Anda di halaman 1dari 7

STUDY COMPELTION PROGRAM

INTERSHIP TRACK

LAPORAN PRA-INTERSHIP

PROSEDUR PENERBITAN STANDAR TEKNIS, REKOMENDASI TEKNIS

DAN PERSETUJUAN ANALISIS DAMPAK LALU LINTAS

Di susun oleh :
Nama : Herwati Nursamsi Firdaus
Nim : 20200010088

FAKULTAS TEKNIK ,KOMPUTER DAN DESAIN


TEKNIK SIPIL
UNIVERSITAS NUSA PUTRA
2023
STUDY COMPELTION PROGRAM
INTERSHIP TRACK

LAPORAN PRA-INTERSHIP

PROSEDUR PENERBITAN STANDAR TEKNIS, REKOMENDASI TEKNIS

DAN PERSETUJUAN ANALISIS DAMPAK LALU LINTAS

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Dalam Menempuh


Seminar Pra-Intership pada Jalur Program Intership
di Program Studi Teknik Sipil

Di susun oleh :
Nama : Herawati Nursamsi Firdaus
Nim : 20200010088

FAKULTAS TEKNIK ,KOMPUTER DAN DESAIN


TEKNIK SIPIL
UNIVERSITAS NUSA PUTRA
2023

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN PRA-INTERSHIP

III
JUDUL :

PROSEDUR PENERBITAN STANDAR TEKNIS, REKOMENDASI TEKNIS

DAN PERSETUJUAN ANALISIS DAMPAK LALU LINTAS

Disusun Oleh :
NAMA : Herawati Nursamsi Firdaus
NIM : 20200010088

Laporan ini telah diseminarkan dihadapan penguji seminar pra-intership pada program intership
di program studi Teknik Sipil

Sukabumi, .............................. 2023

Ketua Penguji Pembimbing Utama

................................... Danang Purwanto,S.T.,M.Eng


NIDN: .................. NIDN: 0412099205

Ketua Program Studi Teknik Sipil

Ir Utamy Sukmayu Saputra, S.T., M.T.,IPP


NIDN: 0422108804

ABSTRAK
Standar Teknis Lalu Lintas adalah suatu peraturan yang dibuat oleh pemerintah untuk
mengatur lalu lintas kendaraan di jalan raya agar dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar.

III
Prosedur penerbitan Standar Teknis Lalu Lintas diatur dalam Peraturan Menteri Perhubungan
Nomor 59 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Indonesia Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.
terdapat juga Persetujuan Teknis yang dikeluarkan oleh pemerintah untuk memastikan
keselamatan dan keamanan pengguna jalan raya. Persetujuan Teknis ini diperlukan untuk
kendaraan bermotor dan perlengkapan keselamatan jalan raya, seperti helm dan sabuk
pengaman. Prosedur penerbitan Persetujuan Teknis dilakukan dengan mengajukan permohonan
kepada pemerintah dan melalui serangkaian tes dan pengujian.
Selain itu, Rekomendasi Analisis Dampak Lalu Lintas juga dibuat untuk mengukur
dampak dari suatu proyek atau kegiatan terhadap lalu lintas dan mobilitas masyarakat.
Rekomendasi ini biasanya dibuat dalam rangkaian proses perencanaan suatu proyek atau
kegiatan, dan melibatkan pihak-pihak terkait seperti pemerintah, pengembang proyek, dan
masyarakat.
Dalam hal pengaturan lalu lintas, baik Standar Teknis Lalu Lintas, Persetujuan Teknis,
maupun Rekomendasi Analisis Dampak Lalu Lintas sangat penting untuk menciptakan lalu
lintas yang aman, tertib, dan lancar bagi seluruh pengguna jalan raya. Oleh karena itu, peran
pemerintah, institusi terkait, dan masyarakat sangat penting dalam mendukung kesuksesan
penerapan standar dan peraturan tersebut.

III
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Standar Teknis Lalu Lintas adalah serangkaian aturan dan peraturan yang
dikeluarkan oleh pemerintah untuk mengatur lalu lintas kendaraan di jalan raya
agar dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Standar Teknis Lalu Lintas
tersebut dibuat untuk memberikan panduan dan pedoman bagi para pengguna
jalan, pengemudi, dan pejalan kaki agar dapat berpartisipasi dengan aman dan
teratur dalam lalu lintas jalan raya.

Prosedur penerbitan Standar Teknis Lalu Lintas ini diatur dalam Peraturan
Menteri Perhubungan (Permenhub) Nomor 59 Tahun 2015 tentang Standar
Nasional Indonesia Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. Permenhub ini memuat
tentang tata cara pembuatan, penetapan, pengendalian, penyusunan, dan evaluasi
Standar Teknis Lalu Lintas.

Prosedur pembuatan Standar Teknis Lalu Lintas dimulai dengan melakukan


kajian dan evaluasi terhadap kondisi lalu lintas di suatu wilayah. Kajian dilakukan
oleh tim ahli yang terdiri dari berbagai pihak yang terkait dengan lalu lintas,
seperti perwakilan dari pemerintah, kepolisian, dan masyarakat.

Penerbitan Standar Teknis Lalu Lintas ini sangat penting untuk memastikan
keselamatan dan keamanan pengguna jalan raya. Adanya Standar Teknis Lalu
Lintas yang jelas dan terstandarisasi dapat mengurangi risiko kecelakaan lalu
lintas dan meningkatkan mobilitas masyarakat serta perekonomian negara.

Dengan adanya Standar Teknis Lalu Lintas yang baik dan terstandarisasi,
diharapkan dapat tercipta lalu lintas jalan raya yang aman, tertib, dan lancar bagi
seluruh pengguna jalan raya.
1.2 Tujuan Mengikuti Internship
Kegiatan Intership ini bertujuan untuk memenuhi program study completion
(SCP) di Universitas Nusa Putra Sukabumi dan memiliki keinginan setelah lulus
sarjana (S1) untuk meningkatkan keterampilan tertentu dalam suatu bidang
profesi,dan menjadikan mahasiswa sebagai pribadi yang memiliki
keterampilan,kreatifitas,prilaku yang jujur dan bertanggung jawab.
Adapun tujuan khusus dalam penulisan laporan pra-intership ini di antara
nya :
1. Memahami realisasi perkembangan pekerjaan dilapangan
2. Mendidik dan membentuk sikap,mental dan di siplinkan kerja yang
profesional
3. untuk memberikan pengalaman kerja yang praktis dan mendalam kepada
mahasiswa atau profesional muda yang ingin memperluas pengetahuan dan
keterampilan mereka di bidang tertentu.
4. membantu mahasiswa menentukan arah karir yang mereka inginkan dan
membuka peluang untuk mendapatkan pekerjaan penuh waktu di perusahaan
tersebut.
1.3 manfaat mengikuti internship
kegiatan mengikuti internship ini sebagai sarana untuk menerapkan dan
mengaplikasikan ilmu yang telah di peroleh selama di perguruan tinggi, dan
memberikan kesempatan bagi mahasiswa nusa putra untuk terjun langsung dalam
lingkungan kerja dan mendapatkan pengalaman pada dunia kerja.
Adapun manfaat mengikuti internship:
a. menerapkan ilmu pengetahuan dan keterampilan teknikal yang di peroleh
selama perkuliahan sesuai dengan bidang keahlian dalam bentuk kerja di
lapangan
b. memberi pengalaman belajar yang mendukung kesiapannya dalam
memasuki lapangan pekerjaan

BAB II
RENCANA PELAKSANAAN INTENRSHIP
2.1 Profil Intansi Tempat Internship
2.1.1 Sejarah Perusahaan

III

Anda mungkin juga menyukai