagi pemakainya, khususnya untuk para wanita yang sangat
memperhatikan penampilan dalam kesehariannya. Pada umumnya, kebanyakan
masyarakat sungkan untuk bepergian ketika hujan turun, mahasiswa malas kuliah
karena takut akan air hujan dan memilih untuk menerjang hujan. Berdasarkan riset
pasar yang telah dilakukan, kebanyakan dari mereka enggan bepergian karena
harus memakai jas hujan/ mantel yang kaku, ribet, dan dirasa dapat merusak
penampilan mereka atau karena takut tas atau barang bawaan mereka basah.
Selain itu juga, produsen jas hujan saat ini dinilai kurang responsive terhadap
kebutuhan konsumen. Pengguna jas hujan yang kebanyakan adalah pengendara
sepeda motor tentu membutuhkan jas hujan yang fleksibel saat dikenakan.
Memang, sudah ada model jas hujan yang dibuat doubel, yaitu jas bentuk celana
dan pakaian atasan sehingga cocok untuk pengendara motor. Namun, hal ini
belum cukup untuk memenuhi kebutuhan konsumen.

Oleh karena itulah, mengkreasikan kembali jas hujan/ mantel

yang sudah ada saat ini. Fun Cover begitu sebutan produk , terbuat dari
bahan-bahan berkualitas, yang elastis, desain menarik dan mempunyai bahan yang
beraneka warna dan motif yang beragam. Kombinasi antara bahan parasit ataupun
campuran plastic dan vinyl yang lentur tetap menjamin produk anti terhadap air,

terjamin mutunya/tidak bocor-merembes air. Selain Jas hujan, juga


mengkreasikan produk lain dengan bahan dan fungsi yang sama sebagai produk
anti air, diantaranya jas hujan HP, pelindung tas laptop, pelindung tas ransel, dan
selimut motor. Selain sebagai pelindung terhadap air dan kotoran seperti debu,
1|Page
produk ini juga mempu melindungi konsumen dari pelaku kriminalitas seperti
pencopet. Nantinya produk ini akan dikembangkan lebih lanjut agar dapat terus
memenuhi kebutuhan konsumen, seperti desain jas hujan yang dapat melindungi
sepatu konsumen, dan jas hujan daur ulang yang memanfaatkan limbah plastic
disekitar kita.
Pentingnya penampilan itulah yang membuat rangkaian menata penampilan
menjadi hal yang harus mendapat porsi perhatian tersendiri oleh setiap orang.
Bahkan bisa dibilang, penampilan adalah satu bagian penting terkait pembentukan
citra professional serta memberikan rasa kepercayaan diri yang tinggi untuk
mengekspresikan kompetensi yang dimiliki. Diharapkan dengan produk-produk

, konsumen akan lebih memiliki rasa kepercayaan diri tersebut.

2. Deskripsi Perusahaan
1. Identitas Perusahaan
Nama Perusahaan : Orie Green
Bidang Usaha : Industri Kreatif
Jenis Produk : Produk anti air.
Nama Brand : Fun Cover
Lokasi Perusahaan : Pleburan, Semarang
Telepon Perusahaan : 085640539998
Tagline : Creativity on Green
2. Visi dan Misi Perusahaan
 Visi:
Membangun dunia industry kreatif yang mampu memenuhi kebutuhan
konsumen.
 Misi :
- Menciptakan produk-produk kreatif inovatif yang sesuai dengan
kebutuhan konsumen.
- Menumbuhkan kenyamanan dan rasa percaya diri konsumen dengan
produk FunCover.
- Senantiasa berusaha menciptakan produk sekaligus mengurangi
kerusakan lingkungan dengan produk kreatif yang kompetitif.

2|Page
3. Produk
Berfokus pada berbagai produk tahan air yang dapat difungsikan
sebagai pelindung saat hujan yang didesain secara elegan serta sesuai dengan
kebutuhan dan lifestyle masyarakat.
Berikut beberapa produk yang sedang dikembangkan:
a. Rain Cover
- Model Kelelawar
- Model Rok
- Model Celana
- Model kelelawar Berlengan
b. Bag Case
c. Soft Case
d. Motor Cover
e. Ponsel Cover
f. Shoes Cover
Berikut deskripsi Produk berdasarkan fungsinya:
1. Rain Cover yang didesain se-stylist mungkin untuk meningkatkan
kepercayaan diri konsumen dalam memakai jas hujan.
2. Bag Case yang berfungsi sebagai pelindung/ selimut tas ransel dari air,
kotoran, atau berfungsi sebagai pencegah tindak criminal (pencopetan, dll).
Selain itu juga didesain semenarik mungkin dengan aneka warna dan motif
pilihan.
3. Soft Case berfungsi sebagai tas laptop yang juga berfungsi untuk
melindung/ selimut tas laptop dari air, kotoran yang didesain semenarik
mungkin dengan aneka warna dan motif pilihan.
4. Motor Cover yang berfungsi sebagai pelindung/ selimut motor dari air
hujan, kotoran, berfungsi juga sebagai pelindung cat motor dari goresan.
yang didesain semenarik mungkin dengan aneka warna dan motif pilihan.
5. Ponsel Cover berfungsi berfungsi untuk melindung/ selimut ponsel dari air,
kotoran yang didesain semenarik mungkin dengan aneka warna dan motif
pilihan sehingga mampu meminimalisir kerusakan ponsel terutama yang
disebabkan oleh air ataupun goresan.

3|Page
6. Shoes Cover yang berfungsi sebagai pelindung/ selimut sepatu dari air
hujan, kotoran, berfungsi juga sebagai pelindung sepatu. yang didesain
semenarik mungkin dengan aneka warna dan motif pilihan.

3. Analisis SWOT
Tabel 1.1 berikut ini merupakan analisis SWOT dari perusahaan:
Tabel 1.1 Analisis SWOT
Strength Weakness
 Varian produk dan desain yang  Produk musiman.
beragam, unik dan stylist.  Banyak produk sejenis.
 Desain kreatif dan inovatif.  Belum memiliki SDM yang
 Harga kompetitif berpengalaman (masih pemula
 Kebutuhan konsumen akan dalam bisnis).
kepercayaan diri dalam
memakai jas hujan yang cukup
tinggi.
 Bahan yang fleksibel sehingga
nyaman dipakai.
Opportunity Threat
 Desain produk sejenis dari  Pasar sempit karena produk
perusahaan lain kurang musiman.
diminati oleh konsumen.  Kompetitor (Industri kreatif)
 Belum ada desain dengan banyak.
motif batik.  Terdapat Kompetitor yang telah
 Belum ada desain menarik/ berskala besar (PT)
stylist yang mampu memikat
konsumen.
 Salah satu perlengkapan yang
diburu masyarakat saat
memasuki musim hujan.
 Bekerja sama dengan
pengempul plastik bekas,

4|Page
sebagai material tambahan.

B. MARKETING PLAN
1. Analisis Pasar
 Trend perkembangan pasar
Permintaan pasar untuk usaha ini sangat besar diperkirakan karena
minimnya produk anti air yang menawarkan desain dan kualitas serupa di daerah
Semarang dan sekitarnya. Dengan jumlah masyarakt dan mahasiswa pada
khususnya yang signifikan, menjadi target sebagai konsumen produk ini..
 Segmentation
Kami mensegmentasi pasar dalam tabel 2.1 berikut ini :
Tabel 2.1 Segmentasi Pasar
Geographical Psychographic
Kota – kota besar yang memiliki Masyarakat berkarakter dinamis dan
kepadatan penduduk yang tinggi stylist, baik yang memiliki banyak
dengan tingkat aktifitas yang padat aktifitas padat dalam keseharianya
seperti Jakarta, Bandung, Semarang ataupun tidak. Dan masyarakat yang
dan Surabaya. membutuhkan kenyamanan dalam
berpakaian.
Demographic Behavioural
Masyarakat usia remaja dan usia Memiliki kepedulian yang tinggi
produktif berkisar antara 15 – 40 terhadap kualitas produk,
tahun baik pria maupun wanita. kenyamanan produk dan
perkembangan mode/ fashion yang
mereka gunakan.

 Targeting
Dengan menggunakan analisa DAMP di dapat karakteristik target market
dalam tabel 2.2 sebagai berikut:
Tabel 2.1 Target Market
Discernable Accessible
Segmentasi yang kami bidik Kehadiran usaha ini mampu

5|Page
adalah konsumen yang memiliki menjawab kebutuhan akan
aktifitas dan kesibukan baik padat atau kepercayaan diri dan kenyamanan
pun tidak yang mempertimbangakan yang dapat mendongkrak semangat
penampilan sebagai salah satu point seseorang dari kesibukan yang sangat.
penting sehingga dengan produk

, khususnya Fun Cover ini


dapat memberikan suasana yang baru
dan kepercayaan diri yang baru bagi
konsumen.
Measurable Profitable
Sebanyak 40% dari penduduk Tingkat social – ekonomi dan market
di kota besar (Jumlah rata – rata size yang tinggi dari target market
penduduk berpenghasilan di atas rata – memungkinkan margin yang besar
rata di kota besar). dalam pelaksanaan usaha

 Positioning
Usaha ini memposisikan dirinya sebagai produk yang menawarkan konsep
desain dan kualitas produk sebagai suatu kekuatan usaha dengan membranded diri
sebagai produk yang mampu meningkatkan kenyamanan dan kepercayaan diri
konsumen yang mampu menjaga konsumen melalui produk-produk anti air dan
menimbulkan suatu peningkatan semangat yang berorientasi pada bertambahnya
produktivitas kerja.

 Place
Bertempat di daerah Pleburan, Semarang. Tempat ini dipilih karena
pangsa pasar kami lebih ke remaja dan mahasiswa, dimana daerah tersebut dekat
dengan akses jalan utama menuju pusat kota Semarang, sehingga pasti akan sering
dilewati oleh para kaula muda.

 Product
Fun Cover memiliki 6 macam produk dengan produk utama-nya Rain
Cover. Dari 6 macam produk tersebut dimaksudkan untuk memenuhi kebutuhan

6|Page
konsumen yang minim diperhatikan oleh pasar. Produk Fun Cover memiliki fungsi
utama sebagai pelindung yang memiliki keunggulan dalam hal desain dan kualitas
material yang digunakan. Meskipun begitu keempat kategori menu tersebut selalu
disediakan kapan saja agar tidak membatasi segmentasi market dari usaha ini.

2. Kompetitor
Usaha perlengkapan musim hujan ini berprospek cerah. Hal ini karena
pelaku usaha yang terjun di usaha ini belum banyak. Kalaupun ada pesaing, itu
dari produk-produk Cina saja. Walaupun demikian, produk lokal akan jauh lebih
unggul karena memahami kebutuhan dan kemauan pasar. Biasanya produk Cina
dibuat dengan desain standar dan seadanya.
Selain itu produsen jas hujan yang ada kurang responsive terhadap
kebutuhan konsumen. Pengguna jas hujan yang kebanyakan adalah pengendara
sepeda motor sangat membutuhkan jas hujan yang fleksibel saat dikenakan.

3. Konsumen

Konsumen produk dikategorikan umum, semua segmen dapat


dijangkau mulai dari usia remaja sampai dewasa baik pria ataupun wanita.
Kebutuhan ini terlihat dari para pemilik sepeda motor ataupun para adventurer
yang tidak ingin mengambil resiko saat musim hujan tiba.

C. PRODUCTION PLANING
1. Process Production
a. Proses produksi
Produksi awal dilakukan bekerja sama dengan perusahaan konveksi di
Semarang yaitu perusahaan “Mumtaz” yang berlokasi di pasar Jatingaleh. Proses
produksi meliputi penyediaan material bahan utama, material packaging, material

labeling dan penyediaan desain produk yang disediakan oleh ke


perusahaan konveksi. Perusahaan konveksi bertugas melakukan proses produksi,
labeling, dan packaging. Selain itu, proses produksi juga bekerja sama dengan
perusahaan konveksi “HM” yang notabene adalah perusahaan konveksi yang

7|Page
perpengalaman dan bonafit di Pekalongan, ditinjau dari segi harga dan kualitas
yang lebih terjangkau oleh masyarakat.

Selanjutnya akan memproduksi sendiri produk kami setelah modal


terpenuhi untuk membeli kebutuhan akan peralatan konveksi.

b. Pengendalian persediaan
Penyediaan stok produk di awal pembukaan sebanyak kebutuhan produk
untuk satu periode (3 bulan). Selanjutnya penyediaan produk dilakukan setiap tiga
bulan. Minggu ketiga dan keempat pada akhir bulan ketiga adalah masa produksi.
Dua setengah bulan sisanya adalah masa display produk.

c. R&D/Pengembangan produk
Di tahun pertama pada bulan ketiga, kami mengeluarkan varian baru. Untuk
tahun-tahun berikutnya, kami mengeluarkan produk baru berdasarkan riset pasar
yang dilakukan di akhir tahun. Metode yang digunakan adalah riset informal
melalui proses mendengar, FGD (Focus Group Discussion), dan memahami
perkembangan Consumer Insight. Untuk pengembangan produk kami melakukan
peningkatan skill dari para Creative Designer.

2. SDM Pendukung
a. Personil di posisi kunci

Terdiri dari tiga orang yang menjadi pemilik saham utama yang masing-
masing memerankan peranan sebagai executive director merangkap manager
produksi dan desain, manager keuangan dan administrasi, serta manager
pemasaran.

8|Page
b. Dewan direksi

Terdiri dari pemegang saham yang juga merangkap sebagai pengelola


perusahaan.
c. Struktur organisasi dan gaya manajemen

Gaya manajemen yang diterapkan adalah gaya partisipatif dari 4 gaya


kepemimpinan menurut Likert yaitu dengan memperlakukan semua orang
dalam organsisasi secara sama walaupun secara struktur dan peranan berbeda.

D. ANALISIS KEUANGAN
1. Penentuan Harga
Dari tabel 4.1 di bawah ini, dapat dilihat komposisi biaya serta
keuntungan yang diperoleh dari penjualan tiap jenis produk:
Tabel 4.1 Penentuan harga
Jenis Fun Harga Var Cost Harga Var Cost Harga Keuntunga
Cover Bahan baku (Rp) Peralatan (Rp) Jual (Rp) n (Rp)
Rain Cover 65000.00 15000.00 90000.00 10000.00
Soft Cace 14000.00 15000.00 45000.00 16000.00
Motor
50000.00 15000.00 75000.00 10000.00
Cover
Bage Case 14000.00 15000.00 32000.00 3000.00
Ponsel
10000.00 15000.00 30000.00 5000.00
Cover
Shoes
15000.00 15000.00 35000.00 5000.00
Cover

 Biaya pembelian peralatan


Tabel 4.2 Kebutuhan Peralatan

Keterangan Jumlah Harga/Unit Jumlah Harga


Komputer Design Grafis 1 $ 5,000,000.00 $ 5,000,000.00
Instalasi Internet Kantor 1 $ 500,000.00 $ 500,000.00
Perabot Kantor 1 $ 1,500,000.00 $ 1,000,000.00
Printer & Scanner 1 $ 1,500,000.00 $ 1,500,000.00
Roll Cable 5 $ 20,000.00 $ 100,000.00
Mesin Jahit 1 $ 1,000,000.00 $ 1,000,000.00
BIAYA LAIN:      
Administrasi Kantor   $ 1,500,000.00 $ 1,500,000.00
TOTAL   11,020,000.00 10,600,000.00
 Kebutuhan dana modal kerja
9|Page
Tabel 4.3 Kebutuhan dana modal kerja tahun pertama

Rincian Biaya (Rp)


Biaya pembelian peralatan 10600000
11000000
Sewa gedung
3000000
Beban Promosi
1000000
Beban Gaji
2000000
Beban Kemasan
60435000
Beban pembelian material
7000000
Beban produksi (konveksi)
2400000
Beban Listrik, Internet, Telepon
800000
Biaya kirim
2800000
Biaya tak terduga
Total Modal 101035000

Tabel 4.4 Biaya operasional


Operasional Per Periode
No Komponen Jumlah Total
1 Operasional Per tahun 1 Rp 190.586.000
TOTAL INVESTASI YANG DIPERLUKAN Rp 291.621.000

Biaya-biaya di atas, merupakan pengeluaran usaha di tahun pertama.


Dengan adanya modal untuk menutup semua pengeluaran yang ada, kita dapat
mengantisipasi apabila penjualan produk di tahun pertama kurang dari target
yang ditentukan, jadi berapapun hasil penjualan di tahun pertama, kita tetap
dapat menutup biaya operasional di tahun pertama dengan adanya modal
usaha.

2. Estimasi Laba-Rugi
Di bawah ini adalah tabel 4.4 merupakan perkiraan pendapatan,
pengeluaran serta laba usaha, berdasarkan target penjualan yang telah
ditentukan :

Tabel 4.4 Estimasi Laba Rugi

10 | P a g e
Rincian Tahun ke-1 2 3 4 5
Pendapatan Rain Cover (Target/ tahun x Harga) 45000000 45000000 45000000 45000000 45000000
Pendapatan Soft Cace (Target/ tahun x Harga) 18000000 18000000 18000000 18000000 18000000
Pendapatan Motor Cover (Target/ tahun x Harga) 37500000 37500000 37500000 37500000 37500000
Pendapatan Bage Case (Target/ tahun x Harga) 12800000 12800000 12800000 12800000 12800000
Pendapatan Ponsel Cover (Target/ tahun x Harga) 21000000 21000000 21000000 21000000 21000000
Pendapatan Shoes Cover (Target/ tahun x Harga) 24500000 24500000 24500000 24500000 24500000
Total Pemasukan 158800000 158800000 158800000 158800000 158800000
Biaya pembelian peralatan 10600000 0 0 0 0
Sewa gedung 11000000 0 0 0 0
Beban Promosi 3000000 3000000 3000000 3000000 3000000
Beban Gaji 1000000 1000000 1000000 1000000 1000000
Beban Kemasan 2000000 2000000 2000000 2000000 2000000
Beban pembelian material 60435000 60335000 60335000 60335000 60335000
Beban produksi (konveksi) 7000000 7000000 7000000 7000000 7000000
Beban Listrik, Internet, Telepon 2400000 2400000 2400000 2400000 2400000
Biaya kirim 800000 800000 800000 800000 800000
Biaya tak terduga 2800000 2800000 2800000 2800000 2800000
Total Pengeluaran 101035000 79335000 79335000 79335000 79335000
Laba 57765000 79465000 79465000 79465000 79465000

E. MARKETING PLAN AND CASH FLOW


1. Metode Pemasaran.
Berikut ini metode pemasaran yang digunakan tertera dalam tabel 5.1 :
Tabel 5.1 Metode Pemasaran
STRATEGI ACTIOS TARGET
a. Publikasi pada situs- Advertising di Pada 4 bulan
situs jejaring social jejaring social untuk pertama website
popular seperti mempublikasikan contoh telah
facebook, twitter dan produk dan alamat dikunjungi oleh seribu
forum kaskus. website agar orang dan mengalami
dapat dikunjungi oleh peningkatan sebesar
calon pembeli. 20% tiap bulannya.
b. Bekerjasama dengan Menawarkan Dalam 4 bulan
calon distributor alias kerjasama konsinyiasi produk-produk
toko-toko seperti toko dengan para pihak toko sudah
assesoris, toko buku, dengan perjanjian profit dikenal oleh
toko pakaian. sesuai kesepakatan. masyarakat.
c. Bekerjasama dengan Menawarkan Dalam 4
pihak-pihak secara produk kepada beberapa bulan, eksistensi
individu atau individu dengan diskon produk-produk

11 | P a g e
kelompok. khusus agar mereka dapat
memakai produk diketahui oleh
dan masyarakat.
mempromosikannya ke
orang-orang di
lingkungan. Ataupun
secara kelompok sebagai
alat promosi mereka.
d. Perluasan usaha Memiliki 1 galeri Dalam

yang menjadi setahun, galeri telah

pusat informasi produk. terbangun dan


diketahui konsumen.
e. Pengembangan Menghasilkan Dalam setahun
produk satu jenis produk baru dapat menghasilkan
dalam kurun waktu minimal 4 produk
minimal 3 bulan sekali baru yang terjual.
dan terus menambah
variasi desain setiap saat.
f. Retur Pengembalian Maksimal
barang yang tidak terjual retur dalam satu
atau cacat. Barang yang periode produksi
tidak terjual dapat ditukar untuk setiap item
dengan barang stock lain. sebanyak 4 buah.

2. Promotion
A) Above the line
1) Membuat desain catalog didalam sebuah website.
Media website tidak memiliki batasan berupa halaman sehingga informasi
produk dapat dibuat secara terperinci dan detail.
Target:
Setiap pengunjung bisa membaca catalog yang tersedia di Galeri.
2) Flier dan Pamflet

12 | P a g e
Dibuat secara incidental dalam rangka off air event yang dibuat 6 bulan
sekali.
Target:
Setiap pengunjung bisa membaca catalog yang tersedia di Galeri.
3) Advertorial pada free magazines
Memasang free advertisement pada free magazines, antara lain: Nueve, de
Java, dan Mosh. Promosi iklan juga dipasang pada free advertisement via
on-line pada web-web yang menyediakan iklan gratis.
Target:
Setiap bulan ada satu advertorial yang diterbitkan pada satu dari tiga free
magazines di atas.
4) Menjalin media partner dengan TraxFM dan ProAlma
Dengan pemutaran ads lip secara berkala dan mengadakan kuis dengan

hadiah voucher belanja di Galeri dan Placement ads lip pada


acara Morning Zone setiap Sabtu dan Minggu yaitu sebanyak dua kali per
harinya. Kuhsus hari minggu, diadakan kuis berhadiah voucher belanja di

Galeri sebesar Rp 100.000,- sebanyak dua buah voucher.


Target:
Setiap minggu ada penukaran voucher belanja dari para pemenang kuis.
B) Below the line.
1) Pemberian potongan harga sebesar 10% untuk pembelian produk di atas Rp
200.000,- pada periode pertama (3 bulan pertama).
Target:
Setiap minggu terdapat 4 pembeli yang mendapatkan discount 10%
2) Bekerjasama dengan calon distributor alias toko-toko seperti toko assesoris,
toko buku, toko pakaian dengan melakukan kerjasama konsinyiasi dengan
perjanjian profit sesuai kesepakatan:
Target:
Dalam 2 bulan barang konsinyiasi telah habis dibeli konsumen dan toko
terkait mengajukan konsinyiasi kembali.
3) Bekerjasama dengan pihak-pihak secara personal dengan menawarkan
diskon khusus agar mau memakai produk dan mempromosikan produk

13 | P a g e
ke orang-orang di lingkungannya ataupun secara kelompok
sebagai alat promosi mereka.
Target :
Satu personal minimal membawa 25 orang konsumen baru tiap bulan.

Produk digunakan perusahaan tertentu sebagai alat promosi yang


mampu menarik minimal 50 konsumen.
3. Cash Flow
Tabel 5.2 Perhitungan proyeksi cashflow dilakukan per tahun:
CASH RECEIVED PERIODE 0 PERIODE 1 PERIODE 2 PERIODE 3 PERIODE 4 PERIODE 5
Cash From Operation -
Cash Sales - 158800000 158800000 158800000 158800000 158800000
Cash from receiveable -
TOTAL CASH RECEIVED 158800000 158800000 158800000 158800000 158800000
EXPENDITURE PERIODE 0 PERIODE 1 PERIODE 2 PERIODE 3 PERIODE 4 PERIODE 5
Expenditure from operation
Cash Spending 291621000 101035000 101035000 101035000 101035000 101035000
Bill payment 0 0 0 0
SUBTOTAL 291621000 101035000 101035000 101035000 101035000 101035000
Adittional Cash Spent
Other cash expenses - - - - - -
Purchase Asset - - - - - -
Loan Repayment - - - - - -
Interest - - - - - -
Tax - 10103500 10103500 10103500 10103500 10103500
SUBTOTAL 10103500 10103500 10103500 10103500 10103500
TOTAL EXPENDITURE 291621000 111138500 111138500 111138500 111138500 111138500
NET CASH FLOW 291621000 58765000 58765000 58765000 58765000 58765000
CASH BALANCE 291621000 232856000 174091000 115326000 59561000 796000

F. ANALISIS RESIKO BISNIS


Sebuah ide baru pastinya memiliki potensi yang sangat besar baik dalam hal
kesuksesan dan kerugian. Bisa jadi akan sangat sukses karena tidak memiliki saingan
dan langsung memimpin pasar dan mendapat brand sebagi pioneer dimata masyarakat.
Bisa jadi akan sangat rugi karena konsep usaha belum pernah di uji sebelumnya dan
butuh upaya besar untuk mendobrak keengganan masyarakat untuk mencoba sesuatu
yang baru.
Dampak Positif
- Keberhasilan produk ini diharapkan dapat memberikan kontribusi positif dalam
hal meningkatkan produktivitas kerja masyarakat
- Jika sukses dan berhasil menciptakan segmentasi pasarnya maka produk ini akan
menjadi market leader dan mendapat brand pioneer dari masyarakat mengingat
konsep produk ini tidak dimiliki oleh pesaing manapun. Sehingga pengembangan
usaha akan menjanjikan nilai profit yang sangat besar.
14 | P a g e
Dampak Negatif
- Konsep usaha yang bersifat pioneer sehingga butuh proses Trial & Eror sebelum
mencapai kesuksesan membuat usaha ini kemungkinan memiliki BEP yang lebih
lama dari perkiraan.
- Harga bahan baku yang akan mengalami kenaikan secara tak terduga
- Upah tenaga kerja yang juga akan mengalami kenaikan setelah beberapa lama
masa kerja.
- Penurunan jumlah konsumen akibat turunnya daya beli masyarakat, atau karena
tidak pada musimnya ataupun karena adanya para pesaing.
- Munculnya para followers dalam bidang/ produk sejenis.

1. Break Even Point (BEP)


BEP akan dicapai saat pendapatan usaha sama dengan pengeluaran usaha.
Jadi usaha ini akan mencapai BEP saat pendapatan usaha sama dengan pengeluaran
usaha di tahun pertama sebesar Rp 101.035.000,- dengan perhitungan waktu BEP
sebagai berikut :
Waktu BEP = Rp 158.800.000,- / Rp 101.035.000,- = 2,7 tahun atau 32 bulan
Jadi usaha ini akan mencapai BEP pada waktu umur usaha 32 bulan.

2. Analisis Kelayakan Usaha


Tabel 6.1 Perhitungan Net Cash Flow, NPV, IRR dilakukan per Tahun

Net Cash Flow (Per Tahun)


291621000
0
58765000
1
58765000
2
58765000
3
58765000
4
58765000
5
NET PRESENT VALUE 84930905
IRR 0.25%

15 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai