Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah : SMK
Mata Pelajaran : Instalasi Motor Listrik
Komp. Keahlian : Teknik Instalasi Tenaga istrik
Kelas/ Semester : XI / 4
Tahun Pelajaran : 2018/ 2019
Alokasi Waktu : 4 x 8 JP @ 45 menit

1. Kompetensi Inti
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual,
operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Instalasi Tenaga Listrik
pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah,
dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional

4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim
dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknik Instalasi Tenaga Listrik
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak
mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

2. Kompetensi Dasar dan Indikator


3.9 Mengevaluasi rangkaian kendali elektromagnetik
3.9.1. Membandingkan rangkaian kendali elektromagnetik
3.9.2. Menyimpulkan rangkaian kendali elektromagnetik
4.9 Mempresentasikan rangkaian kendali elektromagnetik
4.9.1. Mendemontrasikan rangkaian kendali elektromagnetik
4.9.2. Mengkombinasikan rangkaian kendali elektromagnetik

3. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat membandingkan rangkaian kendali elektromagnetik sesuai fungsinya dengan
kerjasama dan bertanggung jawab
2. Peserta didik dapat meyimpulkan rangkaian kendali elektromagnetik setelah membandingkan sesuai
fungsinya dengan kreatif dan bertanggung jawab
3. Peserta didik dapat mendemonstrasikan rangkaian kendali elektromagnetik setelah membandingkan
sesuai fungsinya dengan jujur dan bertanggung jawab
4. Peserta didik dapat mengkombinasikan rangkaian kendali elektromagnetik secara otomatis dengan kreatif,
jujur dan bertanggung jawab

4. Materi Pembelajaran
1. Rangkaian Pengendali Motor Secara Manual
2. Rangkaian Pengendali Motor Secara Otomatis
Materi pada Modul, Terlampir

5. Metode, Model, dan Pendekatan Pembelajaran


a. Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
b. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
c. Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi, dan presentasi

1
6. Media, Alat, Sumber Belajar
1. Media/ Alat belajar :
a. Laptop, LCD
b. Power point
c. Kertas
d. Papan Tulis
2. Sumber belajar :
a. Buku Instalasi motor listrik kelas 11
b. Modul
c. PUIL
d. Internet

7. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


1. Pertemuan Ke - 1 (8 X 45 menit)

Sintak Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Waktu
Pendahu-  Membuka pelajaran dengan salam pembuka dan berdoa untuk
luan memulai pembelajaran.
 Memeriksa kehadiran peserta didik
 Mengajukan pertanyaan materi yang sudah dipelajarai terkait
dengan rangkaian kendali elektromagnetik
 Memberikan motivasi peserta didik 15 menit
 Menyampaikan ruang lingkup materi pokok dan tujuan
pembelajaran
 Menyampaikan strategi pelaksanaan pembelajaran
 Menyampaikan teknik penilaian

Kegiatan Fase I  Guru menampilkan beberapa gambar rangkaian kendali 330


inti Mengorientasi elektromagnetik dengan cara manual dan menjelaskannya secara menit
peserta didik singkat
pada masalah  Siswa diberi beberapa gambar rangkaian kendali
elektromagnetik
 Siswa diarahkan untuk mereveiw, mengevaluasi dan menemukan
masalah yang mungkin terjadi terkait dengan gambar rangkaian
serta melakukan sedikit modifikasi rangkaian

Fase II  Siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5 orang yang
Mengorganisa sudah ditentukan oleh guru.
sikan kegiatan
pembelajaran

Fase III  Guru mengarahkan siswa untuk mengumpulkan informasi


Membimbing tentang rangkaian kendali elektromagnetik dengan berdiskusi
Penyelidikan secara berkelompok, mencari referensi dari sumber lain dan
Mandiri mensimulasikan pada sofware
 Guru berkeliling mencermati diskusi kelompok dan memberi
arahan jika ada kelompok yang mengalami kesulitan
 Selama diskusi berlangsung guru memberikan penilaian sikap
kepada siswa
 Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan
dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan
mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh
pekerjaannya.
 Guru membimbing siswa untuk membuat dan menuliskan laporan

2
dari permasalahan yang didiskusikan
Fase IV  Setiap kelompok diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi
Mengembangk mereka tentang rangkaian kendali elektromagnetik
an dan  Kelompok lain mengajukan pertanyaan
Menyajikan
Karya

Fase V  Guru memberikan kesempatan tanya jawab, guru mengarahkan


Analisis dan semua siswa pada kesimpulan mengenai rangkaian kendali
Evaluasi elektromagnetik

Penutu-  Guru memberikan penguatan dengan memberikan kesimpulan


pan tentang mengenai rangkaian kendali elektromagnetik
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya yaitu melanjutkan presentasi hasil keompok dan akan 15 menit
diadakan tes pada pertemuan berikutnya
 Guru menutup pembelajaran

2. Pertemuan Ke - 2 (8 X 45 menit)

Sintak Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Waktu
Pendahu-  Membuka pelajaran dengan salam pembuka dan berdoa untuk
luan memulai pembelajaran.
 Memeriksa kehadiran peserta didik
 Mengajukan pertanyaan materi yang sudah dipelajarai terkait
dengan rangkaian kendali elektromagnetik
 Memberikan motivasi peserta didik 15 menit
 Menyampaikan ruang lingkup materi pokok dan tujuan
pembelajaran
 Menyampaikan strategi pelaksanaan pembelajaran
 Menyampaikan teknik penilaian

Kegiatan Fase I  Guru menampilkan beberapa gambar rangkaian kendali 330


inti Mengorientasi elektromagnetik dengan cara manual dan menjelaskannya secara menit
peserta didik singkat
pada masalah  Siswa diberi beberapa gambar rangkaian kendali
elektromagnetik
 Siswa diarahkan untuk mereveiw, mengevaluasi dan menemukan
masalah yang mungkin terjadi terkait dengan gambar rangkaian
serta melakukan sedikit modifikasi rangkaian

Fase II  Siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5 orang yang
Mengorganisa sudah ditentukan oleh guru.
sikan kegiatan
pembelajaran

Fase III  Guru mengarahkan siswa untuk mengumpulkan informasi


Membimbing tentang rangkaian kendali elektromagnetik dengan berdiskusi
Penyelidikan secara berkelompok, mencari referensi dari sumber lain dan
Mandiri mensimulasikan pada sofware
 Guru berkeliling mencermati diskusi kelompok dan memberi
arahan jika ada kelompok yang mengalami kesulitan

3
 Selama diskusi berlangsung guru memberikan penilaian sikap
kepada siswa
 Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan
dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan
mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh
pekerjaannya.
 Guru membimbing siswa untuk membuat dan menuliskan laporan
dari permasalahan yang didiskusikan

Fase IV  Setiap kelompok diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi


Mengembangk mereka tentang rangkaian kendali elektromagnetik
an dan  Kelompok lain mengajukan pertanyaan
Menyajikan
Karya

Fase V  Guru memberikan kesempatan tanya jawab, guru mengarahkan


Analisis dan semua siswa pada kesimpulan mengenai rangkaian kendali
Evaluasi elektromagnetik

Penutu-  Guru memberikan penguatan dengan memberikan kesimpulan


pan tentang mengenai rangkaian kendali elektromagnetik
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
15 menit
berikutnya
 Guru menutup pembelajaran

4
3. Pertemuan Ke - 3 (8 X 45 menit)

Sintak Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Waktu
Pendahu-  Membuka pelajaran dengan salam pembuka dan berdoa untuk
luan memulai pembelajaran.
 Memeriksa kehadiran peserta didik
 Mengajukan pertanyaan materi yang sudah dipelajarai terkait
dengan rangkaian kendali elektromagnetik secara otomatis
 Memberikan motivasi peserta didik 15 menit
 Menyampaikan ruang lingkup materi pokok dan tujuan
pembelajaran
 Menyampaikan strategi pelaksanaan pembelajaran
 Menyampaikan teknik penilaian

Kegiatan Fase I  Guru menampilkan beberapa gambar rangkaian kendali 330


inti Mengorientasi elektromagnetik dengan cara manual dan menjelaskannya secara menit
peserta didik singkat
pada masalah  Siswa diberi beberapa gambar rangkaian kendali
elektromagnetik secara otomatis
 Siswa diarahkan untuk mereveiw, mengevaluasi dan menemukan
masalah yang mungkin terjadi terkait dengan gambar rangkaian
serta melakukan sedikit modifikasi rangkaian

Fase II  Siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5 orang yang
Mengorganisa sudah ditentukan oleh guru.
sikan kegiatan
pembelajaran

Fase III  Guru mengarahkan siswa untuk mengumpulkan informasi


Membimbing tentang rangkaian kendali elektromagnetik dengan berdiskusi
Penyelidikan secara berkelompok, mencari referensi dari sumber lain dan
Mandiri mensimulasikan pada sofware
 Guru berkeliling mencermati diskusi kelompok dan memberi
arahan jika ada kelompok yang mengalami kesulitan
 Selama diskusi berlangsung guru memberikan penilaian sikap
kepada siswa
 Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan
dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan
mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh
pekerjaannya.
 Guru membimbing siswa untuk membuat dan menuliskan laporan
dari permasalahan yang didiskusikan

Fase IV  Setiap kelompok diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi


Mengembangk mereka tentang rangkaian kendali elektromagnetik secara
an dan otomatis
Menyajikan  Kelompok lain mengajukan pertanyaan
Karya
Fase V  Guru memberikan kesempatan tanya jawab, guru mengarahkan
Analisis dan semua siswa pada kesimpulan mengenai rangkaian kendali
Evaluasi elektromagnetik secara otomatis

5
Penutu-  Guru memberikan penguatan dengan memberikan kesimpulan
pan tentang mengenai rangkaian kendali elektromagnetik
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya yaitu melanjutkan presentasi hasil keompok dan akan 15 menit
diadakan tes pada pertemuan berikutnya
 Guru menutup pembelajaran

4. Pertemuan Ke - 4 (8 X 45 menit)

Sintak Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Waktu
Pendahu-  Membuka pelajaran dengan salam pembuka dan berdoa untuk
luan memulai pembelajaran.
 Memeriksa kehadiran peserta didik
 Mengajukan pertanyaan materi yang sudah dipelajarai terkait
dengan rangkaian kendali elektromagnetik secara otomatis
 Memberikan motivasi peserta didik 15 menit
 Menyampaikan ruang lingkup materi pokok dan tujuan
pembelajaran
 Menyampaikan strategi pelaksanaan pembelajaran
 Menyampaikan teknik penilaian

Kegiatan Fase I  Guru menampilkan beberapa gambar rangkaian kendali 330


inti Mengorientasi elektromagnetik dengan cara manual dan menjelaskannya secara menit
peserta didik singkat
pada masalah  Siswa diberi beberapa gambar rangkaian kendali
elektromagnetik secara otomatis
 Siswa diarahkan untuk mereveiw, mengevaluasi dan menemukan
masalah yang mungkin terjadi terkait dengan gambar rangkaian
serta melakukan sedikit modifikasi rangkaian

Fase II  Siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5 orang yang
Mengorganisa sudah ditentukan oleh guru.
sikan kegiatan
pembelajaran

Fase III  Guru mengarahkan siswa untuk mengumpulkan informasi


Membimbing tentang rangkaian kendali elektromagnetik dengan berdiskusi
Penyelidikan secara berkelompok, mencari referensi dari sumber lain dan
Mandiri mensimulasikan pada sofware
 Guru berkeliling mencermati diskusi kelompok dan memberi
arahan jika ada kelompok yang mengalami kesulitan
 Selama diskusi berlangsung guru memberikan penilaian sikap
kepada siswa
 Selama siswa bekerja di dalam kelompok, guru memperhatikan
dan mendorong semua siswa untuk terlibat diskusi, dan
mengarahkan bila ada kelompok yang melenceng jauh
pekerjaannya.

6
 Guru membimbing siswa untuk membuat dan menuliskan laporan
dari permasalahan yang didiskusikan

Fase IV  Setiap kelompok diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi


Mengembangk mereka tentang rangkaian kendali elektromagnetik secara
an dan otomatis
Menyajikan  Kelompok lain mengajukan pertanyaan
Karya
Fase V  Guru memberikan kesempatan tanya jawab, guru mengarahkan
Analisis dan semua siswa pada kesimpulan mengenai rangkaian kendali
Evaluasi elektromagnetik secara otomatis

Penutu-  Guru memberikan penguatan dengan memberikan kesimpulan


pan tentang mengenai rangkaian kendali elektromagnetik
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan
berikutnya yaitu melanjutkan presentasi hasil keompok dan akan 15 menit
diadakan tes pada pertemuan berikutnya
 Guru menutup pembelajaran

8. Penilaian Pembelajaran
1. Pengetahuan
Terlampir
2. Keterampilan
Terlampir

Amuntai,
Mengetahui,
Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

EDDY RUSMAN, S.Pd.MM HERU NURYANTO, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai