Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN 21

LAPORAN NOTULENSI KEGIATAN GUGUS PAUD

(Diisi oleh Guru Peserta Diklat)

Nama guru : Mutiah

Asal lembaga PAUD : Paud Kasih Ibu

Bergabung di Gugus : Mekarlaksana

Alamat Gugus : Kp. Sangkali Rt 08 Rw 10 Ds. Mekarlaksana Kec. Cikadu Kab.


Cianjur

A. KEGIATAN

Hal-hal Penting yang


No Kegiatan/Materi/Topik Respon Peserta Gugus
Dilakukan/Disampaikan
A. Diskusi menyusun  Mengisi dulu kegiatan  Aktif dan ikut
RPPH inti/ragam main melaksanakan
 Mengisi kompotensi  Aktif bertanya
dasar sesuai STPPA mengenai Kl-KD
 Mengenalkan bahan  Ikut aktif dalam
bermain/alat dan menjelaskan
bahan sesuai tema alat/bahan main
 Mengisi materi  Aktif
 Mengisi sebelum memberikan
kegiatan pembelajaran masukan
 Menyusun kegiatan mengenai materi
pembukaan, istirahat  Aktif
 Menyusun kegiatan memberikan
penutup pendapat

B. Menyusun / menata  Memperlihatkan alat  Aktif bertanya


ragam main dan bahan ragam main mengenai ragam
main

Kegiatan di atas berlangsung selama 30 menit.


B. KESIMPULAN dan SARAN

1. Kesimpulan
Dari kegiatan gugus yang telah saya laksanakan, saya menyimpulkan bahwa:
Anggota gugus sangat aktif dan sangat berpartisifasi dalam menyusun ragam main
2. Saran
Untuk perbaikan kegiatan gugus, saya mengusulkan:
Lebih kondusif lagi dalam mendengarkan pemaparan materi
C. DAFTAR HADIR

Cikadu , 09 Desember 2022


(Mutiah)

Dokumentasi Kegiatan Gugus

Anda mungkin juga menyukai