Anda di halaman 1dari 6

CRITCAL JOURNAL REVIEW

KULINER DAN INDUSTRI PARIWISATA

Dosen:

Dr. Esi Emilia, M.Si


Dra. Lelly Fridiaty, M.Pd
Yuzia Eka Putri S.ST., M.Par
Ajeng Ingggit Anugrah, S.Pd, M.Pd

OLEH:

Togi M.N Sitorus (5173342011)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA BOGA

JURUSAN PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

2022/2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat
dan kemurahan-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Critical Journal Review
dengan tepat waktu, meskipun masih terdapat kekurangan di dalamnya.

Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah
membantu penulis selama pembuatan Critical Journal Review ini sampai selesai.
Penulis mengucapkan terima kasih kepada Dosen yang telah memberikan dan
membimbing penulis dalam meyelesaikan tugas ini dan juga kepada kedua orang tua
penulis yang telah mendukung dan mendoakan penulis hingga tugas ini dapat
terselesaikan.

Demikian yang dapat penulis sampaikan, semoga Critical Journal Review dan
ini dapat bermanfaat untuk para pembaca. Mohon maaf apabila terdapat kekurangan
di dalam Critical Journal Review ini. Penulis mengharapkan saran serta kritik dari
pembaca agar dapat membangun untuk penyempurnaan Critical Journal Review
kedepannya. Akhir kata penulis ucapkan terima kasih.

Medan, Juni 2022

Penulis
CRITCAL JOURNAL REVIEW

A. Journal Review 1

Judul Pembuatan Website Katalog Produk Umkm Untuk


Pengembangan Pemasaran Dan Promosi Produk Kuliner
Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
Download file:///C:/Users/User/Downloads/4317-12910-1-PB.pdf
Volume dan Halaman Vol. 3, Halaman: 229-236
Tahun 2019
Penulis Erta Kartini dan Parasian Silitongan
Reviewer Togi M.N Sitorus

Tanggal 01 Juni 2022

Tujuan Penelitian untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan IMO Sumut


dalam memasarkan produk UMKM melalui internet dan mampu
mengelola website sebagai media promosi.
Subjek Penelitian Masyarakat
Assessment Data Berdasarkan peningkatan jumlah peanggan
Metode Penelitian difusi iptek dalam pembuatan website katalog produk UMKM,
serta sosialisasi dan pelatihan pemanfatan internet dan
pengelolaan website.
Langkah Penelitian 1. Identifikasi Masalah
2. Perumusan Masalah
3. Penetapan Tujuan Penelitian
4. Pengumpulan Data
5. Analisa dan Pembahasan
6. Kesimpulan dan saran
Hasil Penelitian Hasil dari pelaksanaan kegiatan ini yaitu berupa website
www.imosumut.com. Adanya peningkatan jumlah pelanggan
secara signifikan pada bulan ke-4,5, dan 6. Hasil sosialisasi dan
pelatihan menunjukkan terjadi peningkatan pemahaman mitra
dalam menggunakan serta memanfaatkan internet sebagai media
pemasaran rata-rata sebesar 76%.
Kelebihan Penelitian - Jurnal dilengkapi dengan grafik sebagai hasil evaluasi
- Bahasa yang digunakan mudah dimengerti
Kekurangan Penelitian - Terdapat kesalahan dalam pengetikan
Kesimpulan Kesimpulan dalam pelaksanaan kegiatan Program Pengabdian
Kepada Masyarakat ini yaitu Website www.imosumut.com
merupakan media yang dapatdigunakan untuk memperluas dan
mempermudah mitra dalammempromosikan dan memasarkan
produk-produk UMKM anggota Ikatan Makanan Minumam
Olahan (IMO) SUMUT.Selain daripada itu kegiatan sosialisasi
dan juga pelatihan yang dilakukan dapat meningkatkan
pengetahuan dan kemampuan mitra dalam memanfaatkan
internet sebagai media promosirata-rata sebesar 76%.
B. Journal Review 2

Judul Sistem Informasi Wisata Kuliner di Kota Medan Berbasis Web


Jurnal MEANS (Media Informasi Analisa dan Sistem)
Download file:///C:/Users/User/Downloads/151-511-3-PB.pdf
Volume dan Halaman Vol. 2, Halaman: 140-145
Tahun 2017
Penulis Erta Kartini dan Parasian Silitongan
Reviewer Togi M.N Sitorus

Tanggal 01 Juni 2022

Tujuan Penelitian Untuk merancang rancang suatu sistem informasi wisata kuliner
berbasis web di Kota Medan untuk mempermudahnya orang
menemukan varietas kuliner di kota Medan.
Subjek Penelitian masyarakat.
Assessment Data menggunakan sistem informasi berbasis web
Metode Penelitian Observasi
Langkah Penelitian 1. Identifikasi Masalah
2. Perumusan Masalah
3. Penetapan Tujuan Penelitian
4. Pengumpulan Data
5. Analisa dan Pembahasan
6. Kesimpulan dan saran
Hasil Penelitian sistem informasi wisata kuliner berbasis web di Kota Medan
untuk mempermudahnya orang menemukan varietas kuliner di
kota Medan
Kelebihan Penelitian - Hasil penelitian yang dilengkapi dengan tabel dan angka
sehingga lebih konkrit
Kekurangan Penelitian - Abtraknya hanya menggunakan bahasa Inggris tidak
dilengkapi dengan bahasa Indonesia sementara jurnalnya
adalah jurnal bahasa Indonesia.
- Terdapat kesalahan dalam pengetikan
Kesimpulan Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan maka penulis
mengambil beberapa kesimpulan, diantaranya adalah sebagai
berikut :
1. Pembuatan website wisata kuliner ini mampu menunjang
proses pemasaran lebih merata dan terjangkau tanpa terbatas
ruang dan waktu dan membantu pengusaha kuliner
memperkenalkan usahanya.
2. Dengan pembuatan desain yang bagus dapat memberikan
suatu tampilan yang menarik sehingga pengunjung
mendapatkan kepuasan dalam melakukan penelusuran
informasi yang disediakan oleh web kuliner kota Medan.

Anda mungkin juga menyukai